SUPER NGEBUT‼️ PENGALAMAN PERTAMA NAIK KERETA CEPAT KCIC | Jakarta Bandung Cuma 45 Menit‼️

Поділитися
Вставка
  • Опубліковано 17 лип 2024
  • Halo, teman-teman. Apa kabar? Selamat datang di channel Dimas P Nugraha. Kali ini di D'Vlog episode 161
    #DimasPNugraha #NaikKeretaApi #KeretaCepat #kcic
    Kali ini saya berkesempatan menjajal naik kereta api tercepat di Indonesia sekaligus di Asia Tenggara, yaitu Kereta Cepat Jakarta Bandung. Kereta ini menjadi kereta cepat pertama yang ada di Indonesia dan di Asia Tenggara. Rute kereta cepat ini dimulai dari Stasiun Halim di Jakarta Timur, kemudian ke Stasiun Karawang, Stasiun Padalarang, dan berakhir di Stasiun Tegalluar Kabupaten Bandung. Kereta Cepat Jakarta Bandung ini menempuh jarak 142.3 km dan jarak sejauh itu cukup ditempuh hanya dalam waktu 45 menit saja. Luar Biasa!!
    Kereta Cepat Jakarta Bandung Ini berjenis sarana EMU (Electric Multiple Unit) KCIC 400AF buatan China yang mana modelnya menggunakan basis CR 400AF yang dimodifikasi sesuai kondisi iklim di Indonesia. Panjang rangkaian ini mencapai 208 meter. Dalam 1 rangkaian terdapat 8 gerbong dan 3 kelas berbeda, yaitu Premium Economy, Bussiness Class, dan VIP Class. Kereta ini mampu melaju di kecepatan maksimal 350 km/jam untuk kecepatan operasionalnya dan bahkan kereta ini bisa melaju sekencang 385 km/jam.
    Kita patut berbangga karena dunia perkeretaapian Indonesia telah selangkah lebih maju dari negara-negara lainnya di Asia Tenggara dan semoga Kereta Cepat Jakarta Bandung ini bisa menjadi pilihan moda transportasi yang bisa diandalkan bagi mobilitas masyarakat yang tinggi.
    Untuk yang mau ikut ujicoba publik Kereta Cepat Jakarta Bandung, kalian bisa registrasi dulu via link berikut : ayonaik.kcic.co.id . Ujicoba Publik berlangsung hingga tanggal 30 September 2023.
    ========================================================
    Jika suka dengan video ini, jangan lupa LIKE. Jika bermanfaat, silahkan SHARE ke teman-teman atau yang lainnya. Serta jangan lupa SUBSCRIBE channel DIMAS P NUGRAHA untuk video-video menarik seputar kereta api lainnya. Nyalakan juga lonceng notifikasinya, agar selalu update dengan video-video terbaru dari saya.
    Join "DPN Member" untuk bisa memakai emoji-emoji keren di setiap komentar, akses pertama & eksklusif untuk video terbaru, dan beberapa item eksklusif lainnya :
    / @dimaspnugraha
    Follow juga akun sosial media saya :
    Instagram : / dimpnugraha
    Twitter : / dimpnugraha
    Facebook : / dimpnugraha
    Tiktok : / dimpnugraha
    Jika ada kritik, saran, kerjasama, atau informasi lebih lanjut, sampaikan melalui DM/Chat di akun-akun sosial media saya di atas, atau melalui email : dimpnugraha96@gmail.com
    TERIMAKASIH!
    Segmen Video :
    00:00 Cuplikan
    00:22 Opening
    01:32 Review Stasiun Halim & Cara daftar naik Kereta Cepat
    12:12 Boarding Masuk
    13:42 Penampakan Kereta Cepat Jakarta Bandung
    13:56 Review Tiap Kelas Kereta Cepat (Fasilitas dan Tampak Interior)
    23:16 Meninggalkan Stasiun Halim
    24:46 Suasana & Impresi Perjalanan
    25:58 Uji Kestabilan Kereta Cepat
    26:44 Informasi Jarak Tempuh & Waktu Tempuh
    27:08 Suasana Perjalanan
    28:37 Stasiun Padalarang
    31:54 Kesan Selama Perjalanan
    33:20 Tiba di Stasiun Tegalluar
    35:44 Berangkat kembali dari Stasiun Tegalluar
    35:56 Pemandangan selama perjalanan & Informasi FunFact
    37:29 Kesimpulan Perjalanan
    41:59 Tiba di Stasiun Halim
    43:05 Closing

КОМЕНТАРІ • 71

  • @DimasPNugraha
    @DimasPNugraha  10 місяців тому +10

    SPEECHLESS!! Saya gak bisa berkata-kata lagi ketika naik kereta cepat ini. Patut berbangga ya gaes, karena kita sekarang punya transportasi kereta api yang jauh lebih maju daripada negara-negara di Asia Tenggara. Ada yang sudah nyoba naik kereta cepat KCIC? Boleh dong share ceritanya 😁

    • @wahyudi86_channel
      @wahyudi86_channel 10 місяців тому +1

      Blum nyoba mas dim, next psti coba. Ya bner kita sbg WNI pantas merasa bangga dgn keberhasilan pmbngunan di era Bpk. Jokowi saat ini, sebab bnyk layanan publik yg telah dihasilkan untuk masyrakat negeri ini trmsuk di antaranya kereta cepat ini. Semoga bnyk diminati dan progres lanjutan untuk kereta cepat Jkrta - Sby bisa terealisasi..

