Belum Banyak Yang Tau Rahasia, Bagaimana Menciptakan Air Ajaib Terbaik Untuk Kehidupan Tanaman

Поділитися
Вставка
  • Опубліковано 18 вер 2024
  • Subscribe channel ini klik : bit.ly/2YfFFvw
    Judul : Rahasia Bagaimana Menciptakan Air Ajaib Terbaik Untuk Kehidupan Tanaman Petani
    Link buku parenting Adi W Gunawan : bit.ly/2T3HNne
    -----------------------------------------
    Penjelasan Singkat :
    Air merupakan salah satu kebutuhan primer bagi semua makhluk hidup. Bahkan menurut referensinya, air menyusun 70 hingga 90 % dalam komposisi tubuh makhluk hidup, dan berlaku juga pada tanaman. Keberadaan air pasti tidak lepas dalam proses kimia yang terjadi pada tubuh tanaman sendiri. Dalam proses fotosintesis di dalam daun, air merupakan salah satu molekul yang muntlak diperlukan untuk menghasilkan karbohidrat.
    Selain itu juga, melalui air, kita dapat memberikan berbagai perlakuan pada tanaman kita, misalnya penyiraman, pemupukan terumata pupuk foliar ya sahabat tani, kemudian pengocoran, hingga pemberian pestisida seperti insektisida dan fungisida. Mengingat fungsi air yang begitu besarnya bagi tanaman, itu sebabnya memastikan air yang kita berikan memiliki kualitas terbaik akan membuat tanaman kita pastinya akan tumbuh lebih baik juga.
    Maka didalam video ini, penyuluh pertanian lapangan akan memberikan materi penyuluhan pertanian yang mungkin belum banyak diketahui petani yaitu tentang kristal air yang terbentuk dari responnya pada kata berdasar pada penelitian Masaru Emoto. Dengan pembawaan yang santai dan penuh candaan, mudah mudahan sahabat tani terhibur sekalian mendapat ilmunya juga.
    ------------------------------------------
    VIDEO LAINNYA
    Manfaat unsur hara nitrogen : • Seri Pemupukan Ke-3. P...
    Manfaat unsur hara fosfor : • Seri PEMUPUKAN 4. Apa ...
    Manfaat unsur hara kalium : • Seri Pemupukan 5#. Man...
    ----------------------------------------
    My Gears & Medias :
    Rode Videomic Rycote & Pro
    Canon 80D & 600D
    Samsung M31
    Lensa Canon 10-22mm USM & 18 - 200mm IS
    Travor LED Lighting
    Taffstudio lighting
    ----------------------------------------
    Salam Penyuluh Pertanian Lapangan
    Rizali Anshar, S.ST, MM
    Untuk kerjasama konten / keperluan penting terkait
    Telp : 085245631700
    Email : rizalifarming@gmail.com Untuk permintaan narasumber (seminar / pelatihan) dan sponsorship
    Hubungi : WA 085245631700 (Admin)

КОМЕНТАРІ • 816

  • @akbarsyahrin5110
    @akbarsyahrin5110 3 роки тому +56

    Ajaran kakek saya, "ketika menanam tanaman sering-sering bersholawat." Subhanallah.

  • @hansnasution7893
    @hansnasution7893 3 роки тому +20

    Beliau ini wajib diapresiasi. Ayo kita bikin besar youtube beliau biar ndk cuma artis ndk mutu yang dapat apresiasi.

  • @arifyogaprawira9986
    @arifyogaprawira9986 3 роки тому +6

    Masya allah, barrakallahu pak PPL saya salut dgn penjelasan bapak bukan hanya masalah tani saja tapi pertanian yang universal... salut pak PPL 👍👍, bravo para petani....

  • @iwaagungpermana9567
    @iwaagungpermana9567 3 роки тому +9

    alhmdllh,stlh sy nonton chanel anda ,saya jd lbh percaya diri untuk menjadi seorang petani, karna dlm bidang pertanian saya pemula

    • @PenyuluhPertanianLapangan
      @PenyuluhPertanianLapangan  3 роки тому

      Terima kasih banyak. mudah mudahan channel ini bisa berikan kebermanfaatan untuk anda dan teman temannya juga dan salam tani.

