Kalo Orang Amerika Mudik!

Поділитися
Вставка
  • Опубліковано 26 січ 2025
  • Season 2 Episode 1:
    Halo temen-temen, selamat datang kembali di channel aku di Season nomor 2! Kali ini aku mau bercerita tentang suka duka tinggal di Amerika Serikat. Yang paling utama menurut aku dukanya adalah susah mudik. New Jersey, Amerika Serikat itu betul-betul di belahan dunia yang sangat jauh. Kalau kalian pernah lihat bola dunia, New Jersey dan Amerika dibalik satu sama lain. Jarak ini membuat mudik itu tidak mudah: mahal, lama di perjalanan, dan membuat badan bingung (istilahnya jetlag). Kalo di Amerika malam, di Jakarta siang. Jadi sesampai di Indonesia, aku sering Susah tidur dimalam Hari, dan ketiduran disiang Hari. Selain itu, mengambil cuti di Amerika itu tidak gampang. Jadi walaupun aku rindu suasana di Indonesia, aku nggak bisa sering-sering mudik. Oke selamat menonton cuplikan mudik ya guys!
    Intro Musik: Nasya Lauvasky
    IG: Nasya.lauvasky

КОМЕНТАРІ • 4