Bertani Academy
Bertani Academy
  • 358
  • 357 815
Strategi Tepat, Bikin Umbi Kentang Auto Besar dan Seragam! Begini Cara dan Soulusinya!
Hallo Sahabat Edufarmers!
Keseragam bentuk dan ukuran umbi kentang tentunya menjadi harapan bagi setiap petani. Namun, untuk mendaptkannya harus memperhatikan keseimbangan nutrisi yang diberikan. Selain itu, ada beberapa aspek lain yang perlu diperhatikan diantaranya pemupukan, penyiangan gulma, pemberian PSB, dan pemberian asam amino. Pemberian pupuk NPK 15:15:15 merupakan pupuk majemuk umum yang dapat membantu meningkatkan pertumbuhan dan hasil tanaman. Kemudian, penyiangan gulma dapat membantu mengurangi kelembapan dan meningkatkan kualitas tanah, yang dapat mendukung pertumbuahan dan perkembangan umbi kentang. Penggunaan PSB sebagai agen biocontrol ternyata dapat mengurangi serangan hama sehingga pertumbuhan umbi menjadi lebih terjaga. Penyemprotan asam amino melalui daun juga dapat menjadi solusi untuk meningkatkan hasil panen.
Lalu bagaimana cara pemupukan yang tepat?, berapa pemberian dosis PSB yang baik untuk meningkatkan pertumbuhan umbi kentang?, dan bagaimana cara pemberian asam amino pada budidaya kentang?. Untuk mendapatkan informasi lebih dalam mengenai hal tersebut, yuk simak video ini sampai selesai!
#budidayakentang #umbikentang #umbikentangberkualitas #solusiumbikentangseragam #edufarmers
00:00 intro
00:29 bumper in
00:38 opening
00:49 cara memperbesar umbi kentang
01:06 1) pemupukan
03:45 2) penyiangan
05:07 3) pembuatan PSB
06:18 4) pemberian asam amino
08.41 kesimpulan
09.24 closing
===================
Yayasan Edu Farmers International adalah yayasan yang memiliki visi untuk meningkatkan sektor pertanian dan menurunkan prevalensi stunting di Indonesia melalui pendidikan, pelatihan, peningkatan gizi, dan program berbasis agrikultur yang berkelanjutan.
Follow kami:
Website :
www.edufarmers.org
www.learning.edufarmers.org
Instagram :
edufarmers
bertaniuntuknegeri
zerostunting
Tiktok :
tiktok.com/edufarmers.org
tiktok.com/zerostunting
Yuk bergabung di Komunitas Facebook Petani dan Peternak
Edufarmers berikut ini: linktr.ee/komunitasedufarmers_
Переглядів: 22

