Kenapa Banyak Pemberitaan Buruk Di Media?

Поділитися
Вставка
  • Опубліковано 18 вер 2024
  • Setiap kali kita melihat berita di TV, radio, internet hingga koran, isi beritanya seperti selalu buruk. Seakan-akan tak ada hal lain yang lebih baik yang bisa diberitakan oleh media. Tetapi apakah ada alasan dibalik fenomena ini? Apakah memang berita buruk itu baik untuk kita? Enjoy the video!
    ---
    Tanyakan pertanyaan aneh anda disini! NGGA ada pertanyaan yang bodoh! 'Kok Bisa' ngga cuma sekedar mencoba menjawab pertanyaan-pertanyaan yang terlihat bodoh, aneh dan dungu disini, tapi juga mencoba menumbuhkan rasa keingintahuan anda terhadap segala hal di dunia ini. Jadi tunggu apalagi? Ayo subscribe, let's watch the videos and go curiosity!
    ---
    FAQ (Frequently Asked Questions):
    Q: Min, upload tiap hari apa?
    A: Tiap hari Rabu. Tapi kadang-kadang ada video yang butuh waktu pembuatan lebih lama. So, stay tuned!
    Q: Min, animasinya pake software apa?
    A: Adobe after effects
    Q: MIN, KENAPA DI VIDEONYA ADA BAKSONYA TERUS!?
    A: Bakso is inspiration *wink
    ---
    Follow our social media for more updates, stuff and facts!
    Facebook: / kokbisachannel
    Instagram: / kokbisa
    Line: bit.ly/kokbisa
    Twitter: / kokbisachannel
    ---
    For business inquiries: kokbisachannel@gmail.com
    ---
    References & Credits:
    - kokbisachannel...
    - Kevin MacLeod
    - Sunshinelammi from Reddit, for this episode's end narrator (soundcloud.com/sunshinelammi)
    - www.freepik.com

КОМЕНТАРІ • 1,7 тис.

  • @kevinhendrawan
    @kevinhendrawan 8 років тому +346

    literasi media, jangan langsung ditelan mentah-mentah beritanya! amazing video! maju terus kok bisa!!! :)

  • @jaeswife6291
    @jaeswife6291 8 років тому +63

    animasinya bagus, naskahnya menghibur, ilmunya juga dapet. great job from kok bisa crews!!
    btw, setuju banget sama solusi literasi media. kita emang nggak boleh terpaku sama pemberitaan satu media aja, apalagi media elektronik (berita di tv).

    • @jaeswife6291
      @jaeswife6291 8 років тому +2

      oh ya, sekalian nih mau nanya, kenapa orang lebih suka menonton daripada membaca? sedih banget tau minat baca indonesia ternyata berada di peringkat 50 dari 51 negara yang disurvey UNESCO :(

  • @MsSando123
    @MsSando123 8 років тому +179

    sumpah pengen banget ketemu admin dan kru" "Kok Bisa". pngen gua ajak lomba makan bakso 😂

  • @izzyas8361
    @izzyas8361 8 років тому +22

    konsep dan content kok bisa? menarik sekali... apa lagi menggunakan animasi sebagai pondasi untuk menjelaskan content yg di buat... beda and fresh bagi gua, intinya gua subcriber baru di sini doa gua semoga kedepannya bs jauh lebih baik lagi...

  • @IksanSAINA
    @IksanSAINA 8 років тому +54

    Literasi media, salah satu mata kuliahku dulu. penting sekali untuk mencerna semua berita karena terkadang berita dari media manapun suka tidak bersifat netral.

