SOUND CHECK MUSICMAN CUSTOM - AFTER UPGRADE
Вставка
- Опубліковано 27 лис 2024
- #Soundcheck #MusicmanBass #Upgrade
Halo Gengs,
Ini video hasil upgrade beberapa komponen dari bass musicman custom saya dan setelah ganti senar. Bagaimana pendapat kalian? Jika ada yang penasaran, silahkan tinggalkan di kolom komentar. Jika banyak peminat, akan saya bongkar dan review kan di video saya selanjutnya. Terima kasih
Used:
-------------------------------------------------------------------------------------------
Gear:
-Bass Musicman Stingray5 pasif (Upgrade) Custom
-Pedals Board: Bass Preamp, Compressor, Equalizer Rowin
--------------------------------------------------------------------------------------------
Follow me on:
IG: / bidin_dumdum
FB: / bidin.dumdumadja
Twitter: Du...
boleh boleh
😁😁😁😁 bongkar kah ni bang?
Bongkar dong mas.. saya pake musicman custom juga.. kalo boleh minta no wa mas.. salam dari bekasi
Ada di video ini mas ua-cam.com/video/gmCvMJYI-_A/v-deo.html
Beda potensio A dan B apa ya mas.. pake capasitor ukuran berapa mas
@@ekoaryantosaputra potensio A biasanya di pke unk gain/volume, kalau B itu unk tone. Kalau capasitornya pakai orange drop 473J.
dangut laah, sekali sekali 👍👍
🤣🤣🤣 belum tahu tehniknya eh. 🤣🤣🤣
@@Bidindumdum sukses youtuber berau 👍👍😁
@@vinoqbo7863 aminnnnnn 😁😁😁😁
Kau ndak di berau lagi kah vin?
@@Bidindumdum aku kerja di wahau ni mas, udah mau setahun aku di wahau
Suara Betotannya Joss 👍
Alhamdulillah, berkat ilmu dari temen" semua ini jadi bisa upgrade musicman palsunya. 😁😁😁😁
Ganti pake apa om?
Capasitor orange drop & potensio mas.
Potensio 250 atau yg 500 bang?
250 bang