NYERI LUTUT DAN PAHA / ILIOTIBIAL BAND SYNDROME (ITBS) Cedera Para Pelari | Fisioterapi

Поділитися
Вставка
  • Опубліковано 3 лип 2024
  • Saat lari tiba2 muncul nyeri di lutut luar dan rasa tertarik sampai ke paha luar? nah bisa jadi kalian mengalami ITBs!
    Cedera yang paling sering terjadi pada pelari dikenal dengan Iliotibial Band Syndrome (ITBS)
    Sindrom iliotibial band (IT band syndrome atau ITBS) adalah rasa sakit dan nyeri di daerah sendi lutut dan paha bagian luar.
    Disebabkan karena pergesekan yang berlebihan (overuse) jaringan ikat sehingga timbul radang di daerah tersebut.
    simak video ini untuk tau apa saja penyebab muncul nyeri ini yuk!
    Isi konten berikut :
    0:00 Fisioterapi Nyeri Lutut & Paha Luar (Iliotibial Band Syndrome)
    0:27 Pembahasan Fisioterapi Nyeri Lutut & Paha Luar (Iliotibial Band Syndrome)
    1:34 Penyebab Terjadinya Peradangan pada Iliotibial
    2:42 Gejala yang muncul akibat dari Nyeri Lutut & Paha Luar (Iliotibial Band Syndrome)
    3:37 Stretching dan Penanganan Nyeri Lutut & Paha Luar (Iliotibial Band Syndrome)
    7:30 Penutup Nyeri Lutut & Paha Luar (Iliotibial Band Syndrome)
    ------------------------------
    Crazy by Alex-Productions / alexproduction. .
    Creative Commons - Attribution 3.0 Unported - CC BY 3.0
    Free Download / Stream: bit.ly/3bL1m0q
    Music promoted by Audio Library • Crazy - Alex-Productio...
    ------------------------------
    informasi tags:
    nyeri lutut saat lari, nyeri lutut luar, cedera lutut pelari, ITBS, iliotibial band syndrome fisioterapi, nyeri iliotibial band, penyebab iliotibial band syndrome, cara mengatasi iliotibial band syndrome, fisioterapi pada iliotibial band syndrome
  • Спорт

КОМЕНТАРІ • 61

  • @dewagedemurya930
    @dewagedemurya930 Рік тому

    Terima kasih mbak

  • @ucihakawaki1935
    @ucihakawaki1935 Рік тому +2

    Saya akui chanel anda terbaik masalah fisio terapi dari chanel2 lain...mohon dibuatkan video punggung tengah kaku saya mengalaminya sdh bertahun tahun dan kontraksi otot di kemih yg biar gk sering kencing karena otot daerah situ seperti kontraksi sehingga membuat sering kencing...mohon dibuatkan pergangannya di video selanjutnya

  • @Syafaat1808
    @Syafaat1808 7 місяців тому +1

    Semoga mbak Trisna sehat selalu dan dilancarkan rejekinya,kami sangat2 terbantu maturnuwun🙏

    • @TrisnadewiFisio
      @TrisnadewiFisio  7 місяців тому

      Terima kasih kembali, semoga sehat selalu ya. Yuk bantu share video ini ke keluarga atau kerabat yang membutuhkan agar dapat membantu lebih banyak orang

  • @suminahsum7269
    @suminahsum7269 Рік тому

    Makasih .. ilmunya bu guru,,

    • @TrisnadewiFisio
      @TrisnadewiFisio  Рік тому

      Terima kasih kembali kak, sehat selalu ya kak.
      Yuk bantu share video ini ke keluarga atau kerabat yang membutuhkan agar dapat membantu lebih banyak orang

  • @robetridwan9996
    @robetridwan9996 Рік тому

    Terima kasih video ya kak..sangat sangat membantu bagi saya...

    • @TrisnadewiFisio
      @TrisnadewiFisio  Рік тому +1

      Wah syukurlah☺️ semoga bermanfaat, bisa share informasi ini ke keluarga atau kerabat terdekat yg membutuhkan yaa☺️

  • @asrudin.fullbuster
    @asrudin.fullbuster Рік тому +1

    Mantap

    • @TrisnadewiFisio
      @TrisnadewiFisio  Рік тому

      Terima kasih kak, sehat selalu ya kak.
      Yuk bantu share video ini ke keluarga atau kerabat yang membutuhkan agar dapat membantu lebih banyak orang

  • @agungrahadian7229
    @agungrahadian7229 Рік тому +1

    Terima kasih kak atas informasinya

    • @TrisnadewiFisio
      @TrisnadewiFisio  Рік тому

      Terima kasih kembali kak, sehat selalu ya kak.
      Yuk bantu share video ini ke keluarga atau kerabat yang membutuhkan agar dapat membantu lebih banyak orang

  • @likaliku9087
    @likaliku9087 Рік тому

    Baru nemu channel nya. Bagus dan langsung like dan subscribe. Terima kasih

    • @TrisnadewiFisio
      @TrisnadewiFisio  Рік тому

      Terima kasih kembali kak, sehat selalu ya kak.
      Yuk bantu share video ini ke keluarga atau kerabat yang membutuhkan agar dapat membantu lebih banyak orang