    • @KokBisa
      @KokBisa  8 років тому +1

      +Ikhsan SAINA agreed

    • @andriyantoerlangga7769
      @andriyantoerlangga7769 8 років тому

      miris, ketika media jd barang dagangan dan kepentingan saja

    • @IksanSAINA
      @IksanSAINA 8 років тому

      Kok Bisa? Terima kasih sudah membuat video pencerahan tentang berita dan media. Semoga video ini bisa menambah wawasan kita semua. Good Job

    • @ekaramadhani3246
      @ekaramadhani3246 8 років тому

      +Kok Bisa? kenapa ada easter egg di video game film bahkan tv show

    • @Naufal-zp8qd
      @Naufal-zp8qd 8 років тому

      +Kok Bisa? knp cekugan bisa terjadi?dan bagaimana cara cepat untuk memberhentikannya?

  • @ismailsyaleh1569
    @ismailsyaleh1569 8 років тому +46

    +Kok Bisa? Bang Ane Mau Nanya Knp Pas Kita Digelitikin Orang Itu Terasa Geli Tapi Pas Kita Gelitikin Dirisendiri Tidak terasa Geli

    • @kevin_s7
      @kevin_s7 4 роки тому

      Geli. Siapa yang bilang kalau kita menggelitiki diri kita, lalu kita gak geli?

    • @switzerlandbite6761
      @switzerlandbite6761 4 роки тому

      Coba lihat di youtube

    • @raka9938
      @raka9938 3 роки тому +2

      Karena otak sudah tau dari awal

    • @lingkaran_dakwah
      @lingkaran_dakwah 3 роки тому

      @@raka9938 good 🤣👍

  • @arkanmur89345
    @arkanmur89345 8 років тому +38

    Selain alasan di atas, media juga mengejar rating yang tinggi atas apa yang telah mereka berita. Jadi berhati-hatilah dalam membaca berita. Kalo baca berita jangan cuman judulnya doang, jangan mudah terprofokasi dan jangan sok tau sama berita yang belum kita ketahui lebih dalam. Itu saja pendapat dan pesan dari saya

    • @SlimeyCraft
      @SlimeyCraft 8 років тому

      agreed

    • @mriski4380
      @mriski4380 8 років тому

      Iya betul

    • @nabielw
      @nabielw 8 років тому

      bener mereka cma ngejar rating :v

    • @EmesgeTV
      @EmesgeTV 8 років тому

      +Nugroho Erlambang betul..

    • @audiogambler
      @audiogambler 8 років тому +1

      Terutama untuk judul, karena media2 online udah umum menggunakan "click bait", dimana judul berita bersifat ambigu (atau bahkan sama sekali berbeda dengan isi) yg tujuannya tentu untuk menarik pengunjung untuk meng-klik link berita tsb.

  • @pestapanggabean6676
    @pestapanggabean6676 7 років тому +24

    Aku suka animasinya, topiknya, dan bakso yang tersembunyinya.
    Aku jadi lapar

  • @8currate580
    @8currate580 8 років тому +210

    min,bikin BTS (Behind The Scenes) pembuatan video kok bisa dong,Siapa Yang Setuju?

    • @ersatriaz
      @ersatriaz 8 років тому +1

      Gak setuju

    • @8currate580
      @8currate580 8 років тому +1

      Cieee,Yang Matanya Buta,Gak Liat Yahhh Kalo Ane Tanya Nya Cuman Ke Yang Setuju?

    • @suryaditaufan7285
      @suryaditaufan7285 8 років тому +8

      takut di jiplak. admin keeping it a secret

    • @yas2498
      @yas2498 8 років тому +1

      udah pernah gan muncul di tv yg dibalik layar channel ini

    • @ersatriaz
      @ersatriaz 8 років тому +2

      Yeah gak ada yg setuju

  • @monakhoirunnisah5551
    @monakhoirunnisah5551 8 років тому +102

    Mungkin ini juga alasan kebanyakan cewe suka bad boy, karna otak cepat merespon hal negatif. Haha

    • @heryfauzan4588
      @heryfauzan4588 8 років тому +3

      haha you nailed it. 😂😂😂

    • @Ferdian2012
      @Ferdian2012 8 років тому

      +Mona Khoirunnisah hai mona, aku lisaaa.. kita berdua cocok yuaaaa..

