EPISODE INI BAKAL BIKIN LO PINTAR! | Cania Citta

Поділитися
Вставка
  • Опубліковано 26 гру 2023
  • Episode ini bener-bener bikin lo jadi orang pintar! Gak percaya?? Dengerin aja sampai habis, episode #bertahandiindustri ft. Cania Citta ini! Gassss!
    Selamat nonton guys. Semoga suka :')
    For Business Inquiries :
    @DananDNA +6281320631691
    danan_vrl@yahoo.com

КОМЕНТАРІ • 371

  • @analisaperistiwa
    @analisaperistiwa 5 місяців тому +110

    Dari Psikologi Kognitif, Pinter itu kesanggupan atau hasil dari kemampuan merasionalisasi ide, memproses informasi, menuju kesimpulan yang tepat. Sedangkan berpengetahuan lebih kepada kemampuan remembering, kemampuan me gingat kumpulan informasi yang pernah dibaca, di dengar, dan semacamnya

    • @brownandnoise
      @brownandnoise 5 місяців тому +2

      Kalau cerdas?

    • @analisaperistiwa
      @analisaperistiwa 5 місяців тому +5

      @@brownandnoise cerdas yang paling mudah dipahami melalui konsep intelegensi. Basic intelegensi dasar yang sejauh ini digunakan biasanya tergambar di tes psikologi (IQ) di sana ada kecerdasan stapatial (keruangan) kecerdasae berbahasa (pemahaman teks) kecedasan aritmatik dan logika. Kemudian konsep kecerdasan berkembang menjadi multiple intelegency dimana kecerdasan dianggap lebih luas dari faktor kognitif semata seperti kecerdasan musika, emotional, spiritual dll dimana bakat bakat bawaan dan bisa dilatih dari manusia juga dianggap suatu aspek kecerdasan.

    • @DenBagusK
      @DenBagusK 4 місяці тому +1

      Chat GPT😂

    • @syafiq6457
      @syafiq6457 4 місяці тому +1

      ​@@DenBagusKtujuan dari yg kawan kita lakukan adalah penyampaian informasi, entah dari pengetahuannya atau dri chatgpt itu bukan aspek utama. Saran gw biasain gk bersikap begitu di khalayak umum mas, gk baik.

    • @arif_goem
      @arif_goem 3 місяці тому

      Pintar itu outputnya bagaimana mengambil kebijakan yg akhirnya menjadi tindakan kalau berpengetahuan itu ya konteksnya mengetahui banyak hal termasuk berbagai ilmu. .

  • @gurisaryo8132
    @gurisaryo8132 6 місяців тому +82

    Kebahagiaan hanya tercapai melalui hubungan dengan orang lain, dan uang bisa meningkatkan kualitas hubungan itu. Cheers Cania 👍👍

  • @amazingfootball6803
    @amazingfootball6803 5 місяців тому +15

    Contohnya di sekolah, yang juara kelas kebanyakan yang berwawasan, atau banyak baca dan belajar. Yang smart biasanya lebih berkharisma. Kecerdasan itu sexy..

  • @user-rj5el3sf9u
    @user-rj5el3sf9u 5 місяців тому +34

    Ya allah suara Cania ini contoh podcaster banget ...di denger pake headphone tonenya pas bgt

  • @ayamanjay5888
    @ayamanjay5888 6 місяців тому +38

    Selalu dapet insight baru kalo denger Cania.Talkshow yang narsum nya ok kek gini harus lebih banyak sih.

  • @bayurocky1326
    @bayurocky1326 6 місяців тому +31

    Menurutku orang yg pinter itu karena dia expert di bidang tertentu, sementara orang yg berwawasan luas itu karena dia sering bergaul dan suka mencari informasi lewat buku atau media digital

  • @tabularasa1134
    @tabularasa1134 5 місяців тому +5

    Berwawasan luas: kemampuan melacak dan memahami ilmu pengetahuan yg dibutuhkan. Pintar: Konstruksi mental dan perilaku secara teknis yang efisien dan efektif dalam konteks achievement.

