Filosofi ini Bikin Amazon jadi Raksasa yang Lincah

Поділитися
Вставка
  • Опубліковано 6 вер 2023
  • Amazon memiliki filosofi kerja yang unik yang membuatnya terus berinovasi, bahkan sebagai perusahaan raksasa dunia. Filosofi ini disebut "Day One," yang artinya semua karyawan di Amazon diharapkan untuk selalu berpikir dan bekerja seolah-olah perusahaan ini masih berada di hari pertama operasinya. Namun, mengapa filosofi ini begitu kuat dan apa prinsip-prinsip yang mendasarinya? Mari kita bahas lebih lanjut di video ini.
    Disclaimer:
    Video ini merupakan ulasan sederhana terkait fenomena bisnis atau industri untuk digunakan masyarakat umum sebagai bahan pelajaran atau renungan. Walaupun menggunakan berbagai referensi yang dapat dipercaya, video ini bukan naskah akademik maupun karya jurnalistik.
    Sumber Referensi:
    Brouwer, J. (2019, December 17). Jeff Bezos says it's always 'Day 1' at Amazon - here's what that means. Business Insider. www.businessinsider.com/jeff-...
    Customer Experience Australia. (n.d.). Adopting Amazon's 'Day 1' Mentality. www.customerexperience.com.au...
    Gallo, C. (2021, February 11). How Jeff Bezos Consistently Communicates Four Core Values That Made Amazon A Success. Forbes. www.forbes.com/sites/carmineg...
    Amazon Web Services. (n.d.). How Amazon Defines and Operationalizes a 'Day 1' Culture. aws.amazon.com/id/executive-i...
    Mazurek, D. S. (n.d.). The Jeff Bezos Secret to Success: How the ‘Day 1’ Philosophy Can Help You Achieve Your Dreams. Medium. / the-jeff-bezos-secret-...
    Amazon Web Services. (n.d.). Sustaining a 'Day 1' Culture. aws.amazon.com/id/executive-i...
    Amazon. (n.d.). Our Leadership Principles. www.amazon.jobs/en/principles
    Podean. (n.d.). Amazon Explained: The 'Day 1' Mentality. www.podean.com/amazon-explain...
    Boma Marketing. (n.d.). public.bomamarketing.com/pc/4...
    Witcher, B. (n.d.). Can Amazon Retain a 'Day 1' Culture When the Only Person From Day 1 Is Gone?. LinkedIn. / can-amazon-retain-day-...
    FourWeekMBA. (n.d.). Jeff Bezos Day 1: The Amazon Founder Philosophy Explained. fourweekmba.com/jeff-bezos-da...
    Quora. (2017, April 21). What Is Jeff Bezos' 'Day 1' Philosophy? Forbes. www.forbes.com/sites/quora/20...
    Noteworthy Nonsense. (2020, August). Bezos' Amazon Letter 2016 - Day 1. noteworthynonsense.com/blog/0...
    Enchant. (n.d.). The 'Day 1' Philosophy of Amazon and Jeff Bezos. enchant.com/amazon-bezos-day-...
    SHRM. (2019, Spring). Amazon’s Global Talent Leader Discusses How the Company's ‘Day One’ Philosophy Drives Success. www.shrm.org/executive/resour...
    Dahunsi, L. (n.d.). It is Always Day 1. lanredahunsi.com/it-is-always...
    Quora. (2017, April 21). What Is Jeff Bezos' 'Day 1' Philosophy? Forbes. www.forbes.com/sites/quora/20...
    Dr. Indrawan Nugroho adalah CEO dan Co-founder CIAS, sebuah perusahaan konsultan inovasi dengan misi memampukan para talenta korporat dalam mendesain, mengembangkan dan mengimplementasikan inovasi untuk meningkatkan kinerja perusahaan
    Kunjungi:
    www.cias.co
    www.indrawannugroho.com
    Follow me at:
    / indrawannugroho
    / indrawannugroho
    #corporateinnovation #cias #strategibisnis #konsultaninovasi

КОМЕНТАРІ • 89

  • @erwinsaputra3645
    @erwinsaputra3645 9 місяців тому +3

    halo dr, next tolong ulas tentang huawei, perusahaan raksasa teknologi yang dijegal biar tumbang tapi malah tambah kuat dan independen sampai buat yg ngejegal ketar ketir sendiri