    • @marcellandrea
      @marcellandrea 5 років тому

      @Bla Blu ngegas

  • @nelsonhasan8331
    @nelsonhasan8331 7 років тому +6

    Saya ada 2 Pertanyaan yaitu
    -Abang suka makan Bakso yah
    -Kenapa abang Kok bisa? nggak pernah Bikin Q&A
    -

  • @eschand
    @eschand 8 років тому +1

    Ini baik sekali untuk media pembelajaran di kelas, para dosen dan guru sering menggunakannya di kelas. usul saja untuk digunakan subtitle english yang menempel jadi semua orang bisa menikmatinya. terimakasih

  • @Aziz-gf9eu
    @Aziz-gf9eu 8 років тому +16

    min, kenapa tiap kali kita melakukan sesuatu yang senang bukannya senengnya yang diinget malah kenangan buruk yang diingat?

  • @HipotesaMedia
    @HipotesaMedia 5 років тому

    makanya ada sebutan, "bad news is a good news". Media cenderung memberitakan berita buruk karena berita itu sensasional dan pasti akan di tonton banyak orang. Seperti waktu bencana alam, media mana yang tidak berlomba-lomba meliput penderitaan masyarakat korban bencana tersebut? Haruskah kita belajar dari Jepang yang tidak pernah meliput berita buruk pada saat kejadian tertentu seperti bencana alam??

  • @aldiirawan4954
    @aldiirawan4954 7 років тому +6

    kenapa pas datang ke tempat baru tiba tiba,merasa pernah kesitu?why?

    • @sulthanshaladien4718
      @sulthanshaladien4718 4 роки тому

      Gini bro, pas lu lagi masih di rahim ibu kau, itu diperlihatkan dari awal kita hidup sampai mati, jadi kaya gitu bro..

    • @piyaturu326
      @piyaturu326 4 роки тому

      @@sulthanshaladien4718 masa?
      Bukanya deja vu? Maaf jika salah ya 😄

  • @AhmadArkan
    @AhmadArkan 8 років тому

    saya mau bertanya :
    1. Kenapa mimpi tidak bisa digerakan?
    2. Apakah bisa melintasi waktu? Apa jangan-jangan gerobak tukang bakso selama ini kita lihat adalah mesin waktu?

  • @zulfasakinah9329
    @zulfasakinah9329 8 років тому +69

    ada apa dengan bakso?

    • @KokBisa
      @KokBisa  8 років тому +10

      +Zulfa Sakinah ada sutradara yang tertarik untuk bikin film ini? *uhuk

    • @ikbalMarda
      @ikbalMarda 8 років тому +1

      +Kok Bisa? tukang bakso yah

    • @hamzahabdan
      @hamzahabdan 8 років тому +1

      ada gempa pulau bakso

    • @gustolodan3245
      @gustolodan3245 8 років тому +1

      iy Bakso semua

    • @zidanotoy8660
      @zidanotoy8660 8 років тому +1

      mungkin dia anak kos dan dia suka makan bakso

  • @dittoford
    @dittoford 8 років тому +1

    Bikin video tentang barnum effect min,
    utk org2 indo yg masi percaya ramalan2 horoscope atau personality test dari gol darah,tgl lahir,shio,dll.

  • @clintonsatria3169
    @clintonsatria3169 8 років тому +12

    kok bisa ? suara setiap manusia itu berbeda ?

    • @cakecaicolla
      @cakecaicolla 7 років тому

      Clinton Hanas karena pita suara setiap orang itu berbeda

    • @yonefcarvalen3150
      @yonefcarvalen3150 7 років тому

      karna ga sama

    • @exaid1451
      @exaid1451 5 років тому +2

      Ada di video sebelumnya

  • @TheOswald42
    @TheOswald42 8 років тому

    literasi media sangat bergantung terhadap tingkat pemahaman seseorang terhadap sesuatu hal, dan pemahaman ini sangat bergantung pada luasnya wawasan, dan wawasan sangat bergantung dari kemauan orang untuk mencari tahu...dan mencari tahu itu bergantung dari seberapa kuat orang mau belajar...
    dan belajar tidaklah benar-benar hal yang disenangi banyak orang, banyak yang lebih suka bertahan apa yang sudah diketahui...entah karena akibat belajar itu akan merugikan dirinya....atau memang tidak suka susah-susah berpikir atau berubah..
    hidup itu perjuangan, salah satu perjuangan itu termasuk belajar setiap hari...di usia berapapun...

