3 (Tiga) Tahapan Sabun setelah Curing

Поділитися
Вставка
  • Опубліковано 27 чер 2021
  • 3 (Tiga) Tahapan Sabun Setelah Curing
    Hi ~ pada video kali ini, Amannatural Diary membagikan 3 tahapan jika produk sabun organik selesai dari fase curing.
    FYI, Curing adalah suatu kondisi di mana sabun di diamkan selama 2-3 minggu atau 4-6 minggu, tergantung dari sirkulasi udara pada ruangan.
    Metode yang digunakan adalah Cold Process atau metode dingin.
    apa saja 3 tahapan tersebut?
    silahkan ditonton
    Terima kasih dan semoga bermanfaat. 🙂
    #sabunorganik #organicsoap #soapmaking #pembuatansabun
    kunjungi toko:
    shopee.co.id/amantoko.id?v=a6...
  • Навчання та стиль

КОМЕНТАРІ • 20

  • @shandycheek
    @shandycheek Місяць тому

    Inspiratif sekali, suka deh❤

  • @mariaannainditahernawati7132
    @mariaannainditahernawati7132 Місяць тому

    saya suka lihat sabun yg bentuknya spt ini
    sederhana dan natural
    saya agak ribet jika sabunnya berbentuk aneh dengan beragam topping diatasnya
    hehehe berasa nanti malah rontok dan nggak kepakai

  • @muflihahsmart1255
    @muflihahsmart1255 Рік тому

    Mksh ka infony sangat bermanfaat 🙏

  • @user-pt7pw5vi8j
    @user-pt7pw5vi8j 8 місяців тому

    Wahhh😮 sabunya mewah banget
    Beli dong 1tapi gratis 3😂😂

  • @ahmadripai7803
    @ahmadripai7803 Рік тому

    ada ebook tutorial?

  • @agathaatinmartini4238
    @agathaatinmartini4238 Рік тому

    Pembersihan sabun pakai lap apa?

  • @maman_sh5617
    @maman_sh5617 Рік тому

    👍, makasih infonya..klo kainnya apa dibasahin kah waktu membersihkan

    • @amannaturaldiary
      @amannaturaldiary  Рік тому +1

      Hai ka @maman_sh5617 terima kasih sudah berkunjung 🤗
      untuk kain tidak usah dibasahi ka. cukup gunakan kain kering

  • @ranvidiamewga4953
    @ranvidiamewga4953 8 місяців тому

    Kak kalau untuk sabun yang digunakan sendiri pengemasannya lebih baik pakai plastik wrap kaya divideo apa baking paper?

    • @amannaturaldiary
      @amannaturaldiary  7 місяців тому

      halo ka @ranvidiamewga4953, terima kasih sudah berkunjung 🤗
      kaka bisa menggunakan salah satunya, karena fungsinya sama saja kalau sudah melalui fase curing.

  • @SitiMaryam96
    @SitiMaryam96 Рік тому

    Kk mau tanya, kalau sirkulasi udara di rumah ga ada yg bagus gimana?
    Saya sudah coba simpan sabun diberbagai tempat di rumah. Tp ttp berkeringat terus 🥲 bagaimana kk solusinya?
    Terus kalau tidak untuk di jual, setelah curing disimpan dimana? Apakah boleh disimpan di lemari kaca sejenisnya? Lalu dikasih silica gel
    Atau bagaimana kk?
    Pengalaman sebelumnya, karena sabun berkeringat terus, jadi cepet tengik kk 😭 padahal tiap hari saya lapin pakai tissue

    • @amannaturaldiary
      @amannaturaldiary  Рік тому

      hai ka @Siti Maryam terima kasih sudah berkunjung. 🤗
      maaf ya baru sempat bales.
      metode pembuatan sabun yang kaka pakai apa ya?
      kalau melt & pour, biasanya memang berembun ka, baiknya kaka tanya komposisi dan penanganannya kepada pembuat biang sabun melt & pournya.
      kalau cold process dengan perhitungan sendiri, kemungkinan dua ka sepengalaman aku:
      1. ruang terlalu tertutup, jadi fase curing ga sempurna
      2. ada kelebihan hitung pada pembuatan larutan lye.
      mudah-mudahan bisa sedikit ngejawab ya kaaa 😇
      salam tos satu hobi ✋🏼

  • @theresiajeca2302
    @theresiajeca2302 11 місяців тому

    Kak...kalau menggunakan pewangi dengan essential oil kok hanya tahan 4 bulan setelah itu bau wangi nya memudar...

    • @amannaturaldiary
      @amannaturaldiary  11 місяців тому

      hai ka @theresiajeca2302, terima kasih sudah berkunjung 🤗
      untuk sabun natural, memang aroma tidak bisa bertahan lama. Ada yang 4 bulan, ada yang 6 bulan sudah mulai memudar.
      kalau kaka mau tahan lama aroma, kaka bisa menambahkan bahan fixative sebagai bahan pengikat aroma.

  • @listiyani2038
    @listiyani2038 Рік тому

    Kaka, mau tanya utk sabun spt ini daya tahan stlh masa curing brp lama ya? Terimakasih

    • @amannaturaldiary
      @amannaturaldiary  Рік тому +1

      hai ka @Listi Yani, terima kasih sudah berkunjung 🤗
      untuk ketahanan sabun setelah fase curing, sifatnya variatif ka.
      ada yang 1 tahun, ada yang lebih, ada juga yang kurang, tergantung dari kualitas bahan-bahan, dan cara menyimpannya.
      ada juga ketahanan sabun 1 tahun lebih, namun aroma memudar di atas 8 bulan.
      kaka perlu juga banyak percobaan untuk mengetahui daya ketahanan sabun kaka.
      semoga sedikit menjawab ya ka 🙂

    • @listiyani2038
      @listiyani2038 Рік тому

      @@amannaturaldiary Makasih infonya 🤗

  • @nadhiradwianggraini8551
    @nadhiradwianggraini8551 8 місяців тому

    Kak sabunku sudah 4 minggu, cek ph 11. Itu gagal atau harus tunggu lagi ya?

    • @amannaturaldiary
      @amannaturaldiary  7 місяців тому

      hai ka @nadhiradwianggraini8551, terima kasih sudah berkunjung 🤗
      dan maaf baru sempat bales.
      coba kaka tunggu lagi ya untuk mendapatkan ph yang stabil.
      atau ada selisih angka ketika kaka membuat rumus/ menimbang Naoh.