  • @Lilac71
    @Lilac71 5 місяців тому +3

    Seneng kalo denger cania ngomong, intonasinya santuy, ga berapi2 kalo ngejelasin. Penjelasannya gampang dipahami buat yg kapasitas otak terbatas kayak gw

  • @parnikurnia5457
    @parnikurnia5457 6 місяців тому +47

    Saya noiser dan caniamania akan hadir dimanapun cania dan Mamat berada❤

  • @egibata1975
    @egibata1975 5 місяців тому +12

    Cara penyampaian yg sangat bagus
    Mudah di mengerti
    Bisa membangun kesadaran atau perilaku seseorang dalam bersosialisasi
    Podcast terbaik kali ini❤

  • @pocilemon6511
    @pocilemon6511 4 місяці тому +2

    tititp 3 indikator pinter diatas menurut cania 1) memahami informasi dg benar (menagnkap konteks) 2) membuat keputusan (keputusan berhubungan antara strategi dan tujuan) 3) ...

  • @silfitriani21
    @silfitriani21 5 днів тому

    Maasyaa allah..
    Semua yang disampaikan kak cania citta dalam agama saya Islam telah dijelaskan dengan sangat jelas, disertai dengan dalil yang jelas, tentang bagaimana cara kita dalam melihat dunia❤

  • @Pupuzela
    @Pupuzela 5 місяців тому +14

    Tolong dibudidayakan lagi cewe kaya Cania gini :)

  • @irwanhatta4098
    @irwanhatta4098 4 місяці тому +1

    Sebagian org menilai org punya karya hanya jika org tsb menghasilkan sesuatu yg berwujud, yg bs disentuh, dilihat, dipakai. Org yg begini msh harus menaiki bnyk anak tangga lagi.

  • @dyahayu6812
    @dyahayu6812 6 місяців тому +8

    intonasi suaranya cania calming banget ☺

  • @andretindaon4881
    @andretindaon4881 5 місяців тому +2

    Hanya cania, influencer yg punya segmen #kelasmikir dan itulah alasanku selalu tongkrongin socmed nya ka cania.

  • @makhlukbumirandom
    @makhlukbumirandom 5 місяців тому +1

    terimakasih bang - ka, ini salah satu tipe video yg gua butuh selama ini, btw udh lama gua juga mikir hal yg sama tentang difference antara pinter/smart dan berwawasan/knowledge, tpi gua pikir" lgi trkadang ada satu konteks pembahasan yg udh muncul di otak kita sndiri, tapi kita msih ngerasa kurang kalau blom di bahas oleh org lain gitu, kek cthnya lu udh mikir tpi harus di verified oleh pembahasan yg lebih ilmiah oleh orang lain juga dan pada akhirnya ni video muncul dgn pembahasan yg sering gua pikirkan selama ini 😁, skali lgi thanks yak bang - ka hehe

  • @a.m.7749
    @a.m.7749 6 місяців тому +10

    Analoginya bagus sekali tentang orang yg tidak peduli politik.

    • @tezar2
      @tezar2 6 місяців тому

      Analogi apaan, hostnya otak udang, dangkal

  • @brigitakurniasih5727
    @brigitakurniasih5727 4 місяці тому

    Kisah hidup kak cania yg cm sekilas bkin aku smngt. Btw aku single mom. Ternyta bisaa anak tumbuh jd sebaik kak cania wllo cm dibesarin seorang ibu. ❤

  • @johnkaii07
    @johnkaii07 4 місяці тому

    pemikiran kak cania dan pengalaman miskin tapi "merasa cukup" itu gw banget, semoga someday bisa ngobrol bareng kak cania

  • @octoberr28
    @octoberr28 6 місяців тому +4

    Cania maniaaaa,mantappp

  • @gigabit9047
    @gigabit9047 5 місяців тому +1

    beda banget pembahasan soal feminism di sini sama di NS (gara2 nnton itu duluan). gile pandangannya lebih masuk logika mba Cania dan ga memaksakan sesuatu juga. jadi ngefans nih

  • @aryawindutresna5413
    @aryawindutresna5413 6 місяців тому +2

    Caniamania mantap!!

