Pelindungan Kebudayaan
Pelindungan Kebudayaan
  • 166
  • 131 537
Standar Pelayanan Rekomendasi Izin Membawa Cagar Budaya dan Objek Diduga Cagar Budaya Ke Luar NKRI
Standar Pelayanan Rekomendasi Izin Membawa Cagar Budaya dan Objek Diduga Cagar Budaya Ke Luar Wilayah NKRI menjelaskan gambaran dan informasi secara lengkap dan rinci tentang tata cara yang baik dan benar dalam hal membawa benda cagar budaya ke luar negeri. Informasi yang akan dimuat dalam konten ini prosedur membawa benda cagar budaya ke luar negeri berdasarkan Standar Pelayanan Izin Membawa Benda Cagar Budaya dan Koleksi Museum ke Luar Wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia.
Undang-Undang Nomor 5 Tahun 2017 tentang Pemajuan Kebudayaan mengamanatkan tentang penyebarluasan informasi objek pemajuan kebudayaan (OPK) dan cagar budaya yang dilaksanakan dengan tetap menjaga kerahasiaan dan keamanannya. Dalam hal ini sekaligus promosi yang dapat dilakukan melalui penyuluhan, media dan seni guna penguatan masyarakat untuk lebih memahami dan turut ambil bagian dalam gerakan pemajuan kebudayaan dan pelestarian cagar budaya di sekitarnya.
Sejalan dengan itu, dalam Permendikbud Nomor 28 Tahun 2021 memuat salah satu rincian tugas Direktorat Pelindungan Kebudayaan pada pasal 99 yaitu melaksanakan penyusunan bahan publikasi di bidang cagar budaya dan objek pemajuan kebudayaan. Bahan publikasi ini nantinya sebagai konten materi yang akan disebarluaskan kepada masyarakat. Tujuannya adalah mengenalkan, mendekatkan, dan menumbuhkan rasa peduli masyarakat akan warisan budaya.
#budayasaya #lindungibudaya #kemdikbudri
Переглядів: 53

