Sebagai orang yang suka pewayangan, gw sangat suka sama tokoh wayang satu ini, Hanoman meksipun di luaran selalu manjadi bahan ejekan tapi nggak bagi gw, Hanoman seorang ksatria yang kuat, teguh, dan sangat bisa diandalkan dan dipercaya. Bahkan setelah gw punya motor sendiri yang meskipun bukan motor baru (second) pun gw kasih nama Hanoman. Dengan harapan motor gw bisa berumur panjang layaknya Hanoman, motor gw bisa jadi tumpangan yang bisa diandalkan kemanapun gw butuh layaknya Hanoman yang sangat bisa diandalkan dalam peperangan. Dan juga menjadi motor yang kuat meskipun motor tua, kayaknya Hanoman tetap menjadi ksatria yang berwibawa dan juga punya kekuatan meskipun umurnya ada di 3 masa. Respect for Hanoman
Hanuman sengaja ditangkap karena dia juga sebagai pembawa pesan Sri Rama. Hanuman berkata tidak ada satupun raksasa ditempat itu yg layak untuk melawan tuannya. Sebagai bukti dia menantang semua raksasa disana untuk bisa mengangkat kakinya, tentu saja tidak ada yg sanggup. Ketika rahwana hendak mencoba hanuman menarik kakinya dan berkata “kaki yg seharusnya anda sentuh adalah kaki tuan ku, mungkin dengan begitu tuanku akan mengampuni anda”. Karena kesal rahwana memerintahkan bawahannya untuk mengikat hanuman dan membakarnya, tapi adiknya berkata bukan tindakan terpuji jika kita membunuh pembawa pesan. Sehingga hukumannya dirubah untuk membakar ekornya karena ekor yg merupakan simbol kehormatannya. Tapi kerena hanuman kebal terhadap api maka yg terbakar malah alengka Ketika diminta membawa tanaman sebenarnya perintahnya belum selesai, nama tanaman dan bentuknya belum dijelaskan. Tapi karena setianya hanuman dan merasa dia harus cepat dia langsung berangkat tanpa pikir panjang😂
Min gw pernah denger kisah divine crow yg nama nya Kakbushundi, jadi gagak ini konon menyaksikan mahabarata berulang kali dengan result yang berbeda beda. Yang mana membuat gw berspekulasi kalo orang jaman dulu emang sudah aware dengan konsep multiverse
Gw juga pernah liat video (yang mana gw lupa, maaf) yang ngejelasin konsep multiverse dalam ceritanya hanuman. Katanya tumpukan cincin itu berasal dari rama in every universe, dan hanuman dari setiap universe juga akan kesana dan mengulang takdir yang sama
@@ihsan7083wahh menarik yaa, saat saya tonton video ini pikiran saya juga langsung mengarah ke multiverse. Pasti menarik tuh multiverse di konteks pewayangan
Loh, kan ada di kartun krisna bocil biru yang dia kesel sama dewa indra karna sombong, akhirnya dia panggil indra indra lain di 3000 dunia untuk nyadarin si dewa indra sombong klo dia bukan satu satunya indra di dunia ini. Hahahaha.. Itu konsep multivers khan? Booming aja karna multivers ada di avengres/ mcu padahal orang jaman dahulu sudah di kasih pengertian yg sama.
gila bang tira, ini cerita paling epic diantara konten mahabharata dan ramayana sebelumnya. yang sebelumnya bagus, tapi ini terlalu bagus storytellingnya
Terharu saya bang , anda kembali lagi ke yutup n bahas pewayangan lagi. Sebelum2 nya saya gak pernah excited denger cerita pewayangan, tapi dr anda saya jadi tertarik dengan kisah wayang.