  • @qwertyu1277
    @qwertyu1277 10 місяців тому +5

    day one mentality. Kopi kenangan juga prinsipnya jg sama

  • @zulfikarmyunus5
    @zulfikarmyunus5 7 місяців тому +1

    Kaizen People:A.Einstein.Marconi.Rudolf Diesel.Tesla.dll.Design Thinking people:Dorna.Elon Musk.Dedy Corbuzier.Atta Halilintar.Putri Tanjung"Better still not Fair"Mankind vs Real Profit Pragmatis.Good Jobs 👌

  • @danamifarm
    @danamifarm 10 місяців тому +6

    Saya pedagang pemula, saya penonton setia vidio2 Dr.Indrawan
    Terimakasih terus berkarya dan menginspirasi pak.

  • @kasamago
    @kasamago 10 місяців тому +31

    Semoga kelak Dr Indrawan bisa podcast ama Jeff Bezos

  • @PipoHargiyanto
    @PipoHargiyanto 9 місяців тому +2

    Thank you sudah sharing Pak Indrawan

  • @playtimewithai
    @playtimewithai 9 місяців тому +2

    Klo diliat sekilas Dr Indrawan mirip Mas Andra Ramadhan yaa hehe

  • @abdurrahmansyafii2224
    @abdurrahmansyafii2224 9 місяців тому

    Bagus juga prinsipnya day one

  • @zakialfarisi3078
    @zakialfarisi3078 10 місяців тому +1

    Insight hebat, terima kasih banyak ilmunya pak 🔥

  • @syaifulanwar7012
    @syaifulanwar7012 10 місяців тому

    Alhamdulillah

  • @yudicupu6622
    @yudicupu6622 10 місяців тому +5

    Menarik untuk di renungkan dan aplikasikan di perusahaan sendiri.
    Terimakasih pak dr indra

  • @ryuugajailani
    @ryuugajailani 10 місяців тому

    animasi awal videonya keren banget pak, beneran 🔥🔥🔥

  • @winarsoarso5852
    @winarsoarso5852 9 місяців тому +1

    Hadir nyimak Dok...mantap makasih telah berbagi informasinya 👍 14:51

  • @putuutama7154
    @putuutama7154 10 місяців тому +5

    Day One kok malah kepikiran kerja rodi dan upah ecek ecek ya

  • @dimasarief9124
    @dimasarief9124 8 місяців тому

    Kangen sama konten Rise Above The Crowd... Bikin lg dong Pak. Atau bikin konten bedah buku tentang bisnis, ekonomi, inovasi, pengembangan diri, dsb.

  • @aang807
    @aang807 9 місяців тому

    Ekspresif sekali wajah anda saat menjelaskan ...

  • @lutfulhakim4234
    @lutfulhakim4234 5 місяців тому

    Inilah potensi bisnis masa depan ...

  • @calesticall128
    @calesticall128 9 місяців тому

    Split timing metaforanya antusias dengan Invansi dan invincible.

  • @adydiskominfo482
    @adydiskominfo482 9 місяців тому

    ulas filosofi Sinarmas Group juga pak, yg tema nya "MBOS = Manajemen By Olympic System"

  • @firmannr7012
    @firmannr7012 10 місяців тому

    Prinsip Day One ada di buku maximize your potential 99U

  • @veronikalukas2901
    @veronikalukas2901 10 місяців тому +5

    Salam. Ijinkan Saya menyampaikan pendapat Saya pribadi,usai menyimak pem belajar an Day 1 ini. Saya pribadi sejak tahun ke 3 bekerja di Perusahaan Saya sekarang, Saya selalu meng ingat Day 1 ini, alhasil malah Saya yang di marahi oleh semua Pimpinan dan Staff karena mereka ber pikir Saya seolah olah seperti orang yang baru bekerja di Perusahaan ini. Padahal,menurut saya pribadi selalu ingat dengan pengalaman di hari pertama bekerja di kantor ini dapat me refresh kembali Pilar dasar di tempat kerja ini. Terima kasih.🙏

    • @wtfgadget
      @wtfgadget 9 місяців тому

      berarti perusahaan anda perusahaan kaku yang tidak mau berubah. tinggalkan!
      *ngomong seenak udel*

    • @veronikalukas2901
      @veronikalukas2901 9 місяців тому

      @@wtfgadget terima kasih. Adalah benar demikian adanya. Dan sudah banyak yang suruh saya pindah,hanya saja Saya ter bentur rasa minder.... Untuk pindah kerja.....

