Mencoba menjalankan servo driver merk Yaskawa tipe SGDL-08AS. Ada penjelasan singkat juga mengenai cara kerjanya. Jika tidak berkenan menonton penjelasan teknisnya, bisa langsung loncat ke menit 14:50 untuk melihat percobaannya.
@@au10tic45 Yang tipe SGDL-AS, dia untuk speed control. Nggak ada direction, berputar hanya satu arah. Sinyal untuk speed berasal dari tegangan external yang variable. Bisa dari controller atau dari potensiometer. Untuk membalikkan arah putaran dengan cara membalikkan polaritas sinyal speed reference tadi. Kalau untuk position control, model SGDL-AP. Yang AP ada input pulsa dan direction. Putaran bisa bolak balik, speed tergantung pulsa dan settingan electronic gear di dalam driver sendiri.
Kalau yang dimaksud adalah Pin 1 dan 2 pada terminal CN1, saya belum pernah mengukur arusnya. Ini adalah pin untuk referensi torsi saat servopack difungsikan sebagai torque control. Dengan menggunana voltage divider dengan sebuah potensiometer, maka tegangannya akan bisa diatur, dan tegangan inilah yang menjadi referensi untuk kontrol torsi. Adapun arusnya dibatasi oleh resistor pada voltage divider tersebut. Coba buka manual book pada link di deskripsi, di halam 70 disebutkan tegangannya berapa.
Saya punya ac servomotor...tapi drivernya rusak....servo tsb digunakan untuk sliding kanan kiri mesin milling saya....yang saya tanyakan adalah saya butuh driver yg seperti apa ya???
Hi. Have you tried SigmaWin+ ver. 5? The servo in the video which is for speed and torque control does not receive pto from the controller. It receives analog signal instead. But for the other model with AP (P for Position Control) letter in the end of the model number it receives PTO from the controller which is pulse and sign/direction.
bang, saya ada servotype SGDB-20ADS, lampu alarm(eror) nyala terus dan sudah saya coba matikan daya trus sya on lagi tapi tetap saja indikator alarm tetap menyala. mohon pencerahannya bang
Maaf sebelumnya, saya belum pernah ngomprek model itu. Kode error-nya apa ya? Silakan mengacu ke manual book pada link berkut (link masih berfungsi saat komentar ini dibuat), silakan lihat di halaman 129, dengan melihat kode error-nya, insya Allah bisa didiagnosa. www.yaskawa.com/delegate/getAttachment?documentId=TSE-S800-16&cmd=documents&documentName=TSE-S800-16E.pdf
Yang belakangnya AS itu untuk speed atau torque, yang belakangnya AP untuk position. Silakan lihat di manual book-nya. mobile.yaskawa.com/delegate/getAttachment?documentId=TSE-S800-15&cmd=documents&documentName=TSE-S800-15C.pdf
@@dairolltehnik7992 Bisa dilihat di link ini. id.misumi-ec.com/linked/img/maker/misumi/common/el/images/A2-172-web-images/06i-G1-067-01_opt.jpeg Sebenarnya bisa dicari berdasarkan manual book di atas Pak.
@@jeym5948 Saya belum coba yang AP. Tapi menurut manualnya, drivernya bisa menerima sinyal pulsa untuk posisi dan sinyal direction untuk arah putaran. Jadi sepertinya bisa (saya belum coba)
@@lu5xph Qué servo quieres usar? Me refiero a marca y tipo? Usas Yaskawa como en el video? (What servo do you want to use? I mean brand and type? Do you use Yaskawa as in the video?)
saya tertarik dengan pembahasan servo yaskawa,.... 1. tolong di perbanyak ya pembahasannya mengenai servo yaskawa 2. tolong bikinin dong totorial servo yaskawa untuk konek ke cnc router dengan software mach3 thx
Mencoba menjalankan servo driver merk Yaskawa tipe SGDL-08AS. Ada penjelasan singkat juga mengenai cara kerjanya.