Yg diinget dr kisah Hanoman, Sang Avatar dewa Shiva/Mahadewa yg perkasa, pengabdi/pemuja setia dewa Vishnu dlm wujud avatar Rama, putra angkat dewa Bayu. Pengabdi setia nan perkasa namun tetap rendah hati dan tidak sombong, di masa Shri Krishna dia menjatuhkan kesombongan Garuda dan senjata Chakra Sudarsana
Yesss, welcome back bang✨ sudah lama bgt rasanya nunggu update kontenmu apalagi segment Mahabharata dan Ramayana ini. Tetap semangat ngeyoutube bang ditunggu video-video selanjutnyaaa
Bang, coba nonton Monkey Man deh, filmnya bener2 pakai analogi dari cerita Hanuman. Beres nonton itu film terus nonton video ini jadi lebih paham sama metafora sama simbol2 yang ada di filmnya. Mantap bang!
pas lg rewatch ramayana 1987 pas bahas Hanoman, dulu pun waktu kecil yang diidolakan pasti sekitar rama atau arjuna sebagai peran utama atau bima karena gagah dan sakti. Makin dewasa justru semakin mengagumi Hanoman sebagai simbol pelayanan, keberanian dan rasa tanggung jawab
Pantes aja di film monkey man sosok bhahu balhi atau Hanuman digambarkan sosok yang teguh, tangguh, dan loyal tanpa batas, pokoknya sosok heroik yang menonjol diantara ksatria pewayangan maka Hanuman di urutan pertama
menariikk bangett!! makasi bang buat pembahasan hanoman nya. bahas cerita lain ramayana dong bang! ttg org2 skrg yg kebanyakan meromantisasi cinta rahwana ke shinta
saya suka sekali pembahasan terkait tokoh pewayangan ataupun sejenisnya, karena banyak sekali nilai nilai falsafah yang dapat diambil, terimakasih. saya suka dengan kontennya
AKHIRNYAAAAAAAA UPLOUD KONTEN YANG BG TIRA SUKA LAGI, salah satunya pewayangan, kali ini boleh ramayana, next lanjutin Mahabharata juga ya bg, Bahas tentang weapon/senjata senjata yang ada di era ramayana/mahabharat boleh tuh
Semua orang yang ingin berbuat baik, sudah pasti dia tidak akan bisa melakuakannya. Kecuali dengan cara menyesuaikan segala perbuatannya dengan perintah dan larangan Allah SWT, yang pada masa ini berarti menyesuaikannya dengan syariat Islam. Karena segala perbuatan yang berdasarkan pada pemikiran manusia sudah pasti SALAH. karena manusia tidak tau hakikat kebenaran itu sendiri, manusia hanya bisa menduga. Sedangkan Allah SWT, mengetahui segala sesuatu, Baik yang sudah terjadi, sedang terjadi, maupun yang akan terjadi.
Bang. Ada satu film india “rasa indonesia” MONKEY MAN. yang menurutku keren banget. Tapi bahas sisi tokohnya, hampir persis menggambarkan kisah lain hanuman “melawan” dewa.
kak suka banget denger cerita pewayangan kayak gini hehehehe... mau request cerita punakawan semar dong kak, dari pewayangan yang udah di adaptasi sama warga indonesia
Yg kejadian nulis nama Rama di batu utk jembatan seingat gw bukan krna Hanuman bucin. Tp itu arahan dr Rama atau pendeta yg ikut (lupa), krna dg ditulis nama Rama, batu2 itu jadi mengapung di air dan bisa menahan beban pasukan.