  • @sriwahyunengsih9922
    @sriwahyunengsih9922 5 місяців тому +2

    Sukaaa banget sama cania❤

  • @imvronandreyanto3091
    @imvronandreyanto3091 5 місяців тому +2

    Masuk akal, ada inside tambahan yang aku terima dari perbincangan ini, terutama dari cania, orang yg pintar dan yang berwawasan itu berbeda. Wawasan tanpa otak pintar ibarat orang yg membawa perkakasa tanpa tau pengoprasiannya, sedangkan pintar tanpa wawasan ibarat mesin canggih yg tak perbah di gunakan.

  • @raditradit2033
    @raditradit2033 6 місяців тому +1

    Mantap bang kemal...

  • @telosenggron6147
    @telosenggron6147 6 місяців тому +16

    kayanya kemal nih orangnya mudah banget terpengaruh dan meng-amin-i pemikiran orang deh, dari beberapa podcast ama orang-orang yang pinter selalu bilang tercerahkan tapi malah dilurusin lagi ama narasumbernya

    • @diarrheeaa
      @diarrheeaa 6 місяців тому

      sangat. wkwkwkwkw

    • @tezar2
      @tezar2 6 місяців тому +1

      Iya itulah ketololan yg hakiki

    • @juliussitumeang4407
      @juliussitumeang4407 6 місяців тому

      @@tezar2Mending lo bunuh doi, kalo lo benci. Simple.

    • @tarmandolam
      @tarmandolam 6 місяців тому +2

      ​@@tezar2siap si paling pandai profesor

  • @figodiaz1237
    @figodiaz1237 6 місяців тому +3

    Mamah Caniaaaa😍😍

  • @arifnazwa14
    @arifnazwa14 6 місяців тому +3

    hadir bang kemal .. 😊
    smart girl .. ☺

  • @joedkid6143
    @joedkid6143 6 місяців тому +5

    Dengar cania ngomong enak aja d kuping

  • @bastiankandunia
    @bastiankandunia 6 місяців тому +19

    Kemal kalo sendirian malah di benerin sama bintang tamunya terus 😂

  • @cutireligius6873
    @cutireligius6873 6 місяців тому +3

    good podcast bang..❤❤

  • @Flaa32
    @Flaa32 6 місяців тому +2

    Mantap ada kak cania 🫡

  • @alva72nashir3
    @alva72nashir3 6 місяців тому +1

    Cania pintar dan berpengetahuan..

  • @byte8203
    @byte8203 6 місяців тому +12

    menanggapi yg analogi cania ttg 40 kota tanpa guideline itu : masalah guideline untuk pemerintah di daerah, pak anis memang katanya sudah merancang guideline tsb, saya tau setelah menyimak beberapa acara beliau "desak anies" dan beberapa pemaparan gagasan di forum lain, pak anis membuat guideline tsb karna berkaca dari pengalaman saat di jakarta

    • @wishfulthinkshh
      @wishfulthinkshh 5 місяців тому

      Selain itu soal pemimpin yang memiliki kemudahan berdialog. Siapa lagi?

    • @andibensisva2155
      @andibensisva2155 2 місяці тому

      Malah dibelokin terus sama Si Kemal buat ngedukung 02. Parah banget lu Kemal.

  • @dreostudio3503
    @dreostudio3503 5 місяців тому

    Nonton kedua kali, buat dengerin insight dari ka cania 🎉

  • @noviantoekobudiman7633
    @noviantoekobudiman7633 3 місяці тому

    Terima kasih banyak buat ilmunya, semoga berkah

  • @______14307
    @______14307 6 місяців тому +4

    34:07 Pantes temen gue yang islam selalu bilang "Jaga silaturahmi biar gak mati muda dan tambah rezeki" gue kira cuman becanda atau potongan dari ayat sucinya dia tapi ada juga ya researchnya.

    • @sofyanhadi2535
      @sofyanhadi2535 6 місяців тому +1

      cocoklogi cocoklogi.

    • @______14307
      @______14307 6 місяців тому +1

      @@sofyanhadi2535 www.ncbi.nlm.nih.gov/pmc/articles/PMC3150158/#:~:text=Adults%20who%20are%20more%20socially,than%20their%20more%20isolated%20peers.

