KOMPAK !! WARGA DESA NELAYAN KALIMANTAN TIMUR SANGAT RUKUN - Petualangan Alam Desaku - Cerita Desa

Поділитися
Вставка
  • Опубліковано 19 вер 2024
  • #desa #kampung #ceritadesa
    KOMPAK !! WARGA DESA NELAYAN KALIMANTAN TIMUR SANGAT RUKUN - Petualangan Alam Desaku - Cerita Desa
    ✨ Sahabat desa ✨
    Konten video cerita desa Indonesia kali ini akan melanjutkan Kembali petualangan Habib dan Zahwa desa untuk berkunjung dan berpetualang ke salah satu pedesaan dan perkampungan di Indonesia. Desa dan kampung di Indonesia menyediakan pemandangan alam pedesaan seperti sawah, bukit, gunung, dan rumah warga desa dan masyarakat kampung yang sangat indah dan langka. Suasana di desa sangat langka dan jarang ditemukan di kota. Suasana desa dan kampung di Indonesia masih asri, alami, sejuk, dan nyaman. Warga desa dan warga kampung biasa tinggal di perbukitan, persawahan, dan pegunungan dengan suasana alam desa yang asri. Suasana desa dan perkampungan akan membuat kita rindu, kangen, dan serasa Kembali hidup ke desa dan kampung pada jaman dahulu saat kita kecil dan hidup di desa. Suasana desa dan kampung jaman dulu akan selalu teringat sebagai pemandangan yang indah.
    📍 Kali ini Cerita Desa Indonesia akan menyusuri suasana desa / kampung di Desa Tanjung Batu, Kabupaten Berau, Provinsi Kalimantan Timur. Lautan adalah surga bagi banyak mahluk hidup. Warga desa tanjong batu, di kabupaten berau, Kalimantan timur ini adalah sebagian kecil masyarakat desa yang menggantungkan hidup di lautan. Bangunan rumah kayu berdiri tegak di atas pantai dengan arus yang tenang. Sinar terik matahari seakan menjadi lampu bagi para nelayan di desa tanjong batu saat menangkap ikan dan rajungan. Sobat desa, suasana pagi di perkampungan nelayan ini sangatlah tenang dan damai. Ombak pagi serasa memberikan salam pembuka bagi setiap orang di sekitarnya. Tiang - tiang pondasi rumah yang terbuat dari kayu seakan menjadi saksi ramahnya lautan di Tanjung batu ini kepada setiap mahluk di sekitarnya.
    🌎 Lokasi Google Maps
    goo.gl/maps/jC...
    Semoga konten video cerita desa Indonesia bisa menjadi hiburan, tuntunan, motivasi, inspirasi, edukasi, dan menjadi pengobat rasa rindu terhadap suasana kampung halaman seperti jaman dahulu. Desa dan kampung yang masih asri, alami, tradisional, dan kearifan local dan budaya yang terjaga membuat suasana desa layak dibanggakan. Keramahan warga, makanan desa yang unik, dan kesopanan warga desa menjadi ciri khas warga pedesaan.
    🔰 Cerita Desa Indonesia diproduksi dibawah pengawasan dan bimbingan Universitas Pemuda Desa Indonesia (UNIDES). Sebuah Lembaga Pendidikan non formal berbasis masyarakat yang bergerak di bidang pemberdayaan masyarakat desa, utamanya pemuda desa di Indonesia 🔰

КОМЕНТАРІ • 18

  • @tvtaniternakhcs8045
    @tvtaniternakhcs8045 Рік тому +2

    Nyimak komplit desa nelayan, makasih info oke salam kawan baru

    • @ceritadesaindonesia
      @ceritadesaindonesia  Рік тому

      Siap, makasih kak.. moga bermanfaat ya, bisa nambah pengalaman ttg desa nelayan.. hehe..
      salam kenal kak

  • @sumargono77
    @sumargono77 Рік тому +1

    Hadir

    • @ceritadesaindonesia
      @ceritadesaindonesia  Рік тому

      Mantap, makasih sudah selalu hadir Kak..
      Salam satu desa, sukses selalu

  • @hazimalichannel
    @hazimalichannel Рік тому +1

    Mantap...desa nelayan yg inpiratif..semangat berkarya saudaraku💪💪💪☺️👍

    • @ceritadesaindonesia
      @ceritadesaindonesia  Рік тому +1

      Mantap, makasih sudah selalu hadir Kak..
      Salam satu desa, sukses selalu

  • @bungadesa547
    @bungadesa547 Рік тому +1

    Terima kasih sharingnya jadi tahu nelayan di kalimantan

  • @wahyudiyudi4953
    @wahyudiyudi4953 Рік тому

    Dolane soyo adoh..mantap mase

  • @krisnachenlpdesaan9539
    @krisnachenlpdesaan9539 Рік тому +1

    Tasikmalaya hadir

    • @ceritadesaindonesia
      @ceritadesaindonesia  Рік тому

      Mantab nih Om Krisna dari Tasikmalaya selalu absen..
      makasih ya Om, moga sehat selalu dan sukses Om Krisna dan keluarga.. aamiin

  • @feringevlog
    @feringevlog Рік тому +1

    Terima kasih kak 🙏 masih diajak jalan - jalan di kalimantan timur🤗 istimewa kak 👍

    • @ceritadesaindonesia
      @ceritadesaindonesia  Рік тому +1

      Mantap, makasih sudah selalu hadir Kak..
      Salam satu desa, sukses selalu

    • @feringevlog
      @feringevlog Рік тому

      @@ceritadesaindonesia terima kasih kembali kak 🙏 Aamiin 🤲

  • @Mujionochannel
    @Mujionochannel Рік тому +1

    Ku ikuti channel ini ingin belajar nada bernarasi yang enak di dengar dan mudah di pahami 👍🙏🏻

  • @pancuranemas8989
    @pancuranemas8989 Рік тому +1

    Wiiihhh ga ngajak2 ke kalimantan😅sukses truus yah amin🤲😁

    • @ceritadesaindonesia
      @ceritadesaindonesia  Рік тому

      Hehe.. Perjalanan dadakan itu Kak, jadi kurang persiapan dengan matang..
      aamiin, sukses juga untuk Pancuran Emas