Hanuman / Anoman = seorang Ciranjiwi dan simbol kekuatan tak terbatas pembela dan penjaga kebenaran akan tetap berjaya selamanya hingga akhir jaman, Jay Sri Hanuman 🙏🙏🙏
@@HerwanSaputra-qb1te ya bang, Hindu jg yg paling percaya teori evolusi digambarkan dari 9 awatara wisnu, yg awalnya ikan, trus amvibi, trus babi kaki 4, trus manusia stengah binatang (narasimha), terus manusia kerdil, trus manusia barbar (parasurama), trus manusia beradab (sri rama), trus manusia sudah beradab dan makmur jadi manusia yg suka kesenian makanya sri krisna suka joget2, suka main musik dan berpuisi plus kasi kata2 mutiara sama kaya org2 kaya skrng suka seni yg aneh2 suka barang yg bgus2, setelah manusia kaya dan suka keindahan barulah manusia mencari ketenangan yaitu budha awatara, dan awatara terakhir sang manusia sempurna yaitu kalki. itulah proses evolusi manusia dari mahluk air ke homo sapien sempurna, sedangkan semua agama lain anti teori evolusi, dan dr. zakir naik bilang kalki awatara yg belum tau kapan turunnya itu sebenarnya uda turun menurut perhitungan tahun dan jg ciri2nya maka awatara kalki itu adalah Nabi Muhammad sgt bnya kesamaannya beliau jg dijuluki manusia sempurna
Akhirnya kembali mau request lahirnya wisanggeni dong khusunya versi jawa nama lakonnya kalok nggak salah wisanggeni takon bopo apa wisanggeni gugat kalok nggak salah makasih❤
Aku juga baca kitab Ramayana versi resi india dan tentu durasi video tak akan sanggup menceritakan segala detail keluarbiasaan Hanoman. Misal pada penangkapan Hanoman di Alengka yang mana sebelum itu dia sudah memporak porandakan kota hingga banyak petinggi perang Rahwana yang gugur di tangannya. Tak ada pilihan lain Rahwana mengutus anaknya Indrajit untuk melawat Hanoman yang tiada tanding. Singkat cerita Hanoman memang kalah dengan Indrajit berkat senjata pusaka yang dilepaskan mengenai Hanoman dan membuatnya tak bisa bergerak, namun senjata itu punya batas waktu.. dan Hanoman bisa melarikan diri setelah batas waktu itu Hanoman yang ditangkap indrajit diseret ke hadapan rahwana, seluruh raksasa rakyat Alengka mencaci maki Hanoman karena telah memporak porandakan negaranya. di hadapan Rahwana hanoman pun sebenarnya sudah mau diadili, Rahwana murka dan mau membunuhnya. Tapi salah satu penasehat istananya berkata jikalau Hanoman hanyalah seorang pembawa pesan utusan Ramachandra, adalah suatu pelanggaran hukum perang jika kita membunuh seorang utusan, jadi biarkanlah dia kembali untuk menyampaikan kekuatan kita pada Rama Akhirnya Rahwana pun tak jadi membunuh Hanoman. namun untuk mempermalukannya, menurutnya harga diri rakyat Wanara (ras kera) adalah pada ekornya. Jadi Rahwana memerintahkan untuk mengikat ekornya dengan gumpalan kain kain lalu dibakar dan Hanoman diseret dan diarak ke seluruh Alengka. Hanoman lagi lagi dipermalukan, dicaci maki oleh seluruh raksasa rakyat Alengka. Anugrah terjadi berkat doa dari Dewi Sinta yang memohon Dewa Agni untuk membuat Hanoman kebal dari panas api, sehingga Hanoman hanya merasakan dingin pada ekornya. Mungkin banyak yang bertanya, Hanoman sakti tapi kenapa diam saja ketika diseret, diarak dan dicaci maki ke seluruh negara Alengka? Jawabannya, Hanoman tidak serta merta mau diarak tanpa rencana, Hanoman berencana ingin melihat semua kekuatan perang Negri Alengka sehingga ketika ia kembali ke Sri Rama dia dapat menceritakan segalanya. Puas mendapat segala informasi Negri Alengka, Hanoman pun melepaskan diri dari ikatannya dan langsung melompat pada tiap bangunan di Alengka, tak butuh waktu lama untuk separuh negri itu terbakar api. Hanoman pun langsung kembali ke seberang pulau menuju Sri Rama dengan satu lompatan yang sangat dasyat. begitulah kira kira satu penggalan kisahnya, jika mau dijabarkan semua detail kisahnya tentu akan sangat panjang.. terima kasih
Menurutku bisa-bisanya sosok Hanuman dijadikan sebagai ceng-cengan karena memiliki wajah yang dianggap gak biasa atau gak normal, padahal sosok ini pernah berusaha menolong Sinta (istrinya Rama) yang diculik oleh Rahwana.