    • @______14307
      @______14307 6 місяців тому +1

      @@sofyanhadi2535 udah aku kirim ya sofyan hadi, semoga kamu baca biar otaknya gak kosong.

    • @sofyanhadi2535
      @sofyanhadi2535 6 місяців тому +1

      @@______14307 apa an si goblok, lo ngerti artinya cocoklogi ga ? ga ada urusannnya research yg di omongin cania sama agama temen lo, yg bikin research ga punya urusan sama agama temen lo. ga usah lu sambung2 in, di nila2i budaya lain juga banyak yang mengutamakan sosialisasi sesama manusia.

  • @mohammedbamba6895
    @mohammedbamba6895 6 місяців тому +1

    caniaa maniaaa❤❤❤

  • @dektibergeron2537
    @dektibergeron2537 3 місяці тому +1

    Smart itu kemampuan utk solving problem dan knowlegable itu kemampuan dl mengolek informasi/pengetahuan dlm cara solving problem, correct me If l’m wrong kak , suwun

  • @HeruSantoso-uj6en
    @HeruSantoso-uj6en Місяць тому

    Yg KEREN itu klu punya wawasan & Pintar. Betul juga sih punya wawasan belum tentu pintar atau bisa juga pintar tapi tak berwawasan.
    Yg paling PARAH itu sdh tak berwawasan tak pula pintar.

  • @dwioktanugroho
    @dwioktanugroho 6 місяців тому +8

    Orang pintar itu menyederhanakan hal yang rumit..

    • @agatemoderat3442
      @agatemoderat3442 5 місяців тому

      Orang berwawasan?

    • @jeje3778
      @jeje3778 4 місяці тому

      orang berwawasan mengetahui hal yang rumit itu​@@agatemoderat3442

  • @anandateguh
    @anandateguh 6 місяців тому +1

    Gokil bang kemall

  • @galantpriambodo5547
    @galantpriambodo5547 6 місяців тому +5

    Emang bener sih gw aja sering melakukan hal "bodoh" tp sadar aja dulu pelan2 di perbaiki 😃

  • @slaylena.
    @slaylena. 3 місяці тому

    Gue langsung klik vid ini karena mengingat gue dengan gue sendiri, suka belajar semua kecuali pelajaran berhitung hehe.

  • @rajinmembaca7680
    @rajinmembaca7680 6 місяців тому

    Terkait politik, menurut saya yang bisa mengatur kehidupan ini tidak hanya politik, ada hal lain yang bisa digunakan untuk mengatur hidup ini. Dan sesuai fakta sejarah politik telah mengatur hidup ini dengan sangat buruk, jadi menurut saya sudah waktunya kita ganti politik dengan hal lain untuk mengatur hidup ini, contohnya agama.
    Itu menurut saya...

  • @jokosetyowinantoro9639
    @jokosetyowinantoro9639 5 місяців тому +1

    Mas Kemal, pertanyaannya masih linier kluar kontek yg bermuatan skill motorik dan eksekutabelsm. Cukup jelas paparan mbak cania, mudah serapi awam pentingnya pengethuan dan skil dasar. Sedari muda belia berorganisasi, kerja barengan kelompok
    akan membantu mengambil keputs bijak strategis, buat iklas kepentingan publik menuju kesejahteraan umum.

  • @Masa_lalu_gabisa_diubah.Apapun
    @Masa_lalu_gabisa_diubah.Apapun 5 місяців тому

    Bagus nih pembahasannya👍🏻

  • @caw2104
    @caw2104 6 місяців тому +2

    hadir cania mania

  • @tomihiswaraputra997
    @tomihiswaraputra997 5 місяців тому +2

    BANYAK ORANG PUNYA LITERASI BANYAK & LUAS MENGENAI KITAB SUCI
    TAPI DALAM MENGAMBIL KESIMPULAN JADI ABSURD

  • @IsonDunn
    @IsonDunn 5 місяців тому

    Nice enak di dengar bang kemal pertanyaan lo gurih gurih

  • @lr784
    @lr784 6 місяців тому +2

    2:45 baru mulai kemal udah jelasin yg audiens nya gatau konteksnya apa
    nice

  • @FahriakbarAkbar-nx2rw
    @FahriakbarAkbar-nx2rw 6 місяців тому

    CANIA MANIA💕

  • @firmanmamboue2195
    @firmanmamboue2195 5 місяців тому

    Aku cuma ingin mencintai ilmu ilmunya cania dan merespon untuk bisa merasakan happy dan nikmatnya

