GAMBARAN TOL JOGJA-SOLO DI RINGROAD UTARA YOGYAKARTA, MELAYANG MELEWATI PERKANTORAN HINGGA KAMPUS

Поділитися
Вставка
  • Опубліковано 9 тра 2024
  • tol melayang di ringroad utara jogjakarta,tol jogja bawen, jogja bawen, progress tol bawen,tol solo jogja,tol jogja solo terbaru,proyek tol,kota solo,yogyakarta,jogja,proyek tol Jogja-Solo,tolo Solo Jogja resmi dibuka,menjajal tol Solo Jogja,tol fungsional solo-jogja dibuka gratis,progres tol,arus mudik dan balik lewat tol Jogja-Solo,cara masuk tol Jogja solo,pesona tol,Pintu masuk tol fungsional solo-jogja,Pintu keluar tol fungsional Jogja solo,Jalan tol,Exit tol Jogja-Solo,Exit tol colomadu,PUPR,dibuka gratis,mudik nataru,lebaran 2024,lebaran
    Proyek Tol Jogja-Solo terus berjalan , Selain membebaskan lahan yang akan digunakan , pelaksanaan konstruksi juga terus berjalan di Seksi 1 tol jogja solo ruas Kartosuro hingga Purwomartani dan juga dilaksanakan Seksi 2.1 ruas Trihanggo hingga Junction Sleman
    Saat ini di ringroad utara yogyakarta yang akan dijadikan lokasi tol melayang terlihat sebagian dilakukan pengecekan tanah.
    Seperti kita ketahui, toljogja solo yia kulonprogo akan dibangun sepanjang kurang lebih 96,5 kilometer terbentang dari kartosuro hingga kulonprogo.
    Dari seluruh jalur yang dibangun akan dibuat melayang di sebagian besar di ringroad utara jogjakarta mulai dari simpangsusun purwomartani hingga juncsion sleman.
    Ada sebagian yang akan melayang diatas selokan mataram dan juga akan ada yang melayang di ringroad utara yogyakarta.
    Lokasi tol ini berada di dalam perkotaan dengan dampak yang sangat kompleks karena melewati permukiman yang sangat padat. Saat ini telah dilakukan penyelidikan tanah dengan melakukan pengeboran di sebagian jalan Ringroad Utara. Penyelidikan tanah dilakukan untuk mengetahui daya dukung dan karateristik tanah, khususnya kondisi susunan tanah dan kekuatan lapisan tanah untuk keperluan pondasi jalan tol.
    Sedangkan sejumlah perkantoran bisnis hingga gedung sekolah akan terkena dampak dari pembangunan jalan tolo ini seperti Polda DIY, Kampus UPN Jogja, Kampus Amikom, Stikes Guna Bangsa hingga akses masuk ke kampus Universitas Mercu Buana namun hanya disebagian titik titik tertentu saja yang terkena dampaknya. Beberapa pusat bisnis dan pusat perbelanjaan pun sebagian juga akan terkena dampak
    Jalan Tol Jogja-Solo untuk ruas Maguwoharjo-Trihanggo ini akan memiliki banyak akses keluar masuk yang dikenal dengan on ramp dan off ramp.
    On Ramp merupakan akses untuk masuk ke jalan tol (baik ada gerbang tol maupun tidak ada gerbang tol). Sedangkan off ramp adalah akses untuk keluar jalan tol (baik ada gerbang tol maupun tidak ada gerbang tolnya).
    Berdasarkan peta trase yang ada, setidaknya ada empat akses keluar masuk jalan tol yang berada di sepanjang ringroad utara, Depok, Sleman. Yang pertama on/off ramp di kawasan Maguwoharjo yang berdasarkan peta titiknya berada di sebelah utara ringroad, tepatnya di Kawasan Sanggrahan sebelah barat SMK N 1 Depok.
    Titik Kedua, on/off ramp di UPN, dan berdasarkan titik petanya berada di sebelah utara ringroad atau sebelah barat Jalan Nusa Indah. Titik yang Ketiga on/off ramp Monjali yang berada di sebelah utara ringroad. Sedangkan titiknya kemungkinan berada di tengah-tengah antara Jalan Palagan dan Jalan Kaliurang. Titik yang Keempat on/off ramp Trihanggo yang berada di simpang empat Trihanggo. Dimana Titiknya berada di sebelah utara rongroad.
    Kali ini kita akan melihat lokasi calon tol melayang di ringroad utara yogyakarta, ikuti perjalanan saya kali ini. Salam sehat tetap semangat tetap berkarya untuk negeri.
    Saksikan Langsung Videonya : • GAMBARAN TOL JOGJA-SOL...
    Support Channel Saya yang lain :
    adhiza chanel [ Pendidikan ] :
    / adhizachanel
    Track : Backsound Cinematic Nature Gamelan Jawa | Koceak Music
    Music provided by Koceak Music
    Watch : • Backsound Cinematic Na...
    Track : ARDHANARESWARI
    Music provided by Donkgedank
    Watch : • Donkgedank - Enjang (F...
    ----------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
    Sosial Media:
    Website : agusbintarto.my.id/
    Tweeter : / agusbintarto
    Tiktok : www.tiktok.com/@gusbint?is_fr...
    Instagram (@agusbintarto) : / agusbintarto
    Facebook (Agus Bintarto) : / gusbint
    ----------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
    Peralatan yang biasanya saya pakai:
    📸 Kamera:
    - GoPRO 9 Action CAM
    - DJI Osmo Pocket
    - Canon EOS M100
    🎤 Mic:
    - Soundtech V2
    - Saramonic Dual Blink 500
    🛩️ Drone: DJI Mavic Mini 3 Combo
    🖥️ Video Editing: Adobe Premiere Pro CC2019
    _____________________________________________________________
    ✒️📝 Untuk kerja sama bisnis/endorse/ Pingin Dipromosikan bisa kontak via:
    - Whatsapp +6281903755750 (khusus untuk keperluan bisnis)