Yesss Tangan Belang is back with another lit cooking 🍲🔥 Dan konten video yang dipilih langsung ke salah satu makhluk terkuat dalam sejarah sastra dunia. Kayaknya sengaja buat masak hype film Hollywood baru Monkey Man ini mah 😂 Lore Hanuman kental banget dan jadi bagian penting di tulang punggung ceritanya kalo kata sutradaranya. Ga sabar nonton pas rilis entar 🔥
Akhirnya dia memutuskan untuk upload video tentang pewayangan.
Lho udah lama
@@NBSide iya udah lama. Udah lama gak upload lagi maksudnya.
Wah. Sudah lama bangettt
setahun lalu bang wkwkwkwk😂. dulu gua sampe baca mahabarata lagi gara gara konten tangan belang😂
selama ini ditunggu 😂
Sebagai orang yang suka pewayangan, gw sangat suka sama tokoh wayang satu ini, Hanoman meksipun di luaran selalu manjadi bahan ejekan tapi nggak bagi gw, Hanoman seorang ksatria yang kuat, teguh, dan sangat bisa diandalkan dan dipercaya. Bahkan setelah gw punya motor sendiri yang meskipun bukan motor baru (second) pun gw kasih nama Hanoman. Dengan harapan motor gw bisa berumur panjang layaknya Hanoman, motor gw bisa jadi tumpangan yang bisa diandalkan kemanapun gw butuh layaknya Hanoman yang sangat bisa diandalkan dalam peperangan. Dan juga menjadi motor yang kuat meskipun motor tua, kayaknya Hanoman tetap menjadi ksatria yang berwibawa dan juga punya kekuatan meskipun umurnya ada di 3 masa. Respect for Hanoman
Hanuman sengaja ditangkap karena dia juga sebagai pembawa pesan Sri Rama. Hanuman berkata tidak ada satupun raksasa ditempat itu yg layak untuk melawan tuannya. Sebagai bukti dia menantang semua raksasa disana untuk bisa mengangkat kakinya, tentu saja tidak ada yg sanggup. Ketika rahwana hendak mencoba hanuman menarik kakinya dan berkata “kaki yg seharusnya anda sentuh adalah kaki tuan ku, mungkin dengan begitu tuanku akan mengampuni anda”. Karena kesal rahwana memerintahkan bawahannya untuk mengikat hanuman dan membakarnya, tapi adiknya berkata bukan tindakan terpuji jika kita membunuh pembawa pesan. Sehingga hukumannya dirubah untuk membakar ekornya karena ekor yg merupakan simbol kehormatannya. Tapi kerena hanuman kebal terhadap api maka yg terbakar malah alengka
Ketika diminta membawa tanaman sebenarnya perintahnya belum selesai, nama tanaman dan bentuknya belum dijelaskan. Tapi karena setianya hanuman dan merasa dia harus cepat dia langsung berangkat tanpa pikir panjang😂
Min gw pernah denger kisah divine crow yg nama nya Kakbushundi, jadi gagak ini konon menyaksikan mahabarata berulang kali dengan result yang berbeda beda. Yang mana membuat gw berspekulasi kalo orang jaman dulu emang sudah aware dengan konsep multiverse
Gw juga pernah liat video (yang mana gw lupa, maaf) yang ngejelasin konsep multiverse dalam ceritanya hanuman. Katanya tumpukan cincin itu berasal dari rama in every universe, dan hanuman dari setiap universe juga akan kesana dan mengulang takdir yang sama
@@ihsan7083wahh menarik yaa, saat saya tonton video ini pikiran saya juga langsung mengarah ke multiverse. Pasti menarik tuh multiverse di konteks pewayangan
Loh, kan ada di kartun krisna bocil biru yang dia kesel sama dewa indra karna sombong, akhirnya dia panggil indra indra lain di 3000 dunia untuk nyadarin si dewa indra sombong klo dia bukan satu satunya indra di dunia ini. Hahahaha.. Itu konsep multivers khan? Booming aja karna multivers ada di avengres/ mcu padahal orang jaman dahulu sudah di kasih pengertian yg sama.