    • @lampualadinidx9060
      @lampualadinidx9060 9 місяців тому

      Berarti anda cocok bekerja di AMAZON😅

    • @veronikalukas2901
      @veronikalukas2901 9 місяців тому

      @@lampualadinidx9060 amin bisa kerja di Amazon

  • @believernd
    @believernd 9 місяців тому

    Tiktok juga pake filosofi Day 1 untuk seluruh karyawan

  • @ozinieh
    @ozinieh 10 місяців тому +1

    Kopi lapanpuluhribu juga dayone

  • @awandaadriana1770
    @awandaadriana1770 10 місяців тому +1

    Belum pernah buka Amazon 😢

  • @ariszuhdi1452
    @ariszuhdi1452 9 місяців тому +3

    Amazon ga perlu di ragukan lg system cloud mantaappp, setiap bulan ada aja dapat undangan academy learning 👍👍👍

    • @YuliantiEka-rj9em
      @YuliantiEka-rj9em 4 місяці тому

      Maaf kak pakai link atau gimana
      Soalnya saya udaah gabung Amazon, tapi meragukan karena uang saya tertunda atau tidak bisa di cairkan

    • @ariszuhdi1452
      @ariszuhdi1452 3 місяці тому

      @@YuliantiEka-rj9em saya dapat jatah dr kantor mbak, klo jalur mandiri biasanya detail cost nya ada tiap tema learbing yg di ambil, biasanya ada examnya dan bs dapet certificate jika memenuhi point2 nya

    • @YuliantiEka-rj9em
      @YuliantiEka-rj9em 3 місяці тому

      Boleh kah saya meminta no wa nya kak
      2 bulan lalu saya join Amazon, tetapi saya bingung ini Amazon yg asli atau ada oknum lain yang mengatas namakan Amazon karena uang saya tidak bisa di cairkan.

    • @ariszuhdi1452
      @ariszuhdi1452 3 місяці тому

      @@YuliantiEka-rj9em masuk aja ke web resminya

    • @ariszuhdi1452
      @ariszuhdi1452 3 місяці тому

      @@YuliantiEka-rj9em masuk aja ke portal web officialnya

  • @kurogaze25
    @kurogaze25 10 місяців тому

    Hay

  • @lampualadinidx9060
    @lampualadinidx9060 9 місяців тому

    Prinsip
    LAST DAY
    ada gak yah?

  • @hansamaru4450
    @hansamaru4450 10 місяців тому +2

    Bukti nyata top manajemen yg brilian (BUKAN hanya CEO) menjadi penentu keberhasilan mesin kapitalis bernama korporasi

    • @osh7558
      @osh7558 9 місяців тому

      Ngomong opo

  • @nuraisyah099
    @nuraisyah099 10 місяців тому +1

    ❤❤❤

  • @masarya3596
    @masarya3596 10 місяців тому

    Haei

  • @ujanghadiat393
    @ujanghadiat393 5 місяців тому

    dr.indrawan
    bisakah saya gabung di amazon dan caranya gmn

  • @ujanghadiat393
    @ujanghadiat393 5 місяців тому

    apakah amazon punya seller di indonesia

  • @aang807
    @aang807 9 місяців тому

    Untung namanya Day One, coba kalo Dewan ga kebayang kayak gimana ...

  • @resansr9225
    @resansr9225 3 місяці тому

    🙂

  • @404neverfound3
    @404neverfound3 10 місяців тому

    1:12 waa sayang banget pecah2 coach foto Jeff Bezos nya. "z" nya juga cuma 1 btw hahaha

  • @hfzhdn
    @hfzhdn 9 місяців тому

    Apakah Amazone
    Sukses, karena menerapkan sistem day one day two
    Atau
    Memang sudah sukses dari sananya, baru menerapkan prinsip day one day two
    ?

  • @user-ko7vf6pc8r
    @user-ko7vf6pc8r 9 місяців тому +1

    Yang sukses dicari2 alasannya, yg keok dicari2 kesalahannya

    • @AgungDoko
      @AgungDoko 9 місяців тому

      Harusnya memang spt itu

  • @mnwrlauma
    @mnwrlauma 9 місяців тому

    Padahal dulu di indo ada FJB kaskus... jauuuhh sblm tokped dan teman2nya

  • @cantikaindah9211
    @cantikaindah9211 7 місяців тому

    🙏🙏🙏😭

  • @KAK_PAN
    @KAK_PAN 10 місяців тому

    Tokopedia adalah Amazonnya Indonesia.