  • @derajat1557
    @derajat1557 5 місяців тому

    Keren lo cania

  • @binsumantri
    @binsumantri 3 місяці тому +1

    Sangat happy denger orang kaya Cania pengen punya anak. Karena banyak orang yang pinter, bisa hidup dengan baik tapi memilih childfree. Padahal harusnya mereka malah membelah diri lebih banyak agar menghasilkan SDM yang berkualitas.

    • @silverybutterflies9568
      @silverybutterflies9568 19 днів тому

      Ada yang jamin misal orang tuanya pintar nanti anaknya juga pasti pintar?

    • @binsumantri
      @binsumantri 19 днів тому

      @@silverybutterflies9568 tentu tidak, tapi peluang untuk jadi pintar akan lebih besar.

  • @sleepyfox2
    @sleepyfox2 6 місяців тому +9

    Saya pecinta paslon CAMAT terutama jargonnya yaitu DAR DER DOR

  • @bang_jenggot2007
    @bang_jenggot2007 5 місяців тому +2

    Mereka berdua berusaha agar terlihat pintar,
    Sekolah dgn benar n rajin berbeda dgn ilmu laduni

    • @piqi0079
      @piqi0079 4 місяці тому +1

      Uhhh abang mikirnya kolot bgt 😅

  • @quzuqbotak
    @quzuqbotak 6 місяців тому +4

    Cania cewe tercantik di indo ❤❤❤
    Fall in love sejak muncul di ilc ❤, tapi tidak dengan argumen nya, contoh "wanita", tapi klo masalah lokalisasi dari dulu gw setuju2 aja,

    • @user-ii8lc3xr2w
      @user-ii8lc3xr2w 5 місяців тому +1

      Aku juga setuju klo ka cania di lokalisasi..auto pen beli dia😍🥰

  • @Putri_NK
    @Putri_NK 6 місяців тому +2

    29:50 aku kira kebutuhan/keinginan = tujuan. Aku kira pemenuhan kebutuhan/keinginan tuh udah pasti jadi tujuan seseorang. Ternyata beda ya Cania?

  • @hanggatommy3578
    @hanggatommy3578 6 місяців тому +1

    🔥🔥🔥

  • @triwija7929
    @triwija7929 6 місяців тому +5

    Pintar, cerdas, cerdik dan genius itu beda artinya....

  • @muhammadilham-dg9qt
    @muhammadilham-dg9qt 5 місяців тому

    bagus bgt .. undang lagi bang

  • @kembalicerita
    @kembalicerita 5 місяців тому

    aku lupa siapa yg omong dulu bgt sblm ada google chrome masih jaman yahoo ama mozilla, aku cm sllu ingat kalimat yg entah dr mana "kalo km cukup dan kenyang dgn sepiring nasi, kenapa perlu 3, 5 dst."

  • @ahadisam
    @ahadisam 5 місяців тому

    wawasan banyak,pakai Chat gepete, sambil tanya singkatan2 😁

  • @abdihiisra
    @abdihiisra 6 місяців тому +2

    Terima kasih, isinya daging semua

  • @bahtiarrzaki9881
    @bahtiarrzaki9881 Місяць тому

    Keren bgt gila

  • @doddysetiady
    @doddysetiady 6 місяців тому +14

    setiap perkataan bijak kemal, dalam hati gw selalu bilang "halah lu bullshit" (bagi yg tau konteksnya).
    untungnya selalu suka ngikutin pov cania dlm berpendapat, jadi diusahakn nonton.