Yes! Akhirnya update konten ini lagi! 🙌 Makasih!
gila bang tira, ini cerita paling epic diantara konten mahabharata dan ramayana sebelumnya.
yang sebelumnya bagus, tapi ini terlalu bagus storytellingnya
Terharu saya bang , anda kembali lagi ke yutup n bahas pewayangan lagi. Sebelum2 nya saya gak pernah excited denger cerita pewayangan, tapi dr anda saya jadi tertarik dengan kisah wayang.
Yg diinget dr kisah Hanoman, Sang Avatar dewa Shiva/Mahadewa yg perkasa, pengabdi/pemuja setia dewa Vishnu dlm wujud avatar Rama, putra angkat dewa Bayu.
Pengabdi setia nan perkasa namun tetap rendah hati dan tidak sombong, di masa Shri Krishna dia menjatuhkan kesombongan Garuda dan senjata Chakra Sudarsana
Syok ketika ngelihat cincin yg jatuh semua milik sri rama langsung paham kalau berarti siklus sri rama selalu berulang
Sastra jaman dulu sudah pakai konsep time loop. Bener2 dah Marvel jadi kayak "biasa" aja kalau dibandingin sastra2 kuno
Setuju @@supasup
@@supasup sasta india sih
Bahas trus kisah sperti ini bli,,salam rahayu dari bali🙏🙏🙏
Yesss, welcome back bang✨ sudah lama bgt rasanya nunggu update kontenmu apalagi segment Mahabharata dan Ramayana ini. Tetap semangat ngeyoutube bang ditunggu video-video selanjutnyaaa
Welcome back bang. Selalu suka konten MCU nya
Mahabharata Cinematic Universe.
konten favorit saya,krn konten ini saya terkenang dgn cerita2 alm. bapak waktu saya kecil ttg pewayangan...
Bang, coba nonton Monkey Man deh, filmnya bener2 pakai analogi dari cerita Hanuman. Beres nonton itu film terus nonton video ini jadi lebih paham sama metafora sama simbol2 yang ada di filmnya. Mantap bang!
1 tahun g nonton tangan belang, terakhir nonton pas nutrisari, entah mengapa youtube g menyaran video tangan belang
Sama, dan ketika tangan belang ngeluarin konten perwayangan lagi, tiba" aja muncul diberanda yt saya, gass nonton lagi lahh🔥🔥
Wah menarik sekali Bang, boleh request bahas 7 Cjiranjivi bang? Mungkin dijadikan beberapa part untuk penjelasannya
Terimakasih🙏😁
Mantab Bang. Tadi abis Nyimak Wawancara sama Wisnu Kumoro, sekarang udah ada postingan di Youtubnya Tangan Belang.
Next kasih filosofi cinta dari perspektif rahwana
pas lg rewatch ramayana 1987 pas bahas Hanoman, dulu pun waktu kecil yang diidolakan pasti sekitar rama atau arjuna sebagai peran utama atau bima karena gagah dan sakti. Makin dewasa justru semakin mengagumi Hanoman sebagai simbol pelayanan, keberanian dan rasa tanggung jawab
Finally, lanjut juga. Kayak gak nyangka channel ini upload lagi
Pantes aja di film monkey man sosok bhahu balhi atau Hanuman digambarkan sosok yang teguh, tangguh, dan loyal tanpa batas, pokoknya sosok heroik yang menonjol diantara ksatria pewayangan maka Hanuman di urutan pertama
Tertarik & suka epos2 hinduisme dari ngaji filsafat MJS channel, banyak pelajaran kehidupan yg bisa diambil dari cerita2 tersebut ❤
8:16
"Otak lebih kuat daripada otot"
*Hanuman
"Hold on Sri Rama"
menariikk bangett!! makasi bang buat pembahasan hanoman nya. bahas cerita lain ramayana dong bang! ttg org2 skrg yg kebanyakan meromantisasi cinta rahwana ke shinta
Setelah sekian purnama, akhirnya upload 🥰
FYI .. Hanuman Dan BIMA Adalah Saudara SE Ayah ( Dewa Bayu ) ..Dan Pernah Di Pertemukan Di Epos MAHABARATA
Video story sejarah filosofi begini sangat keren, ada value lebih 👍🏼❤
Akhirnya abang ingat password UA-camnya
Lama min ngga upload vidio..hadir selalu
Dislike ?!! Jangan becanda bang..konten sebagus ini..tolong dilanjutkan terus..kalau boleh bahas mitologi dewa dewi Hindu ya bang. Terima kasih. Matur suksma
Akhirnya bang upload lagi... lama ga upload kirain diculik Rahwana
saya suka sekali pembahasan terkait tokoh pewayangan ataupun sejenisnya, karena banyak sekali nilai nilai falsafah yang dapat diambil, terimakasih. saya suka dengan kontennya
AKHIRNYAAAAAAAA UPLOUD KONTEN YANG BG TIRA SUKA LAGI, salah satunya pewayangan, kali ini boleh ramayana, next lanjutin Mahabharata juga ya bg, Bahas tentang weapon/senjata senjata yang ada di era ramayana/mahabharat boleh tuh
AKHIRNYA SETELAH SEKIAN LAMA NUNGGUIN. THANKS BANG UDAH LANJUTIN 🙏🏼
Semua orang yang ingin berbuat baik, sudah pasti dia tidak akan bisa melakuakannya.