КОМЕНТАРІ • 183

  • @masbim1343
    @masbim1343 День тому +1

    video yang keren sangat kawan,, minta apload yang dr adi sucipto ke ringroad selatan bang

  • @matahati4743
    @matahati4743 24 дні тому +3

    Adanya jl tol akan membuat jogja jadi kota modern. Ikut bangga.

  • @jojosuparjo5355
    @jojosuparjo5355 26 днів тому +4

    mantap mas educatiannya ,lanjutkan semangat mas bro

  • @wahyudiblank366
    @wahyudiblank366 26 днів тому +4

    Emang paling detail dan rinci, mantap om.

  • @hamamhamam7523
    @hamamhamam7523 22 дні тому +1

    Informasinya sangat detail, matur nuwun kulo asli Yogyakarta bertempat tinggal di Bandung.

  • @teguhpracoyo3179
    @teguhpracoyo3179 26 днів тому +1

    Wow mantap sekali TOL Jogja Solo layang dengan ketinggian 6-8 meter mantap BosQ 👍👍👍🙏 Trimakasih infonya kemajuan tol Jogja Solo sangat bermanfaat sekali 👍👍👍❤️❤️❤️🙏 Salam Super ❤️ Sukses Selalu 🤝👍👍👍🙏❤️

  • @yusufsupriyadi9406
    @yusufsupriyadi9406 16 днів тому +5

    Semoga cepat terealisasi . . . Ke Jogja gk pake macet . . . Bismillah . . Amin . .

  • @WAMRAY183
    @WAMRAY183 26 днів тому +1

    terimakasih mas agus informasinya..

  • @VerdanezVero
    @VerdanezVero 21 день тому +1

    semangat mas,infonya sangat mmbantu.animasiny nantap jd tau sprti apa nantiny

  • @philipsadono5734
    @philipsadono5734 24 дні тому +1

    Tetap semangat meliput mas. Smg jln toll ini secepatnya selesai👌

  • @keriyanto8855
    @keriyanto8855 26 днів тому +1

    Mantep infonya

  • @JokoKliwon222
    @JokoKliwon222 7 днів тому +1

    Infrastktur wjib harus ada, tdk model2 jmn bahola jln ruwett...manteb min✊

  • @chendratarigan15
    @chendratarigan15 26 днів тому +1

    Mantap kali .....josgandoz

  • @bratrio5244
    @bratrio5244 22 дні тому +3

    wah ruwet tenan dalanane jogja..untung bakal ada tol jadi bisa mengurai kendaraan..

  • @MangYoyot-on6yf
    @MangYoyot-on6yf 2 дні тому +1

    Perumahan nyah padat sekali om di daerah jogja

  • @SetanBego
    @SetanBego 5 днів тому +1

    tiba-tiba kangen Jogja....

  • @HRakhman
    @HRakhman 26 днів тому +1

    Lanjutkan..

  • @abdurrahmanwarsito8539
    @abdurrahmanwarsito8539 22 дні тому +2

    Jogyaku bikin kangen walau aku di mana berada

  • @MangYoyot-on6yf
    @MangYoyot-on6yf 2 дні тому +1

    Oh baru tau yah dijawa barat ada tol bocimi sukabumi ci awi sexi 3 blm beres, ngopi om panas cape ngomong trus ok

  • @jamillakone
    @jamillakone 25 днів тому +1

    Semoga selain yang lurus sumbu filosofi jalannya dibikin at grade nanti ada juga yang lain yang juga ikonik di tol Jogja, apa itu jembatan Progo nya atau rest areanya atau simpang susunnya

  • @utie987
    @utie987 26 днів тому +2

    Utie Jawa Km 16 hadir om

  • @hendriekos5045
    @hendriekos5045 26 днів тому +4

    wah bagus, dikasih animasi 3d nya. Misalkan dikasih keterangan titik exit di vidio animasnya lbh bagus om.

  • @user-ul7ly7yp8u
    @user-ul7ly7yp8u 26 днів тому +2

    Ijin hadir ya om😂
    Tak tunggu liputan terbaru jembatan pandansimo dan kelok 18.

    • @samson660
      @samson660 15 днів тому

      Setuju bang. Soalnya aq jg asli dkt pandansimo yg skrg lg merantau

  • @miazumi7255
    @miazumi7255 25 днів тому +1

    jos dan tol😂

  • @infrastory
    @infrastory 26 днів тому +1

    pas lewat kok koyo kenal, yo tak tin tin lah om hehehe

  • @budipurwanto5495
    @budipurwanto5495 23 дні тому +1

    Bagus sekali ada animasinya, jadinya punya gambaran 👍👍👍

    • @doeltjeify
      @doeltjeify 4 дні тому

      Sayang simulasinya tdk akurat.

