NGGAK ADA SEPINYA !! Nonton Kereta Api di Stasiun Gubeng Surabaya Banyak Kereta Jawa

Поділитися
Вставка
  • Опубліковано 11 вер 2024
  • Stasiun Surabaya Gubeng di siang hingga sore hari, banyak kereta eksekutif dan kereta ekonomi dari dan ke Surabaya keluar masuk
    Berbagai lokomotif ada pada kereta di Stasiun Gubeng, lokomotif CC 206 yang biasanya melayani kereta api kelas eksekutif, lokomotif CC 201 dan CC 203 yang biasa berdinas Kereta Api Penataran Dhoho (Lokal) dan kereta api kelas ekonomi lain.
    Kereta dalam video kali ini :
    1. KA Sritanjung (Lempuyangan - Surabaya Gubeng - Ketapang)
    2. KA Jayabaya (Malang - Surabaya Gubeng - Semarang - Jakarta Pasar Senen)
    3. KA Bima (Malang - Surabaya Gubeng - Gambir)
    4. KA Ekonomi Lokal Bojonegoro (Bojonegoro - Sidoarjo)
    5. KA Dhoho (Blitar - Kertosono - Mojokerto - Surabaya)
    Stasiun Surabaya Gubeng melayani kereta api dengan berbagai kelas dari kelas eksekutif hingga kelas ekonomi lokal :
    1. Kelas Eksekutif
    Argo Wilis, dari dan tujuan Jakarta via Madiun-Yogyakarta-Bandung
    Bima, tujuan Jakarta via Madiun-Yogyakarta-Purwokerto dan tujuan Malang
    Turangga, dari dan tujuan Jakarta via Madiun-Yogyakarta-Bandung
    Bangunkarta, dari dan tujuan Jakarta via Madiun-Semarang
    2. Kelas Campuran
    Mutiara Selatan, tujuan Jakarta via Madiun-Yogyakarta-Bandung dan tujuan Malang (eksekutif-ekonomi AC premium)
    Gaya Baru Malam Selatan, dari dan tujuan Jakarta via Madiun-Yogyakarta-Purwokerto (eksekutif-ekonomi AC plus)
    Jayabaya, tujuan Surabaya Pasarturi bersambung Jakarta via Bojonegoro-Cepu-Semarang dan tujuan Malang (eksekutif-ekonomi AC plus)
    Ranggajati, tujuan Cirebon via Madiun-Yogyakarta-Purwokerto dan tujuan Jember (eksekutif-bisnis)
    Wijayakusuma, tujuan Cilacap dan tujuan Banyuwangi (eksekutif-ekonomi AC premium)
    Sancaka, dari dan tujuan Yogyakarta (reguler: eksekutif-ekonomi AC premium; fakultatif: eksekutif-ekonomi AC plus/premium)
    Mutiara Timur, dari dan tujuan Banyuwangi serta tujuan Surabaya Pasarturi (eksekutif-ekonomi AC premium)
    Logawa, tujuan Purwokerto dan tujuan Jember (bisnis-ekonomi AC)
    3. Kelas ekonomi AC premium
    Jayakarta, dari dan tujuan Jakarta via Madiun-Yogyakarta-Purwokerto
    Songgoriti, dari dan tujuan Malang
    4. Kelas ekonomi AC
    Pasundan (reguler dan tambahan), dari dan tujuan Bandung via Madiun-Yogyakarta-Tasikmalaya
    Sri Tanjung, tujuan Yogyakarta dan tujuan Banyuwangi
    Probowangi, dari dan tujuan Banyuwangi
    5. Lokal/komuter ekonomi AC
    Komuter Surabaya-Bangil pp, tujuan Surabaya Kota dan tujuan Bangil
    Dhoho, tujuan Surabaya Kota dan tujuan Kertosono bersambung Blitar via Kediri
    Penataran, tujuan Surabaya Kota dan tujuan Blitar via Malang
    Tumapel, tujuan Surabaya Kota dan tujuan Malang (lebih sering disebut sebagai KA Penataran juga)
    Ekonomi Lokal/KRD Bojonegoro, tujuan Surabaya Pasarturi bersambung Bojonegoro dan tujuan Sidoarjo
    Ekonomi Lokal/KRD Kertosono, tujuan Surabaya Kota dan tujuan Kertosono
    (Sumber : wikipedia)
    Tanggal : 30 Januari 2020 & 1 Februari 2020
    Lokasi : Selatan Stasiun Surabaya Gubeng
    ====================================
    Camera : Canon SX 740 HS
    Editing : Windows Movie Maker
    Jangan lupa untuk SUBSCRIBE dan AKTIFKAN NOTIFIKASI / LONCENGnya agar tidak ketinggalan Video baru dari Channel AlphaRP Railway :)
    Social Media :
    WhatsApp : bit.ly/Whatsapp...
    Facebook : bit.ly/Facebook...
    Instagram : @thealamisob | bit.ly/Instagra...
    LINE : thealamisob
    Thanks for watching, Dont forget to Like, Share, and Subscribe !!! ✅ Jangan lupa untuk SUBSCRIBE dan AKTIFKAN NOTIFIKASI / LONCENGnya agar tidak ketinggalan Video baru dari Channel AlphaRP Railway :)
    🎁 SUPPORT Channel AlphaRP Railway ke link dibawah ini :
    SociaBuzz ► sociabuzz.com/...
    Saweria ► saweria.co/don...
    Menerima Transfer Bank, OVO, Gopay, LinkAja, dan DANA... Terimakasih :D
    🔊 Social Media :
    ✪ WhatsApp ► bit.ly/WhatsAp...
    ✪ Instagram ► @thealamisob | bit.ly/Instagra...
    😁 Thanks for watching, Dont forget to Like, Share, and Subscribe !!! ✅ 🖥️ Editing : Windows Movie Maker / DaVinci Resolve
    ✅ Jangan lupa untuk SUBSCRIBE dan AKTIFKAN NOTIFIKASI / LONCENGnya agar tidak ketinggalan Video baru dari Channel AlphaRP Railway :)
    🎁 SUPPORT Channel AlphaRP Railway ke link dibawah ini :
    SociaBuzz ► sociabuzz.com/...
    Saweria ► saweria.co/don...
    Menerima Transfer Bank, OVO, Gopay, LinkAja, dan DANA... Terimakasih :D
    🔊 Social Media :
    ✪ Instagram ► @thealamisob | bit.ly/Instagra...
    ✪ WhatsApp ► linktr.ee/alpharp
    ✪ Discord ► linktr.ee/alpharp
    😁 Thanks for watching, Dont forget to Like, Share, and Subscribe !!! ✅