  • @wirantinichandra830
    @wirantinichandra830 Рік тому +1

    ma kasih

    • @TrisnadewiFisio
      @TrisnadewiFisio  Рік тому

      Terima kasih kembali kak, sehat selalu ya kak.
      Yuk bantu share video ini ke keluarga atau kerabat yang membutuhkan agar dapat membantu lebih banyak orang

  • @alyafaisal3098
    @alyafaisal3098 Рік тому

    Membantu sekali

    • @TrisnadewiFisio
      @TrisnadewiFisio  Рік тому

      Terima kasih kak, sehat selalu ya kak.
      Yuk bantu share video ini ke keluarga atau kerabat yang membutuhkan agar dapat membantu lebih banyak orang

  • @guruhwidodochannel4436
    @guruhwidodochannel4436 Рік тому

    Alhamdulillah makasih mbak trisnadewi, mari kita bantu orang di luar sana yg mempunyai keluhan saraf sendi dg cara kita masing2. Bnyk orang di luar sana yg ingin berobat tp kendala dana walaupun hanya sekedar untuk ongkos. Apalagi sampai saraf kejepit yg parah, kedengarannya sepele tp pemulihan butuh waktu yg nggk sebentar

    • @TrisnadewiFisio
      @TrisnadewiFisio  Рік тому +1

      Sama2, semoga bermanfaat dan membantu ya, bisa share informasi ini ke keluarga atau kerabat terdekat yaa☺️

  • @herysulistiono7639
    @herysulistiono7639 2 місяці тому

    Terimakasih kakak Sharing informasinya
    Mantap Banget

    • @TrisnadewiFisio
      @TrisnadewiFisio  Місяць тому

      Terima kasih kembali, semoga sehat selalu ya. Yuk bantu share video ini ke keluarga atau kerabat yang membutuhkan agar dapat membantu lebih banyak orang

    • @herysulistiono7639
      @herysulistiono7639 Місяць тому

      Sudah saya Share ulang

  • @LAMPOR99
    @LAMPOR99 2 місяці тому

    Ok thanks

    • @TrisnadewiFisio
      @TrisnadewiFisio  Місяць тому

      Terima kasih kembali, semoga sehat selalu ya. Yuk bantu share video ini ke keluarga atau kerabat yang membutuhkan agar dapat membantu lebih banyak orang

  • @reginatayudha5974
    @reginatayudha5974 Рік тому

    udh mau sebulan sakit seperti apalagi klo lagi lari suka ngilu, udh nurutin lari jdi seminggu sekali eh masih ttep sakit. skrg liat vidio ini, mau sya coba penyembuhannya dan semoga bisa sembuh :')

    • @TrisnadewiFisio
      @TrisnadewiFisio  Рік тому +1

      Halo kak, bisa lakukan gerakan gerakan berikut sesuai dengan batas rasa sakit yang dapat kk toleransi atau jangan terlalu dipaksakan, lakukan latihan pada pagi ataupun sore hari, semoga dapat membantu dan lekas sembuh ya kak, terima kasih.

  • @edymunif9580
    @edymunif9580 Рік тому

    Saya bangun tdr pinggul kanan berasa sakit sampai menjalar ke paha luar,terapinya gmn ya? Mksh ,sukses sll

  • @davianridwan420
    @davianridwan420 Рік тому +1

    Wah saya sering bgt lari terus sakit di situ percis. Makasi info nya mba

  • @danyalagus8463
    @danyalagus8463 Рік тому +1

    Saya banget ini. Lari berapa menit langsung kerasa. Habis ini praktek.Terimakasih banyak

    • @TrisnadewiFisio
      @TrisnadewiFisio  Рік тому

      Terima kasih kembali kak, sehat selalu ya kak.
      Yuk bantu share video ini ke keluarga atau kerabat yang membutuhkan agar dapat membantu lebih banyak orang

    • @mukhammadnasir1045
      @mukhammadnasir1045 8 місяців тому

      Udah sembuh belom kak,,saya 2 bulan belom sembuh

  • @aleshazahra409
    @aleshazahra409 Рік тому

    Dok kenapa kaki ku paha terasa nanas dan lutut sakit.pingul pun trasa sakit kalau buat baring terlalu lma Dok.

  • @AtepLendra
    @AtepLendra 6 місяців тому

    Terima kasih mbak informasinya,seminggu ini saya rutin melakukan gerakan ini,langsung enak lari 10 km ga kerasa nyeri lutut lagi,padahal biasanya bru 2km lngsung nyeri,smoga ini benar benar sembuh🤲

    • @TrisnadewiFisio
      @TrisnadewiFisio  6 місяців тому

      Halo, bisa lakukan gerakan gerakan berikut sesuai dengan batas rasa sakit yang dapat ditoleransi atau jangan terlalu dipaksakan, lakukan latihan pada pagi ataupun sore hari, semoga dapat membantu dan lekas sembuh ya, terima kasih.