  • @yukina7716
    @yukina7716 8 років тому +7

    warning: the amount of 'bakso' in this video was overwhelming XD

  • @anggoirfan6749
    @anggoirfan6749 8 років тому +2

    Buat dong kak, " Kenapa kita harus membaca?" Soalnya generasi skrng sudah krisis baca

    • @tyowahyu7315
      @tyowahyu7315 3 роки тому

      Karena buku itu banyak pengetahuannya daripada hp

  • @mibdadislammulhaq
    @mibdadislammulhaq 8 років тому +7

    Min, mngpa sikut kta saat kejedot meja ko kyak ada rasa kesetrum y min?? ato jngn2 mejanya yg mngndung listrik..?? :D

    • @fatriciadwipamungkas3745
      @fatriciadwipamungkas3745 4 роки тому

      Mungkin itu gaya reflek, atau gaya kejut mungkin..
      Aku juga pernah mengalaminya

  • @susidawati6039
    @susidawati6039 3 роки тому +1

    Sekarang, masyarakat malah cuman baca judulnya aja udah emosi, tanpa baca berita. Oh ya, Kok Bisa orang belum baca berita (online) langsung komentar, bahkan (kalau beritanya buruk, menjengkelkan atau menyudutkan lawan) nafsu banget untuk mencacimaki?
    Kalau dulu, lihat berita kriminal dll di tv sepulang sekolah, skarang kan (kalau kita amati twitter) yg jd rujukan buat pembenaran opini ya berita online, bisa di capture.

  • @KangRafa
    @KangRafa 8 років тому +3

    Bikin video "Apa Itu Deep web" dong kak, penasaran nih

    • @audiogambler
      @audiogambler 8 років тому

      Demi kewarasanmu, jangan meletakkan rasa penasaran pada satu subjek itu :D
      Lebih baik letakkan pada hal yang lebih bermanfaat..

    • @KangRafa
      @KangRafa 8 років тому

      +audiogambler buat asah mental bang 😄 enggak enggak, cuma kelihatanya menarik aja buat di bahas 😁

    • @TUTORIAN
      @TUTORIAN 5 років тому

      Lu gak bosen po? Banyak kontent deep web

  • @jagongan8536
    @jagongan8536 8 років тому +1

    seberapa panas bumi tahun ini daripada tahun sebelumnya ? jika pemanasan global ini terjadi terus - menerus tanpa adanya perbaikan yg dilakukan manusia, berapa lama lagi bumi ini akan hangus ? berapa lama lagi bumi ini akan menjadi sangat panas, sampai - sampai tidak bisa dihuni lagi ?

  • @SonOfKukusan
    @SonOfKukusan 8 років тому +7

    kenapa ada banyak negara di dunia?? kenapa gak satu ajaa???

  • @rickymardino
    @rickymardino 8 років тому

    saran nih min, untuk menghindari kebosanan publik dengan ubjek candaan seperti bakso, ada baiknya dalam video selanjutnya ditambahkan pembahasan candaan lain selain bakso, mungkin bisa saja mempelesetkan objek yg lain seperti batagor dan lainnya agar tidak menimbulkan kebosanan puublik. sekedar saran saja. thx min.

  • @petanigemati4757
    @petanigemati4757 7 років тому +3

    Bad news is good news.

