Untuk Kamu Yang Suka Susah Mengambil Keputusan, Nonton Ini

Поділитися
Вставка
  • Опубліковано 28 бер 2024
  • Ngebahas soal critical thinking dan kenapa kita mesti berhenti nanya ke orang lain, "apa ya pilihan yang paling baik buat saya"?
    ***
    Hi guys, welcome to our channel!
    We are Samuel & Claudya, working professionals with 10+ years of experience on our way to financial independence.
    Subscribe to this channel for career, adulting, and family finance tips, updated weekly!
    You can buy Sam's book, "Anak Kantoran", here: linktr.ee/srl789​.
    Subscribe here:
    ua-cam.com/channels/An4.html...
    Please comment, like, and share this video! Don't forget to click the turn on the notification button.
    Connect with us on other platforms:
    Instagram:
    Sam - / srl789​
    Clau - / cloudinha
    Twitter: / srl789​
    Facebook: / srl789
    Podcast format of this channel: open.spotify.com/show/7BPH2l5...

КОМЕНТАРІ • 21

  • @mamahtara8448
    @mamahtara8448 3 місяці тому +11

    awalnya kupikir channel ini ga akan masuk ke pemahamanku karena aku hanya ibu rumah tangga dan suami saja yg bekerja. tp tenyata dilihat dari sudut pandang yg berbeda dan kesampingkan tentang karir dan nominal yg besar.ambil tentang pemahaman tentang frugal livingnya dan ternyata work di kehidupan keuangan keluarga kami. thx cici dan koko buat semua pengetahuan dan ilmunya.

  • @haarry8446
    @haarry8446 Місяць тому +1

    Cara mengambil keputusan dngan berpikir kritis:
    Keputusan yg paling bener ga ada apa lg sempurna (tidak boleh ada salah sama sekali dan idealnya spt org2 hebat atau kebanyakan org pada umumnya, jd ga usah ikut atau bandingin dngan org lain), tp yg ada paling cocok yg dikalibrasi dngan keadaan kita saat ini, jgn terlalu ikut trend atau influencer yg lg trend (FOMO).
    Berpikir praktis atau simple atau gampangnya dan intinya sesuai kemampuan dan keadaan kita saat ini.

  • @holyjesmine
    @holyjesmine 7 днів тому

    Pola pikir Sam yg appreciate pasangan, salut bgt, so mature 👍🏻

  • @megaomry196
    @megaomry196 3 місяці тому +5

    Aku juga milih jalur karyawan dan relate banget sama Ko Sam Ci Clau, kerja giat + frugal living tapi ga lupa self reward juga. Puji Tuhan sekarang Tuhan beri rejeki yg lebih dari cukup untuk aku dan suami. Thanks a million Koko Cici for the insight!

  • @bangbill
    @bangbill 2 місяці тому +1

    Selalu menjadi inspirasi koh n ci' ya. Di Luar sana banyak orang yang belajar dari semua yang kalian share melalui video. Bahkan bisa jadi pelajaran juga terkait konsisten buat konten.

  • @ripansyahakbar598
    @ripansyahakbar598 2 місяці тому +1

    Per saat ini, aku juga pilih jalur karyawan sama dengan Ko Sam dan Ci Clau, bukan berarti jalur orang yang memilih usaha itu salah/lebih buruk dari jalur karyawan, tapi lebih ke pilihan mana yang paling “make sense” untuk individu itu sendiri.
    Kendala ku saat ini adalah bagaimana menerapkan frugal living, godaan terbesar saya adalah menahan membeli barang keinginan (bukan kebutuhan) yang barang tersebut adalah inner child saya yang belum terpenuhi dulu waktu kecil/masa sekolah 😅

  • @PipoHargiyanto
    @PipoHargiyanto 3 місяці тому

    Thank you sudah sharing Mas Samuel & Ci Claudya

  • @LeoMoralesTen
    @LeoMoralesTen 3 місяці тому +1

    Konten santui tapi sangat bermanfaat. thanks

  • @Uthchan
    @Uthchan 2 місяці тому +1

    Gue ngerasa susahnya ngambil keputusan karena innerchild yang luka. Gue butuh berfikir berhari-hari untuk datang ke interview. Padahal gue udah 5 tahun freshgrad dg pengalaman kerja 3 bulan. Sebenernya ada trauma di pekerjaan gue yg pertama dan pelakunya kakak gue sendiri, tapi dia pun ga merasa bersalah ke gue.

  • @alsportstore_
    @alsportstore_ 3 місяці тому

    selalu kami tunggu konten kalian ceceh koko

  • @user-is1dc1vn6m
    @user-is1dc1vn6m 3 місяці тому +1

    Sering-sering bikin konten begini boleh juga sih 😊

  • @KakeiboInJapan
    @KakeiboInJapan 2 місяці тому

    Couple yang visi misinya searah itu asik yaaa. Bisa saling bekerjasama, saling terbuka dalam keuangan. Btw kontennya selalu menjadi inspirasi :)

  • @fitriamelia1973
    @fitriamelia1973 2 місяці тому

    Berasa dinasehatin sama kakak sendiri ❤ thanks ko sam and ci clau❤❤

  • @nolabhilun4665
    @nolabhilun4665 Місяць тому

    Thankyou ci clau jadi tercerahkan dengan penjelasan2nya ❤

  • @smileff6865
    @smileff6865 3 місяці тому +1

    Emang bener berasa kayak punya kaka yg bimbing sih. Apalg baru abis nikah curhat ke ortu sulit

  • @jonesarto996
    @jonesarto996 3 місяці тому +2

    Kerja dan usaha ada plus minus nya, saya sudah kerja sudah 30 tahun dan sekarang sedang merintis usaha, setelah dipikir pikir ber usaha lebih baik dengan segala plus minus nya

    • @rahmahfaurika4377
      @rahmahfaurika4377 3 місяці тому

      kenapa pak kalo boleh tau?

    • @dwi1171
      @dwi1171 Місяць тому

      Mungkin lebih ke waktu ya pak. Meski usaha itu gak pasti pendapatannya, namun kita memiliki hak atas waktu kita sendiri.

  • @lisnalistariputri1294
    @lisnalistariputri1294 3 місяці тому +3

    Koh sam, gimana pandangan koh sam soal orang dalam buat masuk kerja kantoran? Soalnya sekeliling aku yang kerja di kantor itu rata² dari orang dalam sedangkan aku ga ada "link" buat lamar di kantor?

    • @mchoidir43
      @mchoidir43 3 місяці тому

      Dapat bizikan dari 01 ya?