Aku menunggu, Kak Marissa. Belakangan aku menjalankan 3 hal dalam hidup: Mindfulness, Digital Minimalism, dan Stoikisme. Kini aku merasakan manfaatnya. Thanks, Kak Marissa. Tuhan mencintai kita! 😊
Nyesel baru nemu channel Marissa skrg..aku udah seneng banget melihat cara Marissa berkomunikadi sejak bersama Shahnaz n Adrian di Net tv, always positive..luar biasa , video2 Marissa menenangkan & membuat kita belajar mengenali diri dan mencintai diri dengan cara bijak .thanks Marissa.. ❤️❤️❤️
Saya seorang pendeta di NTT, saya banyak belajar dari Bu Marisa, bahkan banyak khotbah yang saya siapkan untuk umat saya adaptasi dari konten ibu. Tuhan berkati selalu supaya terus jadi berkat bagi orang banyak.
Memaafkan orang yang sudah mendzalimi dan menyakiti kita ialah menolong diri kita sendiri biar kita bisa melepaskan diri dari rasa marah, kecewa, benci, dan dendam.
Kalau cinta lebih dominan dari benci dalam kita menjalani hidup ,kita akan mempunyai hati yg terlalu damai , maka kita tidak akan pernah merasa di sakiti , dan juga tidak ada yg perlu di maafkan . KARNA CINTA AKAN SELALU MENANG .
Memaafkan adalah proses panjang setiap orang mencapai ketenangan diri. Seiring waktu, cepat atau lambat pasti kita akan memaafkan. Bukan mengabaikan kesalahan di masa lalu, hanya memaafkan agar luka batin lebih cepat sembuh..... 😊
The art of letting go. Kuakui sangat sulit melakukan ini, it's a struggle on its own. Tapi memang karena itu juga menjadi layak dilakukan. It was all worth it in the end.
Level tertinggi dari memaafkan adalah memaafkan apa yang sebenarnya tidak termaafkan (Derrida). " Perlakuanmu sama seperti dulu tidak pernah berubah " Mamaku pernah bilang kesuaminya, kalo memaafkan itu bukan berarti melupakan.
Iya aku setuju, kdg perkataan kita harus mengungkit atau mengingatkan kmbali kesalahan org trsebut spy org itu ingat akn kesalahannya bahwa dia blum berubah cm kbnykan org blg klo itu cerminan kita gak iklas ato blum memaafkan pdhl gak, kdg org hrs diingat berkali kali spy gak melakukan kesalahan yg sama lg, krn minta maaf jg gak hny lewat ucapan tp disertai dg tindakan gak melakukan hal itu lg
4 langkah pengampunan (Robert Enright) 1. Singkap dan pahami amarah dengan menelusuri akarnya 2. Memaafkan adalah sebuah keputusan 3. Melihat orang yang menyakiti kita dengan kacamata welas asih 4. Renungkan bagaimana Anda telah tumbuh Terimakasih ilmunya :)
@@janwysia2051 melihat dr kacamata empati. apakah org tersebut menyakiti krn memang jahat atau krn ada luka di masa lalu. lengkapnya bisa dilihat mulai menit 4:47 😊
Butuh waktu yg tdk sebentar, butuh ribuan tarikan nafas dan welas asih yg bahkan tdk bisa diukur untuk memahami kenapa dan memaafkan dgn ikhlas....anyway, thank you kak Marisa , thank you Greatmind...:)
Thank, God! for showing this video to me. aku lagi struggling dengan PTSD, and my psychologist told me to write letters for those who have hurt me in the past. sama banget kayak yg mbak marissa bilang. belajar memaafkan, letting go, karena sekarang aku memang sedang diborgol oleh masa lalu
Terima kasih untuk video ini. Di detik terakhir saat Marissa Anita menghela nafas panjang, di situ pula aku meneteskan air mata dan berkata dlm hati "wah, perjalananku mengampuni mereka ternyata indah, paling tidak prosesnya sudah ada, dan aku bisa melanjutkan hidupku dengan hati yang lega."
Kata yang sederhana namun tidak pernah sederhana untuk benar-benar mencapainya. Termasuk memaafkan diri sendiri. Terima kasih tim On Marissa's Mind for reminding me about forgiveness 🙏
thank you kak marissa.... persis seperti latar belakang keluargaku... dan mamaku selalu mengingatkan untuk mengampuni papaku, karena dr latar blkg keluarganya yg jg buruk
Kak Marissa, please lebih banyak video kaya gini. saya perlu diingatkan tiap hari. Tapi terima kasih videonya. Sangat membantu dan saya sering ngulang videonya
I love this! My fav after stoicsm.. thank you banget mba marissa , rasanya pengen ngajak ngopi , gw akan duduk manis dengerin apapun itu darimu mba, your voice make me calm and peacefull..❤️
Terimakasih kak marissa atas motivasinya, dengan ini saya belajar untuk memaafkan mereka yang telah membuat mental saya terpuruk belakangan ini. Ya benar memaafkan sangat membantu saya untuk melepas energi negatif yang selama ini terpendam dan sesak di hati, saya belajar untuk memaafkan bukan untuk siapa siapa tapi untuk ketenangan diri ❤ Thanks for your motivation 😊
Salah satu youtuber sekalian MIND SPEAKER yang membuat saya kecanduan dalam memahami dan mengerti berbagai hal yang umum secara dalam ialah anda, Kak marissa, berbagai konten yang di kemas dengan bahasa yang sederhana dilengkapi dengan simulasi peristiwa yang dapat dipahami dengan mudah membuat saya mengerti lebih dalam akan setiap konten yang disediakan. terimakasih, #no skip ads.