Відео

RAUP KEUNTUNGAN SEBAGAI INFLUENCER PERTANIAN! BONGKAR RAHASIANYA!
Переглядів 3814 годин тому
Hallo Sobat Tani! SIAPA SIH YANG GAK MAU JADI CONTENT CREATOR? Nah, kemajuan teknologi digital saat ini ternyata membuka peluang baru untuk berbagai profesi loh, termasuk bagi sobat tani yang saat ini sebagai mahasiswa, sarjana, atau praktisi pertanian untuk menjadi seorang content creator. Platfrom digital ini bisa sobat tani manfaatkan sebagai media informasi untuk membuat konten edukatif dan...
WASPADA!! Hama dan Penyakit ini bikin tanaman padi GAGAL PANEN, yakin mau dibiarin aja?
Переглядів 10319 годин тому
Hama dan penyakit tanaman merupakan organisme penganggu tanaman (OPT) yang dapat menurunkan pertumbuhan dan perkembangan tanaman. OPT ini dapat menyerang tanaman mulai dari benih, pembibitan, pemanenan, dan proses penyimpanan. Hama yang menyerang pada tanaman padi yaitu tikus, wereng coklat, wereng hijau, penggerek batang,dan walang sangit. Adapun penyakit yang dapat menyerang tanaman padi yait...
TERLENGKAP! Kandungan Pupuk dan Cara Pemupukan yang Benar Ada Di Sini!
Переглядів 27День тому
Halo Sahabat Edufarmers! Tau gak sih kalau kita mau tanaman berproduksi dengan baik, kita perlu memenuhi kebutuhan hara yang diperlukan tanaman. Nah, pemenuhan kebutuhan hara tanaman dapat dilakukan dengan cara pemupukan. Namun, pemberian pupuk juga ada hitungannya, loh! Nah, gimana caranya? Tonton video ini sampai habis yaa! #pemupukan #metodepemupukan #kandunganpupuk #pupukorganik 00:00 openi...
Hasilkan 4 tongkol dalam 1 tanaman jagung, AJAIBNYA CAIRAN INI!
Переглядів 13914 днів тому
Hasilkan 4 tongkol dalam 1 tanaman jagung, AJAIBNYA CAIRAN INI!
Terapkan cara ini: Produktivitas Padi Maksimal, KUALITAS PADI TAHAN REBAH!
Переглядів 12421 день тому
Terapkan cara ini: Produktivitas Padi Maksimal, KUALITAS PADI TAHAN REBAH!
Pukul Mundur! Cara Ampuh Buat Hama dan Penyakit Kentang Babak Belur!
Переглядів 8928 днів тому
Pukul Mundur! Cara Ampuh Buat Hama dan Penyakit Kentang Babak Belur!
Manajemen Pasca Panen Panjangkan Umur Kualitas Produk
Переглядів 239Місяць тому
Manajemen Pasca Panen Panjangkan Umur Kualitas Produk
Tikus Sawah Langsung Mati! Ternyata ini cara mudah pengendaliannya.
Переглядів 206Місяць тому
Tikus Sawah Langsung Mati! Ternyata ini cara mudah pengendaliannya.
Zat Pengatur Tumbuh Ampuh: Bisa Bikin Produksi Kentang Melimpah!
Переглядів 137Місяць тому
Zat Pengatur Tumbuh Ampuh: Bisa Bikin Produksi Kentang Melimpah!
Optimalisasi Tumbuh Kembang Tanaman: Cek Sistem Irigasi dan Drainasenya!
Переглядів 55Місяць тому
Optimalisasi Tumbuh Kembang Tanaman: Cek Sistem Irigasi dan Drainasenya!
Raup Keuntungan Kakao Meski Panen Berkali-kali, Intip Tutorial Peremajaan Sekarang!
Переглядів 236Місяць тому
Raup Keuntungan Kakao Meski Panen Berkali-kali, Intip Tutorial Peremajaan Sekarang!
Tutorial Pemangkasan, Tanaman Kopi Tumbuh Produktif, Subur, Panen Melejit!
Переглядів 122Місяць тому