  • @Reynard-ch2dc
    @Reynard-ch2dc Рік тому

    Bener banget sih min. Diperlukan kebijakan penoton min, apalagi kalau berita Indonesia wkwk..Recomended banget nih channel Ko Bisa, kontennya asik dan mendidik. Semangat dan sukses terus ya min!! Buat yang suka belajar dari channel bisa juga kepoin "Sisi Terang" dan "Inspiratips"😊😊

  • @coengtawwa4241
    @coengtawwa4241 7 років тому +4

    kenapa bakso itu bulat?

  • @AerisReyha
    @AerisReyha 8 років тому

    Jadi ingat materi waktu pelatihan jurnalistik...
    "Berita yang baik adalah berita yang buruk, dan berita yang buruk adalah berita yang baik"
    Ingin rating berita terus naik, gunakan berita buruk...
    Ingin rating berita gitu2 aja, gunakan berita baik... >.

  • @rayhanputra5419
    @rayhanputra5419 5 років тому

    tapi walaupun begitu media ga seharusnya memperdikit berita baik karena dapat menimbulkan pesimisme terhadap kondisi bangsa, seperti saat bencana hanya ada duka, beda dengan jepang yg memberitakan berita baik seperti keberhasilan tim penyelamat dan bantuan bantuan yg datang sehingga orang orang bisa lebih cepat move on

  • @Jeanana07
    @Jeanana07 8 років тому

    aku suka banget konsep dari vidio ini, mudah di cerna, penuh warna, ilustrasi yg sederhana, lucu, cara pembawaan speaker juga pas gak bikin sakit kuping, terus bikin vidio yg unik unik yaaaaaaa ~ ♡♡♡♡♡

  • @robbyadhiatama2678
    @robbyadhiatama2678 5 років тому

    Itulah mengapa KESALAHAN seseorang walaupun kecil pasti diliat dan dibicarakan sedangkan KEBAIKAN seseorang terabaikan.

  • @JawabanGames
    @JawabanGames 8 років тому

    bener tuh media bisa memperbaik situasi menjadi baik dan juga bisa memperkeruh dan bikin kacau suasana.

  • @annisanurulafiffah4014
    @annisanurulafiffah4014 6 років тому

    Karena manusia cenderung mencari kesalahan dan keburukan sesuatu ... Ya sampe semua kebaikan yg ada hancur karena satu keburukan

  • @editor1940
    @editor1940 3 роки тому

    😉Untung aku selalu pilih pikiran positif
    😀Karna apa yang buruk tetaplah buruk

  • @intannurdianafaramudita6408
    @intannurdianafaramudita6408 8 років тому

    saran aku sih kak lebih baik di setiap vidionya juga dicantumkan translate jadi selain wawasan didalam vidio yang disajikan, kita juga bisa sambil belajar b. inggris. Thankyou ^^

  • @blitzkriegdz9
    @blitzkriegdz9 8 років тому

    Request dong min... kenapa bisa ada petir? dan kenapa petir menyambar benda yang tinggi?

  • @iranyuliansyah6887
    @iranyuliansyah6887 4 місяці тому

    Bener apa yang saya ungkapkan terjawab sudah, Barakallah

  • @Izzhakurniawan94
    @Izzhakurniawan94 8 років тому

    orang akan melihat sedikit saja kesalahanmu... dan orang tidak akan melihat apa yang kamu kerjakan dengan benar...

  • @uwixantari
    @uwixantari 7 років тому

    Jadi keinget drama korea Pinnochio, semenjak nonton itu jadi males liat berita di TV, apalagi warna media di drama yang mewakili warna stasiun televisi indo yang bener bener menampilkan perbedaan yang signifikan, seperti contohnya pilpres 2014 kemarin.. 😂😂😂😋

  • @damarjurist996
    @damarjurist996 8 років тому

    min buat video tentang ini "kenapa pengukuran daya (misalnya tenaga) dalam waktu tertentu sering di sebuh Horse Power / Tenaga Kuda?"

