Karomah Kyai Akyas Buntet, kisah kyai karomah wali allah, kisah para wali, sunan

Поділитися
Вставка
  • Опубліковано 12 вер 2024
  • kisah kyai akyas buntet, kisah para wali, wali allah
    cirebon, kisah para wali
    kyai Akyas bin Abdul Jamil sosok ulama dari Buntet Pesantren yang dikenal dengan sifatnya yang alim, tawadlu, berani, tegas, lugas, dan disiplin serta hidup apa adanya. Kealiman dan kesederhanannya itu beliau tampilkan saat membina santri-santri di asramanya juga kepada masyarakat yang berguru pada beliau. Menjelang wafatnya, beliau sempat berpesan kepada keluarganya ingin mati fakir. Saat ajal tiba, benarlah kalau beliau meninggal dalam keadaan fakir.
    kyai akyas cirebon
    #kyai #wali #karomah

КОМЕНТАРІ •