  • @alanchester2833
    @alanchester2833 3 роки тому +6

    saya sangat setuju dengan ulasan video ini, karena dalam keseharian tradisi kami juga menerapkan hal tersebut, "tumpek wariga" adalah hari dimana kami melakukan upacara khusus untuk tanaman, memanjatkan syukur kepada tuhan atas karunia tanaman yang subur, terima kasih pak atas uraian ilmu pengetahuannya semoga channel ini semakin berkembang dan banyak petani yang mendapatkan informasi yang tepat..

  • @riyyanafamily
    @riyyanafamily 3 роки тому +8

    Subhanalloh... Pantesan almarhum bapakku slalu ngajarin bacain sholawat sambil berkeliling memantau padi di sawah...

  • @mango5114
    @mango5114 3 роки тому +8

    saya hanya lulusan SD alhmdllh dapt ilmu yg bermanfaat dari semua chnl" yg anda share.... mksh byk semoga sehat sllu... amiin...

  • @dediiwan9841
    @dediiwan9841 2 роки тому +3

    Alhamdulillah,di video ini semakin jelas makna apa itu air ajaib. Ternyata air bisa ajaib jika di awali dengan kalimat baik. Semisal berdo'a,mengucapkab Bismillah di awal setiap awal melakukan kegiatan sehari hari. Terima kasih Pak Rizal atau penjelasannya...
    🙏🙏🙏🙏

  • @suyudbinsarino7683
    @suyudbinsarino7683 3 роки тому +2

    Alhamdulillah.info dari BPK PPL tentang air yg luar biasa ajaibnya tak aku bayangkan keajaiban air.tapi tidak semua orang mengetahuinya walkhasil berkat presentasi BPK PPL.kini aku lebih oftimis tentang keajaiban tentang air semoga banyak berkahnya Aamiinn

  • @sapdhanichandrawarsa6400
    @sapdhanichandrawarsa6400 3 роки тому +4

    Subhanallah benar2 nyentuh ke hati, Insya Allah saya akan terapkan ilmu yg mas ajarkan, terima kasih mas

  • @abdulcholiq6176
    @abdulcholiq6176 2 роки тому +3

    Ilmu yg sangat mahal, terima kasih pak penyuluh, moga makin berkah

  • @thebest888
    @thebest888 2 роки тому +1

    Trm ksh sangat bermanfaat skli infrmsinya.
    Semoga Bpk sklrga & pemirsa yg menyaksikan video ini mndpt amal jariyah kebaikan dr smua ini.
    Aamiin

  • @ardanbaihaki2744
    @ardanbaihaki2744 3 роки тому +2

    mantap pak..gali terus ilmu pertanian yang ramah lingkungan ..yg akan me edukasi petani dan masyarakat banyak..
    mudah2an nanti bisa diangkat jadi mentri pertanian

  • @arief_mu
    @arief_mu 3 роки тому +2

    Luar biasa, penuh edukasi video2nya bos, "lumayan berkualitas" 👍, dapat 2 ilmu bertani n mendidik anakku yg masih kecil. Trus brkreasi sy ikuti terus☺

  • @suswondolilik9930
    @suswondolilik9930 Рік тому +1

    subkhanallah trimakasih pak ulasanya. sangat setuju sekali dan dpt membuka rahsaia dibalik tabir doa dan air itu sendiri.

  • @wellisaja6932
    @wellisaja6932 3 роки тому +3

    Iya benar. Air, gunung, awan, dan lainnya semua itu adalah makhluk Allah. Dia patuh akan perintah-Nya.
    Dengan cara yang tepat (doa) dia akan memberikan nilai "lebih" dari air biasa.
    Nice one, selayaknya apapun bidang kehidupan kita tekuni kepada Allah kita bermohon untuk hasil terbaik (doa).
    Semoga jadi pembelajaran bagi semua penikmat channel ini.

  • @FadoL-me9ho
    @FadoL-me9ho 3 роки тому +4

    8:37 karena yang saya besarkan sepenuh hati seperti anak sendiri 👏😁🤜🤛

  • @supriadisupriadi846
    @supriadisupriadi846 3 роки тому +2

    Sangat2 bermanfaat bagi ptani/menambah wawasan dlm pertanian.

  • @EndiSembiring-pd3cq
    @EndiSembiring-pd3cq Рік тому +1

    Mantap sekali. Semoga anda temukan jalan yang LURUS dan TERANG. Amin.

