tapi aktualnya dipasar marketplace harga mono lebih murah dari poly, utk 100WP mono bisa dibawah 500rb tp 100wp poly hampir 700rb malah ada yg lebih, pemilihan mono atau poly tergantung wilayah berpatokan dgn curah hujan, utk wilayah curah hujan tinggi dgn intensitas matahari hanya beberapa jam lebih cocok pakai tipe mono karena tipe mono dpt menghasilkan voltase dan arus yg lebih maksimal, utk wilayah dgn intensitas hujan rendah dan paparan matahari yg banyak sepanjang waktu lebih cocok menggunakan tipe poly karena tipe poly bekerja maksimal di daerah yg sinar mataharinya panjang waktu paparannya, berdasarkan ilmu yg saya dapat dan pengalaman pribadi
Mencampur panel mono dan poly bisa dilakukan, tetapi pastikan tegangan dan wattnya serupa agar tidak terjadi ketidakseimbangan yang bisa menurunkan efisiensi. Jika memungkinkan, gunakan SCC MPPT untuk hasil terbaik.
@@putrafirstkalau panel surya di rangkai seri dan paralel, panel yg di seri keduanya harus sama WP dan merk dan tipe mono atau poly nya. utk paralel panelnya bebas WP, merk, tipe mono poly nya. seperti contohnya ada 6 panel, terdiri 2 buah Maysun mono 100 WP, 1 buah GH 120 WP poly, 2 buah mitsuyama 50 WP mono, 1 buah mitsuyama 50 wp poly. maka dirangkai pasangan seri nya 2 maysum, paralel di setelahnya kedua seri itu bebas susunan panelnya, kabel positif dari kedua seri disatukan soket MC4 masuk ke SCC, kabel negatif ambil dari paralel yg paling ujung terakhir rangkaian panel disatukan soket MC4 menuju SCC. Jika panel nya hanya dirangkai paralel semua, maka taruh 2 merk Maysun di paling kedua ujung rangkaian, 4 panel di tengah bebas susunan. kabel positif ambil dari positif Maysun pertama hubungkan ke SCC, kabel negatif ambil dari Maysun yg ujung lainnya hubungkan ke SCC. dengan begitu semua nya bisa seimbang merata tidak ada yg menjadi beban
Sy beli lampu PJU tenaga surya, klaim penjual 1500 watt, ukuran lampu pun besar, panjang 80cm an. Tp kenapa kurang terang ya? Bahkan semakin malam semakin redup, tdk sampai subuh sudah mati sendiri. Padahal setiap hari sinar matahari terik bgt 😬🙏
watt pada lampu DC tidak sama dengan watt pada lampu AC. lampu PJU menggunakan sistem arus DC.. supaya terang bisa upgred baterai PJU nya dgn pakai baterai LifePo4 atau Li-ion, rangkai 2 seri 4 paralel membutuhkan 8 baterai, jika tidak muat dalam kotak PJU nya bisa buat 2 seri 3 paralel membutuhkan 6 baterai.. itu saran saya aja.
Faktanya poly lebih mahal karena tingkat penjualan mono 3 kali lipat lebih tinggi dari poly dan penjual menaikkan harga poly karena banyak youtuber yg mengunggulkan poly
baik monocrystalline maupun polycrystalline panel surya tidak akan bekerja di malam hari tanpa cahaya yang cukup. Jika kebutuhan listrik pada malam hari diperlukan, solusi terbaik adalah menggunakan sistem penyimpanan energi seperti baterai.