Aku selalu menunggu konten dari great mind, rasanya selalu adem, menenangkan dan make me feel happy. Tentunya mengisi otak ku dengan hal hal yang positif, makes my life feel better. Thanks ❤❤
Terkadang sulit untuk bisa memaafkan sikap orang yang sudah memberikan luka terdalam dalam hidup kita, tapi konten ini seketika mengubah mindset saya untuk bisa memaafkan semua perlakuan itu dengan "welas asih" terima kasih Mba ❤️🤗
"Jangan berfilsafat ketika perut anda kosong". Contentnya bagus Mba Marissa. sangat mendidik dan memberi masukan pada ruang2 kosong yg belum terfikirkan orang. tapi memang harus orang yg intelek yg bisa mengunyah ini. kalau pendidikan masih rendah ya sulit. tantangan kita adalah mensosialisasikan ilmu ini dengan bahasa yg sesuai pendidikan level bawah.
- Forgiveness brings peace and healing, celebrated in various cultures and beliefs. - Psychological perspective: Forgiveness consciously releasing resentment and negativity. - Positive impact of forgiveness on mental and physical health, reducing stress and heart risks. - Forgiveness doesn't mean ignoring the seriousness of mistreatment but freeing oneself from negativity.
Pernah punya pengalaman diselingkuhi. Bener2 nyakitin banget kalo diinget hehehe:") 1,5 years down the line after breaking up, masih berusaha berdamai dengan pengalaman tersebut. Makasiih Kak Marissa dan team
:') dengan rasa hormat saya ngefans sama ibu marissa,ibu adalah sosok yg cerdas dan positif Dimata saya. Beberapa Vidio yg bernarasumberkan ibu ; bersama om Dave Hendrick dan bersama ka galaby ttg media sosial sudah saya tonton,bukan suatu kebetulan krna saya memang mencari cara berhenti bermain media sosial dan ketemulah Vidio" yg membuat saya ga akam balik lagi dan akan menghapus Instagram FB Twitter dan wa selamanya karena saya blm dpt pekerjaan,saya ingat betul kata" di Vidio itu "saya bukan anti media sosial tp saya menggunakan media sosial dengan cara saya". Ibu tidak diperbudak media sosial melainkan ibu menggunakan media sosial dgn bijak (mematikan notif,mengatur alarm dll) Terimakasih internet,telah mempertemukan saya dgn konten yg bernarasumberkan ibu marissa Anita,Semoga Tuhan pakai ibu marissa terus utk selalu memberikan informasi" yang menyelamatkan. :) Panjang umur dan sehat selalu ya Bu.😉🙏
Sampai hari ini aku masih belajar memaafkan. Terutama untuk diriku, keluarga, dan teman-teman disekitarku. Makin ikhlas memaafkan ternyata makin makin sering sakit hati dibuatnya. Ternyata ikhlas memaafkam itu proses bukan tujuan😉
Dear Greatmind, terimakasih telah sangat membantu untuk menyembuhkan, terimakasih ka Marissa penyampaian nya sungguh sampai ke dalam hati. 💕💕 Sangat bersyukur hari ini menemukan chanel ini. God bless all of your Team ❤️
Luar biasa, bener sekali, saya pernah benci banget sama seseorang karena kejahatannya dia, tapi ternyata dg memaafkan hati jd tentram, mendoakannya adalah cara ampuh memaafkan
Terimakasih kak Marissa dan tim Greatmind, video ini berhasil membuka pikiran dan hati saya untuk memaafkan dia yg telah menyakiti perasaan saya. Saya jauh merasa lebih damai sekarang. 💛💛💛
Video ini hanya satu dari seluruh video yang paling berkesan buat saya. Sampai saat ini saya ada trauma dimana tidak ada satu pun dari supporting system mengenali tumbuh kembang saya. Jadinya mereka hanya mengenali saya yang dulu saja. Tidak melihat saya yang sekarang. Padahal saya sudah berusaha keras untuk berubah. Kata maaf sudah sering disampaikan ke mereka. Awalnya mengharapkan balik namun seiring waktu akhirnya cuma bisa ikhlas aja. Pada titik ini hanya bisa menjalankan hidup dengan senyum dan ikhlas. Belajar tanpa ego dan memahami amarah ini bisa diganti jadi hal lebih baik. Thank you Kak Marissa. Thank you Greatmind Channel.
"terkadang, memaafkan adalah dengan memberi sedikit ruang pada kemarahan" inilah titik tersulit, karena saya sudah sangat sulit merasakan apa yang disebut kemarahan, kekecewahan, atau bahkan kebahagiaan. Semua sudah begitu asing. Tidak ada alasan yang begitu kuat lagi sekarang untuk merasakan emosi dalam bentuk apapun.