  • @leo198593
    @leo198593 15 днів тому +2

    Sejjujurnya, saya sebagai orang jogja, sangat bangga dengan kemajuan jogja saat ini, meskipun ada isu sampah dan keamanan, namun Jogja nampak terus berbenah..

    • @dqauto1995
      @dqauto1995 15 днів тому +1

      Harusnya pemerintah Jogja membuat semacam sayembara, orang yg buang sampah sembarangan mohon difoto candid dan diviralkan, lalu yg memviralkan mendapatkan penghargaan....atau reward, yg fotonya bagus akan dikasih reward makan di RM tertentu dgn nominal tertentu. Sebagai efek jera bagi para pembuang sampah... Setidaknya orang2 yg buang sampah sembarangan wajahnya akan terpampang dan dilihat banyak orang di media sosial, atau bisa juga dengan media bilboard elektronik...dimana di sana ditampilkan wajah2 para pembuang sampah sembarangan. Sebagai peringatan buat yg lain, dan agar ada efek jera. Kalau cuma himbauan-himbauan gak akan mempan menghadapi para kepala batu.
      Jangan sampai Jogja hancur seperti di daerah Kabupaten Serang-Banten yg masyarakatnya doyan sekali buang sampah di mana-mana, sampai pinggir jalan penuh dengan sampah yg berjejeran dan berserakan..

  • @joe6856
    @joe6856 25 днів тому +1

    Harapan utama ekonomi rakyat Yogya juga akan meningkat seiring dengan lancarnya sarana transportasi jalan, semoga banyak pintu masuk dan keluar toll dalam kota, dan pengemudi yang hanya akan melintasi kota Yogya tak harus masuk kota sehingga jalan tak terlalu padat

  • @gabutin6510
    @gabutin6510 6 днів тому +3

    Jogja sebetulnya lebih membutuhkan akses bagus ke gunung kidul penunjang wisata disana yg masih susah di akses

  • @andikapuutraa
    @andikapuutraa 9 днів тому +5

    Pembangunan jalan tol bukan jadi solusi macet lagipula ini kawasan pariwisata sayang banget, harusnya peningkatan kendaraan umum yg lbh utama jg buat orang mau jalan kaki, kyk gini orang tambah males jalan kaki bener bener egois sih

    • @andikapuutraa
      @andikapuutraa 9 днів тому +3

      Semakin luas jalan semakin orang pengen pake kendaraan semakin banyak kendaraan lama lama macet semakin banyak kendaraan semakin banyak polusi

    • @bimosukarno
      @bimosukarno 3 дні тому +1

      Manusia itu memang tidak masuk akal..
      Jawa makin padat, masalah pemukiman belum selesai, diutamakan dulu masalah jalan..
      Masalah beli rumah belum terealisasi, milih beli kendaraan
      Jalan makin padat, tapi kendaraan diciptakan dengan kekuatan lebih besar..
      Jawa makin padat, banyak sawah disikat untuk perumahan dan jalan tol, padahal semua orang butuh makan..

    • @blackeagle9192
      @blackeagle9192 15 годин тому

      jaman sudah berubah.

  • @photobypuri5607
    @photobypuri5607 2 дні тому

    Dulu sultan gak mau.. tp akhirnya takluk juga sm ide tol Jokowi❤❤❤

    • @hemm1712
      @hemm1712 2 дні тому

      mau karen pintu masuk keluar tol banyak menuju kota bukan sekedar lewat kendaraan doang. Jadi tol ini bisa juga untuk akses masyarakat yang hanya lewat jarak dekat bisa keluar dengan mudah. Enak juga bisa masuk tol jarak dekat ada tarif khusus lebih murah.

  • @hemm1712
    @hemm1712 2 дні тому

    Mudah mudahan kabel listrik dan internet itu nantinya dipindah bawah tanah tidak di tiang lagi tidak semrawut.

  • @windudolandolan
    @windudolandolan 21 день тому +1

    Review wis mulai ambil sampel tanah di ring road om, wis tekan rodo kulon iki

  • @Reanwings
    @Reanwings 8 днів тому +1

    Selamat tinggal jogja, sudah tidak terasa istimewanya lagi

  • @VavaKully
    @VavaKully 25 днів тому +1

    Melihat suasana ringroad sebelum dibangun tol terasa nyaman bersih tidak kumuh dan banyak pohon-pohon perindang menjadi ciri khas Jogja dibanding seperti suasana di Pantura atau Bekasi maupun sekitarnya yang sudah masif pembangunannya, padat penduduk, gersang dan kumuh.

    • @anggoroprabowo3961
      @anggoroprabowo3961 14 днів тому

      Pantura untuk pelebaran jalan harganya munkin mahal, maka dipilih pembangunan toll yang melewati daerah yang pembebasan lahan murah

  • @paryonobotokan7176
    @paryonobotokan7176 26 днів тому +1

    Di buat melayang jos mantap pemandanganya bagus mesti & bawah tol masih bisa di lewati

  • @taufikfatoni2979
    @taufikfatoni2979 16 днів тому

    Syukurlah sudah banyak yg sadar akan pentingnya jalan Tol....