Відео

Museum Daerah Deli Serdang Menghadapi Tantangan “Museum dipandang Sebelah Mata”
Переглядів 822 місяці тому
Museum bukan hanya menjadi tempat edukasi, tapi juga rekreasi bagi sebagian orang. Indonesia dengan keanekaragaman budayanya, mampu melahirkan banyak museum-museum yang tersebar diberbagai daerah. Bukan hanya berada di pusat kota, museum juga dibangun di daerah yang berpotensi akan sejarah dan warisan budaya yang tersemat didalamnya. Salah satunya adalah Museum Derah Deli Serdang, yang berdiri ...
Warisan Budaya Bawah Air: Refleksi Kekayaan Indonesia dan Kasus didalamnya
Переглядів 1392 місяці тому
Di masa lalu, Indonesia sebagai negara bahari memiliki aktivitas perdagangan melalui jalur laut yang menjadi kekuatan ekonomi nusantara, sehingga mampu berdigdaya pada masanya. Kisah-kisah pelayaran dan kejadian-kejadian di laut bukan lagi menjadi hal yang asing, karena tak sedikit yang menuliskan sejarah bagaimana laut mampu bercerita. Padatnya jalur pelayaran di lautan nusantara kala itu memu...
Dibalik Empat Cagar Budaya Peringkat Nasional dari Sumatera Utara
Переглядів 583 місяці тому
Direktorat Jenderal Kebudayaan Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi RI memiliki unit pelaksana teknis (UPK) yang disebut dengan Balai Pelestarian Kebudayaan (BPK). BPK di seluruh Indonesia tersebar di 23 Provinsi dan memiliki tugas sesuai dengan Peraturan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi RI Nomor 33 Tahun 2022 Pasal 4, diantaranya: (a.) pelaksanaan pelindu...
Bincang Mengenai Pelindungan dan Pemajuan Kebudayaan di Sumatera Utara
Переглядів 2033 місяці тому
Sumatera Utara menjadi wilayah yang memiliki 4 Cagar Budaya Peringkat Nasional dan 35 Warisan Budaya Takbenda. Dalam pelindungan, pemerintah memiliki strategi yang disesuaikan dengan amanat Undang-undang Nomor 5 Tahun 2017. Dinas Kebudayaan, Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sumatera Utara memiliki design dalam menangani objek-objek pemajuan kebudayaan agar generasi muda tidak lupa dengan budaya. ...
Huda-Huda: Tarian Duka Cita yang Jadi Warisan Budaya Takbenda
Переглядів 2093 місяці тому
Tari Huda-Huda ditampilkan di acara kematian dan sebagai hiburan bagi para pelayat di Kabupaten Simalungun. Gerakan-gerakannya yang lucu dan penarinya menggunakan topeng ini menjadi pertunjukan yang sejak zaman kerajaan sudah dipraktikan. Tarian ini semakin modern seringkali beralih fungsi, namun seperti ap acara pemerintah dan masyarakat melestarikannya? Yuk kita simak berbincangan terkait tar...
Rumah Tjong A Fie: Dari Rumah Pribadi Jadi Warisan Budaya Negeri
Переглядів 1223 місяці тому
Berdiri kokoh selama ratusan tahun tak membuat struktur bangunan Rumah Tjong A Fie rapuh dan tidak terawat. Berkat dorongan berbagai pihak yang turut berperan dan bersinergi dalam mengelola Rumah Tjong A Fie, akhirnya rumah ini mampu menjadi salah satu tempat edukasi dan rekreasi yang berada di Sumatera Utara. Tjong A Fie adalah salah satu tokoh yang berpengaruh dalam pembangunan Kota Medan. Ja...
Peran Komunitas SEBA untuk Budaya dan Masyarakat
Переглядів 794 місяці тому
Komunitas menjadi wadah bagi sebagian masyarakat untuk menjalin relasi dengan banyak orang untuk berbagi dan berkumpul melakukan hobi dan profesi. Sebuah komunitas tak cukup hanya terdiri dari banyak orang tapi juga memiliki visi dan misi yang kuat untuk menjalin kebertahanan di waktu-waktu ke depan. Komunitas SEBA (Seni Berbagi) lahir untuk memberi ruang bagi pelaku seni budaya dalam berkolabo...
The Cosmological Axis of Yogyakarta and Its Historic Landmarks #kemdikbudristek #lindungibudaya
Переглядів 3925 місяців тому
Sumbu Filosofi Yogyakarta adalah sebuah mahakarya tata ruang kota yang dibangun pada abad 18. Nilai nilai filosofis kelahiran sampai kembali ke Sang Pencipta tertuang dalam konsep tata ruang kota Yogyakarta, yakni memajang serupa garis lurus dari hingga gunung. #kemdikbudristek #lindungibudaya #budayasaya #intangibleculturalheritage #sumbufilosofi
Jamu Wellnes Culture #kemdikbudristek #lindungibudaya #unesco
Переглядів 2695 місяців тому
Budaya sehat Jamu sebagai Warisan Budaya Indonesia. Jamu adalah sebuah ramuan herbal yang bermanfaat bagi tubuh, ramuan ini sudah digunakan sejak abad 15-16 di Indonesia. Hingga kini jamu berkembang pesat tanpa kehilangan niai-nilai budayanya. Presentase masyarakat Indonesia yang mengonsumsi jamu hingga kini masih terlihat serta terus berkembang dan sebuah budaya sehat yang sudah di jalankan se...
Kesenian Tarawangsa: Dari Simbol Rasa Syukur Hingga Kebertahanan Budaya
Переглядів 695 місяців тому