    • @ferryhariarasimanjuntak7899
      @ferryhariarasimanjuntak7899 6 місяців тому +1

      wkkwkwwkkw kok sama lg dan ngerti lg konteksnya apa. Sebenarnya gw bingung doi di sini kaya gmn pesonanya

    • @kogoroturu
      @kogoroturu 6 місяців тому

      Jujur amat bwang 😂

    • @metaforia555
      @metaforia555 6 місяців тому

      "Gue pinter kok, gaes!!" 😂😂

    • @muhamadiqbal4866
      @muhamadiqbal4866 6 місяців тому

      itu buat mempersingkat waktu aja wkwk. kalo bilang ga ngerti ntar cania jelasin lagi makin lama ntar podcast nya

  • @maligol8722
    @maligol8722 Місяць тому

    Canda pintar + pengetahuannya banyak

  • @cutireligius6873
    @cutireligius6873 6 місяців тому +6

    sukak banget sama cania versi sekarang daripada cannia yang dulu.. 😂

    • @cania_citta
      @cania_citta 6 місяців тому +2

      Berproses🥹

    • @cutireligius6873
      @cutireligius6873 6 місяців тому +1

      gua mau nanya kan.. bisa gak orang yang gak cerah dan gak cerdas tapi asik..? makasih seblumnya.. 😊

    • @cania_citta
      @cania_citta 6 місяців тому +1

      @@cutireligius6873 bisaa😄

  • @Genius_assets
    @Genius_assets 5 місяців тому

    Ringkasan Transkrip "EPISODE INI BAKAL BIKIN LO PINTAR! | Cania Citta":
    1. Pintar vs. Berpengetahuan: Pembedaan antara kecerdasan dan pengetahuan, menekankan bahwa seseorang dapat memiliki keduanya atau hanya salah satunya.
    2. Indikator Kecerdasan: Menyebutkan tiga indikator utama kecerdasan, termasuk kemampuan memahami informasi dengan benar dan membuat keputusan yang sehat.
    3. Streetwise vs. Berwawasan: Diskusi tentang kebutuhan wawasan khusus untuk menjadi presiden atau menteri, membandingkan contoh Gibran dan Pak Mafud.
    4. Kebahagiaan dan Uang: Menyoroti bahwa kebahagiaan tidak selalu terkait dengan uang, tetapi tergantung pada kombinasi faktor-faktor tertentu.
    5. Pendidikan Dasar Gratis: Mendukung pendidikan dasar gratis dan memberikan bekal pengetahuan dasar untuk membantu individu menjalani kehidupan dengan baik.
    6. Pandangan tentang Debat Cawapres: Memberikan pandangan bahwa debat cawapres cukup baik secara umum, mengajak pendengar untuk menilai sendiri.
    7. Kritik terhadap Generalisasi: Menentang generalisasi dan mendukung keberagaman dalam melihat perbedaan antara laki-laki dan perempuan.
    8. Pengaruh Trauma pada Pandangan: Mengakui bahwa beberapa orang mungkin memiliki pandangan negatif berdasarkan pengalaman traumatis, tetapi mengajak untuk tidak menggeneralisasi.
    9. Kriteria Anak: Menyebutkan kriteria yang dianggap penting untuk memiliki anak, termasuk kemampuan dasar dan sumber daya yang dikelola dengan baik.
    Ringkasan ini mencoba merangkum poin-poin kunci dari transkrip dengan bahasa yang jelas dan mudah dipahami.

  • @andrisiswandi761
    @andrisiswandi761 6 місяців тому +6

    Cania nafsu belajarnya tinggi 😊

  • @user-ii8lc3xr2w
    @user-ii8lc3xr2w 5 місяців тому

    Akupun juga melihatnya😍

  • @faceluckcell9484
    @faceluckcell9484 5 місяців тому

    1,,,Pinter. Cerdas,,engine iQ,,,cpu , nankap kontes full positive strat tujuan 2,,Pengetahuan. EQ,,prilaku fuull positive, 3,,storage Wawasan nusantara, jangan baKu hantam baKu gEa,, (baru LengkaP sempoerna)

  • @rizkysoemanagara2494
    @rizkysoemanagara2494 3 місяці тому

    yg keren itu:berwawasan,pintar lan minteri...

  • @noviaza4004
    @noviaza4004 4 місяці тому

    Dri cara ni cewek...
    Udah bisa sipastikan udah punya pengetahuan dan berwawasan luas..