  • @user-ym8ny8nv8x
    @user-ym8ny8nv8x 25 днів тому +2

    Wah berapa lama ini

  • @user-jp6qq5wm5i
    @user-jp6qq5wm5i 20 днів тому

    klo desain tol nya bakal melayang diatas ngikutin desain MBZ..

  • @marschannel553
    @marschannel553 21 день тому +1

    Gambaran animasi 3d-nya mantap, seakan udah metropolis aja nih Jogjakarta 😅

  • @sasmitoaji9225
    @sasmitoaji9225 15 днів тому +3

    Sebenarnya mudah saja mengatasi kemacetan di seluruh Konoha , jl tol sama sekali tidak menyelesaikan masalah . Andai AKU jadi penguasa Konoha akan aku batasi semua jumlah kendaraan , baik masa pakai umur kendaraan , jumlah kepemilikan ,dan tonase . Sayang JoKuwi gak paham situasi di er i

    • @sahroji8146
      @sahroji8146 15 днів тому +2

      Sok tau sok pinter tapi kontribusi negara zonk

    • @sasmitoaji9225
      @sasmitoaji9225 14 днів тому

      @@sahroji8146 😄😄

    • @TheParanod
      @TheParanod 7 днів тому

      Yuk kita diskusi, sebelumnya saya senang dengan ide anda ini, karena saya juga sudah bosan dengan kemacetan.
      Tapi anggap saja saya politikus lawan main anda. jawab pertanyaan ini ya:
      1. Penghasilan negara dari pajak kendaraan bermotor bisa sampai 50 triliun, ketika anda mengurangi jumlah kendaraan, dari mana anda akan menutup kekurangan pajak yg telah anda timbulkan dari kebijakan anda.
      2. Ada jutaan pekerja di bidang otomotif, seperti pekerja bengkel, pabrik onderdil, suku cadang, oli, ban, importir , toko, distributor dsb, juga ribuan siswa SMK yg sudah mantap ambil jurusan otomotif, pekerja Dealer, Marketing/ sales, Perusahaan leasing, dkk, ketika anda mengurangi kendaraan, otomatis segi keuangan dan kesempatan kerja mereka berkurang bahkan hilang, akan dikemanakan mereka? Program apa yang bisa anda andalkan untuk mereka tanpa menimbulkan gejolak sosial ekonomi.
      3. Anda akan berhadapan dengan grup grup raksasa seperti Astra Grup, yang uangnya sudah tak terbilang, dari data, pendapatan mereka tahun 2023 sebesar 300 triliun. mereka sudah bekerja membangun negeri ini bahkan sejak anda belum lahir (mungkin). Dengan uang segitu, sekali mereka tersakiti, dengan mudah mereka membayar lawan lawan politik anda untuk melengserkan anda, karena lawan lawan anda juga penyuka kendaraan2 mewah. apa trik anda untuk menghadapi mereka.
      Jawan ya kalau memang anda lebih hebat dari Jokowi

  • @corneliusdimas01
    @corneliusdimas01 20 днів тому +2

    Wis kebayang macet e kayak apa nantinya, belom bangun aja kalau sore udah macet puoll. Yg penting semoga gak ada mangkrak2, cepat terselesaikan, dan bisa menaikkan jogja jadi wisata lbh maju lagi

    • @Ghathoddd
      @Ghathoddd 17 днів тому

      semoga menaikan umr DIY juga

  • @user-qz4pl7yu8y
    @user-qz4pl7yu8y 25 днів тому +1

    BAGUSLAH TOL DIATAS jalan raya. Bagus juga bawah tol di 13:57 buat ruko. SOAL resiko sangat kecil sekali tol ambruk. BHKN tidak pernah ada. Yg penting desain nya ok. Sgt ekonomis 😊😊😊 13:45

  • @guthengsamsi6753
    @guthengsamsi6753 25 днів тому +1

    kalau tidak salah dulu di era 90-2000an sewaktu ringroad utara masih sepi terutama di malam hari, di titik tikungan sawitsari sering terjadi kecelakaan mobil akibat kendaraan yang ngebut pas ngelewati tikungan sawitsari. semoga PUPR sudah mengetahui reputasi tersebut dan sudah menyiapkan antisipasinya.

  • @sutopohs9388
    @sutopohs9388 21 день тому +1

    Akan menjadi ikon baru di jogya klau ada tol di atas selokan Mataram jogya

    • @roychi9141
      @roychi9141 14 годин тому

      Pecinta pancing tambah semangat mancing g panas" diselokan😂

  • @rev_artworks
    @rev_artworks 26 днів тому +2

    sangar, dalan tol e koyo NFS undetground2, ono dalan munggah medun e 😂

  • @ImamSuharjo1
    @ImamSuharjo1 25 днів тому +1

    14:51 wah lewat ngarep kampus3 UMBY iki..

  • @Malando237
    @Malando237 26 днів тому +5

    Nantinya ringroad utara ini macetnya sperti waktu pembangunan tol layang pettarani di makassar, bisa setahun lebih macetnya

    • @JS-fw1ip
      @JS-fw1ip 12 днів тому +1

      Nggak kayaknya, ring road utara itu jalur utama, tolnya nanti dibuat pake teknik "sosrobahu" jadi akan minim ganggu jalan dibawahnya.