Hai Sahabat Budaya! Jawa Barat terkenal dengan musiknya yang mengalun dan mendayu-dayu ketika didengarkan. Karakter “adem” yang khas ketika mendengar musik dari Jawa Barat, kita bisa langsung menebak bahwa irama sundanya kental terasa. Berbagai alat musik di Jawa Barat ternyata bisa memikat dengan keunikannya. Tarawangsa adalah salah satu jenis alat musik khas Jawa Barat yang tidak semua orang ...
Angklung Gubrag: Alat Musik Tertua di Jawa Barat
Переглядів 1585 місяців тому
Hai Sahabat Budaya Angklung Gubrag adalah alat musik tradisional tertua di Jawa Barat Angklung tersebut terbuat dari bambu yang memiliki panjang 50 sampai 100 centimeter. Dahulu, angklung ini digunakan masyarakat setempat untuk menghormati dewi padi dalam kegiatan menanam, mengangkut, hingga menempatkan padi ke lumbung padi. Yuk kita simak bincang seputar Angklung Gubrag bersama Ariansyah di Po...
Kampung Toegue, Musik Kerontjong dan Warisan Budaya
Переглядів 1075 місяців тому
Hai Sahabat Budaya Musik Kerontjong Toegue asli Indonesia yang berasal Kampung Tugu, Musik ini tidak jauh berbeda dengan keroncong pada umumnya, tetapi juga tidak sama persis. Pada tahun 1980-an Kerontjong Toegue sempat terancam eksistensinya karena tidak ada regenerasi pemain jenis musik tersebut di Indonesia. Yuk kita simak bincang seputar Kerontjong Toegue bersama James Arthur M di Podcast K...
Rudolf Puspa: Objek Pemajuan Kebudayan Melalui Seni Pertunjukan
Переглядів 1625 місяців тому
Seni adalah ekspresi artistik individu, kolektif, atau komunal, yang berbasis warisan budaya maupun berbasis kreativitas penciptaan baru yang terwujud dalam berbagai bentuk kegiatan dan/atau medium. Seni terdiri atas seni pertunjukan, seni rupa, seni sastra, film, dan seni media. Seni pertunjukan antara lain seni tari, seni teater atau seni musik. Contoh seni sastra yaitu lukisan, patung, atau ...
Kilas Balik MBK 2023 Tuai Kreatifitas Mahasiswa Berbudaya #Jawa Tengah
Переглядів 2026 місяців тому
Kebudayaan menjadi salah satu wajah Indonesia. Bukan hanya keunikannya saja yang selalu eksis, tapi hal-hal yang dijaga dengan otentik dan tradisional juga menjadi nilai yang utuh untuk sebuah karakter bangsa. Magang Bersertifikat Kebudayaan Tahun 2023 mengajak para mahasiswa untuk menilik, praktik dan mendata objek-objek pemajuan kebudayaan sebagai langkah dalam mewariskan kebudayaan Indonesia...
Kilas Balik MBK 2023 Tuai Kreatifitas Mahasiswa Berbudaya #Bengkulu
Переглядів 2136 місяців тому
Kilas Balik MBK 2023 Tuai Kreatifitas Mahasiswa Berbudaya #Bengkulu
Warisan Indonesia Untuk Dunia
Переглядів 2696 місяців тому
Warisan Indonesia Untuk Dunia
Kilas Balik MBK 2023 Tuai Kreatifitas Mahasiswa Berbudaya #Papua Barat
Переглядів 1016 місяців тому
Kilas Balik MBK 2023 Tuai Kreatifitas Mahasiswa Berbudaya #Papua Barat
Kilas Balik MBK 2023 Tuai Kreatifitas Mahasiswa Berbudaya #Tanah Papua
Переглядів 2626 місяців тому
Kilas Balik MBK 2023 Tuai Kreatifitas Mahasiswa Berbudaya #Tanah Papua
LIYANGAN MANDALA JAWA KUNO
Переглядів 39 тис.7 місяців тому
LIYANGAN MANDALA JAWA KUNO
Alur Inskripsi World Heritage (WH) UNESCO
Переглядів 658 місяців тому
Alur Inskripsi World Heritage (WH) UNESCO
Alur Inskripsi Intangible Cultural Heritage (ICH) UNESCO
Переглядів 878 місяців тому
Alur Inskripsi Intangible Cultural Heritage (ICH) UNESCO
Kebijakan Pemerintah? Objek Wisata Desa Adat Sade. Eps. 50
Переглядів 268 місяців тому
Kebijakan Pemerintah? Objek Wisata Desa Adat Sade. Eps. 50
Wisata Desa Adat Sade: Menjaga Tradisi Agar Tidak Luntur Tergilas Modernisasi. Eps. 49
Переглядів 768 місяців тому
Wisata Desa Adat Sade: Menjaga Tradisi Agar Tidak Luntur Tergilas Modernisasi. Eps. 49
Program Merdeka Belajar "Magang Bersertifikat Kebudayaan". Eps. 48
Переглядів 2788 місяців тому
Program Merdeka Belajar "Magang Bersertifikat Kebudayaan". Eps. 48
Peran Juru Pelestarian Situs Gunung Padang: Memelihara Warisan Bersejarah untuk Masa Depan. Eps. 47
Переглядів 1439 місяців тому
Peran Juru Pelestarian Situs Gunung Padang: Memelihara Warisan Bersejarah untuk Masa Depan. Eps. 47
Harapan dan Sinergi Kelompok Sadar Wisata Gunung Padang. Eps. 46
Переглядів 829 місяців тому
Harapan dan Sinergi Kelompok Sadar Wisata Gunung Padang. Eps. 46
Trilogi PPSI: Budi, Bakti, Sakti Sebagai Pedoman Para Pendekar. Eps. 45
Переглядів 1,2 тис.9 місяців тому
Trilogi PPSI: Budi, Bakti, Sakti Sebagai Pedoman Para Pendekar. Eps. 45
Bandung Heritage Society Menjadi Penggerak Pelestarian Warisan Bandung. Eps. 44
Переглядів 1079 місяців тому
Bandung Heritage Society Menjadi Penggerak Pelestarian Warisan Bandung. Eps. 44
Karya Seni Talempong Batuang yang Tercipta Melalui Ingatan. Eps. 43
Переглядів 729 місяців тому
Karya Seni Talempong Batuang yang Tercipta Melalui Ingatan. Eps. 43

