PROYEK TOL JOGJA SOLO TETAP JALAN, LEBARAN UJI COBA FUNGSIONAL BAKAL SAMPAI KLATEN SEPANJANG 22 KM

Поділитися
Вставка
  • Опубліковано 16 лют 2024
  • tol solo jogja,tol jogja solo terbaru,proyek tol,kota solo,yogyakarta,jogja,proyek tol Jogja-Solo,tolo Solo Jogja resmi dibuka,menjajal tol Solo Jogja,tol fungsional solo-jogja dibuka gratis,progres tol,arus mudik dan balik lewat tol Jogja-Solo,cara masuk tol Jogja solo,pesona tol,Pintu masuk tol fungsional solo-jogja,Pintu keluar tol fungsional Jogja solo,Jalan tol,Exit tol Jogja-Solo,Exit tol colomadu,PUPR,dibuka gratis,mudik nataru,lebaran 2024,lebaran
    Inilah Proyek Tol Jogja Solo Yia Kulonprogo yang akan dibuka fungsional untuk Mudik Lebaran Tahun 2024.
    Seperti kita ketahui , Tol Jogja Solo Yia Kulonprogo terbentang dari Kartasura Hingga Kulonprogo dan Terbagi menjadi 3 Seksi.
    Untuk Seksi I merupakan Ruas Kartasura hingga Purwomartani membentang sejauh 42,38 km.
    Seksi II dimulai dari Purwomartani sampai dengan Sleman sepanjang 15,63 Km dan Seksi III menghubungkan Sleman hingga YIA Kulonprogo sepanjang 35,74.
    Saat ini pekerjaan seksi 1 terlihat telah mulai memasuki wilayah daerah istimewa yogyakarta.
    Setelah sebelumnya pernah dilakukan uji coba fungsionalitas pada seksi I yang dimulai dari Kartasura hingga exit tol karanganom sepanjang 13 km saat libur natal dan tahun baru, kali ini direncanakan juga akan kembali dilakukan uji coba fungsional saat libur lebaran tahun ini.
    Berbeda dengan uji coba fungsional sebelumnya, ruas yang akan bisa dilewati kali ini rencananya akan bertambah menjadi kurang lebih 22,3 kilometer yang nantinya bisa sampai ke exit tol Klaten di desa ngawen Klaten Jawa Tengah.
    Saat ini terlihat pekerjaan terus berjalan agar nantinya bisa dilakukan uji coba saat lebaran nanti.
    Di ngawen klaten sendiri pekerjaan cor rigid juga sudah hampir sampai jembatan di atas jalan ki ageng gribik klaten, di lokasi simpang susun klaten maupun exit tol klaten juga terus dilakukan pengurugan ,perataan dan juga pemadatan jalan. Pengerahan peralatan untuk menunjang penyelesaian progress juga terlihat di sepanjang jalur jalan tol. PuluhanTruk truk berjejer bersiap untuk mempercepat proses pekerjaan yang berada di ngawen klaten ini. Jika nanti pekerjaan selesai pengendara akan bisa keluar di exit tol ini dan bisa menuju ke jalan utama klaten yang berjarak kurang lebih 1,5 kilometer.
    Kali ini kita akan melihat perkembangan tol jogja solo di Kota klaten jawa tengah, bagaimana kondisinya , ikuti perjalanan saya kali ini. Salam sehat tetap semangat tetap berkarya untuk negeri
    Referensi:
    www.detik.com/jateng/bisnis/d...
    www.harianhaluan.com/news/101...
    Saksikan Langsung Videonya : • PROYEK TOL JOGJA SOLO ...
    Support Channel Saya yang lain :
    adhiza chanel [ Pendidikan ] :
    / adhizachanel
    Track : Backsound Cinematic Nature Gamelan Jawa | Koceak Music
    Music provided by Koceak Music
    Watch : • Backsound Cinematic Na...
    ----------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
    Sosial Media:
    Website : agusbintarto.my.id/
    Tweeter : / agusbintarto
    Tiktok : www.tiktok.com/@gusbint?is_fr...
    Instagram (@agusbintarto) : / agusbintarto
    Facebook (Agus Bintarto) : / gusbint
    ----------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
    Peralatan yang biasanya saya pakai:
    📸 Kamera:
    - GoPRO 9 Action CAM
    - DJI Osmo Pocket
    - Canon EOS M100
    🎤 Mic:
    - Soundtech V2
    - Saramonic Dual Blink 500
    🛩️ Drone: DJI Mavic Mini 3 Combo
    🖥️ Video Editing: Adobe Premiere Pro CC2019
    _____________________________________________________________
    ✒️📝 Untuk kerja sama bisnis/endorse/ Pingin Dipromosikan bisa kontak via:
    - Whatsapp +6281903755750 (khusus untuk keperluan bisnis)