  • @haggencharman
    @haggencharman 8 років тому

    bahas dong, kenapa kita bisa ganti posisi saat tidur tanpa perlu perintah sadar dari otak, seperti benerin selimut, guling atau posisi bantal

  • @Hamzy_26
    @Hamzy_26 8 років тому

    Min, nanya dong. Kenapa kita suka merasa sakit perut pas pagi-pagi?
    Apalagi pas kita udah rapih, wangi, mau berangkat sekolah/kerja eeeehhh malah sakit perut. Lari ke kamar mandi dah telatttt!

  • @kurniawanyunus2671
    @kurniawanyunus2671 8 років тому

    Mantap, channel ini mencerdaskan, terus berkarya bung

  • @denimunandar4432
    @denimunandar4432 8 років тому

    Seperti yang di katakan gubernur NTB, terdapat sebuah koran di mesir yg dimana warga setempat tdak percaya semua berita yg ada di halaman koran tersebut kecuali halaman 10, dan isi dari halaman tersebut adalah berita duka cita "kematian"... 😊😊😊

  • @just_in_key
    @just_in_key 8 років тому

    min, bagaimana air terjun terbentuk? kenapa bumi ada lempengan gerak2? sama bagaimana cara terbentuknya gunung

  • @amatgazali9371
    @amatgazali9371 3 роки тому +1

    Berita yang ditv itu berita yang tak ada bahan lagi untuk di siarkan.

  • @wildannfs1897
    @wildannfs1897 8 років тому

    misi gan mau nanya : kenapa kita bisa bangun tidur lebih cepat karena ada hal yg di fikirkan di pagi hari,ketimbang libur?

  • @BagasDanur
    @BagasDanur 8 років тому

    mungkin mimin bisa post "kenapa pemerintah Indonesia kurang merata?" Dan mungkin "kenapa partai Indonesia banyak sekali dibandingkan partai diberbagai negara seperti AS?"

  • @diegomichels3444
    @diegomichels3444 7 років тому

    videonya bagus-bagus min mantap
    min ane mau tanya coba jelasin kebal secara ilmiah?

  • @daerirahmat5901
    @daerirahmat5901 8 років тому

    Min..bahas doong..kenapa hari minggu diwarnain dengan warna merah..dan hari libur lainnya??senin sampai kamis dan sabtu kenapa warna hitam..dan kenapa cuma jumat yang hijau??

  • @muhammadrohmat2972
    @muhammadrohmat2972 8 років тому

    terimakasih atas info yang diberikan. terus berkarya min nanti dikasih baso khas....

  • @vaaaaldx
    @vaaaaldx 7 років тому

    Gimana hubungannya ketidakstabilan keadaan (sosial politik atau apapun) suatu negara dengan turunnya mata uang?

  • @legendary_hunter8804
    @legendary_hunter8804 8 років тому

    kak mau nanya dong!!. kenapa sih kalo di seluruh dunia pasti banyak rokok apa sih penyebabnya? dan kenapa kita lebih memilih rokkok daripada makanan gitu?
    Jawab Dong Kak!!!

  • @bennnainggolan1454
    @bennnainggolan1454 7 років тому

    Min buat video dong..........apa yang terjadi ketika tidak ada obat penyakit

  • @inori4003
    @inori4003 8 років тому

    pesta bakso nihh.. 😁😁 dari semua video,ini yg paling banyak pakai bakso..lagi murah yak baksonyaa. 😂😂

  • @tentitresna8456
    @tentitresna8456 8 років тому +1

    sukaaaaaaa, banyak bakso nyaaa :))
    good job (y)

  • @fakhryarjakusumah8424
    @fakhryarjakusumah8424 8 років тому

    Keren banget, coba cek Good News From Indonesia aja yg mau liat berita berita baik tentang Indonesia

  • @deriandharmadi
    @deriandharmadi 8 років тому

    kerana di media orangnya buruk buruk.
    buruk buruk pergi ngantor, buruk buruk makan siang, buruk buruk pulang.