Kecuali dengan cara menyesuaikan segala perbuatannya dengan perintah dan larangan Allah SWT, yang pada masa ini berarti menyesuaikannya dengan syariat Islam.
Karena segala perbuatan yang berdasarkan pada pemikiran manusia sudah pasti SALAH.
karena manusia tidak tau hakikat kebenaran itu sendiri, manusia hanya bisa menduga.
Sedangkan Allah SWT, mengetahui segala sesuatu,
Baik yang sudah terjadi, sedang terjadi, maupun yang akan terjadi.
Terimakasih telah kembali
Akhirnya mas satu ini inget password ytnya gak sabar buat konten lukisan dan cerita hindu lainnya keep up bro
sumpah kangen banget ama bahasan bahasan kek gini bang
mantab.. ditunggu bang, konten-konten selanjutnya😊😊🙏🙏
Kebetulan gw lagi nyari video tentang hanoman buat referensi concept art. jadi terima kasih
Terima kasih bang akhirnya balik lagi, kenyang soalnya nih pewayangannya😂
yeayyyyyy akhirnya upload edisi mahabharata lagi!!!!
Bang. Ada satu film india “rasa indonesia” MONKEY MAN. yang menurutku keren banget. Tapi bahas sisi tokohnya, hampir persis menggambarkan kisah lain hanuman “melawan” dewa.
kak suka banget denger cerita pewayangan kayak gini hehehehe... mau request cerita punakawan semar dong kak, dari pewayangan yang udah di adaptasi sama warga indonesia
Akhirnya.... kangen banget sama konten perwayangan.
Saya tungguin udah lama video video seperti ini bang. Makasih ya
super excited Tangan belang balik lagi ke yutuuuub 🔥
Yg kejadian nulis nama Rama di batu utk jembatan seingat gw bukan krna Hanuman bucin. Tp itu arahan dr Rama atau pendeta yg ikut (lupa), krna dg ditulis nama Rama, batu2 itu jadi mengapung di air dan bisa menahan beban pasukan.
Agar Sang Hyang Baruna/Dewa Lautan tau kalo batu itu milik Sri Rama yang akan dijadikan jembatan
mantep bgt nih channel, banyakin konten tentang tokoh tokoh pewayangan bang
Hanuman / Anoman = seorang Ciranjiwi dan simbol kekuatan tak terbatas pembela dan penjaga kebenaran akan tetap berjaya selamanya hingga akhir jaman, Jay Sri Hanuman 🙏🙏🙏
Saya mah sabar menunggu ko.... Alhamdulillah dah upload
akhirnya bang tira upload pewayangan lagi. terima kasih bang
Waaaaah Filosopi kehidupan dan kematian yg luar biasa 🙏
“Bawa sampel tanaman satu-satu” ❎
“Bawa gunungnya aja sekalian “ ✅
.
Ini terlalu epic sih 💪
Welcome back, pak.. sering-sering upload pak..