  • @novie_58
    @novie_58 13 днів тому +1

    Dulu berani naik motor sendiri dari bantul ke concat, sekarang takut, rame ne pol 😢😢😢

  • @busbusan5390
    @busbusan5390 17 днів тому

    5 tahun lagi mungkin jogja mulai semakin padat seperti jakarta

  • @widiari
    @widiari 24 дні тому +27

    sedikit koreksi , pada dasarnya jl tol tidak pernah melintasi KOTA YOGYAKARTA ..... melainkan sebagian besar melalui KABUPATEN SLEMAN ( ringroad utara) , dan sebagian melalui KABUPATEN BANTUL ( Sedayu ) , dan KABUPATEN KULONPROGO ( YIA )

    • @rizqiarts
      @rizqiarts 19 днів тому +1

      Tambah macet pusat kota ada pintu toll, klaten juga gk lewat ring road jogja solo, rekomendasi dari sultan dr melayang diselokan mataram sampai tidah melewati sumbu jogja akan menganggu pantai selatan sumbu jogja dan gn merapi

    • @ihsanteras4940
      @ihsanteras4940 19 днів тому +1

      Ya klo yg dimaksud jogja kota, ya sangat sempit lah😂😂😂... Amplaz aja masih Sleman😅

    • @egisantoso949
      @egisantoso949 16 днів тому

      @@rizqiartsbukanlah itu melayang malah menganggu sumbu poros?

    • @suryanto1964
      @suryanto1964 15 днів тому

      Yg lewat Monjali TDK melayang ​@@egisantoso949

    • @B777-RI
      @B777-RI 15 днів тому

      ​@@rizqiartsDibuat melayang di atas ring road utk meminimalisir penggusuran tanah

  • @rajendraharyotejo388
    @rajendraharyotejo388 26 днів тому +1

    Soyo rame jogja 😳

  • @andriyanto6314
    @andriyanto6314 26 днів тому +10

    Yg mnarik sast mlwativruas jogja kembali, krn hrs buat terowongan/masuk tnh krn klo ttp mlyang merusak sumbu filosofis yogyakarta

    • @ariefkurniawan7525
      @ariefkurniawan7525 25 днів тому +1

      Sultan seng luweh paham ora protes kq 😂

    • @anakdesa7381
      @anakdesa7381 24 дні тому

      Itu sumbu imajer kraton(Siti Hinggil) - tugu -merapi. .
      Apakah lurus dengan puncak Merapi?? Cek Google map aja.😊
      Karena bersifat imajiner...maka jika ada tol melayang di ring road Monjali maka tidak masalah. Toh tidak kelihatan dari Siti Hinggil Kraton Ngayogyakarta Hadiningrat.

    • @siswadi7198
      @siswadi7198 24 дні тому +1

      Ring Road sama dg tol, sepeda motor aman, tp tol gk boleh di lewati motor

    • @feiranisled02
      @feiranisled02 23 дні тому

      ​@@siswadi7198beda Om..ring road masih berhenti di lampu merah..jadi kalo kendaraan banyak jadi semakin banyak antrian..

    • @jimmywidjaja8458
      @jimmywidjaja8458 15 днів тому

      ​@@ariefkurniawan7525 mungkin ora paham makane ora protes

  • @JuraganXhamster
    @JuraganXhamster 8 днів тому +1

    kota2 diindo itu terlalu banyak papan reklame, di tambah kabel yang gak tertata rapi, bikin keliatan lebih semerawut.

  • @alunwinarno622
    @alunwinarno622 11 днів тому +1

    Jogya jadi kota DIY yang metropolis, kota keraton yg menjadi pusat pelajar Indonesia. 😅

  • @bejobedreg1530
    @bejobedreg1530 26 днів тому +1

    Jalan Ring Road utara itu tidak di tengah kota mas,tapi masuk wilayah kab Sleman.

  • @fransiskusrapta
    @fransiskusrapta 21 день тому +1

    Di simpang Jombor bakal naik tinggi banget dong??

  • @shondajaya2802
    @shondajaya2802 13 днів тому +1

    Tahun piro dadi ne? UGR e entek2 an ee Tol hurung weruh haha

  • @Bapaknya_samsul
    @Bapaknya_samsul 9 днів тому +1

    Fokus infrastruktur nya di Jawa terus

  • @fandyachmad7316
    @fandyachmad7316 18 днів тому +4

    SANGAT MENGHAYAL 😅

    • @anakdesa7381
      @anakdesa7381 18 днів тому

      Kamu kale yang halu

    • @fandyachmad7316
      @fandyachmad7316 18 днів тому +1

      @@anakdesa7381 saya tunggu bukti nyata'a sesuai gambaran video,,

  • @Nikadevi-di2pv
    @Nikadevi-di2pv 15 днів тому +1

    Lmyan wingi mudik lewat tol solo sragen Entok gratisan

  • @tyassasono775
    @tyassasono775 25 днів тому +1

    Bang infokan kapan Realisasi UGR tol ring road yogya

  • @sonijauregi
    @sonijauregi 12 днів тому +1

    Jangan sampai bikin jalan Magelang daerah sleman mati. Krn disitu ada banyak umkm

  • @yusuffahrudin1447
    @yusuffahrudin1447 9 днів тому +1

    semoga pengelola jalan tolnya adl pemprov diy bukan swasta, jd duitnya masuk ke daerah 😊

  • @telogantong6372
    @telogantong6372 7 днів тому +1

    Gk punya mobil, jarang naik bis. Tol hnya dilewati orang kaya😒

  • @alexpribadi8719
    @alexpribadi8719 26 днів тому +3

    Pd perempatan monjali itu rencananya tolnya ad grid atau tidk melayang. Bagaimana konsepnya, krn itu pertemuan jalan palagan tentara pelajar, ringrod dan tol. Dmn kondisi skrg ada trafic light. Apakah besok tolnya jg pakai trafic light dan tolnya bersatu dg ringrod?