КОМЕНТАРІ

  • @achmadtriyonosubardisubard8796

    Masyaa Alloh betapa hebat dan luar biasa era pada masa itu dengan teknologi yang terbatas tetapi sudah dapat membangun sebuah bangunan candi dengan batu - batu yang luar biasa besar nya dengan di kelilingin gunung api yang masih aktif , mereka sudah mengukur kekuatan pada saat terjadi gempa, luar biasa

  • @ajijayawardhana6553
    @ajijayawardhana6553 День тому

    Menurut saya, bisa jadi pemukiman ini menyambung sampai ke Candi Pringapus.. Candi Pringapus diperkirakan didirikan sekitar abad 8 Masehi. Diperkirakan para leluhur terdahulu setelah meninggalkan tempat ini kemudian pindah ke Jawa Timur mungkin sekitar Kediri.. makanya pada pembahasan diatas atap dari bangunan seperti Candi mirip seperti atap Candi2 yg ada disekitar Jawa Timur.. Saya sebagai warga Ngadirejo sangat bersyukur karena tempat kami pernah dibuat pemukiman/tempat tinggal oleh para leluhur yang sangat cerdas, berbudi luhur, serta menyatu dgn alam sehingga dpt memahami kejadian alam yg akan terjadi..

  • @srihariyanik1178
    @srihariyanik1178 День тому

    Fakta membuktikan benar2 luar biasa hebat maha karya leluhur Nusantara mewariskan peninggalan bersejarah ,indahnya budaya Nusantara damai Bhineka Tunggal Ika NKRI sukses selalu GBU🤝👍👍👍👍😍😍💖💖💪💪🇮🇩🌏

  • @pltspemula
    @pltspemula 7 днів тому

    Bukti bahwa pendahulu kita memiliki peradaban yang sudah sangat maju. Ternyata di jaman itu, mereka sudah menguasai alat ukur, alat teknik, dan berbagai keahlian yang tidak terduga sebelumnya.

  • @IklilMuhammad
    @IklilMuhammad 10 днів тому

    Mantap.. sebagai Warga Negara yang baik, kita perlu punya kesadaran dan kebanggaan atas kepemilikan budaya bangsa .. #budayasaya

  • @Anabrang
    @Anabrang Місяць тому

    Ini situs liyanngsn arsitektur nya asli pribumi dgn tentang waktu psnjang 2000 th

  • @purti4482
    @purti4482 Місяць тому

    Situs itu ya kerajaan bro bukan masarakat yang mbangun raja istananya kena bencana ya pergito bikin lagi

  • @umso7199
    @umso7199 Місяць тому

    Ini sudah gak bisa bantah lagi, bahwa peradaban Melayu lahir atau berasal dari Jambi

  • @jokotriatmojo9854
    @jokotriatmojo9854 Місяць тому

    Beberpa kali ke liyangan tp selalu rindu untuk kembali

  • @triputrosulistyo2207
    @triputrosulistyo2207 Місяць тому

    Disebarkan min ...... Awal ada kira kira awal abad masehi .... Kebudayaan dan kepercayaan masih belum terkontaminasi dari dunia lain 💰💸😁 Dari pada ngeributin gunung padang yg serba claim 😮😮😢😅

  • @mtrsaputra387
    @mtrsaputra387 2 місяці тому

    Wah keren banget indonesia

  • @Joema_batik
    @Joema_batik 2 місяці тому

    Terheran&kagum

  • @DapurUniRahmah
    @DapurUniRahmah 2 місяці тому

    Terimakasih channel Perlindungan Kebudayan, Dapur Uni Rahmah sangat mengapresiasi video ini. Videonya bagus, menambah wawasan dan semakin mencintai kebudayaan Indonesia

  • @NekoNekoChanChannel
    @NekoNekoChanChannel 2 місяці тому

    Namun para sesepuh dan simbah2 ganta berpesan. Tentang semua itu ambil hikmahnya atas sejarah yang ada.