Alhamdulillah, bahas wayang lagi 😊 sip
Moral of the Story : Don't Underestimate the Underrated one , They Can be Badass When there is a Best Moment
Akhirnya apload tntng crita pewayangan,🎉🎉
Jadi di another universe ada sri rama dan hanoman lain, jd hindu agama pertama yg mengakui alternate universe
Yak betul, sy ingat di little krishna eps yg dewa brahma. Krishna memunculkan dewa2 brahma dari univers lain
@@HerwanSaputra-qb1te ya bang, Hindu jg yg paling percaya teori evolusi digambarkan dari 9 awatara wisnu, yg awalnya ikan, trus amvibi, trus babi kaki 4, trus manusia stengah binatang (narasimha), terus manusia kerdil, trus manusia barbar (parasurama), trus manusia beradab (sri rama), trus manusia sudah beradab dan makmur jadi manusia yg suka kesenian makanya sri krisna suka joget2, suka main musik dan berpuisi plus kasi kata2 mutiara sama kaya org2 kaya skrng suka seni yg aneh2 suka barang yg bgus2, setelah manusia kaya dan suka keindahan barulah manusia mencari ketenangan yaitu budha awatara, dan awatara terakhir sang manusia sempurna yaitu kalki. itulah proses evolusi manusia dari mahluk air ke homo sapien sempurna, sedangkan semua agama lain anti teori evolusi, dan dr. zakir naik bilang kalki awatara yg belum tau kapan turunnya itu sebenarnya uda turun menurut perhitungan tahun dan jg ciri2nya maka awatara kalki itu adalah Nabi Muhammad sgt bnya kesamaannya beliau jg dijuluki manusia sempurna
Auto like, biar balik lagi bikin konten perwayangan
Konten yang tak diduga-duga bang, semangat upload teruss
Weeii mantaapp bro kembali lagii
Yeyyy, yg ditunggu2...., RAMAYANA.
Tidak ada versi India atau lokal. Semua aslinya dari Kitab Suci Veda
Akhirnya ada lagi bang...
Tengkyuuuuuu 🙏🙏🙏🙏🙏
penantian panjang, akhirnya perwayangan muncul lagi👍👍👍👍🙏🙏🙏
Akhirnya kembali mau request lahirnya wisanggeni dong khusunya versi jawa nama lakonnya kalok nggak salah wisanggeni takon bopo apa wisanggeni gugat kalok nggak salah makasih❤
Suka bangettt kalo lagi bawain konten perwayangan ❤
akhirnya lu datang juga dengan cerita pewayangan lagi bang 😊
Next jatayu
Aku juga baca kitab Ramayana versi resi india dan tentu durasi video tak akan sanggup menceritakan segala detail keluarbiasaan Hanoman.
Misal pada penangkapan Hanoman di Alengka yang mana sebelum itu dia sudah memporak porandakan kota hingga banyak petinggi perang Rahwana yang gugur di tangannya. Tak ada pilihan lain Rahwana mengutus anaknya Indrajit untuk melawat Hanoman yang tiada tanding.
Singkat cerita Hanoman memang kalah dengan Indrajit berkat senjata pusaka yang dilepaskan mengenai Hanoman dan membuatnya tak bisa bergerak, namun senjata itu punya batas waktu.. dan Hanoman bisa melarikan diri setelah batas waktu itu
Hanoman yang ditangkap indrajit diseret ke hadapan rahwana, seluruh raksasa rakyat Alengka mencaci maki Hanoman karena telah memporak porandakan negaranya.
di hadapan Rahwana hanoman pun sebenarnya sudah mau diadili, Rahwana murka dan mau membunuhnya. Tapi salah satu penasehat istananya berkata jikalau Hanoman hanyalah seorang pembawa pesan utusan Ramachandra, adalah suatu pelanggaran hukum perang jika kita membunuh seorang utusan, jadi biarkanlah dia kembali untuk menyampaikan kekuatan kita pada Rama
Akhirnya Rahwana pun tak jadi membunuh Hanoman. namun untuk mempermalukannya, menurutnya harga diri rakyat Wanara (ras kera) adalah pada ekornya. Jadi Rahwana memerintahkan untuk mengikat ekornya dengan gumpalan kain kain lalu dibakar dan Hanoman diseret dan diarak ke seluruh Alengka. Hanoman lagi lagi dipermalukan, dicaci maki oleh seluruh raksasa rakyat Alengka.