    • @Elbiyub
      @Elbiyub 26 днів тому

      Gmn skrg kondisinya bg

    • @AtepLendra
      @AtepLendra 26 днів тому

      @@Elbiyub alhamdulillah bang sembuh,tiap long run tidak sakit lgi

    • @pandesagala7165
      @pandesagala7165 10 днів тому

      ​@@AtepLendrabang selama seminggu itu ada latihan kaki seperti squat?

  • @evieninon4654
    @evieninon4654 Рік тому

    Bisakah ini sembuh total? Dengan cara ini butuh waktu berapa lama?

    • @TrisnadewiFisio
      @TrisnadewiFisio  Рік тому +1

      Tergantung keparahan cedera nya yaa
      Bisa dilakukan dlu rutin latihannya 3-4x seminggu

  • @nugrohosantoso575
    @nugrohosantoso575 Рік тому

    Bisa juga diderita olh pasien paska operasi ya kak?

  • @sasa-fi4hn
    @sasa-fi4hn Рік тому

    Makasih banget ilmunya kak.
    Saat proses penyembuhan apakah boleh di pakai lari yg porsinya ga sampai menyakiti lutut dan otot paha ?

    • @TrisnadewiFisio
      @TrisnadewiFisio  Рік тому

      Terima kasih kembali kak, sehat selalu ya kak. Sebaiknya sempatkan dulu untuk beristirahat dan olahraga secukupnya saja sambil tahap penyembuhan
      Yuk bantu share video ini ke keluarga atau kerabat yang membutuhkan agar dapat membantu lebih banyak orang

  • @091faturrahmanhasyimi3
    @091faturrahmanhasyimi3 Місяць тому

    Halo mbak, 2 minggu ini saya merasa ada gejala itbs karna baru beberapa ratus meter sudah nyeri seperti ditusuk di bagian luar kaki kanan tidak seperti biasanya namun gejala hanya timbul saat lari saja dan biasanya sehabis lari saya lanjut skipping 20-30 min namun tidak ada keluhan apa². Saya ingin bertanya mbak dalam proses pemulihan ini apakah boleh ttp lari dalam intensitas yg sudah diturunin dan apakah skipping yg saya lakukan dapat menghambat perkembangan pemulihan? Terimakasih banyak mbak ❤

  • @msubandii
    @msubandii Рік тому

    Cidera ini masih bisa sembuh total kah? Apa harus oprasi?

    • @TrisnadewiFisio
      @TrisnadewiFisio  Рік тому

      Halo kak, semoga dapat membantu atau konsultasikan ke klinik fisioterapi terdekat, bisa lakukan gerakan gerakan berikut sesuai dengan batas rasa sakit yang dapat kk toleransi atau jangan terlalu dipaksakan, lakukan latihan pada pagi ataupun sore hari, semoga dapat membantu dan lekas sembuh ya kak, terima kasih.

  • @bunar7641
    @bunar7641 Рік тому

    Klo nyeri bagian dalam pinggiran lutut gak ada ? Baru ada yg luar doank nih mba

  • @painagain155
    @painagain155 Рік тому

    Kak klo lutut kanan sebelah dalam sakit,gk sembuh2 kenapa ya..mksh

  • @nafisahtanuwinata9636
    @nafisahtanuwinata9636 7 місяців тому

    Kak kalo aku tahun 2019 pernah kena itbs terus vakum lari, baru mulai gym awal tahun ini, saya kira otot core saya udh kuat sampai ke pinggul sudah kuat, saya coba lari lagi, baru 2km udh kerasa sakit lagi, harus bagaimana ya 🥲

    • @TrisnadewiFisio
      @TrisnadewiFisio  7 місяців тому

      Halo, bisa periksakan terlebih dahulu ke klinik fisioterapi terdekat ya kak agar mendapatkan penanganan yang tepat, terima kasih

    • @nafisahtanuwinata9636
      @nafisahtanuwinata9636 7 місяців тому

      @@TrisnadewiFisio baikkk terima kasihhh

    • @TrisnadewiFisio
      @TrisnadewiFisio  7 місяців тому

      Terima kasih kembali, semoga sehat selalu ya. Yuk bantu share video ini ke keluarga atau kerabat yang membutuhkan agar dapat membantu lebih banyak orang@@nafisahtanuwinata9636

  • @hmmss
    @hmmss Місяць тому

    Saya sudah 1 bln lebih saat lari 2km keatas pasti nyeri sampe kalo dipaksa pernah sampe gak bisa jalan ,rasa sakitnya cuma pas lari saat jalan engak apakah itu itbs ya kak? Mohon pencerahannya 🙏😔

    • @TrisnadewiFisio
      @TrisnadewiFisio  Місяць тому

      halo, sakitnya tepat di paha luar? jika iya bisa jadi itbs yaaa. WAJIB stretching tiap sebelum dan sesudah lari ya

    • @hmmss
      @hmmss Місяць тому

      ​@@TrisnadewiFisioposisinya bagian tekukan lutut bagian luar nyerinya rasanya sampe kedalan

    • @AkramMultasam-dr3qx
      @AkramMultasam-dr3qx Місяць тому

      Sama bang ngilunya pas samping lutut luar aja😢