  • @gpusakaramaCHANNELid
    @gpusakaramaCHANNELid 2 роки тому +1

    Setuju pak PPL.. wajib berDoa, dan Ikhtiar, lalu serahkan kepada Alloh SWT. Aamiin 🤲🤲

  • @Bilal_Syurahbil
    @Bilal_Syurahbil 3 роки тому +1

    MasyaaAllah...banyak ilmu bermanfaat dri chanel ini...semoga sukses dan berkah selalu pak

  • @Restu_Bumi_Solusi
    @Restu_Bumi_Solusi 3 роки тому +2

    Sangat memotivasi pak..tambah semangat dan percaya diri saya merawat tanaman..sukses dan sehat selalu utk bapak..🙏

  • @mnurjalilsmkwikrama1garut990
    @mnurjalilsmkwikrama1garut990 2 роки тому +1

    Bem! Chanel pertanian terbaik di indonesia. Calon mentri pertanian.

  • @cahyadiwardhana963
    @cahyadiwardhana963 3 роки тому +2

    Salah satu amal ibadah yang tidak terputus adalah ilmu yang bermanfaat....
    Trimakasih pak.

  • @aguskholilulwakhid3795
    @aguskholilulwakhid3795 Рік тому

    Aslinya ustad ini 😊😊, trimaksih memberikan ilmu ya pak, semoga menjadikan ladang pahala bagi bapak dan keluarga

  • @zie_won_chanel
    @zie_won_chanel 3 роки тому +3

    semoga bapak selalu di beri kesehatan..biar terus menebarkan kebaikan lwat chanel youtube ini

  • @rupiM.M3566
    @rupiM.M3566 2 роки тому +2

    Terimakasih ilmunya Pak, sangat bermanfaat. Bapak jadi kayak ahli spiritual😀 Good 👍👍👍👍👍👍👍

  • @fjrshodiq8389
    @fjrshodiq8389 3 роки тому +1

    Mantap kak 👍
    Ada yg baru yg saya trima
    Sudah pernah tau penelitian tsb
    Tapi masih terfokus di air yg akan masuk ke tubuh
    Bukan yg dalam tubuh 😄
    Ijin download kak

  • @mitahafiz606
    @mitahafiz606 6 місяців тому

    terimakasih banyak pak rizal sudah berbagi ilmunya.semoga sehat selalu pak rizal.

  • @djokosuprapto1867
    @djokosuprapto1867 3 роки тому +2

    MasyaaAlloh. Barakalloh Kang. Semoga selalu sehat dan tambah sukses. Dan kami doakan semoga tercapai beli mikroskopnya, Al-faatehah. Aamiin.

  • @dianindah7119
    @dianindah7119 3 роки тому +1

    Baru nonton lsg aku subscribe dan klik lonceng.masyAllah,,kereeen.👍🙏👍😎😎
    berarti gak slh aku slma rawat tnmam nyiram nya sambil sholawat.

  • @AbuYahyaSubang
    @AbuYahyaSubang 3 роки тому +3

    Alhamdulillah, ikut belajar bos.

  • @fedrickhardiansyah4297
    @fedrickhardiansyah4297 3 роки тому +1

    Sumpah metode penyampaiannya kereeeeen bgtt, berintegritas.. mudah dipahami 😊 Ilmiah dan ruhaninya kenna bgt.

  • @ellaardhona1264
    @ellaardhona1264 2 роки тому +1

    Ilmu yg bermanfaat. Semoga menjadi amal jariyah....

  • @awocoolleemangga
    @awocoolleemangga 3 роки тому +2

    Masya'allah... Tabarakallah..

  • @kangadangstorechannel8452
    @kangadangstorechannel8452 3 роки тому +3

    He he Alhamdulillah nemu juga video seperti ini mantap

  • @falwaw4
    @falwaw4 Рік тому +1

    Salut.... seperti kajian hidup...