Jika tidak berkenan menonton penjelasan teknisnya, bisa langsung loncat ke menit 14:50 untuk melihat percobaannya.
Mantabs bro...kl bisa tlg dijelasin juga sirkuit drivernya..jd kl Ada masalah bisa service amigos..krn drivernya sering rusak componen nya..
Terima kasih atas dukungannya. :)
Dan terima kasih atas sarannya. Bagus sarannya.
Mantap.. Detail penjelasannya..
Hatur nuhun Kang...
Masih diajar :)
Muchas gracias por tu ayuda
De nada
Gmn cara setting Yaskawa sgdl 04 AP om?
Bang review sgds driver
Maaf, belum bisa, saya nggak ada unitnya.
Maaf, belum bisa, saya nggak ada unitnya.
Siap!bang boleh tanya?wiring step direct nya
@@au10tic45 Yang tipe SGDL-AS, dia untuk speed control. Nggak ada direction, berputar hanya satu arah. Sinyal untuk speed berasal dari tegangan external yang variable. Bisa dari controller atau dari potensiometer. Untuk membalikkan arah putaran dengan cara membalikkan polaritas sinyal speed reference tadi. Kalau untuk position control, model SGDL-AP. Yang AP ada input pulsa dan direction. Putaran bisa bolak balik, speed tergantung pulsa dan settingan electronic gear di dalam driver sendiri.
Saya punya servo sgds 400w butuh wiring ke mach3 bob!bs bntu wiring pinout nya?
Mau tanya yang masuk ke pin 1 dan 2 berapa ampere mas
Kalau yang dimaksud adalah Pin 1 dan 2 pada terminal CN1, saya belum pernah mengukur arusnya. Ini adalah pin untuk referensi torsi saat servopack difungsikan sebagai torque control. Dengan menggunana voltage divider dengan sebuah potensiometer, maka tegangannya akan bisa diatur, dan tegangan inilah yang menjadi referensi untuk kontrol torsi. Adapun arusnya dibatasi oleh resistor pada voltage divider tersebut. Coba buka manual book pada link di deskripsi, di halam 70 disebutkan tegangannya berapa.
Saya punya ac servomotor...tapi drivernya rusak....servo tsb digunakan untuk sliding kanan kiri mesin milling saya....yang saya tanyakan adalah saya butuh driver yg seperti apa ya???
Lihat datasheet dan manual book motornya, biasanya dicantumkan driver yang kompatibel dengan motor yang bersangkutan.
Kalau yang type SGDV cocok untuk cnc tidak ya mas?
Lihat saja datasheet nya, jika bisa position control, insya Allah bisa dipakai untuk CNC.
Hello brother, can you tell me pls how this sgdl can be programmed or did he receive PTO from a controller? Thanks in advance
Hi. Have you tried SigmaWin+ ver. 5? The servo in the video which is for speed and torque control does not receive pto from the controller. It receives analog signal instead. But for the other model with AP (P for Position Control) letter in the end of the model number it receives PTO from the controller which is pulse and sign/direction.
Pak mau nanya, kalo lampu power yang hijau berkedip" itu kenapa yah🙏 terima kasih
Maaf nanya, kalau dikonek sama plc buat setting panjang aja bisa..?
Maaf, saya kurang paham, setting panjang bagaimana maksudnya?
Bisa untuk cnc?
Tidak bisa, yang bisa model yang belakangnya AP, bukan AS
Untuk input powernya itu 1 phase bang?
Ya. 1 fasa.
jadi kalo buat cnc gk cocok ya gan? butuhnya yg positional servo?
Ya.
bang, saya ada servotype SGDB-20ADS, lampu alarm(eror) nyala terus dan sudah saya coba matikan daya trus sya on lagi tapi tetap saja indikator alarm tetap menyala. mohon pencerahannya bang
Maaf sebelumnya, saya belum pernah ngomprek model itu.
Kode error-nya apa ya?
