Aquarium Paling Besar di Tangerang Selatan || BX Sea Oceanarium, Bintaro - TangSel

Поділитися
Вставка
  • Опубліковано 9 лют 2025
  • Hi teman-teman,
    Kita mampir di Tangerang Selatan dulu ya, Ada yang baru dan menarik untuk dikunjungi disini, nama tempatnya BX Sea Oceanarium di Bintaro Jaya X-Change Mall 2 Lantai B1. Wahana edukasi biota laut ini baru saja dibuka untuk umum tanggal 15 Desember 2023. Jadi masih sangat baru ya teman-teman.
    BX Sea Oceanarium memiliki Aquarium terpanjang di Indonesia, yang terdiri dari 2 lantai, dengan luas 7.354 Meter Persegi yang terdiri dari 25.000 biota dan 54 display aquarium. Tidak hanya display aquarium, BX Sea Oceanarium juga punya tema seperti area exotic rain forest terbesar di Indonesia. Temanya hutan hujan Kalimantan.
    Untuk harga tiket terbagi dua kategori, Short Journey (mengunjungi 8 area) dan Long Journey (mengunjungi 20 area). Untuk Short Journey Weekdays: Rp 85.000 Short Journey Weekend: Rp 95.000, sedangkan Long Journey Weeekdays: Rp 150.000 Long Journey Weekend: Rp 175.000. Tiket dapat dibeli di WebSite nya langsung di ticket.bxsea.c... atau datang langsung ke BX Sea Oceanarium nya ya teman - teman.
    Nah Seperti apa keseruan di sana, saksikan Full Review video ini ya teman-teman. Siapa tau bisa menjadi referensi Liburan Sekolah anak - anak tercinta. Selamat menyaksikan, dan jangan lupa ikutin video2 kita selanjutnya yah.
    Terima Kasih,
    Find me on Social Media Instagram @marissaputribarrynanda
    Location : maps.app.goo.g...
    Music :
    Happy Clappy Ukulele by Shane Ivers - www.silvermans...
    Licensed under Creative Commons Attribution 4.0 International License
    creativecommon...
    Music promoted by www.chosic.com...

КОМЕНТАРІ • 298