Semangat Dalam Keterbatasan

Поділитися
Вставка
  • Опубліковано 2 жов 2024
  • PBB menetapkan 3 Desember sebagai Hari Disabilitas Internasional untuk meningkatkan kesadaran masyarakat akan pentingnya pemenuhan hak asasi bagi kaum disabilitas. Bukan untuk dikasihani, kaum disabilitas seharusnya diberi ruang untuk berkarya, karena mereka mampu.
    Salah satu kisah datang dari Kabupaten Mamasa, Sulawesi Barat. Bija adalah seorang ayah disabilitas yang berjuang mencari nafkah dari bekerja serabutan untuk menghidupi anaknya yang juga difabel.
    Kisah kaum disabilitas inspiratif lainnya adalah Parmi, penyintas gempa Yogyakarta 2006 yang menjadi pembuat keripik melinjo untuk menghidupi ibunya yang memasuki usia senja.
    Serta, Sumadi, seorang guru disabilitas juga semangat mengajar anak-anak di Lombok Tengah. Meski dengan keterbatasan fisik, Sumadi bahkan juga mengumpulkan barang bekas untuk tambahan biaya hidupnya.
    ======
    Website: www.cnnindonesia.com
    Facebook: / cnnindonesia
    Instagram: / cnnindonesiatv
    Twitter: / cnniddaily
    TikTok: / cnnindonesia
    Spotify: CNN Indonesia

КОМЕНТАРІ • 3