  • @petrusbina5290
    @petrusbina5290 3 роки тому

    Mas..banyak petani terbantu dgn penjelasan mas. Tks mas upahmu besar di surga. Amin amin amin

  • @rahmatpramono8148
    @rahmatpramono8148 3 роки тому +1

    Alhamdulillah semakin semangat bertani, makasih bapak sehat selalu

  • @farhanadimaulana3600
    @farhanadimaulana3600 Рік тому +1

    Semoga sehat sukses dab berkah selalu... Baraakalahu Fiikum

  • @kadekagustina4689
    @kadekagustina4689 3 роки тому +2

    Bags materinya, to ijin nambah sedikit. Tidak hanya air tanaman juga merespon emosi. Emosi melalui katakata negatif dengar tanaman . tanaman juga merespon dengan negatif, seperti daun menguning dan layu.
    Jadi benar yang dikatakan masnya, jadi orang kita harus lebih positif agar mendapatkan kehidupan yang baik

    • @PenyuluhPertanianLapangan
      @PenyuluhPertanianLapangan  3 роки тому

      betul sekali. sprti itu. ketika hidup ini pilihan, maka berpikir positif tentunya adl pilihan yg paling bijaksana ^_^

  • @dodikfirmansyah
    @dodikfirmansyah 3 роки тому +1

    Akhirnya nemu chanel bagus utk pertanian Indonesia
    Semoga berkembang terus channelnya 👍👍👍👍👍

  • @nananghidayat5668
    @nananghidayat5668 3 роки тому +1

    Subhanallah... terimakasih Pa sy dapat banyak pengetahuan

  • @yohanesbaptista4128
    @yohanesbaptista4128 3 роки тому +1

    Wow keren ,mudah mudahan generasi mudah tumbuh dgn optimisme dan kepribadian yg mantap.

  • @akhmadiirwansyah2131
    @akhmadiirwansyah2131 Рік тому +1

    Bagus banar pa ae. Masukan jua sgan uln. Terima kasih bnyk pa ilmu tambahan yg d brikan bapak

  • @punkynurhadi983
    @punkynurhadi983 3 роки тому +1

    Terima kadih utk pencerahannya pak, sek sy br paham knp tanaman hrs diajak bicara spy tumbuh subur ooo ternyata ini rahasianya. kbtln sy sll melakukan dan tanaman ttp sehat dan klu mati sy sedih dan bicara dng mrk
    terimakasih ya pak. Tuhan memberkati 🙏

    • @PenyuluhPertanianLapangan
      @PenyuluhPertanianLapangan  3 роки тому

      siap pak, terima kasih kembali pak ya, mudah mudahan tambah bagus lagi pertaniannya pak ya

  • @abinaariq5276
    @abinaariq5276 3 роки тому +1

    Siiip,, selain kita berusaha kita harus melibatkan yg maha menciptakan

  • @mursalinmursalin4659
    @mursalinmursalin4659 3 роки тому +1

    Mantap pak,ilmu pertanian dapat ilmu menjadi orang tua yg baik jg.trim pak ilmu yg bermanfaat,sukses slalu..

  • @arsyilazyrafalfares2909
    @arsyilazyrafalfares2909 3 роки тому +2

    Penjelasannya sangat jelas,tepat sasaran.. Makasih pakde😊

  • @deaaska5017
    @deaaska5017 3 роки тому +1

    Pantas saja kalau lagi berkebun rasa bahagia selalu hadir.kalau lagi suntuk segera kekebun dan bermain main dengan tanaman menjadi lebih tenang.

  • @nasarudinayub1245
    @nasarudinayub1245 2 роки тому

    Keren, bukan melulu ilmu pertanian, tp jg ilmu2 lain utk kehidupan.

  • @abahstriker937
    @abahstriker937 3 роки тому +1

    Mantap dan sangat bermanfaat bagi kita semua
    Terima kasih atas penyeluhan pertanian. Joss gandhoss

  • @RumahTua-fd7qr
    @RumahTua-fd7qr 6 місяців тому +1

    Mksh ilmunya pak

  • @parjaninasa6750
    @parjaninasa6750 Рік тому +1

    Mantap mas.sambil memasukan ilmu agama.
    Dan ilmu pengetahuan.
    Mantap .❤❤❤❤❤

  • @sabandibkl8867
    @sabandibkl8867 Рік тому +1

    Terima kasih, telah berbagi ilmu pak 👍👍

  • @sopianmik9349
    @sopianmik9349 3 роки тому +1

    Terima kasih khotbah nya

  • @JekiJai
    @JekiJai 3 роки тому

    ada pak adi. jd teringat QLT waktu kecil seminar di sby.