Tutorial Pemangkasan, Tanaman Kopi Tumbuh Produktif, Subur, Panen Melejit!
Pengendalian OPT Tanaman CEGAH KERUGIAN!
Переглядів 67Місяць тому
Pengendalian OPT Tanaman CEGAH KERUGIAN!
Cara Cerdas Bikin Bibit Kakao Berkualitas, Ayo Intip Teknik Cutting dan Grafting!
Переглядів 5582 місяці тому
Cara Cerdas Bikin Bibit Kakao Berkualitas, Ayo Intip Teknik Cutting dan Grafting!
Panen Cabai Maksimal, Ini Dia Kunci Pemupukan Berimbang!
Переглядів 3192 місяці тому
Panen Cabai Maksimal, Ini Dia Kunci Pemupukan Berimbang!
Pantau Produktivitas Ayam Broiler dengan Sistem Recording! Ayam Sehat, Cuan Merapat!
Переглядів 1632 місяці тому
Pantau Produktivitas Ayam Broiler dengan Sistem Recording! Ayam Sehat, Cuan Merapat!
Sistem Pertanaman: HATI-HATI Gak Paham, Gak Cuan!
Переглядів 992 місяці тому
Sistem Pertanaman: HATI-HATI Gak Paham, Gak Cuan!
Pengelolaan Limbah Peternakan Broiler, Bisa Jadi Pupuk Pertanian AUTO CUAN‼️
Переглядів 1242 місяці тому
Pengelolaan Limbah Peternakan Broiler, Bisa Jadi Pupuk Pertanian AUTO CUAN‼️
Perangkap Kuning: Basmi Lalat Buah Ampuh dan Murah, Ini Tutorialnya!
Переглядів 1163 місяці тому
Perangkap Kuning: Basmi Lalat Buah Ampuh dan Murah, Ini Tutorialnya!
Cara Mudah Kendalikan OPT Jagung, Petani Full Senyum!
Переглядів 843 місяці тому
Cara Mudah Kendalikan OPT Jagung, Petani Full Senyum!
Tips Produksi Kopi Makin Cuan: Karat Daun Harus Dihempaskan‼️
Переглядів 1153 місяці тому
Tips Produksi Kopi Makin Cuan: Karat Daun Harus Dihempaskan‼️
Tutorial Pembuatan Rorak: Lubang Sejuta Manfaat yang Bantu Pertumbuhan Kopi Melesat!
Переглядів 4943 місяці тому
Tutorial Pembuatan Rorak: Lubang Sejuta Manfaat yang Bantu Pertumbuhan Kopi Melesat!
Bocoran Kiat Pengolahan lahan & Persiapan Benih jagung HANYA DI SINI!
Переглядів 1123 місяці тому
Bocoran Kiat Pengolahan lahan & Persiapan Benih jagung HANYA DI SINI!
Cara Optimalkan Ternak Broiler; Terapkan Double Screen Guard di Kandang Sekarang!
Переглядів 3093 місяці тому
Cara Optimalkan Ternak Broiler; Terapkan Double Screen Guard di Kandang Sekarang!
Hama dan Penyakit Cabai Auto Musnah! No Pestisida Kimia, INI KEKUATAN JADAM!
Переглядів 7133 місяці тому
Hama dan Penyakit Cabai Auto Musnah! No Pestisida Kimia, INI KEKUATAN JADAM!
Anti Resah Hadapi Penyakit-penyakit Ayam Layer, Ini Ciri dan Solusinya!
Переглядів 2364 місяці тому
Anti Resah Hadapi Penyakit-penyakit Ayam Layer, Ini Ciri dan Solusinya!
Hama dan Penyakit Cabai Rugikan Ratusan Juta! Atasi Sekarang Sebelum Habis Diserang!
Переглядів 4464 місяці тому
Hama dan Penyakit Cabai Rugikan Ratusan Juta! Atasi Sekarang Sebelum Habis Diserang!
Untung Berlipat! Resep Manajemen Keuangan Usahatani, TINGGAL PRAKTEK!
Переглядів 6874 місяці тому
Untung Berlipat! Resep Manajemen Keuangan Usahatani, TINGGAL PRAKTEK!
Tahapan Lengkap Fermentasi Kakao yang Baik, Petani Auto Cuan!
Переглядів 5 тис.4 місяці тому
Tahapan Lengkap Fermentasi Kakao yang Baik, Petani Auto Cuan!