  • @fahrirohman8264
    @fahrirohman8264 10 місяців тому +1

    Pak Dr. Indrawan, mohon sarannya.
    Bagaimana jika kondisinya perusahaan sudah besar sehingga terlalu lama untuk mengambil keputusan

    • @iwan76ers
      @iwan76ers 9 місяців тому

      Contohnya ya kantor pos ... Raksasa yg jadi kurcaci di era ekspedisi digital

    • @fathurrah1m
      @fathurrah1m 9 місяців тому

      ​@@iwan76erskantor pos skrng jg udh mulai bgs

    • @Winratimwan
      @Winratimwan 4 місяці тому

      Dunia aviasi, pln dn pertamina kita juga masih merugi😅

  • @ryzulhagame307
    @ryzulhagame307 10 місяців тому +3

    Om collab ama guru gembul om 🙏😅

    • @nanadzkyy823
      @nanadzkyy823 10 місяців тому +1

      jangan om,gak nyambung kalo disini

    • @ninjasamurai2741
      @ninjasamurai2741 10 місяців тому

      ​@@nanadzkyy823lah emang ga bisa??

  • @CINEMAMETAVERSE
    @CINEMAMETAVERSE 10 місяців тому +1

    First ❤

  • @returo7297
    @returo7297 10 місяців тому +2

    amazon zolim anti union puluan taun aniaya pegawainya

  • @freddykwelim3183
    @freddykwelim3183 9 місяців тому

    Walmart masih lebih inovatif

  • @denoputra6041
    @denoputra6041 8 місяців тому +1

    Bahas tentang GoJek dan Tokopedia dong

  • @myamirudinsip
    @myamirudinsip 9 місяців тому

    Day One :
    Setiap hari
    Bertemu istri
    Seperti
    Pandangan pertama

  • @JeremmyaDevin
    @JeremmyaDevin 9 місяців тому

    Bezos fokus sama pelanggan sampe lupa sama kesejahteraan karyawannya

  • @belekgalon8180
    @belekgalon8180 9 місяців тому

    Amazon jadi besar karena monopoli, liat ada barang laris murah. Kalo perusahaannya gak diakuisisi bakal dibuat barang tiruan. Sama kayak tiktok. Makanya dilarang

    • @YuliantiEka-rj9em
      @YuliantiEka-rj9em 3 місяці тому

      Apakah itu Amazon asli atau Amazon Abal" ya boleh minta kontak? Wa

    • @Abcomz
      @Abcomz 2 місяці тому

      tak seperti itu

  • @alisyalarasaki1953
    @alisyalarasaki1953 9 місяців тому

    Ko dr indra ngk smngat kayak biasa ny
    Ada apa dg dr indra dan ilon

  • @kngBotax
    @kngBotax 10 місяців тому

    Oh pantes Pekerja Amazon dibilang gak ada libur

  • @siswantoteguh4316
    @siswantoteguh4316 9 місяців тому

    Don't forget to illuminati

    • @Abcomz
      @Abcomz 2 місяці тому

      what

  • @albaay
    @albaay 9 місяців тому

    amazon juga bagus sih tiap gw belanja import dari amazon di sita sama bea cukai si bngst ga guna itu, duitnya bisa di refund sama mereka, ku rasa malah servicenya lebih baik di banding e-commrace local di Indo yang ga berani menerapkan customer first sebagai nilai jualnya, selalu mengandalkan proma promo mulu minus pelayanan

    • @YuliantiEka-rj9em
      @YuliantiEka-rj9em 3 місяці тому

      Maaf saya gabung Amazon malah uang saya gak bisa di cairkan itu Amazon Abal" atau gimana ya?

    • @Abcomz
      @Abcomz 2 місяці тому

      @@YuliantiEka-rj9em amazon seller kak ?

    • @Abcomz
      @Abcomz 2 місяці тому

      @@YuliantiEka-rj9em bisa kok harusnya.. saya pernah disuspend dan gak bisa di reinstate karena maen dropshipping ..jangan sekali kalid dropsippingn diamazon ..sulit..bisa kak coba chatting aja plan pelan emang butuh effort kak ? bikin akun baru lagi aja susah ini

  • @khntlodin4165
    @khntlodin4165 9 місяців тому

    halah t4i intinya modal banyak duit lu mau jadi apa aja juga bisa sukses