    • @anakdesa7381
      @anakdesa7381 24 дні тому

      Langsung tanyakan kepada kontraktor sesi 2 aja pak...

    • @JS-fw1ip
      @JS-fw1ip 12 днів тому

      Full melayang kayaknya.
      Tol nggak boleh ada traffic light.
      Pembangunannya menggunakan metode sosrobahu jadi minim ganggu jalan dibawahnya.

  • @erwina3012
    @erwina3012 10 днів тому +1

    Pak agus ajarin dongg jdi yutuber..cra ngedit n upload...atau kmna aku bsa bljr yh mngkin ada tmpt yg ngajarin y 🤭

    • @agusbintarto
      @agusbintarto  10 днів тому

      He he saya ini masih belajar juga.. Masih ATM

  • @alperenz3385
    @alperenz3385 20 днів тому +1

    ringroad sekarang aja udah gelap gulita, ditimpa jalan tol layang bakal semakin gelap. biaya penerangan sekarang aja pemerintah gak sanggup, apalagi nanti yg perlu pemerangan lebih. herjuno mundur saja, tidak becus urus D.IY

  • @abufaizproduction1733
    @abufaizproduction1733 26 днів тому +1

    Dengan tol semoga joga semakin maju dan bila wisata ke jogja bisa lebih dekat. Apa alasannya kok tol melintas diatas ring road ya?

    • @grandwagoneer8174
      @grandwagoneer8174 25 днів тому +2

      Jogja utara itu harga tanahnya paling mahal jadi kalo tolnya dibuat diatas ringroad akan jauh lebih hemat

  • @dreew738
    @dreew738 22 дні тому +1

    Semoga saja persimpangan dekat condongcatur dibuatkan underpass, soalnya itu macet terus kalau sore

  • @sartonoyesachannel
    @sartonoyesachannel 23 дні тому +1

    Untuk seksi 3 kpn akan dimolai

  • @user-bc6on6wr8r
    @user-bc6on6wr8r 14 годин тому

    Tahun depan 2025 sudah bisa buat mudik belum ya? saya mau mudik Sby ke Jogja.

  • @EDCSofficial
    @EDCSofficial 3 дні тому +1

    Setau saya di perempatan monjali itu tidak melayang mas,, makanya di izinkan oleh HBX yg tidak mau garis imajiner atau sumbu filosofi jogja terpotong oleh TOL diatas jalan (ringroad)

    • @maulanaalan.36
      @maulanaalan.36 3 дні тому

      Kl ndak melayang, lewatnya mana nggeh selamat mas?

    • @EDCSofficial
      @EDCSofficial 3 дні тому

      Melayang mas hanya di perempatan monjali turun kebawah dl,, ringroad yg skrg jadi tol dan ringroad baru di sebelah kanan - kiri tol…setau saya nggih mas waktu sosialisasi spt itu,,- soalnya kampung saya selatan ringroad antara palagan - jl kaliurang (pogung lor) - ketika itu sosialisasinya spt itu gak tau kalo trs berubah lagi ya nantinya…jadi naik lagi di setelah jombor (layang lagi)

  • @ketemu2049
    @ketemu2049 20 днів тому +1

    dr 2006 aq ngranto di NTB, bila pas pulkam YK rasane wes ruwet semrawut jalan2, apalagi ditambah tol, pasti tambah ruwet.... 😅

  • @Onesatu11
    @Onesatu11 9 днів тому +1

    Sering gempa tol layang aman kah .

  • @setiawantvchanel7624
    @setiawantvchanel7624 16 днів тому

    Pakuwon mall kena gk

  • @kudanil345
    @kudanil345 14 днів тому +1

    kenapa gk ambil jalur ring road selatan aja yg kondisi bangunan lebih sediki daripada ring road utara. ring road utara apalagi mau masuk congcad aja itu udah padat kendaraan apalagi ditambah proyek tol di ring road utara, jadinya makin mancet.

    • @wisnu77102
      @wisnu77102 13 днів тому

      Krn mungkin arahnya kan ke semarang juga kan,jadi lebih hemat dan efisien saat di bangun dan juga saat sudah digunakan nantinya.

  • @munanahbintimuhammad904
    @munanahbintimuhammad904 25 днів тому +1

    Harusnya dibebaskan aja tanahnya jangan melayang..biar ga sumpek,di ganti rugi aja tanah warga..

    • @anakdesa7381
      @anakdesa7381 24 дні тому +4

      Kalau tol tidak melayang maka akan merepotkan manusia dalam bersilaturahmi..
      Akses nya menjadi lebih terbatas. Harus memutar jauh untuk menuju ladang sawah rumah atau untuk mencari pakan binatang ternak... . Dusun atau RT menjadi terpisah... Jogja menjaga keunikan budaya tradisi masyarakatnya...
      Lebih baik di buat tol melayang. supaya silaturahmi terjaga akses mudah dan seterusnya. Jangan rusak karena pembangunan.