  • @NekoNekoChanChannel
    @NekoNekoChanChannel 2 місяці тому

    Berawal kehidupan dimasa lampau menganut animisme, dinamisme. Secara kebatinan semua dilakukan dengan berbagai cara yang berbeda dengan masa sekarang. Kearifan alam semesta menjadi tolak ukur akan keagungan sang pencipta, dipilih tempat dimana bisa melekat dengan alam. Unsur kepercayaan yang tinggi sebelah Islam masuk sebagai agama mayoritas di Indonesia. Kegiatan apapun di pertimbangkan oleh sesepuh, termasuk raja mempunyai team khusus untuk merencanakan segala hal dengan memegang teguh keyakinan bahwa sang pencipta sangatlah dekat. Adanya ilmu kuno, ahli nujum dan sesepuh adat menjadi penting untuk menjalankan kehidupan yang akan dilalui. Termasuk Meninggalkan lokasi segera sebelum sesuatu terjadi sehingga jejak pindah begitu lokasi ke yang lebih aman. Dengan membuka yang baru seperangkat rakyatnya stperti bedul Desa. Sayapun mengalami saat Islam baru dipelajari di keluarga, masih menjalani kepercayaan lama seperti membuat sesaji setiap selasa Kliwon dan jumat Kliwon, hingga akhirnya mempelajari ilmu baru yaitu Islam secara kafah. Sebagian keluarga terpecah menganut agama dan kepercayaan yang dianut. Oleh karenanya peradaban lama ditinggalkan dengan keturunan yang baru yang tidak mau lagi kembali ke peradaban kuno. antara lain itu penyebab tidak ada satupun manusia & hewan yang tertinggal. Mohon maaf bula ada kesalahan dan kekeliruan. Ini hanya yang sata rasa dari sumber cerita poro simbah. 🙏🏻

  • @ariefrachman9932
    @ariefrachman9932 2 місяці тому

    Karya yang luar biasa...

  • @itamugizanti651
    @itamugizanti651 2 місяці тому

    ❤❤❤🎉🎉🎉keren videonya

  • @qinanmaulana7107
    @qinanmaulana7107 2 місяці тому

    Mantab..mbok kedepanya diperbanyak video2 semacam ini..terkait kelanjutan penelitian di liyangan dan juga situs2 lainya yang jadi wilayah operasi

  • @budhyjusticefarm3179
    @budhyjusticefarm3179 2 місяці тому

    💜💜💜💜💜💜🇮🇩🇮🇩🇮🇩🇮🇩🇮🇩🇮🇩🇮🇩🇮🇩

  • @channelayampelung
    @channelayampelung 2 місяці тому

    Sukses selalu .salam kenal

  • @fajarialfan8814
    @fajarialfan8814 3 місяці тому

    *Orang Jawa jauh lebih dahulu mengenal kontruksi bangunan yang sangat kuat dan bagus seperti ini*

    • @OppoA38-w1y
      @OppoA38-w1y Місяць тому

      Ini pengaruh kebudayaan asing, india

    • @OppoA38-w1y
      @OppoA38-w1y Місяць тому

      Umur candi/artefak kebudayaan kebanyakan terpengaruh budaya Hindu budha, paling tua abad ke 5 Padahal dibelahan dunia lain, Tiongkok, India, Burma, bahkan timur tengah maupun eropa Mediterania jauh lebih megah Jadi stop menghayal dan realistis dengan sejarah kita, pantas kebudayaan kita luntur karena banyak menghayal, lebih baik melestarikan budaya dan melakukan tindakan untuk memajukan bangsa lewat ilmu pengetahuan daripada menghayal