    • @carkawalakhatulistiwa
      @carkawalakhatulistiwa 9 місяців тому

      2030 jakarta Surabaya 3 jam😊

  • @namelesswarrior4760
    @namelesswarrior4760 9 місяців тому +1

    Congrats to Indonesia for making the right decisions for your future paths.

  • @WisnuSetiawan
    @WisnuSetiawan 10 місяців тому +3

    Ga sabar buat nyobain hari Jumat ini 😁

  • @Adivnm
    @Adivnm 10 місяців тому +1

    Wooo gercep

  • @dimasmantoro7632
    @dimasmantoro7632 10 місяців тому

    Wuiiihh mantap mas dimas naik kcic

  • @nurrahmatv.dbourg516
    @nurrahmatv.dbourg516 9 місяців тому +1

    Dimohon aj untuk menjaga Fasilitas ny dengan baik 🚄😎🔥👍

  • @yuseppurnama4203
    @yuseppurnama4203 10 місяців тому

    Enak bisa nyoba kereta api cepat pertama😮

  • @ramafauzi392
    @ramafauzi392 10 місяців тому

    Yey masuk TV nih

  • @christorailfans48newera
    @christorailfans48newera 10 місяців тому

    Gokil Naik Kereta Cepat Jakarta Bandung 👍😁

  • @topgun_007
    @topgun_007 9 місяців тому

    Pantesan bnyk negara ingin bangun kereta cepat ini walau sulit dan mahal bersyukur kita punya presiden jokowi yg hebat makasih pak jokowi 🙏👍

  • @andrisumaryono4079
    @andrisumaryono4079 9 місяців тому

    KERETAH CEPAT JAKARTAH - DLLLLLSB 2024

  • @anditetsudo
    @anditetsudo 10 місяців тому

    masup tipi...

  • @Yudafauzan6080-tk2ch
    @Yudafauzan6080-tk2ch 10 місяців тому +1

    Udah ga ssbar mas pengen nyobain mas snen besok

  • @wahyudi86_channel
    @wahyudi86_channel 10 місяців тому +1

    Satu kata yg bisa diucapkn dgn adanya kereta cepat tsb yaitu " bangga dengan kemajuan transportasi di negeriku ini " 😊
    Suatu keberhasilan luar biasa yg pantas diapresiasi dgn adanya kemajuan transportasi publik di Indonesia ini, semoga selalu bnyk diminati dan menjadi andalan transportasi untuk mobilitas orang dari Jkrta ke Bdg dan sebaliknya..😊

    • @abdurahman9198
      @abdurahman9198 10 місяців тому +1

      Hutangnya meroket trs bro,raja hutang

  • @andrisumaryono4079
    @andrisumaryono4079 9 місяців тому

    KERETAH APIH CEPAT DI MASSAH DEPAN DI INDONESIA 🇲🇨 2023

  • @fhermawan6372
    @fhermawan6372 10 місяців тому +1

    smoga gk ada si paling live striming, , ganggu sj
    sy dukung trs bg dimas dkk (moh adijasa , risang , irja naiyal) 👍

  • @revansyakurniaputra7889
    @revansyakurniaputra7889 10 місяців тому

    Mas Dimas p info rangkaian eksekutif stainless steel dan luxury baru

    • @DimasPNugraha
      @DimasPNugraha  10 місяців тому

      Sudah ada yg testrun kemarin ya kak

  • @jevfp
    @jevfp 9 місяців тому

    Bayangkan bila hampir semua kota di pulau Jawa bisa terintegrasi dalam jangkauan kereta ini , bila nanti Indonesia menjadi tuan rumah piala dunia, kita hany tinggal berfokus pada perbaikan stadion dan prasarana jalan yang dibutuhkan.

    • @topgun_007
      @topgun_007 9 місяців тому +1

      Next tahap 2 bandung ke surabaya 😅

    • @carkawalakhatulistiwa
      @carkawalakhatulistiwa 9 місяців тому

      ​@@topgun_0072030 jakarta Surabaya 3 jam. 2045 jakarta Denpasar 4,5 jam

  • @tohakumis9405
    @tohakumis9405 10 місяців тому +1

    Om rencana kesempatan buat kereta ekonomi kursi biru 72 kursi hunting atau naik kereta ekonomi new generation

    • @DimasPNugraha
      @DimasPNugraha  10 місяців тому

      Ditunggu aja ya kak

    • @wahyudi86_channel
      @wahyudi86_channel 10 місяців тому

      Semoga aja ekonomi new generation diberikan untuk Jayabaya atau Gayabaru mlam..