Anugrah terjadi berkat doa dari Dewi Sinta yang memohon Dewa Agni untuk membuat Hanoman kebal dari panas api, sehingga Hanoman hanya merasakan dingin pada ekornya.
Mungkin banyak yang bertanya, Hanoman sakti tapi kenapa diam saja ketika diseret, diarak dan dicaci maki ke seluruh negara Alengka? Jawabannya, Hanoman tidak serta merta mau diarak tanpa rencana, Hanoman berencana ingin melihat semua kekuatan perang Negri Alengka sehingga ketika ia kembali ke Sri Rama dia dapat menceritakan segalanya.
Puas mendapat segala informasi Negri Alengka, Hanoman pun melepaskan diri dari ikatannya dan langsung melompat pada tiap bangunan di Alengka, tak butuh waktu lama untuk separuh negri itu terbakar api. Hanoman pun langsung kembali ke seberang pulau menuju Sri Rama dengan satu lompatan yang sangat dasyat.
begitulah kira kira satu penggalan kisahnya, jika mau dijabarkan semua detail kisahnya tentu akan sangat panjang.. terima kasih
yang ditunggu-tunggu atang juga.
Akhirnya kisah wayang is back
Hanoman itu kera sakti
Menurutku bisa-bisanya sosok Hanuman dijadikan sebagai ceng-cengan karena memiliki wajah yang dianggap gak biasa atau gak normal, padahal sosok ini pernah berusaha menolong Sinta (istrinya Rama) yang diculik oleh Rahwana.
Tumben nih ada ytber kaya gini subscribe ahh
Perbanyak konten pewayangan lagi bang soalnya denger penjelasannya mudah dipahami🎉❤
Wahhhh kangen sekali samaa konten wayang tangan belangg
Wah akhirnya bahas epos ini lagi. Lanjut bahas taksaka bang, ular yang ada di Mahabharata👍
Gue suka ni konten kayak gini
Gass ngonten terus bang
Bang, plis banget bang, bahas sosok Jatayu. Jatayu itu sosok favorit saya di kisah Ramayana..
Aduh bagusnyaaaa! Upload spotify juga banggggg
Salah satu kepa suka banget sama karakter hanoman dan menjadikannya nama ph kecil²an ya karena gini❤
Jujur bang gua demen lu bahas tentang pewayangan gini serruuuuuuu
akhirnya upload lagi setelah 3 bulan nontonin video yg Benjamin
makasih comebacknyaa
nunggu lama banget bang akhirnya up lagi
karena konten gini saya subs bang
@Tanganbelang
Ramayana adaptasi terbarunya ada di film "Adipurush" bang...
Asli, keren banget pas hanoman bakar kota alengka nya🎉🎉🎉
Suka suka abangnya aja kita mah nikmati aja semangat bang🎉🎉🎉
setelah sekian purnama akhirnya upload cerita epos lagi
HANOMAN MATINE KARO SUBALI .
finally you come back again sir 🎉🎉
Semangat bang bikin konten nya, susah nyari yang storytelling nya sebagus ini di UA-cam
Selanjutnya bahas tentang kitab sutasoma,, pastinya ngga kalah epik
akhirnyaaaaa.. konten yang ditunggu2..
Yesss Tangan Belang is back with another lit cooking 🍲🔥
Dan konten video yang dipilih langsung ke salah satu makhluk terkuat dalam sejarah sastra dunia. Kayaknya sengaja buat masak hype film Hollywood baru Monkey Man ini mah 😂
Lore Hanuman kental banget dan jadi bagian penting di tulang punggung ceritanya kalo kata sutradaranya. Ga sabar nonton pas rilis entar 🔥
akhirnya upload pewayangan lagi setelah nunggu setahun
Akhirnya bahas mahabharata & ramayana lagii ❤❤
Akhirnya yang ditunggu-tunggu ❤❤
Udah lamaaa ga nonton, semangat kaaa!❤