  • @yuliyani7992
    @yuliyani7992 8 років тому

    Thanks min 👍👍
    😄😄 pulau bakso di guncang gempa 😄😄 kuahnya tumpah2😂 all about bakso news 😄😄

  • @kristinusrahardian
    @kristinusrahardian 8 років тому

    media emang gak penting buat apa ngurusin tentang orang lain,artis,dll.
    mendingan ngurusin diri sendiri.
    kalo ngurusin orang lain sama artis, komentarin mereka gak penting paling paling gak dibaca sama gak di bales komentarnya ya kan.

  • @qisthikhaeraa2367
    @qisthikhaeraa2367 8 років тому

    pantesan kalo lagi di jelasin guru (ttng pelajaran) susah masuk ke otak ,kalo masuk juga cepet ilang

  • @lidyarmynia
    @lidyarmynia 4 роки тому

    Makanya byk org yg gk bahagia gara2 fokus dgn kejadian yg buruk!

  • @ikhsanudin3680
    @ikhsanudin3680 5 років тому

    Apa sajakah perbedaan dan kesamaan planet bumi dengan planet-planet yang lain yang ada di tata surya kita

  • @krisdhianawangd50
    @krisdhianawangd50 8 років тому

    min. Bagaimana sih huruf bisa terbentuk? trus kenapa kok ada huruf yang beda di beda negara? kayak china sama indonesia. korea sama thailand. request ya min

  • @jonnyf.sihite2022
    @jonnyf.sihite2022 8 років тому

    kak, kenapa seorang bayi bisa mengerti bahasa yang diucapkan orang lain? Bahkan anak umur 1 udah bisa bahasa itu. sedangkan kita mau belajar bahasa baru aja susahnya minta ampun

  • @muhammadaqilah7000
    @muhammadaqilah7000 6 років тому +1

    BERITA HANGAT, PULAU BAKSO DI GUNCANG GEMPA BERKEKUATAN 1,0 SR. DAN MENGAKIBATKAN HARGA BAKSO NAIK DAN MERESAHKAN WARGA. SEKIAN TERIMA KASIH...

  • @herryxujr.133
    @herryxujr.133 6 років тому

    Hal yang lucu di BaksoNews;
    1. Kemiskinan di desa Sukakaya,
    2. Kasus Suap Impor Daging Bakso terkuak, sampai
    3. Pulau Bakso diguncang Gempa 0.1 SR
    Benar2 100% lucu 😂h😅e😀h😄a😃 #LOL

  • @FaiqFalahi
    @FaiqFalahi 8 років тому

    mantab! Bagus sekali
    bakso everywhere, he he

  • @rifkifr0473
    @rifkifr0473 8 років тому

    mengapa jika kita terburu buru waktu terasa lebih cepat dan jika kita sedang menunggu waktu terasa lebih lama

  • @ikanasarasvati1859
    @ikanasarasvati1859 8 років тому

    Kenapa kalo banyak tugas atau kerjaan kita malah bingung ngerjain yang mana dulu akhirnya ga ada satupun yang di kerjain?

  • @miket8896
    @miket8896 8 років тому

    Keren videonya nih. edukatif banget

  • @aryafernanda9667
    @aryafernanda9667 8 років тому

    +Kok Bisa? Mengapa saat sedang sakit kita tidak mempunyai nafsu makan?

  • @rifqikamal7597
    @rifqikamal7597 8 років тому

    Min mau tanya dong, kenapa Tiongkok dan Jepang melakukan devaluasi mata uang?
    apa sih keuntungan buat mereka dan dampaknya?

  • @achmadtaufik6969
    @achmadtaufik6969 8 років тому

    Always good video. i like it

  • @iklilmuhammad5305
    @iklilmuhammad5305 8 років тому

    tapi min kalo 'negative bias' itu artinya otak kita cepat merespon hal-hal buruk dibanding hal baik, berarti pas kita liat cewe cakep trus pandangan kita langsung merespon cepat, berarti cewe cakep itu adalah hal yang buruk yah? hehehe..