  • @HEALINGBARENGKITA
    @HEALINGBARENGKITA 10 місяців тому

    Semoga tahap 2 dapet tiket

  • @andrisumaryono4079
    @andrisumaryono4079 9 місяців тому

    SETASIUN KCIC DLLLLLSB - SETASIUN KCIC DLLLLLSB 2023

  • @abdurahman9198
    @abdurahman9198 10 місяців тому +1

    Viralkan juga ya,hutang meroket trs,hutang terbanyak ya sekaran,korupsi ratusan triliun masih merajlela kata mahfud

    • @blackeagle9192
      @blackeagle9192 9 місяців тому

      Lu gk paham 😇
      Kereta cepat milik PT KAI
      Hasil kerjasama
      60 % BUMN Indonesia
      40 % BUMN China
      Dibangun pakai uang investor BUMN, yang hutang juga investor.
      Bukan pakai uang negara.
      Terus, apa yang mau diviralkan 😂😂😂

  • @mrguan9641
    @mrguan9641 9 місяців тому

    印度尼西亚 👏👏👏👍👍👍🎉🎉🎉

  • @SetyaYusuf
    @SetyaYusuf 10 місяців тому

    Mas dim, rangkaian konservasi yg di CN apa udah di pindah?kok gak ada?bls ya..thx 🙏🏽

    • @DimasPNugraha
      @DimasPNugraha  9 місяців тому

      Pindah parkir ke jalur 4 Stasiun Cangkring

    • @SetyaYusuf
      @SetyaYusuf 9 місяців тому

      @@DimasPNugraha jauh dr st cirebon ga mas

  • @farrosmaufi3856
    @farrosmaufi3856 10 місяців тому

    32:21 g force🗿

  • @yuseppurnama4203
    @yuseppurnama4203 10 місяців тому

    Ada masinisnya ngga itu pak Dimas?...

  • @superpacman1212
    @superpacman1212 10 місяців тому

    Dibandingin sama keretanya buatan INKA ibarat bumi dan langit.

    • @topgun_007
      @topgun_007 9 місяців тому

      Kesan naik kereta kai msh lbh berasa lama dan bisa tidur lama 😂

  • @tohakumis9405
    @tohakumis9405 10 місяців тому

    Total berapa trainset kereta cepat Jakarta Bandung

    • @DimasPNugraha
      @DimasPNugraha  10 місяців тому

      Kurang hapal kak, tai yg jalan untuk ujicoba hanya 2 trainset

  • @keluargapvj4317
    @keluargapvj4317 10 місяців тому

    ikuh rama lg ngapain mondar mandir mulu wkwkwk

  • @fatkhurohman2230
    @fatkhurohman2230 10 місяців тому

    Kereta feeder sudah ada yang nyoba 15 menit

  • @adelard7160
    @adelard7160 10 місяців тому

    Bromo anggrek : bang udah bang bukan levelnya 😭

  • @adrianwidianto1240
    @adrianwidianto1240 10 місяців тому

    Terima kasih pak Jokowi

  • @andrisumaryono4079
    @andrisumaryono4079 9 місяців тому

    KCIC JALUR RANGGSKAIYAN REL LULERS DI BAWAH TANAH DLLLLLSB SETASIUN KCIC DI BAWAH TANAH DLLLLLSB - SETASIUN KCIC DI BAWAH TANAH DLLLLLSB KCIC JALURS RANGGSKAIYANS REL LELERS TIANGGS LAYANGGS ATAS DLLLLLSB SETASIUN KCIC DI ATAS TIANGGS LAYANGGS ATAS DLLLLLSB - SETASIUN KCIC DI ATAS TIANGGS LAYANGGS ATAS DLLLLLSB 2023

  • @adityawibisana7258
    @adityawibisana7258 9 місяців тому

    Masih bangga sama KAI kalau saya 😊

    • @topgun_007
      @topgun_007 9 місяців тому

      Kai bukannya operator kcic bang ?

    • @blackeagle9192
      @blackeagle9192 9 місяців тому

      Kereta cepat milik PT KAI

  • @user-kq1zcwh8
    @user-kq1zcwh8 9 місяців тому

    Kenapa namanya Woosh sih😭 Ga kreatif amat mereka. Masa sound effect dijadikan nama. Geblek

    • @DimasPNugraha
      @DimasPNugraha  9 місяців тому

      Yang penting ada filosofi dan penggambarannya 😁

    • @blackeagle9192
      @blackeagle9192 9 місяців тому

      Whoosh merupakan singkatan Waktu Hemat, Operasi Optimal, Sistem Handal.