🔴 PENGECEKAN TANAH PROYEK TOL JOGJA SOLO MELAYANG DI SELOKAN MATARAM

Поділитися
Вставка
  • Опубліковано 6 бер 2024
  • tol solo jogja,tol jogja solo terbaru,proyek tol,kota solo,yogyakarta,jogja,proyek tol Jogja-Solo,tolo Solo Jogja resmi dibuka,menjajal tol Solo Jogja,tol fungsional solo-jogja dibuka gratis,progres tol,arus mudik dan balik lewat tol Jogja-Solo,cara masuk tol Jogja solo,pesona tol,Pintu masuk tol fungsional solo-jogja,Pintu keluar tol fungsional Jogja solo,Jalan tol,Exit tol Jogja-Solo,Exit tol colomadu,PUPR,dibuka gratis,mudik nataru,lebaran 2024,lebaran
    Assalamualaikum wr wb
    halo teman teman semuanya jumpa lagi dengan saya bersama chennel agus bintarto.
    di video kali ini kita akan melihat kembali proyek tol jogja solo sesi 2 ruas purwomartani hingga junction sleman yang berada di selokan mataram.
    Ruas yang akan kita lalui kali ini merupakan salah satu calon jalan tol yang akan menuju ke arah ringroad utara yogyakarta.
    Seperti kita ketahui bersama tol jogja solo sebagian akan berada diatas ringroad utara jogjakarta dengan konstruksi melayang.
    Saat ini sudah dilakukan pengeboran untuk melihat kondisi tanah di daerah yang akan dilalui jalur jalan tol di sepanjang selokan mataram di wilayah desa purwomartani .
    Bebeberapa peralatan terlihat beroperasi di kanan kiri selokan mataram. Kondisi tanah memang perlu diketahui lebih detail salah satunya dengan investigasi tanah yang merupakan serangkaian metode untuk mempelajari kondisi tanah di suatu lokasi.
    pekerkaan ini bertujuan untuk Memahami sifat fisik dan mekanis tanah., Menentukan daya dukung tanah, Merekomendasikan jenis pondasi yang tepat, juga bisa Memprediksi potensi risiko geoteknis, seperti penurunan tanah dan longsor.
    Metode Investigasi Tanah dilakukan beberapa metode ada yeng berupa Pengujian Sondir: yaitu Uji penetrasi untuk mengetahui kekuatan tanah dan stratifikasi tanah, Pengujian Hand Bore: yaitu Pengambilan contoh tanah untuk dianalisis di laboratorium. dan Uji Geofisika: yaitu Memetakan kondisi tanah bawah permukaan dengan metode geolistrik .
    Kali ini kita akan melihat lebih dekat kondisi terkini dari jalan jogja solo menuju calon simpang susun purwomartani dan selokan mataram … simak perjalanan saya kali ini, salam sehat tetap semangat tetap berkarya untuk negeri
    Saksikan Langsung Videonya : • 🔴 PENGECEKAN TANAH PRO...
    Support Channel Saya yang lain :
    adhiza chanel [ Pendidikan ] :
    / adhizachanel
    ----------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
    Sosial Media:
    Website : agusbintarto.my.id/
    Tweeter : / agusbintarto
    Tiktok : www.tiktok.com/@gusbint?is_fr...
    Instagram (@agusbintarto) : / agusbintarto
    Facebook (Agus Bintarto) : / gusbint
    ----------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
    Peralatan yang biasanya saya pakai:
    📸 Kamera:
    - GoPRO 9 Action CAM
    - DJI Osmo Pocket
    - Canon EOS M100
    🎤 Mic:
    - Soundtech V2
    - Saramonic Dual Blink 500
    🛩️ Drone: DJI Mavic Mini 3 Combo
    🖥️ Video Editing: Adobe Premiere Pro CC2019
    _____________________________________________________________
    ✒️📝 Untuk kerja sama bisnis/endorse/ Pingin Dipromosikan bisa kontak via:
    - Whatsapp +6281903755750 (khusus untuk keperluan bisnis)

КОМЕНТАРІ • 34

  • @OmBoenChannel
    @OmBoenChannel 2 місяці тому

    Mantab sudah dicek kualitas tanahnya, sbtr lagi dimulai

  • @mamaadel2652
    @mamaadel2652 2 місяці тому +2

    Nderek nyimak liputan ulangnya semoga berkenan salam hormat selalu selamat bertugas semoga selalu sukses selalu mendapat kemudahan hingga mencapai harapan yang berkah amin

  • @CINTAALAM68
    @CINTAALAM68 2 місяці тому +1

    Proyek TOL Jogja - Solo semoga lancar pembangunan nya Mas

  • @dedihs6215
    @dedihs6215 Місяць тому

    Semoga cepat selesai pembangunan SS Purwomartani.
    Mudik. Biar keluarnya dekat rumah.wkwkk

  • @ImamSuharjo1
    @ImamSuharjo1 2 місяці тому +1

    Asik.. dah mulai masuk Jogja...
    siap2 macet pas proyek

  • @marjana5077
    @marjana5077 3 місяці тому +1

    oke trimakasih up date progres tol jk slo di area ring road utara / selokan mataram , ... sehat selalu mas Agus B

  • @violaarseliyachannel2628
    @violaarseliyachannel2628 2 місяці тому +1

    Ikut hadir nyimak tol layang jogja solo

  • @utie987
    @utie987 3 місяці тому +1

    Sentolo hadir om

  • @vlogmemories97
    @vlogmemories97 2 місяці тому +1

    Selamat pagi .salam rahayu berkah sehat selalu kawanku..