  • @slovedduagemilangcbnsbygjk1471
    @slovedduagemilangcbnsbygjk1471 6 місяців тому +4

    Pintar itu lebih ke spesifik akademik, contoh nya orang amerika itu tidak tahu apa2 tentang negara luar, buta geografi & sejarah. Tapi orang amerika itu termasuk orang yg sudah maju, meskipun kurang berwawasan luas.

  • @beyondfuck21
    @beyondfuck21 6 місяців тому +5

    wahh ngundang E girl😊

  • @Kryed
    @Kryed 6 місяців тому

    CANIA MANIA! 💯

  • @muhamadibrahim625
    @muhamadibrahim625 4 місяці тому

    Pintar berasal dari banyaknya pengetahuan yang diserap sehingga memiliki pandangan mengenai cara berfikir.

  • @inamona7746
    @inamona7746 5 місяців тому

    Setelah dengar podcast inj, gue akhirnya oengeb belajar politik ... Pdhal lumayan anti 😅

  • @joeluckarman
    @joeluckarman 6 місяців тому +2

    BBB wooooiiiiii

  • @riaawani
    @riaawani 4 місяці тому

    bisa buat ngopi dan nuyuuul*

  • @aurelanny9811
    @aurelanny9811 2 місяці тому

    Duh kemal yg sabar donk dengerin narsum jelasin ampe kelar.. trus nanya jgn lompat2 😅😅

  • @titohidayat1063
    @titohidayat1063 5 місяців тому

    Lebih tepatnya mungkin perbedaan pintar, cerdas, dan berpengetahuan.

  • @adhariyansah
    @adhariyansah Місяць тому

    pinter belum tentu berepengalaman,berpengalaman udah pasti pinter.
    pinter belum tentu kaya

  • @nurlailinurlaili130
    @nurlailinurlaili130 6 місяців тому +1

    Gue pengagum perut cania

  • @Trynacool
    @Trynacool 6 місяців тому +1

    top

  • @dysantoso2890
    @dysantoso2890 5 місяців тому +1

    Sama kek justin, dia itu ngomong ttg bola masih bisa kita terima walau kadang juga gabisa kita terima. Dia nggak punya wawasan tentang politik,

  • @anggotamasyarakat4071
    @anggotamasyarakat4071 4 місяці тому

    Saya pikir perlu menambahkan satu penentu lagi, yaitu 'cerdas'. Kalau sama-sama pinter, atau sama-sama berwawasan, atau berwawasan dan pintar, biasa saling bermusuhan kalau pendiriannya sama-sama kuat, atau sama-sama gak mau tahu karena wawasannya berbeda satu sama lain.

  • @oekinajeh
    @oekinajeh 5 місяців тому

    Menurut bang Kemal kalau sistem pendididkam di Indonesia membuat org jadi RPUL (Rangkuman Pengetahuan Umum Lengkap) atau menjadi pribadi pribadi yg pintar dala mengolah info untuk bekal pengambilan kputusan yg tepat?

  • @Mocha-hy3sd
    @Mocha-hy3sd 6 місяців тому +1

    Lawan dialougnya gagal fokus kikikikik 😅

  • @NaseerZanki
    @NaseerZanki 5 місяців тому +1

    Kak cania memang hebat 👍🏻👍🏻

  • @daffaabyan6865
    @daffaabyan6865 6 місяців тому

    HLo bni😂

  • @Adit-sk3ts
    @Adit-sk3ts 6 місяців тому +1

    🎉

  • @tomisamuki7726
    @tomisamuki7726 3 місяці тому

    shalom bro sis cetdas oky cantik pencerahannya amin

  • @wiskiedesignlab8293
    @wiskiedesignlab8293 5 місяців тому

    Wang sinawang mal topik ini… haha

  • @Fajrybass
    @Fajrybass 6 місяців тому +2

    Cania aduh bikin gerah mulu
    Isi kepalanya

  • @brokenhome4246
    @brokenhome4246 6 місяців тому +1

    Saya noiser&caniamania🔥

  • @user-wt8tf7mu9f
    @user-wt8tf7mu9f 24 дні тому

    kak cania keren banget, pun ibunya keren banget