Terima kasih ka!! Aku nangis dah nntn ini haha :') emang ga gampang si buat ngelupain trauma masa kecil, but it's okay to try kalau itu bisa bikin jiwa ini lebih tenang 😭 makasih yaa ka, sukses selalu ✨
Makasih kak Marissa dan tim Greatmind. Aku nangis ga sadar abis nonton ini. Tiap kata nya seperti disampaikan dari hati dan sampai ke hati. Terima kasih sudah membantu 😇
Menuju fase mulai memahami segala hal dengan lembut dan lebih slowly. Memahami bagaimana diri kita dan orang lain menjalani hidup, sedemikian rupa2nya. I love this channel🥰
Tiba2 video ini muncul lagi di beranda. Ga nyangka aku sudah berjalan sejauh ini, PR hidup masih panjang dan banyakkkk bgt. Tapi lagi2 mba Mar menguatkanku melalui content2nya 🥺 sehat selalu mba Mar, I adore you! ❤️
Topik yang sangat menarik dan dibahas dengan sangat sistematis dan lugas. Memaafkan adalah memandang maslah yang telah berlalu dengan bingkai yang baru. Saran untuk topik selanjutnya, mengenai resolusi masalah. Setelah berhasil memaafkan, perlu ada tindakan atau aksi nyata menuju ke tahap yang lebih baik. Resolusi masalah seringkali masih kerap diabaikan dan baru berhenti sampai ke tahap memaafkan. Bagaimana Marissa's Mind menjabarkan cara menemukan resolusi dari masalah adalah hal yang sangat menarik untuk dibahas. Terima kasih
Mereka yang hidup dengan baik adalah mereka berusaha keras melepas amarah dan kebencian dan menemukan cara untuk memaafkan orang lain Mereka yang hidup lebih tenang adalah mereka yang tidak lupa luka namun tidak membiarkan dirinya terus menjadi korban pengalaman pahit atau trauma Thankyou kak Marissa❤️
Terima kasih, Kak Marissa untuk energi positifnya. Hampir semua konten yg dibuat Kak Marissa selalu relate sama aku yg punya trauma dimasa kecil. Malah beberapa videonya bikin aku nangis karena aku bener² ngalamin.
Suka banget dengan penyampaian kak marissa. Materi dan kosakata yang mudah dipahami, pembawaannya tenang. The best lah pokoknya. Ditunggu terus konten selanjutnya kak
Berdamai dengan diri sendiri, menerima kenyataan menyakitkan yang terjadi berulang kali sehingga menimbulkan trauma, melepaskannya dan berproses dengan waktu, semoga bisa menjadi pribadi yang mudah melakukan pengampunan, aamiin, terimakasih greatmind
klau bisa bukan hanya memaafkan saja tapi juga plus dngan mendoakan yang terbaik, baik untuk diri sendiri maupun untuk orang lain...yuk ...insya allh bisa yuk....
4 Langkah Pengampunan 1. Pahami alasan anda marah 2. Memaafkan demi kedamaian diri sendiri 3. Renungkan apa alasan orang itu menyakiti anda. ini akan membantu anda untuk lebih memahami dan legowo 4. Lepaskan emosi demi kesehatan anda. nikmati proses pengampunannya, tidak perlu terburu-buru
Mengampuni...perlu proses...betuuul...,Tidak bisa memaafkan jadi beban buat sy,,mau berdoa sll teringat...bahkan sy lebih baik tidak berdoa ,sampe saya bisa memaafkan orang lain.. Makasih buat konten yg sll menarik,dan bermutu...👍👍👍👍
Nonton video dari great mind, terutama On Marissa's Mind, jadi ngerasa punya temen yang paham, ngerasai diajakin ngobrol. Semoga sukses terus. Terima kasih telah menjadi perantara Tuhan untuk membangunkan kami.
Video yang menggetarkan! Marissa mengajarkan pentingnya memaafkan sebagai kunci untuk melepaskan diri dari dendam dan memulihkan hubungan. Dengan kata-kata yang penuh kebijaksanaan, dia mendorong kita untuk menemukan kedamaian dalam hati. Inspiratif dan menggugah semangat, terima kasih Marissa atas pengingat yang berharga ini!
Dear kak Marissa, makasih banyak untuk video ini. Sekarang pukul 2 pagi, aku gk akan malu bilang kalo video ini bikin aku nangis tiba-tiba waktu bagian "coba untuk memahami akar derita Tanta (berempati)". Itu bantu aku buat mengerti & memaafkan, dimana aku tau diriku agak sulit untuk memaafkan orang lain bahkan buat diriku sendiri. So, Thank you for this video ❤ terlihat sederhana tp pengaruhnya luarbiasa. God bless you, take care kakak I love you!
Sedang berjuang memaafkan orang yang tidak bisa dihindari,,tiap hari bertemu beliau tdk merasakan salah tdk pernah minta maaf dan masih terus dia ulangi hingga saat ini❤ Beliau harus tinggal dengan kami.. Harusnya aku pergi??
