cara membuat charger baterai lithium-ion dengan level indikator

Поділитися
Вставка
  • Опубліковано 5 вер 2024
  • kita akan membuat charger baterai lithium-ion dengan level indikator. rangkaian charger baterai 18650 ini membutuhkan transistor Tip41 dan resistor 220 ohm sebagai pembatas arusnya sehingga aman untuk baterai dan aman juga untuk adaptor 5 Voltnya. selain itu ada juga level indikatornya dengan menggunakan 4 buah led, sehingga kita akan mengetahui baterai low atau full.
    Rangkaian power supply yang bisa diatur tegangannya, dilengkapi skema :
    • Rangkaian power supply...
    cara modifikasi multimeter digital agar bisa dicharge:
    • Tak perlu beli baterai...
    Jangan buang tutup botol, ini bisa dijadikan alat yang bermanfaat :
    • JANGAN BUANG TUTUP BOT...
    Battery Charge level indicator circuit:
    • Battery Charge level i...
    Apakah output stabil jika tegangan input berubah? coba modul step up down xl6019 power supply:
    • Apakah output stabil j...

КОМЕНТАРІ • 52

  • @user-td1xu3bt7s
    @user-td1xu3bt7s Рік тому +2

    Buat..skema videonya josss..bang...pinter ...

  • @ibnusaud4196
    @ibnusaud4196 Рік тому +1

    Alhamdulillah jelas banget infonya inSya Alloh Barokah, panjang umur dan sehat selalu agar berkembang utk posting berikut, Aamiin

  • @hasantamer9199
    @hasantamer9199 Рік тому +1

    good luck sir

  • @valtersouzaribeiro761
    @valtersouzaribeiro761 Рік тому +2

    Boa noite parabens pelo seu trabalho excelente

  • @Seniman-45
    @Seniman-45 Рік тому +3

    Mantap bang 👍👍👍👍👍

  • @user-iy6qm2xx2n
    @user-iy6qm2xx2n Місяць тому +1

    کار شما عالی عالی بود

  • @kabandajamir9844
    @kabandajamir9844 Рік тому +1

    So nice thanks

  • @math-electric2049
    @math-electric2049 Рік тому +2

    Very good

  • @AmazonBerlin
    @AmazonBerlin 3 місяці тому

    Perfekt Job simple NICE 👍👍👍

  • @brazilcreative1063
    @brazilcreative1063 Рік тому +3

    I connect the charger directly to the battery and after an hour it's already charged,👍🇺🇸

  • @andrimastirta4736
    @andrimastirta4736 Рік тому +2

    Video yang bagus 🙂👍, saya mau bertanya. Boleh kah saya menggunakan transistor npn lain seperti 3055, 13005/7. Jika boleh apakah nilai resistor nya harus diganti? Terima kasih 🙏

  • @kabandajamir9844
    @kabandajamir9844 Рік тому +1

    So nice

  • @hendartondar1517
    @hendartondar1517 Рік тому +2

    Mohon info mas...untuk rangkaian batery 2 sell seri apakah rangkaiannya berbeda?makasih.

  • @rafaelrodriguez6373
    @rafaelrodriguez6373 Рік тому +2

    ¿Cuáles son las características del adaptador? 5v y cuantos mAh?

  • @captionwear8621
    @captionwear8621 Рік тому +2

    cara membuat indikator full battere lithium AAA x 2 (1,2v)

  • @aisyahrisman6744
    @aisyahrisman6744 Рік тому +4

    Bang kalo indikator nya pake 1 LED gimana bang ,jadi ketika penuh LED mati/nyala , tolong di bantu 🙏 saya udah subscribe

    • @vivoraha1041
      @vivoraha1041 8 місяців тому

      Lampu 1 2 dan 3 gausah dipake mungkin bisa

  • @dtbstore6225
    @dtbstore6225 Рік тому +1

    mantap video nya bang, kalo untuk charger 4 batre apakah rangkainya di tambah lagi ?

  • @ahmedsoffy581
    @ahmedsoffy581 Рік тому

    perfect idea

  • @atrfdn8224
    @atrfdn8224 Рік тому +3

    Assalamualaikum bang saya minta ig apa wa buat saya mau tanya tanya tentang vidio ini,

  • @ErvanVanFrengky
    @ErvanVanFrengky Рік тому +2

    Ijin tnya bang itu menkomsusmi daya baterai berlebih tidak ya ?

  • @UPpink.elekTRO
    @UPpink.elekTRO Рік тому

    Good job❤

  • @salsepulveda494
    @salsepulveda494 9 місяців тому

    Will this still work with a 120V input to your circuit for charging? If not, what changes are necessary?

  • @user-hl5xc6gn2e
    @user-hl5xc6gn2e 6 місяців тому

    Apakah cahrger tsb sudah termasuk pengaman ketika full..?

  • @yoyokirna7111
    @yoyokirna7111 8 місяців тому

    Mau tanya bang,misal transistornya diganti dgn yg bisa g supaya tdk panas

  • @singingzone3056
    @singingzone3056 4 місяці тому

    Is it 100% safe for lion battery??
    Reply must❤❤
    Love❤ 4m INDIA❤❤

  • @winlokalid
    @winlokalid Рік тому +1

    Masss waktu zaya nyoba ko lednya nyala semua ya mass apanya yg salah ya

  • @budizkofficial6312
    @budizkofficial6312 8 місяців тому +1

    Ini klo menggunakan 2 led ( 1 merah dan 1 hijau ) gmn rangkaiannya pak?

  • @frizzyxd6615
    @frizzyxd6615 9 днів тому +1

    Resistor 100 ohm nya berapa watt?

  • @zunarjibriel3500
    @zunarjibriel3500 11 місяців тому

    Bisa g di pasang ke batre AA banng,,???

  • @ServiceCenterDadakan
    @ServiceCenterDadakan 8 місяців тому +1

    kira-kira berapa amper daya yang keluar untuk mengisi baterai?

  • @reloadmaju8030
    @reloadmaju8030 11 місяців тому

    Reques 12v and 16vol subkreebbbnn

  • @user-hl5xc6gn2e
    @user-hl5xc6gn2e 6 місяців тому

    Apakah charger tsb sudah termasuk pengaman ketika sudah full..?

    • @ElektroNad14
      @ElektroNad14  6 місяців тому

      Aman karena arus charger sudah dibatasi dengan transistor dan resistor, dibanding hubung langsung dari batok charger 5 volt

  • @vivoraha1041
    @vivoraha1041 8 місяців тому

    Klo pake TIP41C bisa?

  • @mawachannel4643
    @mawachannel4643 7 місяців тому

    Punya saya kok malah kebalik ya... Bukanya batre penuh tpi malah berkurng

  • @jordansetyawan8690
    @jordansetyawan8690 Рік тому +1

    Utk Dual Batery Bisa mas?

  • @rifkidwilestari2166
    @rifkidwilestari2166 Рік тому +1

    Resistore smua itu brp watt mas

  • @ramaghanigalangglimpseofth5708

    Ukuran dioda berapa bang