    • @fajarialfan8814
      @fajarialfan8814 Місяць тому

      @@OppoA38-w1y *Mental rendahan seperti ini yg perlu di singkirkan, kau mungkin bolehkah saja penjilat pantat orang orang eropa tapi jgn mematahkan karya leluhur yang agung, ini era Jawa kuno jauh sebelum itu Jawa sudah ada agama lagi pula apa hubungannya India yg hindu dengan Jawa yg byk agama?????* Eropa saja bisa mengaku penemu benua A benua B padahal sejatinya sudah ada pribumi yang jauh lebih dulu tinggal di benua tersebut mereka hapus sejarah nya Mereka klaim dan b4ntai orang nya nya masih percaya sejarah Eropa ???? Cuma orang dungue semua nya di klaim eropa padahal penemu ilmu pengetahuan saja aslinya orang Islam bukan eropa lu penjilat pant4t orang eropa perlu belajar sejarah lagi* *Orang Jawa jauh lebih dulu mengenal mitigasi bencana tidak seperti Romawi yg katanya peradaban kuno paling maju eh mati ketimbun lahar*

  • @ardiann12
    @ardiann12 3 місяці тому

    karya leluhur yg amazing

  • @elvirawatisitepu111
    @elvirawatisitepu111 3 місяці тому

    Sumut maju sbr 366 😊

  • @ALAMSEMESTA15
    @ALAMSEMESTA15 3 місяці тому

    Indonesia kaya budaya dan apapun

  • @AMANUB.A-cz2pr
    @AMANUB.A-cz2pr 3 місяці тому

    Kapan dilanjutkan lagi ekskavasinya pak ?

  • @kartolomulyadi3066
    @kartolomulyadi3066 3 місяці тому

    Saya nanya lha patung macan atau patung sapi yg hampir sama dg ukuran binatang secara real ditaruk dimana?? Keliatannya terbuat dari emas & ditemukannya beriringan dg ditemukan alat pipis penghalus jamu jawa ??

  • @tiojpr2456
    @tiojpr2456 3 місяці тому

    Desember 2023 sudah ke liyangan, dan dulu 2015 sudah pernah lihat kawah Sindoro dari puncaknya, alhamdulillah

  • @Awanlangit90
    @Awanlangit90 3 місяці тому

    Kayaknya klau di pulgar lagi akan lebih besar lgi

  • @jangkriknguntalboyo6429
    @jangkriknguntalboyo6429 3 місяці тому

    Orang jaman dulu sdh sangat pandai memilih lokasi pemukiman memang nenek moyang kita super hebat

  • @skolastika2509
    @skolastika2509 3 місяці тому

    AYO WARGA PRIBUMI, KITA BELAJAR DAN MENGHARGAI MILIK NENEK MOYANG KITA. KITA TETAP APAPUN YG TJD YA ORG PRIBUMI. HARGAI DIRIMU KELUARGAMU, IBUMU, NENEK MOYANG KITA. TERIMAKASIH YA PARA PEMELIHARA BANGSA .

    • @sliceoflife0095
      @sliceoflife0095 28 днів тому

      Oh tidak bisa, jelas kita sangat menganggungkan sejarah & budaya dari agama islam 😂

  • @bayuatmaja444
    @bayuatmaja444 4 місяці тому

    Apakah penduduknya mengungsi ke Wonosobo? Atau apakah ada teori ke manakah para penduduknya melanjutkan hidup?

  • @pasbanget123
    @pasbanget123 4 місяці тому

    Luar biasa nenek moyang kita.. pusat peradaban ada si sini...

  • @dutasaman_official
    @dutasaman_official 4 місяці тому

    Luar biasa...

  • @wira88
    @wira88 4 місяці тому

    Kemungkinan berasal dari masa Mpu Sindok, raja mataram terakhir yang memindahkan mataram kuno dari jawa tengah ke jawa timur yang mewariskan kerajaan Airlangga dan menjadi cikal bakal Majapahit berabad abad kemudian.

