Industri Vietnam Siap Geser Posisi Cina? | DW Business

Поділитися
Вставка
  • Опубліковано 31 сер 2023
  • Semakin banyak bisnis yang berinvestasi di Vietnam dan mendirikan pabrik di sana karena tingkat upah yang lebih bersaing. Tapi apakah ini artinya Vietnam bisa menggeser posisi Cina? Tidak semudah itu, karena berbisnis di Vietnam juga punya sejumlah kekurangan. Apa saja? Simak video DW Business berikut: Industri Vietnam Siap Geser Posisi Cina?.
    Suka dengan video #dwbusiness ini?
    Ayo berlangganan: / dwindonesia
    Informasi lainnya dari DW Indonesia:
    Instagram: / dw.nesia
    Facebook: / dw.indonesia
    Twitter: / dw_indonesia
    Website: www.dw.com/id
    Inovator: www.dw.com/id/...
    Tertarik ingin berdiskusi tentang topik iptek di grup inovator?
    Gabung di / 569122020135718

КОМЕНТАРІ • 39

  • @mbahkopi3584
    @mbahkopi3584 11 місяців тому +8

    @DWIndonesia, kita realistis saja! Cukup bisa buat pupuk urea za sendiri saja sudah sangat hebat! Supaya indonesia gk ketergantungan akut pupuk urea Russia!

  • @bondex777
    @bondex777 11 місяців тому +12

    Indonesia sulit mendapat investor asing,sedang inovator lokal saja tidak di dukung bahkan di abaikan. Lebih parahnya lagi banyak 'TIKUS LIAR' dan 'LINTAH DARAT' yang merugikan masyarakat Indonesia

    • @xoho3462
      @xoho3462 Місяць тому +1

      Orang indo kebanyakan malas2an dan maunya uang mudah

  • @Channel_Pendidikan
    @Channel_Pendidikan 11 місяців тому +10

    Industri Indonesia menyaingi uganda

  • @gemigemi983
    @gemigemi983 11 місяців тому +10

    Negara maju cirinya industri elekronik berjaya , negara kita mengandalkan industri hasil alam.bisa terlihat SDM kita ketinggalan.

    • @buyungbaharchanel7188
      @buyungbaharchanel7188 11 місяців тому +4

      Indonesia pewaris bukan perintis 😂😂😂

    • @King_Key900
      @King_Key900 3 місяці тому

      ​@@buyungbaharchanel7188k😂 jadi ingat begitu panashya debat pewaris vs perintis. Lalu kebanggaan SDM rendah merendahkan SDM lain. 😂

  • @DWIndonesia
    @DWIndonesia  11 місяців тому +10

    Menurutmu apakah Indonesia bakalan bisa menyaingi Cina dalam hal produksi, Sahabat DW?

  • @buyungbaharchanel7188
    @buyungbaharchanel7188 11 місяців тому +5

    Kalo indonesai pewaris bukan perintis,, kan kaya SDA bukan SDM,, dan di warisi korupsi oleh VOC 😂

  • @setiady3213
    @setiady3213 3 місяці тому

    Mantap 👍👍 Vietnam bisa tapi butuh waktu.

  • @rachmatkasmanto9344
    @rachmatkasmanto9344 5 місяців тому +1

    Inilah keunggulan negara kominis tapi ekonomi kapitalis..yg menerima investasi asing dengan terbuka..dan sangat dilindungi..karena investasi asing membuat negara..memberi lapangan kerja yg besar...sedang indonesia investasi asing banyak dicurigai oleh warga2 yg tidak tahu maanfaat bagi rakyat..hanya berpikir negatif...vietnam pasti melampui indonesia dlm pdb percapyta..sadarlah rakyat indonesia..jng sering dengar khotbah yg nyaman2 dan menjelekan yg utama kerja dan usaha menuju negara maju tehnologi🇲🇨

  • @MariaOza-xh4ju
    @MariaOza-xh4ju 11 місяців тому +3

    Sebelum koruptor enyah dari muka bumi Indonesia... takkan mungkin bisa maju ..🤔🤔

  • @semangka4
    @semangka4 6 місяців тому

    Bahas R&D Vietnam. Apa ada kerjasama dengan Jerman?

  • @pandiluspandi8795
    @pandiluspandi8795 10 місяців тому +2

    Insya Allah bisa why not?

  • @inuinu4205
    @inuinu4205 11 місяців тому +2

    Please Indonesia perbanyak pembiayaan R&D dan Reverse engineering, mengandalkan FDI terus ga bisa.. kemandirian teknologi wajib.., negara barat tidak ingin melihat ekonomi Indonesia kuat..

    • @edsam2141
      @edsam2141 11 місяців тому

      Dibahas sama Connie, kalau R&D di sini gagal, berakibat konsekwensi hukum, mana ada yang mau ambil resiko

    • @pustakarileks7404
      @pustakarileks7404 11 місяців тому

      Jauh kak kalau mau andalkan RnD sini, kita hanya masih bisa mengakuisisi teknologi dari luar, untuk pengembangannya kan butuh waktu, kecuali memang ada diaspora indonesia yg dapat menyebarkan ilmu terkait teknologi tersebut ke Indonesia. Yg saya lihat pola dari negara asia yg rise up akhir akhir ini memiliki banyak diaspora, terutama di amerika, lihat viet, phil, korea. Mereka punya basis diaspora yg sangat banyak

  • @journeygo909
    @journeygo909 10 місяців тому

    Mau bangun industri besar d Rempang saja, dijadikan komoditas politik...

  • @undurundur7542
    @undurundur7542 11 місяців тому +1

    Gak,