Thanks kak marisa, dengan memaafkan dan jangan gengsi minta maaf.. Membuat hidup lebih indah, dan bisa lebih bersyukur menerima segala keadaan kita... God Bless
Terima kasih kak Marissa, saya jauh merasa lebih tenang, bijak dan punya welas asih setelah mengikuti konten-konten ini, semoga semua orang menonton ini,
Aku selalu memaafkan mereka yg jelas berbuat salah dngn ku, akan tetapi aku hanya tidak ingin melihat nya org itu bukan mmbnci atw tidak ikhlas, tp itu caraku dngn waktu aku pun bisa melupakan salah nya,
Aku menunggu, Kak Marissa. Belakangan aku menjalankan 3 hal dalam hidup: Mindfulness, Digital Minimalism, dan Stoikisme. Kini aku merasakan manfaatnya. Thanks, Kak Marissa. Tuhan mencintai kita! 😊
Sama-sama... Jika dirasa bermanfaat jangan lupa sebarkan ke teman-teman supaya turut merasakan manfaatnya ya 🤗
sama kak..saya juga sedamg mpelajari..dan ketenangan bathin yg saya dapat
Nyesel baru nemu channel Marissa skrg..aku udah seneng banget melihat cara Marissa berkomunikadi sejak bersama Shahnaz n Adrian di Net tv, always positive..luar biasa , video2 Marissa menenangkan & membuat kita belajar mengenali diri dan mencintai diri dengan cara bijak .thanks Marissa.. ❤️❤️❤️
Saya seorang pendeta di NTT, saya banyak belajar dari Bu Marisa, bahkan banyak khotbah yang saya siapkan untuk umat saya adaptasi dari konten ibu. Tuhan berkati selalu supaya terus jadi berkat bagi orang banyak.
Sama kakk
Memaafkan orang yang sudah mendzalimi dan menyakiti kita ialah menolong diri kita sendiri biar kita bisa melepaskan diri dari rasa marah, kecewa, benci, dan dendam.
Yuk bisa yuk! 🤗
Walaupun berat
"Dendam seperti meminum racun tapi berharap orang lain yang mati"
Quote yang sumbernya macem2 banget, Ali ibn Abi Thalib, Nelson Mandela dsb
🥰
Betul.
A great quote
forgiveness doesn't mean forgetting.
Learning from the past, will make you better than before.
🥰
Kalau cinta lebih dominan dari benci dalam kita menjalani hidup ,kita akan mempunyai hati yg terlalu damai , maka kita tidak akan pernah merasa di sakiti , dan juga tidak ada yg perlu di maafkan .
KARNA CINTA AKAN SELALU MENANG .
Setuju 🤗
Setuju kak
❤️❤️
Memaafkan adalah proses panjang setiap orang mencapai ketenangan diri. Seiring waktu, cepat atau lambat pasti kita akan memaafkan. Bukan mengabaikan kesalahan di masa lalu, hanya memaafkan agar luka batin lebih cepat sembuh..... 😊
Yes! 🤗
❤️❤️❤️ sejuk banget kalo udah dengerin mba' Marissa
🤗
❤️ Marisa Chanel yg selalu Ku tunggu
Ini lah selama ini yg kucari.semoga mbak marisa sehat terus❤❤
The art of letting go. Kuakui sangat sulit melakukan ini, it's a struggle on its own. Tapi memang karena itu juga menjadi layak dilakukan. It was all worth it in the end.
🙏🙏🙏
Level tertinggi dari memaafkan adalah memaafkan apa yang sebenarnya tidak termaafkan (Derrida).
" Perlakuanmu sama seperti dulu tidak pernah berubah "
Mamaku pernah bilang kesuaminya, kalo memaafkan itu bukan berarti melupakan.
🤗
Iya aku setuju, kdg perkataan kita harus mengungkit atau mengingatkan kmbali kesalahan org trsebut spy org itu ingat akn kesalahannya bahwa dia blum berubah cm kbnykan org blg klo itu cerminan kita gak iklas ato blum memaafkan pdhl gak, kdg org hrs diingat berkali kali spy gak melakukan kesalahan yg sama lg, krn minta maaf jg gak hny lewat ucapan tp disertai dg tindakan gak melakukan hal itu lg
"Memaafkan apa yg sebenarnya tidak termaafkan" 😢
4 langkah pengampunan (Robert Enright)
1. Singkap dan pahami amarah dengan menelusuri akarnya
2. Memaafkan adalah sebuah keputusan
3. Melihat orang yang menyakiti kita dengan kacamata welas asih
4. Renungkan bagaimana Anda telah tumbuh
Terimakasih ilmunya :)
🙏
maaf, kacamata welas asih tuh gmna ya?