  • @orangtamvan1563
    @orangtamvan1563 3 роки тому +2

    Bermanfaat sekali,semoga menjadi ladang amal amiin..

  • @abhyan5255
    @abhyan5255 3 роки тому +1

    trimahkasih atas ilmunya.. sangat bermamfaat,
    semoga sehat selalu pak

  • @cholisgutil7436
    @cholisgutil7436 Рік тому +1

    terima kasi telah mamberikan ilmu yg baik..saya cman bisa apresiasi pke like dan subscibe aj..dan saya yakin allah apresiasi dengan keberkahan dan kesejahtraan buat anda..amin 3

  • @yantoanto2889
    @yantoanto2889 3 роки тому +1

    tdk salah setiap sya menyiram tanaman anggur sya dg di iringi sholawat dan basmalah, dan hasil buahnya mantap, akhirnya terjawab di vidio ini.

  • @johaniswowor5593
    @johaniswowor5593 3 роки тому +1

    Terimakasih ilmunya ... selalu nyimak materinya .... hebat and luar biasa 🙏🙏🙏

  • @limbongsaudara4249
    @limbongsaudara4249 3 роки тому +1

    Mantap betul pak ilmu yang bapak bagikan ini
    Semoga bapak tetap semangat berbagi Ilmunya dan sehat selalu
    Amiin

  • @alimiusalimius3370
    @alimiusalimius3370 3 роки тому

    Sangat bagus pak? Apa yg bpk jelaskn sangat senang sy terima sebagai ilmu baru yg bisa merubah karakter kita dari yg kurang baik menjadi lbh baik.

  • @pangeranpangeran508
    @pangeranpangeran508 3 роки тому +1

    Alhamdulillah,,,,sangat senang Chanel bpk ,,,,thanks🙏🙏

  • @kodirrizki3105
    @kodirrizki3105 3 роки тому

    Alhamdulillah banyak bermanfaat dan menambah ilmu di chanel ini

  • @ansarrizki6670
    @ansarrizki6670 3 роки тому +1

    Ilmu bermanfaat sekali terimakasih saudara,smoga sehat selalu

  • @johnblue6391
    @johnblue6391 3 роки тому +4

    mantap ilmunya pak👍.... saling berbagi indah

  • @shedloblack7250
    @shedloblack7250 3 роки тому +1

    Semoga pk. Rizali sehat selalu dan ilmunya bermanfaat bagi kami para petani....aminnnn

  • @evimuryadi2607
    @evimuryadi2607 2 роки тому +1

    Ku suka sekali

  • @edirestuibu1769
    @edirestuibu1769 9 місяців тому +1

    Ijin ikut belajar pak 🙏

  • @rusmanrusman3790
    @rusmanrusman3790 3 роки тому +1

    BETUL,,, SEGALA, SESUATU, PENYEBAB, SEMBUH, SYIRIK SEMBUH/BAGUSNYA SESUATU ATAS KUASA ALLOH SWT

  • @edmondusluhat2579
    @edmondusluhat2579 3 роки тому +1

    Thank you, God blesss you.

  • @slametriadi6887
    @slametriadi6887 3 роки тому

    Aamiin...... Sangat berkesan manfaat air disertai do'a 🙏🙏

  • @karsononono6206
    @karsononono6206 3 роки тому +1

    terimakasih bapak PPL informasinya sangat bermanfaat

    • @PenyuluhPertanianLapangan
      @PenyuluhPertanianLapangan  3 роки тому

      Nggih sama sama. mudah mudahan video video di channel ini bermanfaat. dan boleh juga kok dishare / bagikan biar yang lain juga dapat manfaatnya. aamiin

  • @iwanpranoto9323
    @iwanpranoto9323 3 роки тому +1

    Pk sampiyan orang mna.
    Enk bgt bhsa and bisa mudah d cerna d phami.
    Sehat sslu and berkah hdupnya.tq for ilmunya.

  • @denikusdini4711
    @denikusdini4711 3 роки тому +1

    bagus skali

  • @sakhasimanjuntak2415
    @sakhasimanjuntak2415 3 роки тому +1

    Sangat bermanfaat ilmu nya pak, semoga bpk dalam keadan sehat dan selalu dalam lindungan ALLAH SWT.
    amiin.