Silakan mengacu ke manual book pada link berkut (link masih berfungsi saat komentar ini dibuat), silakan lihat di halaman 129, dengan melihat kode error-nya, insya Allah bisa didiagnosa.
www.yaskawa.com/delegate/getAttachment?documentId=TSE-S800-16&cmd=documents&documentName=TSE-S800-16E.pdf
utk setting ampere gimana bos ...
Maaf, setting ampere untuk apa ya?
Di display tampil PN bagaimana yah pak penyelesaiannya
Di deskripsi video ada link untuk download manual book nya, mungkin bisa mulai dari sana Pak. Coba lihat halaman 217.
Link penjualan konektor mdr pak
Maaf, lupa link-nya. Bisa di cari di online shop dengan keyword "mdr connector"
Pak kalau tipe sgda 04 as untuk apa pak ya.
Yang belakangnya AS itu untuk speed atau torque, yang belakangnya AP untuk position.
Silakan lihat di manual book-nya.
mobile.yaskawa.com/delegate/getAttachment?documentId=TSE-S800-15&cmd=documents&documentName=TSE-S800-15C.pdf
Pak minta gambar buat konek soket encoder dr servo sgm 04 a314b ke drive nya sgda 04 as 🙏
@@dairolltehnik7992 Di manual book pada link di atas ada Om. Coba lihat halaman 163.
@@AdeAhmat Ok. Pak. No 1 itu dimulai dr mana ya
@@dairolltehnik7992 Bisa dilihat di link ini. id.misumi-ec.com/linked/img/maker/misumi/common/el/images/A2-172-web-images/06i-G1-067-01_opt.jpeg
Sebenarnya bisa dicari berdasarkan manual book di atas Pak.
Beli nya dimana om?
Kalau minat, kondisi second.
Silakan hubungi 0877-2218-8449
kalo setting parameternya itu gimana kang ?
Bisa pakai handheld. Cuman saya nggak punya handheld-nya.
Kalo di hidupkan nyala lampu LED merah, itu alarm apa ya
LED yang manakah Om? Apakah sudah baca manual booknya?
bang kalau untuk position yg tipe apa bang
Yang belakangnya AP
@@AdeAhmat oke bang ... kalau untuk cnc dgn control mach3 bisa bang?
@@jeym5948 Saya belum coba yang AP. Tapi menurut manualnya, drivernya bisa menerima sinyal pulsa untuk posisi dan sinyal direction untuk arah putaran. Jadi sepertinya bisa (saya belum coba)
coba dong bang ... pasti bnyak yg pnasaran nihh ... 🙏
@@jeym5948 Saya tidak punya unitnya. Kalau ada bisa saya cobain.
Cual es el pin 1 en el servo????
CN1
En este modelo particular, el pin 1 de CN1 se utiliza para la referencia de par.
(In this particular model CN1 pin 1 is used for Torque Reference.)
Usando Mach3IV
Nesesito identificar los pins en servo
Argentina
Rio grande
Tierra del fuego
@@lu5xph Qué servo quieres usar? Me refiero a marca y tipo? Usas Yaskawa como en el video?
(What servo do you want to use? I mean brand and type? Do you use Yaskawa as in the video?)
Si, misma marca, mismo modelo
Kalo fan anginya tidak menyala apanya mas
Mungkin memang fan-nya yang bermasalah. udah diperiksa?
ada nohp nya pak? bagaimana untuk menghubungi bapak? thx
Bagaimana kalau di kolom komentar sini saja? :)
saya tertarik dengan pembahasan servo yaskawa,....
1. tolong di perbanyak ya pembahasannya mengenai servo yaskawa
2. tolong bikinin dong totorial servo yaskawa untuk konek ke cnc router dengan software mach3
thx
@@Yantoyto Terima kasih atas atensinya. Sedang dipelajari dulu Pak.
Terima kasih.
@@AdeAhmat itu R dan T nya langsung kasi 220v ya pak? atau bagaimana tuh?
thx
@@Yantoyto Ya, langsung 220V. Di manualnya dijelaskan koq, silakan download manualnya pada link di deskripsi video.
Boleh minta no hpnya bos..
Maaf, belum bisa.