@@janwysia2051 melihat dr kacamata empati. apakah org tersebut menyakiti krn memang jahat atau krn ada luka di masa lalu. lengkapnya bisa dilihat mulai menit 4:47 😊
@@ratnan.4130 oooohh makasih udah jawab hehe
Butuh waktu yg tdk sebentar, butuh ribuan tarikan nafas dan welas asih yg bahkan tdk bisa diukur untuk memahami kenapa dan memaafkan dgn ikhlas....anyway, thank you kak Marisa , thank you Greatmind...:)
Breathe in breathe out, let go 🤗
Thank, God!
for showing this video to me.
aku lagi struggling dengan PTSD, and my psychologist told me to write letters for those who have hurt me in the past.
sama banget kayak yg mbak marissa bilang.
belajar memaafkan, letting go, karena sekarang aku memang sedang diborgol oleh masa lalu
Terima kasih untuk video ini. Di detik terakhir saat Marissa Anita menghela nafas panjang, di situ pula aku meneteskan air mata dan berkata dlm hati "wah, perjalananku mengampuni mereka ternyata indah, paling tidak prosesnya sudah ada, dan aku bisa melanjutkan hidupku dengan hati yang lega."
🤗🤗🤗
"Pengampunan yang tulus membebaskan perasaan negatif" thanks kak marissa selalu menginspirasi☺
🤗
Mereka yang memaafkan adalah mereka yang tidak lupa luka. Namun mereka yang tidak menjadi korban atas ketidaknyamanan yang pernah ada💙
Kata yang sederhana namun tidak pernah sederhana untuk benar-benar mencapainya. Termasuk memaafkan diri sendiri. Terima kasih tim On Marissa's Mind for reminding me about forgiveness 🙏
Sama-sama, Faisol! 🤗
Memaafkan di tengah kumpulan orang toxic dan tdk tahu itu sdh salah… tabah dan bertahan
Memaafkan ketika mampu membalas dendam:
QS. al-Hijr 65.
Qs. 42 As-Syura 40, Qs. Al-Baqarah 237, Qs. 24 An-Nur 22, Qs. 4 An-Nisa 149, Qs. 3 Ali-Imran 159, Qs. 5 Al-Maidah 13, Qs. 2 Al-Baqarah 109, Qs. 7 Al-A'raf 199, Qs. 3 Ali-Imran 134, Qs. 42 As-Syura 37.
Memaafkan orang lain atas perlakuan buruk mereka adalah keputusan terbaik untuk mendamaikan hati diri sendiri.
Terima kasih kak marissa,❤️
🤗
thank you kak marissa.... persis seperti latar belakang keluargaku... dan mamaku selalu mengingatkan untuk mengampuni papaku, karena dr latar blkg keluarganya yg jg buruk
🤗
Singkat, padat dan mengena.. proses memaafkan adalah proses yg luarbiasa.. memaafkan adalah kunci ketenangan
- Memaafkan adalah sebuah keputusan .
- Menuju kekondisi Hati yg Lebih baik
. Melihat orang yang menyakiti kita dengan kacamata welas asih
Kak Marissa,
please lebih banyak video kaya gini.
saya perlu diingatkan tiap hari. Tapi terima kasih videonya. Sangat membantu dan saya sering ngulang videonya
I love this! My fav after stoicsm.. thank you banget mba marissa , rasanya pengen ngajak ngopi , gw akan duduk manis dengerin apapun itu darimu mba, your voice make me calm and peacefull..❤️
Love you back! Sebelum ngajak ngopi, bantu sebarkan konten kak Marissa ke teman-teman yaaa 🤗
Sama rasanya klu saya ketemu mba marisa biar 1 hari dia cerita aku akan dengar semua.❤❤
@@nurhidayati4422 sebulan pun aku dengarr
"Mereka yang hidup lebih tenang adalah mereka yang tidak lupa luka namun tidak membiarkan dirinya terus menjadi korban pengalaman pahit atau trauma"
Terimakasih kak marissa atas motivasinya, dengan ini saya belajar untuk memaafkan mereka yang telah membuat mental saya terpuruk belakangan ini. Ya benar memaafkan sangat membantu saya untuk melepas energi negatif yang selama ini terpendam dan sesak di hati, saya belajar untuk memaafkan bukan untuk siapa siapa tapi untuk ketenangan diri ❤
Thanks for your motivation 😊
Salah satu youtuber sekalian MIND SPEAKER yang membuat saya kecanduan dalam memahami dan mengerti berbagai hal yang umum secara dalam ialah anda, Kak marissa, berbagai konten yang di kemas dengan bahasa yang sederhana dilengkapi dengan simulasi peristiwa yang dapat dipahami dengan mudah membuat saya mengerti lebih dalam akan setiap konten yang disediakan. terimakasih,
#no skip ads.
Terima kasih banyak untuk apresiasinya 🥰
Aku selalu menunggu konten dari great mind, rasanya selalu adem, menenangkan dan make me feel happy.
Tentunya mengisi otak ku dengan hal hal yang positif, makes my life feel better.
Thanks ❤❤
🤗🤗🤗🤗 sebarkan juga yaa kontennya supaya ademnya nyebar
Akhirnya dapat notice video baru "On Marissa's Mind".. Terima kasih Ka Marissa dan team greatmind.. We love u
Love you too! Sebarkan ke teman-teman juga ya 🤗
Always a great content !!
🥰
Terkadang sulit untuk bisa memaafkan sikap orang yang sudah memberikan luka terdalam dalam hidup kita, tapi konten ini seketika mengubah mindset saya untuk bisa memaafkan semua perlakuan itu dengan "welas asih" terima kasih Mba ❤️🤗
🤗
"Jangan berfilsafat ketika perut anda kosong".