КОМЕНТАРІ

  • @watinitrenggalek1372
    @watinitrenggalek1372 День тому

    Mohon info bibit kakau nya pak?

  • @sah-ck9oy
    @sah-ck9oy 2 дні тому

    Mbak varietas padi unggul itu ciri2nya bagaimana

  • @Ototeka
    @Ototeka 10 днів тому

    Pembahasan yang menarik

  • @ihsanramdani9390
    @ihsanramdani9390 10 днів тому

    Mntap

  • @maryantoedi479
    @maryantoedi479 10 днів тому

    Varietas apakah itu??

  • @user-lh2nm9kx1q
    @user-lh2nm9kx1q 13 днів тому

    Hoax...

  • @user-lh2nm9kx1q
    @user-lh2nm9kx1q 13 днів тому

    Hoax...

  • @princegie3493
    @princegie3493 21 день тому

    Gas praktekne gonku 😂

  • @user-qd7vh4st9g
    @user-qd7vh4st9g 21 день тому

    😏

  • @serbaotodidak
    @serbaotodidak 21 день тому

    akhirnya tayang juga

  • @safrudindjasa9387
    @safrudindjasa9387 23 дні тому

    👍👍👍👍

  • @wyonopfikri717
    @wyonopfikri717 24 дні тому

    Untuk fermentasi biji kakao apa tidak menggunakan ragi untuk tape ya min

  • @jazzcorner0126
    @jazzcorner0126 Місяць тому

    Bpknya cocok jd penyuluh pertanian nih..ilmunya tinggi tp bhasanya sederhana dan mudah dimengerti.

  • @mohferishodikin9290
    @mohferishodikin9290 Місяць тому

    Mas ryan malang mana ya boleh minta nomer wa.nya

  • @JawaraTv
    @JawaraTv Місяць тому

    Mantap petani muda

  • @bawifarmbroiler
    @bawifarmbroiler Місяць тому

    Hadir mas, moga sukses selalu

  • @hanshanse
    @hanshanse Місяць тому

    Aq yo wong trenggalek pakde..bagian watulimo prigi

  • @muhammadjimirahman7862
    @muhammadjimirahman7862 Місяць тому

    Nggak pakai garam om?

  • @user-sk2oi7kd4e
    @user-sk2oi7kd4e Місяць тому

    BLI BBIT D MNA PK

  • @MuhammadArjunaputra-q2c
    @MuhammadArjunaputra-q2c Місяць тому

    Klo phon yg lbh 20thn gmn cara pupukx

  • @PutuDikta-rx1fb
    @PutuDikta-rx1fb Місяць тому

    Saya salut sama pengambilan videonya bli.. Sukses selalu chanellnya bli bagus. Salam dari bali

  • @jalermantondang5195
    @jalermantondang5195 Місяць тому

    Kalau penjelasan seperti ini disampaikan pd acara kelompok tani akan ditinggalkan anggota keluarga.tani dan yg tinggal hanya tutor yg terlalu pintar teori apalagi dgn istilah asing. Petani tdk butuh teori tapi kerja nyata. Petani itu bukan mahasiswa yg menginginkan ijazah

  • @Jejenrahayu199
    @Jejenrahayu199 Місяць тому

    Gimana cara nya biar gak di makan 🐿️ tupai

    • @della-pu2mb
      @della-pu2mb Місяць тому

      Setuujuu.. ikut nunggu jwbn

    • @burnot8312
      @burnot8312 Місяць тому

      pasang perangkap tikus yg model kaya sangkar, saya pke itu udh mulai berkurang tupainya

  • @twelveaksepat6941
    @twelveaksepat6941 2 місяці тому

    alamat peternakannya dimana kak? mau belajar kesana

  • @user-fs9zz6wp1v
    @user-fs9zz6wp1v 2 місяці тому

    Alhamdulillah kakao saya tidak pernah kena hama. Saya cuma potong ranting kecil..dan pemupukan. + dengan ikan dibusukan secara permentasi sebagai pupuk protein

  • @alfriantofficial
    @alfriantofficial 2 місяці тому

    bg yang cocok utk 800+ mdpl.. klon yg mna?

    • @bertani.academy
      @bertani.academy Місяць тому

      Untuk yang diatas 800 mdpl dapat ditanami Jenis benih kopi robusta dengan jenis klon ajuran kementan seperti BP 42, BP 234, BP 288, BP 358, BP 409, BP 234, BP 436, BP 534, BP 936, BP 939 dan SA 203, jika diatas 900+ mdpl bisa ditanami jenis benih kopi arabika dengan beberapa varietas seperti Arabika Gayo-1, Sigararutang, Ateng.

