Eksklusif Podcast Strategist Abu Rusydan Pendiri JI
Вставка
- Опубліковано 5 лют 2025
- Serial Podcast Pembubaran JI diakhiri dengan perbincangan bersama salah satu Pendiri, Abu Rusydan.
Perbincangan Muhamad Syauqillah, Ketua Program Studi Kajian Terorisme SKSG UI bersama dengan Abu Rusydan mengulik bagaimana latar belakang anak muda dari Kudus pergi ke Afganistan, rela meninggalkan bangku kuliah karena diminta oleh Abdullah Sungkar. Selama di Afganistan selain bergabung di Akademi Militer, Abu Rusydan juga menjadi translator karena mumpuni dalam bahasa Inggris.
Pembubaran JI menurutnya adalah buah dari refleksi selama bertahun-tahun yang mempertanyakan eksistensi NII dan pemikiran ekstrem yang ada.