Contentnya bagus Mba Marissa. sangat mendidik dan memberi masukan pada ruang2 kosong yg belum terfikirkan orang. tapi memang harus orang yg intelek yg bisa mengunyah ini. kalau pendidikan masih rendah ya sulit.
tantangan kita adalah mensosialisasikan ilmu ini dengan bahasa yg sesuai pendidikan level bawah.
thank you so much greatmind! akhirnya nemu ini. mental gue rusak, hari hari gue penuh dendam dan kebencian karena kemarahan yang teramat. thanks!
Sama-sama Abraham, ada video secawan teh soal kemarahan juga, jangan lupa disimak ya
- Forgiveness brings peace and healing, celebrated in various cultures and beliefs.
- Psychological perspective: Forgiveness consciously releasing resentment and negativity.
- Positive impact of forgiveness on mental and physical health, reducing stress and heart risks.
- Forgiveness doesn't mean ignoring the seriousness of mistreatment but freeing oneself from negativity.
Pernah punya pengalaman diselingkuhi. Bener2 nyakitin banget kalo diinget hehehe:") 1,5 years down the line after breaking up, masih berusaha berdamai dengan pengalaman tersebut. Makasiih Kak Marissa dan team
Proses memaafkan masih susah banget, udh di terapi tapi blm bisa berdamai. Terimakasih kak atas kontennya ❤
Sama-sama 🤗
Memaafkan belum tentu membuat kita lebih baik atau bahkan merasa lebih baik tetapi yang jelas membuka jalan kebaikan.
🤗
Selalu suka dengan konten2 dari greatmind apalagi kalo Kak Marissa yg ngomong. Thanks greatmind dan jg kak Marissa 😊
🤗
:') dengan rasa hormat saya ngefans sama ibu marissa,ibu adalah sosok yg cerdas dan positif Dimata saya. Beberapa Vidio yg bernarasumberkan ibu ; bersama om Dave Hendrick dan bersama ka galaby ttg media sosial sudah saya tonton,bukan suatu kebetulan krna saya memang mencari cara berhenti bermain media sosial dan ketemulah Vidio" yg membuat saya ga akam balik lagi dan akan menghapus Instagram FB Twitter dan wa selamanya karena saya blm dpt pekerjaan,saya ingat betul kata" di Vidio itu "saya bukan anti media sosial tp saya menggunakan media sosial dengan cara saya". Ibu tidak diperbudak media sosial melainkan ibu menggunakan media sosial dgn bijak (mematikan notif,mengatur alarm dll) Terimakasih internet,telah mempertemukan saya dgn konten yg bernarasumberkan ibu marissa Anita,Semoga Tuhan pakai ibu marissa terus utk selalu memberikan informasi" yang menyelamatkan. :) Panjang umur dan sehat selalu ya Bu.😉🙏
Terima kasih 🤗
gilaaa mbak marissa ini kalo kasih energi positif gak setengah2, aku lg berusaha memaafkan diriku sendiri
🤗
keren banget aku langsung jatuh hati kepada anda
bertutur kata lembut dan penuh wibawa
menyejukkan
🤗
Sampai hari ini aku masih belajar memaafkan. Terutama untuk diriku, keluarga, dan teman-teman disekitarku. Makin ikhlas memaafkan ternyata makin makin sering sakit hati dibuatnya. Ternyata ikhlas memaafkam itu proses bukan tujuan😉
Semoga prosesnya lancar 🤗
Dear Greatmind, terimakasih telah sangat membantu untuk menyembuhkan, terimakasih ka Marissa penyampaian nya sungguh sampai ke dalam hati. 💕💕 Sangat bersyukur hari ini menemukan chanel ini. God bless all of your Team ❤️
God bless you too!
I just love how she explain it clearly and her voice is just calming
Thank you!
Luar biasa, bener sekali, saya pernah benci banget sama seseorang karena kejahatannya dia, tapi ternyata dg memaafkan hati jd tentram, mendoakannya adalah cara ampuh memaafkan
Memaafkan tanpa melihat apa yg telah di lakukan.. ikhlas dan terima saja untuk kebagiaan dan kedamaian diri sndri..
🤗
Terimakasih kak Marissa dan tim Greatmind, video ini berhasil membuka pikiran dan hati saya untuk memaafkan dia yg telah menyakiti perasaan saya. Saya jauh merasa lebih damai sekarang. 💛💛💛
🤗
Video ini hanya satu dari seluruh video yang paling berkesan buat saya.
Sampai saat ini saya ada trauma dimana tidak ada satu pun dari supporting system mengenali tumbuh kembang saya. Jadinya mereka hanya mengenali saya yang dulu saja. Tidak melihat saya yang sekarang. Padahal saya sudah berusaha keras untuk berubah.
Kata maaf sudah sering disampaikan ke mereka. Awalnya mengharapkan balik namun seiring waktu akhirnya cuma bisa ikhlas aja.
Pada titik ini hanya bisa menjalankan hidup dengan senyum dan ikhlas. Belajar tanpa ego dan memahami amarah ini bisa diganti jadi hal lebih baik.
Thank you Kak Marissa. Thank you Greatmind Channel.