КОМЕНТАРІ • 43

  • @AlphaRP
    @AlphaRP  4 роки тому +10

    maaf ada typo, setelah KA Jayabaya itu KA Jayakarta (SGU - YK - JAKK)
    *edit : JAKK

    • @SuperrFel
      @SuperrFel 4 роки тому +1

      Gk papa

    • @jasmanicpktblorajasman6872
      @jasmanicpktblorajasman6872 4 роки тому +2

      Jayakarta sekarang tujuan akhirnya pasar senen ya?? Bukan jakarta kota lagi?

    • @AlphaRP
      @AlphaRP  4 роки тому +1

      @@jasmanicpktblorajasman6872oiya tks infonya

    • @SuperrFel
      @SuperrFel 4 роки тому +1

      @@jasmanicpktblorajasman6872 iya kemarin sempat Di Jakarta kota Tapi Kutojaya Utara masih di Jakk ya

    • @agnesamelia4241
      @agnesamelia4241 4 роки тому +3

      KA Dhoho/Penataran itu dari Blitar deh...

  • @mochwanto8957
    @mochwanto8957 2 місяці тому

    Mantap seruan datang nya kereta api yang lainnya

  • @DNYOI
    @DNYOI 4 роки тому

    Sahabat Railfans bantu 1000 sub donk . Kita saling bantu 😊

  • @dafaalif2901
    @dafaalif2901 4 роки тому +5

    yang tinggal di surabaya like gw .juga di surabaya

  • @Sutrisno12522
    @Sutrisno12522 3 роки тому

    Mantap kali lah bang

  • @giyus9038
    @giyus9038 5 місяців тому

    Surabaya ke stasiun salem gemolong ada ga ya

    • @AlphaRP
      @AlphaRP  5 місяців тому

      nggak ada, kalo mau ke Salem antara naik dari Semarang Tawang / Solo Balapan

  • @radityafahmi6471
    @radityafahmi6471 4 роки тому

    Yang penting saya suskreb dan like

  • @marvelleapipecintaka1849
    @marvelleapipecintaka1849 4 роки тому

    Mantap bang,,,,byk bgt keretanya,,,,padat sekali

  • @pitanasudjana3034
    @pitanasudjana3034 4 роки тому

    Bulan Awal Corona ya ini?