  • @yehezkielmaruli7780
    @yehezkielmaruli7780 6 років тому

    hebat "kok bisa" saya bisa jadi tahu kenapa berita di TV kadang kadang buruk

  • @revando9284
    @revando9284 8 років тому

    bagaimana bentuk alam semesta ini ? apakah rata dan apa yang terjadi jika kita menjelajah ke bagian bawah dari alam semesta itu

  • @chuwingperes
    @chuwingperes 8 років тому

    mau tanya min?kenapa masih ada orang mau merokok padahal dibagian bungkus sudah terdapat dampak dari rokok itu sendiri???

  • @syaputraedwin
    @syaputraedwin 8 років тому

    min, bahas tentang black hole kan sudah.. sekarang tolong bahas, apa yang dimaksud wormhole??

  • @vickoko
    @vickoko 8 років тому

    wajib like coment subscribe and share,bermanfaat banget nih chanel

  • @theabsurdzone8844
    @theabsurdzone8844 8 років тому

    thanks kok bisa channel, saya jadi dapat insprasi buat nulis tugas journal saya

  • @neowisecomet1754
    @neowisecomet1754 3 роки тому +1

    1:57 kemiskinan di desa sukakaya

  • @anggafahreza7263
    @anggafahreza7263 4 роки тому +2

    Mungkin waktu kecil saya suka nonton kartun di TV sekarang nonton TV gk pernah karena saya tau media TV gk ada yang bener

  • @toyolnanges4205
    @toyolnanges4205 8 років тому

    +Kok Bisa? mau tanya nih Kenapa Malam kok dibuat Istirahat oleh semua Orang???

  • @RANDOMwkwkwk
    @RANDOMwkwkwk 2 роки тому

    Buruk , meninggi ninggikan dan malas liatnya tapi itulah Indonesia.

  • @akmalmuhammadabdullah322
    @akmalmuhammadabdullah322 7 років тому +2

    Mau nanya min "Apakah hewan dapat saling berkomunikasi satu sama lain? Lalu apakah hewan dapat merasakan sakit seperti hal nya manusia?"
    Makasih atas jawabannya nanti min ^_^

  • @SuperEsfuerzo
    @SuperEsfuerzo 8 років тому

    +Kok Bisa? kenapa kita bisa merinding? apa penyebabnya?

  • @TheFuad555
    @TheFuad555 8 років тому

    Gan kenapa banyak orang jomblo di Indonesia? padahal agan "Kok Bisa?" ini menjelaskan bahwa laki2 lebih banyak daripada wanita. Apakah Bumi itu Datar? sehingga tak bisa dipertemukan jodohnya.. terimakasih "Kok Bisa?"

  • @fathanmrafi679
    @fathanmrafi679 8 років тому

    saya suka sama chenel kok-bisa banyak informasi yg saya ga tau jadi tau karena kok-bisa terima kasih kok-bisa

  • @ErlindoErwin
    @ErlindoErwin 8 років тому

    Keren Min... Banyak baksonya... :D. Biasanya selalu susah mencari dimana baksonya...

  • @susidawati6039
    @susidawati6039 3 роки тому +1

    Saya pernah jd reporter media online lokal

  • @ciptotriwardani9379
    @ciptotriwardani9379 8 років тому

    Masalah nya sekarang Media elektronik & Cetak dikuasai sama orang yg sama. Sampai susah nyari berita yg berimbang (netral). :(

  • @mandahafizaisah5070
    @mandahafizaisah5070 4 роки тому

    aelaaa suka bgt sama chanel iniiii huhuhuhu sukses terus Ko Bisa 💙

  • @sunariantosaid7250
    @sunariantosaid7250 8 років тому

    suka nih video yang ini,, porsi BAKSO nya lebih banyak,, yummm

  • @firmanjonatan
    @firmanjonatan 8 років тому

    Good Min... Lanjutkan :)

  • @wilsenday2353
    @wilsenday2353 8 років тому

    gan coba bikin video apa yang terjadi ketika dibumi tidak memiliki gravitasi