  • @philipumar753
    @philipumar753 3 місяці тому +1

    Sehat selalu kang bro. Tetap semangat💪

  • @andieliupriceaction
    @andieliupriceaction 3 місяці тому +1

    itu bukan tes kontur tanah,kalo kontur pakainya alat survei TS.itu namanya tes sondir/bore log.mngtahui daya dukung tanah dan karakter tanah

  • @andip4tkmatematika745
    @andip4tkmatematika745 3 місяці тому +1

    Mampir ke rumah pak Agus

  • @user-ul7ly7yp8u
    @user-ul7ly7yp8u 3 місяці тому +1

    Ijin hadir ya om😂

  • @yulyantowibowo3859
    @yulyantowibowo3859 3 місяці тому +1

    Bukan kontur tanah tapi tekstur tanah

  • @budytchannel9875
    @budytchannel9875 3 місяці тому +1

    Setiap calon lokasi tiang tol dicek tanahnya mgkn ini

  • @masalfin6981
    @masalfin6981 2 місяці тому +1

    Pembangunan tol di yogya itu memberikan untung bagi orang cina, mangakanta sultan hb 10 diwajibkan untuk sewa karna sultan sudah tahu cina kalu berbisnis itu sangat rakus

  • @andibasogunardi
    @andibasogunardi 2 місяці тому +1

    alumni APDI yah mas

  • @windudolandolan
    @windudolandolan 2 місяці тому +1

    Kayak e itu bor tanah sik cara kerjane ambil tanah e. Lapisan sekian meter sampai sekian meter jenis e ini ya om? Dulu aku oernah pakai soal e, tp manual 😅

  • @mariadimidjan2587
    @mariadimidjan2587 2 місяці тому +1

    Ini jalan tol jogja_ yia

  • @rxrz252
    @rxrz252 2 місяці тому +2

    Target selesai tahun berapa min?

  • @umarbakrie486
    @umarbakrie486 2 місяці тому +1

    Mas,di dekat resto pesawat koq bisa nerbangin drone caranya gimana ya?daerah situ kan masuk zona larangan terbang utk drone

    • @agusbintarto
      @agusbintarto  2 місяці тому

      Pake permite pak, nanti akan terkunci ketinggiannya di 50 meter

  • @akunfake5570
    @akunfake5570 3 місяці тому +2

    Mff kenapa lewat ringroad? Kenapa gak dibikin exit tol aja di ringroad barat/timur, nanti perjalanan dilanjut pakai jalan umum. Nanti kalau mau ke arah solo atau bawen tinggal masuk tol lagi. Simpelnya diputus tol nya, lagian itu udah ditengah kota, daripada maksa lewat ringroad.

    • @user-yz8nd4qe9i
      @user-yz8nd4qe9i 3 місяці тому +5

      Ringroad sudah penuh, apalagi pas liburan semua lampu merah di ringroad itu sudah panjang macet nya, sementara tujuan akhir tol nantinya adalah bandara, jadi kalau semisal diputus akan menambah waktu tempuh ke bandara atau sebaliknya, apalagi dengan jogja dikelilingi 3 tol nantinya (dari solo, bawen, cilacap), maka pasti sudah tambah macet jogja nantinya.

    • @akunfake5570
      @akunfake5570 3 місяці тому +1

      @@user-yz8nd4qe9i makasih mas, menjawab

    • @Ubeidibu
      @Ubeidibu 3 місяці тому +1

      Di sepanjang ringroad nanti ada beberapa on off ramp-nya

    • @yuwono777ab
      @yuwono777ab 3 місяці тому +1

      Ring road sekarang sudah sangat padat, dan idealnya tol memang menerus tidak putus agar tetap lancar dan efisien

    • @andia050770able
      @andia050770able 2 місяці тому

      Namanya juga 'jalan bebas hambatan' tdk boleh ada persimpangan sebidang

  • @aryadewabrata02
    @aryadewabrata02 3 місяці тому +1

    Mohon konfirmasinya om, apakah SS Purwomartani dapat diakses dari Jl. Raya Jogja-Solo atau hanya dapat diakses melalui Jl. Prambanan-Piyungan (Bokoharjo)? Kalau saya mengasumsikan dari yang saya lihat di menit 0:33, SS Purwomartani dapat diakses dari Jl. Raya Jogja-Solo dan Jl. Prambanan-Piyungan. Matur nuwun🙏

    • @Joyorosyid
      @Joyorosyid 3 місяці тому +1

      Kedepannya rencana nya akan di akses yg dri jln jogja solo nantinya juga gak tau konsep nya apalagi di situ juga sering penyebab macet yg dari bandara

    • @aryadewabrata02
      @aryadewabrata02 2 місяці тому

      @@Joyorosyid siap terima kasih informasinya