КОМЕНТАРІ • 24

  • @christianpratomo4176
    @christianpratomo4176 3 місяці тому +5

    Kl benar nanti libur / mudik Lebaran sdh bisa dibuka fungsional tol Kartasura - Klaten ini (22 km), hati2 dan harus extra kerja keras para petugas pengatur lalin. Why ?
    Masyarakat pasti akan sangat antusias mencobanya. Segmen Kartasura - Klaten ini pasti akan sangat padat. Begitu kendaraan2 itu harus exit di GT yg sama, yaitu Klaten, akan terjadi penumpukan (bottle neck) dahsyat. Ingat kasus horor Brexit th 2015-16 di Brebes dulu? Puluhan ribu mobil terkunci di pintu keluar yg serba crowded di Brebes (pertemuan dg jln nasional dan rel KA). Itu macet stagnya nauzubillah. Sy sekeluarga terjebak lebih 24 jam hanya di kota Brebes saja. Spbu penuh, warung mkn kehabisan stok, udara pengap dan panas membara. Kita yg laki2 masih mending, lha yg kaum ibu dan prp lainnya ? Betul2 spt di neraka. Tlg para pejabat terkait, waspadai kemungkinan ini, cari solusi utk mencegahnya, jgn sampai Brexit jilid 3 terulang di Klaten, tks 🙏🙏

  • @utie987
    @utie987 3 місяці тому +3

    Sentolo hadir om

  • @SupardiyoKulonprogo-bk4mn
    @SupardiyoKulonprogo-bk4mn 3 місяці тому +2

    Sebaiknya memberikan penjelasannya pada saat pengambilan lokasi proyek jl Tol, sehingga para pemirsa tidak menduga duga jalan yg dilewati jl Tolnya atau sesekali menyebutkan bahwa saat berbicara ini sedang menuju proyek Jalan Tol

  • @parminparmin5540
    @parminparmin5540 3 місяці тому +2

    Semoga para pekerja sehat selalu

  • @wahyudiblank366
    @wahyudiblank366 3 місяці тому +5

    Melihat progresnya yang masih segitu,, kira" Bisa gk om target *fungsional* sampe SS ngawen di mudik lebaran yang tinggal 1,5 bulan lagi.

    • @christianpratomo4176
      @christianpratomo4176 3 місяці тому +6

      Kl fungsional ya bisa krn utk dibuka fungsional kan tidak harus sdh selesai di cor rigid semua. Hamparan sirtu pun sudah memadai. Dulu waktu fungsional di Kanci - Pejagan dan Pejagan - Brebes / Tegal th 2014-15 juga kan msh jln batu (sirtu), juga segmen Kayuagung - Palembang th 2018-19. Kami hanya boleh lewat dg speed max 40 kpj utk mengurangi debu pekat.

  • @marjana5077
    @marjana5077 3 місяці тому +1

    oke trimakasih mas Agus B, semoga pemb tol tetep lancar ses renc, ... aamiin

  • @anissumiharti
    @anissumiharti 3 місяці тому +1

    Dr cibubur km monitor mas agus di setiap update di mana ada kegiatan smg sht slm rahayu rahayu..

  • @mamaadel2652
    @mamaadel2652 3 місяці тому +3

    Salam hormat pak Agus Bintarto nderek nimbrong liputan ulangnya semoga berkenan walaupun siapa yang mengemban negara kita yang penting jujur damai dan sejahtera dan pak Agus Bintarto tetap karyanya terus berkembang untuk kedepannya salam sukses dari jauh

    • @mamaadel2652
      @mamaadel2652 Місяць тому +1

      Selalu nderek nyimak liputannya semoga berkenan untuk obat capek terima kasih reporter Tribun atas waktunya selamat bertugas semoga sukses amin

  • @maswira9698
    @maswira9698 3 місяці тому +3

    Lebaran seksi 1 selsai mas..?❤

  • @WahyuDroneMan
    @WahyuDroneMan 3 місяці тому +2

    Mantap🎉🎉

  • @dwiprasetya6595
    @dwiprasetya6595 3 місяці тому +1

    Terima kasih banyak updatenya Mas Agus

  • @m3jozz377
    @m3jozz377 3 місяці тому +2

    MANTAP.

  • @bibitgumilang
    @bibitgumilang 3 місяці тому +1

    Di tunggu konten kelok 18 nya mas

  • @wonggunung1
    @wonggunung1 3 місяці тому +1

    Rodo adoh niki ngontene hehe

  • @denpraze88
    @denpraze88 3 місяці тому +1

    Gambaré mlaku nginthig . . . .klap klap klap

  • @haryantoaja1726
    @haryantoaja1726 3 місяці тому +1

    Mantep om apdefnya pakai dron kok sekarang jarang apdef kelok 18 .

  • @user-js4ny1pw4q
    @user-js4ny1pw4q 3 місяці тому +1

    Terbang Dronenya jangan jauh-jauh pk😅

  • @AnindiaferdianFerdi
    @AnindiaferdianFerdi 3 місяці тому +2

    Lebaran 2024 jadi kah mas

  • @priyaharyana949
    @priyaharyana949 3 місяці тому +1

    Terima kasih update infonya Mas .Sebagai masukan video awal terlalu panjang. Juga mulai titik awal pengambilan video perlu diceritakan hingga lokasi terakhir yang dituju agar penonton tidak bingung 🙏🙏

  • @adinarimo9125
    @adinarimo9125 3 місяці тому

    Tak bisa menikmati fungsional karena jam 17.00 sudah tidak boleh lewat

  • @HeruNugroho-zl8ux
    @HeruNugroho-zl8ux 3 місяці тому +1

    Habiskan sawah brp ribu hektar