  • @andhika3572
    @andhika3572 4 роки тому

    Mantap bang!!

  • @herrypurnomo1226
    @herrypurnomo1226 4 роки тому

    Paling senang kalau pas naik KA Sritanjung dari Pasuruan dengan tujuan akhir stasiun Magetan (Barat) atau sebaliknya, saat kereta memasuki stasiun Gubeng, nunggu lokonya langsir wih asyiknya stasiun gubeng, semoga pandemi ini segera berakhir supaya klo pulkam ke Magetan bisa naik Sritanjung lagi👍

  • @hardiantoaja3871
    @hardiantoaja3871 4 роки тому

    Mas mantap vidionya huntingnya top 👍 LG di mna mas...👍🙏

  • @agungpambudi8909
    @agungpambudi8909 4 роки тому

    ini kalo tengah malam sepi sekali stasiun surabaya

  • @ekambeling8743
    @ekambeling8743 4 роки тому

    Jam" $ibuk....pagi
    Siang sore...
    Kecuali tengah malam...

  • @Poyoooo28
    @Poyoooo28 4 роки тому

    LIKE ke 16 comen ke 7

  • @gandasetiawan9133
    @gandasetiawan9133 4 роки тому

    Mantap bang udah di Surabaya naik kereta apa

  • @abyanee
    @abyanee 4 роки тому

    Bang live naik mutiara selatan dong bang

  • @rubyyanti2037
    @rubyyanti2037 4 роки тому

    1:34 gan kenapa KA jayabaya gk disambut sama lagu rek ayo rek kan KA jayabaya jarak jauh

  • @nandaprastyo925
    @nandaprastyo925 4 роки тому +4

    2:31 Betapa kuat doronganya si puongs sampe pintu terdorong🤣

  • @equatorareafaridmartin4425
    @equatorareafaridmartin4425 4 роки тому

    Mas , itu pakai LUT nggak? , Atau kualitas asli dari kamera

  • @SuperrFel
    @SuperrFel 4 роки тому +3

    Telat 😭😭😭😭😭😭😭
    Edit:5:57 Masinis ka Dhoho semboyan kecil Kondektur Niup Pluit PUONGG Langsung Gas Semboyan Dhoho langsung Semboyanya Sahut sahutan itu

  • @azizarifin6558
    @azizarifin6558 4 роки тому

    Stasiun paling sibuk bro

  • @hafizhsutisna8644
    @hafizhsutisna8644 4 роки тому

    Loko dinas songgoriti ke jayakarta berbeda ya gan? Biasanya dari ML yg dinas dari dipo JNG...berubah jadi SDT😅

    • @AlphaRP
      @AlphaRP  4 роки тому

      iya kemarin abis songgoriti langsung jayakarta lokonya tanpa ganti

  • @marvelleapipecintaka1849
    @marvelleapipecintaka1849 4 роки тому

    Like ke 44 komen ke 14

  • @babayo6474
    @babayo6474 4 роки тому

    Pertama

  • @wafiwafi9264
    @wafiwafi9264 4 роки тому

    Bang live streaming kapan

  • @ankrwrr
    @ankrwrr 4 роки тому

    Sepi gitu...penumpangnya dikit

    • @danuazizullah4008
      @danuazizullah4008 4 роки тому

      Aktifitas keretanya maksudnya

    • @Adolphification
      @Adolphification 2 роки тому +1

      keliatan sepi karena mayoritas penumpang dan pengantar ada di area tunggu dan area hall di bangunan utama, sedangkan area peron itu steril kecuali sesaat menjelang keberangkatan KA baru penumpang diperbolehkan untuk ke area peron dan menaiki KA...karena itu kalo diliat area peron stasiun gubeng hampir selalu sepi dari penumpang

    • @ankrwrr
      @ankrwrr 2 роки тому

      @@Adolphification sepi itu..
      Klo kereta datang pasti penumpang sudah pda berdiri di peron siap2 masuk ke kereta

    • @Adolphification
      @Adolphification 2 роки тому +1

      @@ankrwrr kan udah ane bilang, kalo penumpang itu baru boleh masuk area steril hanya beberapa saat sebelum KA berangkat, setelah KA nya masuk dan terparkir di jalurnya, barulah penumpang mulai memenuhi area peron dan naik ke kereta....stasiun gubeng kayak gitu normanya, berbeda dengan beberapa stasiun lainnya yang lebih longgar....

    • @ankrwrr
      @ankrwrr 2 роки тому

      @@Adolphification itu kereta yg berangkat jga ga ada yg naik