Secara teknis, panel surya monokristal (mono) dan polikristal (poly) dapat diparalelkan, tetapi ada beberapa pertimbangan penting agar sistem tetap aman dan efisien: Spesifikasi Tegangan dan Arus: Pastikan panel mono dan poly memiliki tegangan keluaran (Vmp - tegangan pada daya maksimum) yang serupa. Jika ada perbedaan besar pada tegangan atau arusnya, panel dengan tegangan lebih rendah dapat membatasi kinerja keseluruhan dan menurunkan efisiensi. Efisiensi dan Kinerja: Panel mono umumnya lebih efisien daripada poly, terutama di kondisi cahaya rendah. Menggabungkan keduanya bisa sedikit menurunkan kinerja sistem, khususnya jika salah satu panel lebih besar atau lebih kecil kapasitasnya. Panas dan Daya Tahan: Panel mono biasanya memanas lebih cepat dibandingkan poly. Jika dipasang bersama di lingkungan panas tinggi, ini dapat menyebabkan penurunan efisiensi lebih cepat pada panel mono, yang berpotensi menurunkan performa paralel. Penggunaan Dioda: Menambahkan dioda bypass dapat membantu mencegah arus balik dari panel yang memiliki tegangan lebih tinggi ke panel yang lebih rendah, menjaga kinerja lebih stabil. Jika spesifikasi keduanya dekat atau serupa (misalnya, panel 100Wp mono dan 100Wp poly dengan tegangan sekitar 18-20V), sistem akan lebih seimbang. Namun, untuk kinerja optimal, sebaiknya tetap gunakan panel dengan tipe dan spesifikasi yang sama.
Ya, benar, panel surya monokristalin (mono) cenderung berwarna hitam pekat, yang memungkinkan penyerapan cahaya matahari lebih maksimal dibandingkan dengan panel polikristalin (poli) yang berwarna biru tua. Karena warnanya yang lebih gelap, panel monokristalin memang bisa memanas lebih cepat ketika terkena sinar matahari langsung. Namun, panas yang berlebihan sebenarnya bisa menurunkan efisiensi panel surya. Material silikon pada panel monokristalin dirancang untuk bekerja baik di kondisi panas, tetapi suhu yang terlalu tinggi tetap mengurangi efisiensi konversi energi. Panel surya monokristalin biasanya dibuat dengan sistem ventilasi yang baik untuk membantu menjaga suhu tetap stabil.
tapi aktualnya dipasar marketplace harga mono lebih murah dari poly, utk 100WP mono bisa dibawah 500rb tp 100wp poly hampir 700rb malah ada yg lebih, pemilihan mono atau poly tergantung wilayah berpatokan dgn curah hujan, utk wilayah curah hujan tinggi dgn intensitas matahari hanya beberapa jam lebih cocok pakai tipe mono karena tipe mono dpt menghasilkan voltase dan arus yg lebih maksimal, utk wilayah dgn intensitas hujan rendah dan paparan matahari yg banyak sepanjang waktu lebih cocok menggunakan tipe poly karena tipe poly bekerja maksimal di daerah yg sinar mataharinya panjang waktu paparannya, berdasarkan ilmu yg saya dapat dan pengalaman pribadi
Mungkin ada salah, coba cek lagi, kalo penjualnya normal pasti mono lebih mahal
Noted kak
Poly skrng lebih mahal pa bos,sy rasa untuk aplikasinya poly lebih efisien dri mono untuk pendapatannya,sy sdh coba..
Apakah yg anda bandingkan dengan merk dan wp yg sama pak?
Mono artinya tunggal, poly artinya ganda, pasti yang ganda lebih besar dari tunggal.
Trimakasih atas penjelasan nya semoga sokses selalu amin.
Aamiin, terimakasih🙏
Terimakasih sudah berbagi informasi tentang jenis solar Cell
Siap sama2 🙏
Bang bahas cara kerja counter , photomaster dll
Boleh di campur ga rangkayan nya antara mono dan poly?...
Mencampur panel mono dan poly bisa dilakukan, tetapi pastikan tegangan dan wattnya serupa agar tidak terjadi ketidakseimbangan yang bisa menurunkan efisiensi. Jika memungkinkan, gunakan SCC MPPT untuk hasil terbaik.