  • @hakanaya
    @hakanaya 25 днів тому +1

    pak @agusbintarto, apa nanti proyek tol ini akan memakan tanah-tanah milik warga di kanan-kiri ringroad? atau cm memakai jalan2 yg skrg jadi ringroad aja?

    • @agusbintarto
      @agusbintarto  25 днів тому

      Dibuat melayang pak, nanti hanya pilar2 yang mungkin sebagian diluar jalan ringroad

    • @hakanaya
      @hakanaya 25 днів тому

      @@agusbintarto iya melayang.. Tapi apa cukup itu nanti kalo udah buat elevated, lalu buat ringroad dibawahnya... Kayaknya kok kurang lebar

    • @anakdesa7381
      @anakdesa7381 24 дні тому

      ​@@hakanaya iya pak memakai banyak tanah warga....
      Salah satu yang sudah selesai ganti untung nya di wilayah kec Kalasan , dan memakai banyak tanah tanah sultanground, supaya tidak membuat masyarakat kehilangan tanah dan bangunan nya

  • @ArdaEka-el6dh
    @ArdaEka-el6dh 26 днів тому +1

    Pak kalau patok merah adlh batas liat. BRT di luar patok merah tidak di kerjakan pembangunan jalan tol? Brrti juga yg punya tanah tidak kena biaya ganti untung dari proywk tol?

  • @katradewayani5343
    @katradewayani5343 22 дні тому

    Pak saran ya: Sbaiknya video2 nya dibuat durasi yg lebih ringkas yang penting informatif dalam durasi yg ringkas /padat/cepat sehingga prnontonnya bisa dpt lebih byk melihat video yg lainnya (itu sebabnya byk yg beralih ke tiktok krn informasi disana jauh lebih cepat & menarik sehingga 30 menit pegang hp bisa sekian puluh judul video yg di lihat/sekian puluh topic menarik yg informatif

    • @agusbintarto
      @agusbintarto  22 дні тому

      terimakasih masukkannya pak, mungkin cukup didepan saja yang meringkas ya pak, seperti pada opening yang rangkuman itu ya

    • @iman7794
      @iman7794 11 днів тому

      Yg dijelasin aja, banyak yg gak tau. Palagi kyk tik tuk.
      Dan ujung²nya gagal paham.😂😂😂😂

  • @ihsanteras4940
    @ihsanteras4940 19 днів тому +1

    Katanya di area monjali gak boleh melayang min, karena sumbu filosofis...

    • @nurwahid-id5lv
      @nurwahid-id5lv 13 днів тому

      Betul , baru di fikirkan kemungkinan akan melewati bawah tanah .

  • @user-bd6do4vo3x
    @user-bd6do4vo3x 26 днів тому +2

    Panjang berapa kilo om jln nya yg tol di atas ringroad

    • @aldevas7834
      @aldevas7834 25 днів тому

      Diatas ringroud semua melayang kecuali monjali..

  • @masna4956
    @masna4956 23 дні тому +1

    apakah setelah tol jadi pembatas antara lajur lambat (motor) & cepat (mobil) di ringroad utara akan dihilangkan? hmm

    • @agusbintarto
      @agusbintarto  23 дні тому

      Masih menunggu om, pembangunan juga pasti lama

  • @indrakurniawan8815
    @indrakurniawan8815 20 днів тому +1

    Mau bertanya Mas:
    Jalan Tol ada 2 arah, masing masing berapa Jalur (2 atau 3 Jalur)? Di Jakarta pakai 3 Jalur (Tol Cawang - Tanjung Priok)

    • @indrakurniawan8815
      @indrakurniawan8815 20 днів тому +1

      Jalan tol dalam kota di Jakarta setiap arah terdiri 3 Jalur. Kalau jalan tol Jogja? Dilihat dari ketersediaan lahan RingRoad Utara

    • @wisnu77102
      @wisnu77102 13 днів тому

      Mbuh ora weruh, kan durung dadi

  • @dinafebri3364
    @dinafebri3364 24 дні тому +1

    Betul kah desainnya seperti ini mas?
    brti on/off yg upn itu betul jadi mas, pantes rumah ku kok patok nya dalem bgt ketimbang di wilayah sekitarnya..

    • @agusbintarto
      @agusbintarto  24 дні тому

      Dari rencana desain seperti itu , sambil nunggu pelaksanaan fisiknya

  • @fredyeko7440
    @fredyeko7440 26 днів тому +2

    Kok blm paham off ramp itu keluar jln tol tanpa gt tol? Trs bayar tolnya gmn? Dan 1 lg pas sumbu filosofi gk melayang trs jalan rayanya gmn? Underpas gt?