Sama-sama! Terima kasih sudah berbagi kisahnya 🤗
video ini hrs ditonton terus menerus, karena setiap hari banyak hal yg harus dimaafkan
🙏🏼🙏🏼
Ya Allah aku nangis nonton youtube ini 😢😢 sungguh emosi ini menyakiti diriku, semoga aku bisa mengerti diriku dan bisa mengatasi rasa stress ini...
"terkadang, memaafkan adalah dengan memberi sedikit ruang pada kemarahan" inilah titik tersulit, karena saya sudah sangat sulit merasakan apa yang disebut kemarahan, kekecewahan, atau bahkan kebahagiaan. Semua sudah begitu asing. Tidak ada alasan yang begitu kuat lagi sekarang untuk merasakan emosi dalam bentuk apapun.
Mengatasi emosi paling sehat adalah dengan dirasakan
Terima kasih ka!! Aku nangis dah nntn ini haha :') emang ga gampang si buat ngelupain trauma masa kecil, but it's okay to try kalau itu bisa bikin jiwa ini lebih tenang 😭 makasih yaa ka, sukses selalu ✨
🤗
Makasih kak Marissa dan tim Greatmind. Aku nangis ga sadar abis nonton ini. Tiap kata nya seperti disampaikan dari hati dan sampai ke hati. Terima kasih sudah membantu 😇
🤗
Menuju fase mulai memahami segala hal dengan lembut dan lebih slowly. Memahami bagaimana diri kita dan orang lain menjalani hidup, sedemikian rupa2nya. I love this channel🥰
Thank you, Siti! Bantu sebarkan kontennya juga ya 🤗
Selalu menunggu episode selanjutnya..damai...tenang pembawaannya... 🤗🤗❤️
🤗
Tiba2 video ini muncul lagi di beranda. Ga nyangka aku sudah berjalan sejauh ini, PR hidup masih panjang dan banyakkkk bgt. Tapi lagi2 mba Mar menguatkanku melalui content2nya 🥺 sehat selalu mba Mar, I adore you! ❤️
Sama-sama Cynthia
Baru baca judulnya aja udh nangis.. memang klo related lgs nyes ke hati..ya Allah..
🤗
Topik yang sangat menarik dan dibahas dengan sangat sistematis dan lugas. Memaafkan adalah memandang maslah yang telah berlalu dengan bingkai yang baru.
Saran untuk topik selanjutnya, mengenai resolusi masalah. Setelah berhasil memaafkan, perlu ada tindakan atau aksi nyata menuju ke tahap yang lebih baik. Resolusi masalah seringkali masih kerap diabaikan dan baru berhenti sampai ke tahap memaafkan. Bagaimana Marissa's Mind menjabarkan cara menemukan resolusi dari masalah adalah hal yang sangat menarik untuk dibahas. Terima kasih
Thank you Michael buat apresiasi dan inputnya!
Alhamdulillah saya selalu memaafkan org2 yg sdh menyakiti hati saya
Aku baru tau k Marissa saat nonton poadcast Putri Tanjung kereen n humble bangett
Salam kenal Natalia
Mereka yang hidup baik : melepaskan amarah dan kebencian lalu menemukan cara memaafkan orang lain
Mereka yang hidup dengan baik adalah mereka berusaha keras melepas amarah dan kebencian dan menemukan cara untuk memaafkan orang lain
Mereka yang hidup lebih tenang adalah mereka yang tidak lupa luka namun tidak membiarkan dirinya terus menjadi korban pengalaman pahit atau trauma
Thankyou kak Marissa❤️
Sama-sama Nuning
Berusaha memaafkan seseorang yang bahkan tidak meminta maaf atas kesalahannya
selalu merasa damai jika berkunjung di channel ini. Thanks a lot. 😊
Semoga damai selalu bersama kita semua
Terima kasih, Kak Marissa untuk energi positifnya. Hampir semua konten yg dibuat Kak Marissa selalu relate sama aku yg punya trauma dimasa kecil. Malah beberapa videonya bikin aku nangis karena aku bener² ngalamin.
🤗
Suka banget dengan penyampaian kak marissa. Materi dan kosakata yang mudah dipahami, pembawaannya tenang. The best lah pokoknya. Ditunggu terus konten selanjutnya kak
The best memang!
Mereka yg hidup tenang adalah mereka yang tidak lupa luka namun tdk membiarkan dirinya utk terus menjadi korban pengalaman pahit/trauma
Memaafkan bahkan saat tahu dia salah meskipun tdk meminta maaf.. krn itu cara buat bertahan
makasi yaa Kak Marisa 🥺🙏
smoga hatiku segera lapang n bisa memaafkan.
berat Sekali rasanya hati😭
Sama-sama 🤗
sejauh ini masih susah nerima tiap nonton video ini. tapi mari kita coba tonton tiap hari
Semoga bisa membantu berproses
Tarikan dan helaaan nafas sebagai penutup benar2 "JLEB!" 👍👍
🤗
Nonton mba marissa itu berasa ringan bgt pikiran saya . Ahhhh ❤
Berdamai dengan diri sendiri, menerima kenyataan menyakitkan yang terjadi berulang kali sehingga menimbulkan trauma, melepaskannya dan berproses dengan waktu, semoga bisa menjadi pribadi yang mudah melakukan pengampunan, aamiin, terimakasih greatmind
🤗
Aku mewek...serius terimakasih banyak ❤❤❤❤❤❤❤❤❤❤❤❤❤❤
klau bisa bukan hanya memaafkan saja tapi juga plus dngan mendoakan yang terbaik, baik untuk diri sendiri maupun untuk orang lain...yuk ...insya allh bisa yuk....