  • @zmykakao2446
    @zmykakao2446 3 роки тому +1

    Smg bermanfaat buat petani seluruh indonesia.
    Slm petani kaltim

  • @abdmajidmajid683
    @abdmajidmajid683 3 роки тому +1

    مشا الله memang saya sudah pernah dengar kekuatan Doa yang di lantarkan ke air olej para peneliti muslim dan itu akan berubah zat kimianya setelah bacain doa doa , dan setelah mendengar penjelasan ini makin yakin , dan akan belajar lebih sabar dan belajar untuk lebih sayang sesama mahluq ciptaan tuhan

  • @mangopikmangopiktea4560
    @mangopikmangopiktea4560 3 роки тому +1

    Intinya setiap kita mau melakukan aktipitas apapun awalilah dengan do'a... Terimakasih

  • @mujarnosodik1789
    @mujarnosodik1789 3 роки тому +1

    Subhanallah...luar biasa ilmunya mas...filsofinya sgt dalam dan mantap trimakasih majuterus canelnya y mas?

    • @PenyuluhPertanianLapangan
      @PenyuluhPertanianLapangan  3 роки тому

      Terima kasih banyak. mudah mudahan video channel ini bisa berikan kebermanfaatan untuk anda dan teman temannya juga dan salam tani.

  • @muhamadabduh4863
    @muhamadabduh4863 3 роки тому +1

    Luar biasa ilmunya. Thnx sdh berbagi

  • @putrifahrisah7412
    @putrifahrisah7412 3 роки тому +1

    Banda Aceh hadir bng,semoga sehat selalu bng.

  • @Suhendar67S
    @Suhendar67S Рік тому +1

    Wah mantap 👍 nih keren

  • @pangeranpangeran508
    @pangeranpangeran508 3 роки тому +1

    Terimakasih byk pak ilmu yg sangat bermanfaat🙏

  • @utthaciinagha3730
    @utthaciinagha3730 3 роки тому +1

    allhamdulillah tambh ilmu lagi

  • @syawaluddinnasution2000
    @syawaluddinnasution2000 3 роки тому +1

    ALHAMDULILLAH DIPER TEMUKAN DENGAN CHANEL INI.

  • @ainxjts305
    @ainxjts305 3 роки тому +1

    hadir
    berasa mendengat siraman rohani pak...

  • @pengentaugak922
    @pengentaugak922 2 роки тому

    sangat menyenangkan belajar .. semoga saya jadi asisten Socfindo

  • @elfirahmi8480
    @elfirahmi8480 2 роки тому

    Siap ustat... Mantap

  • @pengajiangusbaha1570
    @pengajiangusbaha1570 Рік тому +1

    Berbahagialah jadi petani,
    karena semua orang makan hasil petani

  • @pesonadesafarmpdf3107
    @pesonadesafarmpdf3107 3 роки тому +1

    Trimakasih ilmunya.semoga bermanfaat

  • @syamsulbahari8163
    @syamsulbahari8163 3 роки тому +1

    Mantap pak PPL, mksh udah sharing pengetahuannya

  • @БениРпаюги
    @БениРпаюги 3 роки тому +1

    Semoga kita semua di barakahi oleh Allah, terutama yang bikin video, Ilmu nya berkah dan bermanfaat serta menjadi pahala yang terus menerus/jariyah.

  • @nuryadin.25
    @nuryadin.25 Рік тому +1

    Trimakasih abang , jadi saya tahu😊

  • @tiyangsaechannel523
    @tiyangsaechannel523 3 роки тому +2

    Terimakasih untuk ilmunya Pak.. 🙏🙏

  • @anissafitri5480
    @anissafitri5480 3 роки тому +1

    mantul sekali cocok banget ilmunya

    • @PenyuluhPertanianLapangan
      @PenyuluhPertanianLapangan  3 роки тому

      Terima kasih banyak. boleh dishare/bagikan juga kok videonya. mudah mudahan video channel ini bisa berikan kebermanfaatan untuk anda dan teman temannya juga dan salam tani.

  • @amir7419
    @amir7419 3 роки тому +1

    Masya Alloh tabarokalloh atas ilmuny.. sy jg menganggap tanaman2 sy sbg "malika
    " 😁

  • @ATAPORGANIK1502DKS
    @ATAPORGANIK1502DKS 3 роки тому +1

    Insya Allah saya praktekan dirumah🙏👍 ..meskipun hanya tanaman dalam pot.