    • @wisnusakti259
      @wisnusakti259 3 місяці тому

      Kalo infonya tempat lahirnya atau desanya Rakai garung kayuwangi

  • @divetahelena8368
    @divetahelena8368 4 місяці тому

    Yahh saya ngak ke shoot😅

  • @inyomanparnachannel7620
    @inyomanparnachannel7620 4 місяці тому

    Om swastyastu.. semoga situs Liyangan ini bisa di eskavasi dan di restorasi untuk anak cucu kita.. semoga pariwisata di Liyangan ini juga berkembang baik wisata spritual juga wisata budaya.. salam dari Bali 🙏 om Santi Santi Santi Om 🙏

  • @DwiAnggraeni-j6h
    @DwiAnggraeni-j6h 4 місяці тому

    Sucribeeee poko e....👍👍👍👍👍👍👍👍👍

  • @PetaniKita181
    @PetaniKita181 4 місяці тому

    Mantap pa Nanang polsus cagar budaya 👍

  • @ngurahagung5662
    @ngurahagung5662 4 місяці тому

    Situs ini akan menjadi REFERENSI sejarah bagi anak cucu kita dimasa depan semoga terjaga dan terawat dgn baik 🙏

  • @MEGASINERGITVKU
    @MEGASINERGITVKU 4 місяці тому

    Ternyata leluhur kita sudah memiliki kemampuan membangun pakai batu pada jaman itu. rumah pastinya pakai bahan organik. sehingga tidak ada sisa.

  • @muzio-7513
    @muzio-7513 4 місяці тому

    Gara2 chanel Azizi kemendbud ikutan bkiin beginian...😂😂

  • @jogjatraveltube6427
    @jogjatraveltube6427 4 місяці тому

    Pernah kesini.. pengen kesini lagi liat perkembangannya eskavasi smoga terawat

  • @banjarserasan-vf8fc
    @banjarserasan-vf8fc 4 місяці тому

    apa mungkin peradapan bangsa kita yang tertua dibelahan dunia....

  • @ekoprasojo667
    @ekoprasojo667 4 місяці тому

    Ini bukti jelas..bahwa leluhur kira orang luhur( tinggi tingkat budi pekerti dan ilmu2bertani...bangunan tehnologi laen.....nilai itu wajib kita turunkan ke generasi penerus...bahwa kita sanggup nemimpin dunia...kita sanggup berjaya...kita sanggup menjadi negeri yg gemah ripah loh jinawi....tanpa mengesampingkan ketuhanan......ini dah tersirat di sabda rosul...bahwa negri ini penghuninya mayoritas penghuni surga.....baik dunia...& akhirat...ayo tetep sisingkan lengan..raih impian setinggi mungkin.....jgn jd budak dinegri sendiri.....berabad lamanta kita dibodohin tahudi & kroninya.....bahya laten itu jgn lair kembali.....maju trus .....Indonesia

  • @kimuhammadnaufalfawwaz2688
    @kimuhammadnaufalfawwaz2688 4 місяці тому

    Jujur sedikit terharu. Gambaran pertama masyarakat di Liyangan pada masa lalu hidup sederhana di lingkungan yang nyaman. Tapi selanjutnya disampaikan pula bahwa masyarakatnya melek mitigasi bencana. Sudah biasa hidup berdampingan dengan gunung api. Menguasai teknologi bangunan untuk mengatasi struktur dan banjir lahar. Jaringan perdagangan luas hingga mencapai Tiongkok dan Timur Tengah. Sepertinya orang Jawa pada masa itu cukup superior sesuai era nya.

    • @sangtu104
      @sangtu104 4 місяці тому

      Mungkin jaman dulu bukan penduduk liyangan yg bermukim di situs itu, karena ada bencana gunung meletus jadi tertimbun semua, seperti waktu gunung tambora meletus tahun 1815 melenyapkan 3 kerajaan

    • @slametndalu9105
      @slametndalu9105 Місяць тому

      Gak di temukan jenazah seperti di Pompeii Italia, artinya nenek moyang kita jauh lebih ngerti mitigasi bencana alam

  • @harisiwhedistata8763
    @harisiwhedistata8763 4 місяці тому

    Luar biasa.. Terimakasih atas pencerahannya 🙂👍

  • @zenizezen9928
    @zenizezen9928 4 місяці тому

    Tempat leluhur ku di lahirkan dulu kala..

  • @rochiedajoh614
    @rochiedajoh614 4 місяці тому

    Ekpresi Seniman n Pelaku Budaya Tradisionil harus lebih diPanggungkan Kreatifitasnya ntuk Penguatan jati diri n kesejahteraannya.

  • @gissscjdw7344
    @gissscjdw7344 5 місяців тому

    Wong gresikselatan hadir dan nyimak,mantap 👍

  • @yougerrgetan3648
    @yougerrgetan3648 5 місяців тому

    Mantabs...lanjutkeun 👍