  • @AriKambar-rc6wc
    @AriKambar-rc6wc 2 місяці тому

    😊

  • @Heri_Poernomoe
    @Heri_Poernomoe 2 місяці тому

    Selamat untuk petani kakao harga lagi melambung, saya petani jeruk harga lagi Anjlok teejun bebas 😃

  • @agunggunawan9679
    @agunggunawan9679 2 місяці тому

    Masih ada yg kurang klo panen usahan jgn di puter jadi gosong pakai sengget/gunting

  • @nurfaizin2120
    @nurfaizin2120 2 місяці тому

  • @akhmadtahir1141
    @akhmadtahir1141 2 місяці тому

    Makasih atas berbagi ilmunya

  • @edytglofficial4913
    @edytglofficial4913 2 місяці тому

    Ijin mampir bang sambil bawa paket komplit dan terimakasih sudah berbagi ilmu dan pengalaman tentang beternak broiler salam kenal sehat dan sukses selalu bang🙏🙏👍👍

  • @renaldiardinata12
    @renaldiardinata12 2 місяці тому

    Nama aplikasinya apa?

  • @sodiackagustinus3799
    @sodiackagustinus3799 2 місяці тому

    Pengen tau pengelolaan lahan tani cabai

  • @GuruTani75
    @GuruTani75 2 місяці тому

    Mantaab sangat bermanfaat untuk petani kakao kita...sejahteralah petani kakao kita...majukan petani kita majulah Indonesia kita

  • @darsunhidayat4378
    @darsunhidayat4378 2 місяці тому

    Ada info bibit kakao min untuk area Kalimantan?

  • @darsunhidayat4378
    @darsunhidayat4378 2 місяці тому

    Bibitnya susah dapatnya...

  • @aktifgunawan6508
    @aktifgunawan6508 2 місяці тому

    Boleh tau, berapa karyawan yg dibutuhkan utk lahan 30 hektar

  • @Bee-kx9gl
    @Bee-kx9gl 2 місяці тому

    Terima kasih telah berbagi informasi yang menginspirasi 👍👍🙏🙏

  • @batampolo7743
    @batampolo7743 2 місяці тому

    Dan merubah semua batang akar dan daun dan buah

  • @batampolo7743
    @batampolo7743 2 місяці тому

    Kalau pengalaman saya cuma sehat tahu garam satu kilo persatu pohon

  • @sigitpamungkaspamungkas7187
    @sigitpamungkaspamungkas7187 2 місяці тому

    Mas maaf nderek tanya,untuk pemberian minum di tambah desinfektan itu untuk pencegahan atau pengobatan

  • @fitriizza4742
    @fitriizza4742 2 місяці тому

    keuren abizzzz klp kita. di balik layar mah diem aja wkwkkw

  • @nellimaritosimbolon2572
    @nellimaritosimbolon2572 2 місяці тому

    Uhuiii ada sayaaaa🤩

  • @ArifRahman-uw7zt
    @ArifRahman-uw7zt 2 місяці тому

    Mantap pak... Sangat Menginspirasi bagi saya pribadi.trima kasih.

  • @desgumay-qu2ml
    @desgumay-qu2ml 2 місяці тому

    Pak minta no wa pak sukamto

  • @djoebibit
    @djoebibit 3 місяці тому

    Menit 04:48 apakah betul sulfurnya 25 kg ? Dan 1,5 kg garam? Karena sy lihat di video tdk sebanyak itu.

    • @bertani.academy
      @bertani.academy 3 місяці тому

      iya pak memang di video hanya sample saja, namun di narasi itu sudah kita hitung takarannya untuk membuat 100 liter jadam sulfur

  • @djoebibit
    @djoebibit 3 місяці тому

    Coba buat yg sdh jadi dan jual di marketplace mas. Karena tdk semua petani sempat untuk membuatnya.

  • @heriisworo2507
    @heriisworo2507 3 місяці тому

    IZIN MINTA KONTAK MAS RAYNDRA... DARI SUMUT, KOTAPINANG