Mono Cocok Ni buat di rumah
Mantap
bang dipuncakcurah ujan mending mono atau polly? merek mending st gh atau maysun
Dimana2 segala kondisi, mono lebih baik
@@JAGOLISTRIK tapi aneh ya bang polly skrg lebih mahal + saya liat ntr a dyg blg poly bagus buat ujan ntr mono bulak balik😂😂😂
bang kalo.di mix beda merek gpp? sama kalo beda wp gpp bang? kek 50 trus beli 100
@@putrafirstkalau panel surya di rangkai seri dan paralel, panel yg di seri keduanya harus sama WP dan merk dan tipe mono atau poly nya. utk paralel panelnya bebas WP, merk, tipe mono poly nya. seperti contohnya ada 6 panel, terdiri 2 buah Maysun mono 100 WP, 1 buah GH 120 WP poly, 2 buah mitsuyama 50 WP mono, 1 buah mitsuyama 50 wp poly. maka dirangkai pasangan seri nya 2 maysum, paralel di setelahnya kedua seri itu bebas susunan panelnya, kabel positif dari kedua seri disatukan soket MC4 masuk ke SCC, kabel negatif ambil dari paralel yg paling ujung terakhir rangkaian panel disatukan soket MC4 menuju SCC. Jika panel nya hanya dirangkai paralel semua, maka taruh 2 merk Maysun di paling kedua ujung rangkaian, 4 panel di tengah bebas susunan. kabel positif ambil dari positif Maysun pertama hubungkan ke SCC, kabel negatif ambil dari Maysun yg ujung lainnya hubungkan ke SCC.
dengan begitu semua nya bisa seimbang merata tidak ada yg menjadi beban
Saya baru beli mono lebih mahal dari poly, tpi 100 wp untuk aki 75 amper dua hari baru isi penuh
Iya betul mono lebih mahal tapi lebih efektif
Kalo mau cepat scc nya pake mpppt jangan pwm
Sy beli lampu PJU tenaga surya, klaim penjual 1500 watt, ukuran lampu pun besar, panjang 80cm an. Tp kenapa kurang terang ya? Bahkan semakin malam semakin redup, tdk sampai subuh sudah mati sendiri. Padahal setiap hari sinar matahari terik bgt 😬🙏
Kebanyakn emang lampu DC emang lebih redup dibandingkan AC
Kapasitas daya baterainya di upgrade ke yg lebih besar. Biasanya pake baterei type lifepo4, beli yg amperenya (Ah) lebih besar
1500 watt itu jelas bohong, secara teori ga mungkin dapet daya segitu pake baterei nyala selama 12 jam 😅
1500 kalo real udahh selebar atap teras dong om pv nya
watt pada lampu DC tidak sama dengan watt pada lampu AC. lampu PJU menggunakan sistem arus DC.. supaya terang bisa upgred baterai PJU nya dgn pakai baterai LifePo4 atau Li-ion, rangkai 2 seri 4 paralel membutuhkan 8 baterai, jika tidak muat dalam kotak PJU nya bisa buat 2 seri 3 paralel membutuhkan 6 baterai.. itu saran saya aja.
Faktanya poly lebih mahal karena tingkat penjualan mono 3 kali lipat lebih tinggi dari poly dan penjual menaikkan harga poly karena banyak youtuber yg mengunggulkan poly
dimana2 mono lebih mahal
jadi jenis panel surya yang bisa bekerja pada malam hari apabila terkena cahaya yang mana bang? apa keduanya bisa?
baik monocrystalline maupun polycrystalline panel surya tidak akan bekerja di malam hari tanpa cahaya yang cukup. Jika kebutuhan listrik pada malam hari diperlukan, solusi terbaik adalah menggunakan sistem penyimpanan energi seperti baterai.
@@JAGOLISTRIK mantapppp
Saya tinggal di perkampungan cocoknya 0ake yg mono atau yg polly bang tolong di jawab ?
Kalau kecil2an cocok yang poly
Ade rekomendasi bang.