    • @hakanaya
      @hakanaya 25 днів тому

      ben mummet 😂😂😂😂

    • @grandwagoneer8174
      @grandwagoneer8174 25 днів тому

      Di sumbu filosofi tol nya dibuat putaran , jadi balik ke Solo lagi.. yg penting kan udah masuk jogja 🤣

    • @isanadinn
      @isanadinn 13 днів тому

      bayarnya di gate masuk

    • @GaleGas
      @GaleGas 13 днів тому

      Mungkin sudah implementasi sistem masuk tol tanpa kartu

  • @dioprahabenito4430
    @dioprahabenito4430 25 днів тому +1

    ijin download boleh om ?🙏

  • @baktionuriswahyudi8410
    @baktionuriswahyudi8410 26 днів тому +1

    Saya masih bingung dengan desain yang untuk Monjali katanya garis imajiner bagaimana desain jalannya

    • @dionendi2940
      @dionendi2940 26 днів тому

      Drpd bingung, nikmati progresnya saja nanti jg bakal tau 😁😁

    • @wisnu77102
      @wisnu77102 13 днів тому +1

      Garis imajiner itukan khayal,angan2 ga nyata. Ya ga usah bingung, kamu sambil ngapain aja, tinggal di bayangin sesukamu, dari pada bingung.

    • @ToyTruck
      @ToyTruck 11 днів тому +1

      Garis imajiner itu cuma gathuk entuk, karena sudah saya cek pakai Google Map ternyata dari Gunung Merapi kalau ditarik lurus ke Selatan itu yang benar melalui: candi Sambisari, rumah saya, Bandara Adisucipto, Kali Kuning, lalu pantai Selatan. Jadi bukan Monjali dan Kraton. Serius mas.

  • @priyono1237
    @priyono1237 21 день тому +1

    Terus utang lagi sopo sing arep bayar Samsul ya.😇😭

    • @wisnu77102
      @wisnu77102 13 днів тому

      Lha piye, ra sido po piye.
      Ben suksukan neng ndalan.

  • @bucek2247
    @bucek2247 10 днів тому +1

    Cuma yogya kota dipimpin sultan susah maju 😂. Malaysia dipimpin sultan kotanya maju, osaka dipimpin kaisar jepang maju. Kalo yogya ketinggalan 50 tahun.

    • @IndraNofiyanto-kb1tn
      @IndraNofiyanto-kb1tn 8 днів тому

      Maju atau ngak .yg penting warganya kecukupan gtu aja lah .

    • @andyprayoga8901
      @andyprayoga8901 7 днів тому

      Kalo jogja ketinggalan 50 tahun, lalu daerah yang kamu upload di channel mu itu ketinggalan berapa tahun mas? 100tahun kah?

  • @dadada123
    @dadada123 23 дні тому +1

    Garis jalan warna warni di google bisa lihat di mana ya om? Apa buatan pribadi?

    • @agusbintarto
      @agusbintarto  23 дні тому

      Gambar sendiri om, dengan pedoman gis pupr

    • @dadada123
      @dadada123 23 дні тому +1

      @@agusbintarto makasih infonya om, baru tau ada peta pembangunan dari pupr

    • @agusbintarto
      @agusbintarto  23 дні тому

      @@dadada123 coba akse ini om sigi.pu.go.id/portalpupr/apps/dashboards/ad691982b770462d8e236f8ca7e450f4

  • @lusiakrismiharnani8374
    @lusiakrismiharnani8374 16 днів тому

    Terimakasih P Jokowi

  • @AgusTus-ce6de
    @AgusTus-ce6de 4 дні тому +1

    emang masih punya dana?

    • @blackeagle9192
      @blackeagle9192 15 годин тому

      Semua Tol dibiayai oleh investor , tidak gunakan uang negara. Skema KPBU ,Kerjasama Pemerintah dengan Badan Usaha

  • @nasrudinlingard6641
    @nasrudinlingard6641 25 днів тому +1

    Katanya Jogja tidak boleh ada bangunan tinggi yg melebihi tugu ?

    • @grandwagoneer8174
      @grandwagoneer8174 25 днів тому +1

      Yg benar tidak boleh ada obyek yg menutupi/melintasi garis imaginer pantai selatan-keraton-gunung merapi, tugu jogja adalah satu²nya obyek yg tepat ditengah garis imaginer (sumbu filosofi) tersebut

    • @isanadinn
      @isanadinn 13 днів тому

      kata siapa? 😂

    • @wisnu77102
      @wisnu77102 13 днів тому

      @@grandwagoneer8174 haruskah masyarakat percaya hal seperti itu.

    • @grandwagoneer8174
      @grandwagoneer8174 13 днів тому +1

      @@wisnu77102 sebetulnya bukan utk dipercayai namun menghargai sebagai kekayaan budaya & kearifan lokal saja

    • @grandwagoneer8174
      @grandwagoneer8174 13 днів тому

      Misal kita berdiri di depan orang yg sedang mengamati atau menonton sesuatu.. kan kurang enak jg 😄

  • @exportkinarracing
    @exportkinarracing 26 днів тому +1

    Bikin mAcet cara pasti toll jajah bayar pajak

    • @tugimanbibi4316
      @tugimanbibi4316 26 днів тому +2

      kamu ni cb hidup di jkt tol sangat membantu,,apalagi jogja solo nanti akan maju

    • @novianeka6980
      @novianeka6980 25 днів тому +2

      omong opo 😂

    • @anakdesa7381
      @anakdesa7381 24 дні тому +1

      🤣🤣 ada juga yang bilang toll hanya untuk yang punya mobil dan uang...
      Yang tidak punya mobil dan hanya punya sedikit uang seperti saya dan anda . Mari kita ajak yang lain untuk iuran lalu sewa bis untuk menikmati jalan tol.. mondar mandir sampai uang iuran nya abis🤣