Sungguh mulia sekali
Ga bisa ga nangis kalo nonton greatmind😔
4 Langkah Pengampunan
1. Pahami alasan anda marah
2. Memaafkan demi kedamaian diri sendiri
3. Renungkan apa alasan orang itu menyakiti anda. ini akan membantu anda untuk lebih memahami dan legowo
4. Lepaskan emosi demi kesehatan anda. nikmati proses pengampunannya, tidak perlu terburu-buru
👍🏼👍🏼👍🏼
Lihat wajah mbak marissa aja udah adem
Thanks ibu marisa anita, saya bahagia sehat beruntung setiap menemukan konten ibu. I love you ibu marisa anita.
Amin!
terima kasih telah membuat konten yang epic ini dengan suara mbak marissa yang selalu sopan masuk ditelinga ♥️
Sama-sama! ❤️
Berterima kasihlah kpd Tuhan yg memberikan kita hati yg lapang sehingga dapat memaafkan seseorang yg tlh menyakiti kita...
🤗
Mengampuni...perlu proses...betuuul...,Tidak bisa memaafkan jadi beban buat sy,,mau berdoa sll teringat...bahkan sy lebih baik tidak berdoa ,sampe saya bisa memaafkan orang lain..
Makasih buat konten yg sll menarik,dan bermutu...👍👍👍👍
🤗
Nonton video dari great mind, terutama On Marissa's Mind, jadi ngerasa punya temen yang paham, ngerasai diajakin ngobrol. Semoga sukses terus. Terima kasih telah menjadi perantara Tuhan untuk membangunkan kami.
🤗
Video yang menggetarkan! Marissa mengajarkan pentingnya memaafkan sebagai kunci untuk melepaskan diri dari dendam dan memulihkan hubungan. Dengan kata-kata yang penuh kebijaksanaan, dia mendorong kita untuk menemukan kedamaian dalam hati. Inspiratif dan menggugah semangat, terima kasih Marissa atas pengingat yang berharga ini!
❤
Memaafkan bukan berarti menyetujui perbuatan salah tp menghilangkan rasa kesal dalam diri kita.
💯
Kacamata belas kasih. Mirip konsep saling memahami..
Dear kak Marissa, makasih banyak untuk video ini.
Sekarang pukul 2 pagi, aku gk akan malu bilang kalo video ini bikin aku nangis tiba-tiba waktu bagian "coba untuk memahami akar derita Tanta (berempati)".
Itu bantu aku buat mengerti & memaafkan, dimana aku tau diriku agak sulit untuk memaafkan orang lain bahkan buat diriku sendiri. So, Thank you for this video ❤ terlihat sederhana tp pengaruhnya luarbiasa. God bless you, take care kakak I love you!
🤗
Forgiveness doesn't mean forgetting. Learning from the past, for the better live for the better future
Sedang berjuang memaafkan orang yang tidak bisa dihindari,,tiap hari bertemu beliau tdk merasakan salah tdk pernah minta maaf dan masih terus dia ulangi hingga saat ini❤
Beliau harus tinggal dengan kami..
Harusnya aku pergi??
selalu merasa lega setiap mendengar narasi Marissa. Terimakasih.
Sama-sama, Ayu!
Thanks kak marisa, dengan memaafkan dan jangan gengsi minta maaf.. Membuat hidup lebih indah, dan bisa lebih bersyukur menerima segala keadaan kita... God Bless
🙏🏼🙏🏼🙏🏼
Karna itulah di semua kitab agama kita selalu di ingatkan utk membalas kejahatan dengan kebaikan..
Forgive and forget !
🙏
Betul banget mbak Marissa
Mengingat masa kecil kalo tidak bisa memaafkan akan menjadikan kita mengarah pada pembalasan dan itu tidak menyembuhkan
Sayang banget baru nemu channel ini😢 terimakasih kak. Ini paling relate buat aku😊
Damai bgt dengar suara ka marissa..
🌱🌱
Terima kasih kak Marissa, saya jauh merasa lebih tenang, bijak dan punya welas asih setelah mengikuti konten-konten ini, semoga semua orang menonton ini,
🤗
Aku selalu memaafkan mereka yg jelas berbuat salah dngn ku, akan tetapi aku hanya tidak ingin melihat nya org itu bukan mmbnci atw tidak ikhlas, tp itu caraku dngn waktu aku pun bisa melupakan salah nya,
🤗
mudah memaafkan tapi tak mudah melupakan..
Suaramu selalu membawa ketenangan tersendiri mbak mar sampe nonton berulang² jadinya candu❤
Jangan jadi candu dong hehehe
Ka Marissa..terimakasih untuk setiap kata kata yang indah dan menenangkan dari mu
Sama-sama Nurrul