CARA MUDAH MEMBUAT PUPUK SENDIRI ✅ | Tutorial Lengkap dengan Bahan dan Dosisnya 🔥🔥🔥

Поділитися
Вставка
  • Опубліковано 7 вер 2024
  • CARA MUDAH MEMBUAT PUPUK SENDIRI ✅ | Tutorial Lengkap dengan Bahan dan Dosisnya 🔥🔥🔥
    Bismillah
    BAHAN DAN CARA PEMBUATAN PUPUK KANDANG FERMENTASI
    Hari ini MinDur berbagi tentang Pembuatan Pupuk Kandang Fermentasi Kapasitas (1 Ton / 1000Kg)
    BAHAN-BAHAN:
    1. Kohe mentah 1 karung 40Kg, 1 Ton butuh 25 Karung
    2. Karung (untuk wadah Kohe 25 buah)
    3. EM4 1 Liter
    4. Molase atau tetes tebu 1 Liter
    ALAT:
    1. Bak kapasitas 50 Liter
    2. Plastik atau terpal
    3. Gayung
    CARA PEMBUATAN:
    1. Masukkan Kohe kedalam karung kapasitas 40Kg, kohe dalam keadaan sedikit basah ya, bila kohe kering, siram air terlebih dulu, tidak perlu banyak, asalkan lembab
    2. Masukkan Air 50 L kedalam Bak dan campurkan EM4, Molase, diamkan campuran tersebut min 30 menit
    3. Tuangkan setiap 1 karung Kohe dengan 1 gayung cairan diatas, campur dan ikat Karung setelah nya tutup dengan terpal/plastik diamkan dan jangan terkena sinar matahari langsung +/- 1 Bulan, Lebih lama lebih bagus
    4. Kohe Fermentasi dikatakan matang jika sudah tidak berbau, kadar air berkurang, warna semakin gelap, tidak terasa panas
    5. Selamat Mencoba

КОМЕНТАРІ • 15

  • @UkungTV
    @UkungTV 3 місяці тому +2

    Terimakasih bang sudah berbagi cara fermantasi kohe
    Sangat bermanfaat

  • @TheWayahbagelen
    @TheWayahbagelen 3 місяці тому +1

    ❤😊 ms Mindur telat hadir saya akh nicb😂 Pak Ihsan luar biasa

  • @fikriaja5394
    @fikriaja5394 3 місяці тому +1

    Baiknya memang perlu dicairkan dulu di tempat terpisah molasenya soalnya kentel banget biar lebih merata. Terima kasih atas tutorialnya, Sukses selalu 😁

  • @TheWayahbagelen
    @TheWayahbagelen 3 місяці тому +1

    Ms Mindur itu kohenya biasa kl kotoran kambing kan kebawa ranting2 sisa makanannya apa bisa ikut hancur busuk ketika didekomposisi dgn em4

  • @jemberbangsalsari5142
    @jemberbangsalsari5142 3 місяці тому +1

    Apakah bisa menggunakan kohe lainnya? Misal sapi atau ayam?

  • @suwandirachmat-ek1gp
    @suwandirachmat-ek1gp 3 місяці тому +1

    Murah bgt kohe 1 karung 5 rb dot4ku 13 rb sampe lokasi

  • @lgwawan17
    @lgwawan17 3 місяці тому +1

    Belum di giling 5 ribu