Mono cristalin 50 wpnyg murah tapi nggk murahan
Rata2 ada harga ada kualitas
bang apa mono bisa pecah juga sperti poly,,mau pesan mono takut pecah
Sama saja,,yang membedakan brandnya
kk mau nanya nih, klau aki nya 120ah trs panel surya nya harus yg brapa wp mohon solusi nya ya
200WP cukup
ah x 2wp
Contoh 120ah x 2wp
240 wp lbh bgus x 3 =360 wp lbh cpt ter isiii
Bang byk yg bilang kalau yg mono rawan kena petir apa itu betul bang
HOAX sepertinya itu, sama saja
@@JAGOLISTRIK apa betul bang yg mono biar hujan bisa ngisi
@@anjujumardinjumardin8799 betul tapi dayanya kecil
kalau poly hujan bisa ngisi bang?❤
@@danielsinaga4246 apa bisa kabel dari scc di cabang 2 pakai 2 aki kalau bisa apa aki yg satunya qa ikut kesodot arusnya sm aki yg satunya
Apakah boleh mono dan poly di paralel?
Secara teknis, panel surya monokristal (mono) dan polikristal (poly) dapat diparalelkan, tetapi ada beberapa pertimbangan penting agar sistem tetap aman dan efisien:
Spesifikasi Tegangan dan Arus: Pastikan panel mono dan poly memiliki tegangan keluaran (Vmp - tegangan pada daya maksimum) yang serupa. Jika ada perbedaan besar pada tegangan atau arusnya, panel dengan tegangan lebih rendah dapat membatasi kinerja keseluruhan dan menurunkan efisiensi.
Efisiensi dan Kinerja: Panel mono umumnya lebih efisien daripada poly, terutama di kondisi cahaya rendah. Menggabungkan keduanya bisa sedikit menurunkan kinerja sistem, khususnya jika salah satu panel lebih besar atau lebih kecil kapasitasnya.
Panas dan Daya Tahan: Panel mono biasanya memanas lebih cepat dibandingkan poly. Jika dipasang bersama di lingkungan panas tinggi, ini dapat menyebabkan penurunan efisiensi lebih cepat pada panel mono, yang berpotensi menurunkan performa paralel.
Penggunaan Dioda: Menambahkan dioda bypass dapat membantu mencegah arus balik dari panel yang memiliki tegangan lebih tinggi ke panel yang lebih rendah, menjaga kinerja lebih stabil.
Jika spesifikasi keduanya dekat atau serupa (misalnya, panel 100Wp mono dan 100Wp poly dengan tegangan sekitar 18-20V), sistem akan lebih seimbang. Namun, untuk kinerja optimal, sebaiknya tetap gunakan panel dengan tipe dan spesifikasi yang sama.
@@JAGOLISTRIK oo jadi cuma dikit ya gpp lh. Punya saya tenganan sm sm arusnya sm 20 watt poly 20 wat mono
Yg bagus pasti mahal yg murah yyyyyyyy
Ya begitulah hehe
Mono itu warna hitam jadi cepat panas,
Ya, benar, panel surya monokristalin (mono) cenderung berwarna hitam pekat, yang memungkinkan penyerapan cahaya matahari lebih maksimal dibandingkan dengan panel polikristalin (poli) yang berwarna biru tua. Karena warnanya yang lebih gelap, panel monokristalin memang bisa memanas lebih cepat ketika terkena sinar matahari langsung.
Namun, panas yang berlebihan sebenarnya bisa menurunkan efisiensi panel surya. Material silikon pada panel monokristalin dirancang untuk bekerja baik di kondisi panas, tetapi suhu yang terlalu tinggi tetap mengurangi efisiensi konversi energi. Panel surya monokristalin biasanya dibuat dengan sistem ventilasi yang baik untuk membantu menjaga suhu tetap stabil.
Lebih mahal poly.. abngku
Dimana2 mono lebih mahal
@@JAGOLISTRIK tp di onlinebshope shope Tokopedia mahal poly abngku
Lebih mahal mono,, coba bandingkan dengan wp dan merk yg sma, dan jngn smpe salah karena dari segi bntuk sel ada yg mono bntuk nya mirip poly,,
kebalik,poly lebih mahal ketimbang mono
Dimana2 mono lebih mahal
tapi sekarang warna hitam juga monochritalyn
Warna hitam dan merata itu mono, biru ada bercak2 poly
Ini orang ngawur.
Ngawur gimana?😅
Ngawur
Ngawur gimana?😅