Panduan Kamera Leica : Dari Compact, SL sampai Leica M yang Iconic

Поділитися
Вставка
  • Опубліковано 27 сер 2024
  • Leica adalah brand luxury yang membuat kameranya diidamkan banyak fotografer. Di video ini Enche Tjin akan mengulas kamera Leica dari compact sampai profesional dan Leica M dan Iconic.
    ig kami @infofotografi_official @enchetjin
    Bergabung menjadi member Infofotografi
    / @infofotografi
    Kontribusi untuk Infofotografi bisa melalui:
    sociabuzz.com/...
    E-book panduan kamera dan fotografi
    karyakarsa.com...
    Bagi yang ingin belajar fotografi, editing, videografi, silahkan hubungi 0858 1318 3069 atau infofotografi@gmail.com

КОМЕНТАРІ • 57

  • @BlockChain09
    @BlockChain09 Рік тому +11

    Leica memang kamera impian sejak dulu. Oya menurut saya, mungkin pada video bisa sekalian diberikan kisaran harga per tipe nya. Sukses terus infofotografi 🙏🏻

    • @Infofotografi
      @Infofotografi  Рік тому +5

      haha trims, bahaya pak kalau disebut harganya, takut banyak yang pingsan hehe

    • @k.reggent6044
      @k.reggent6044 Рік тому

      @@Infofotografi setidaknya kasih kisaran harga nya

    • @GungKrisna12
      @GungKrisna12 Рік тому +1

      Leica sudah bukan sekedar kamera lagi, tapi simbol status, simbol kesuksesan

    • @silumankuya867
      @silumankuya867 10 місяців тому

      ​@@GungKrisna12perbandingannya sama kamera merk2 jepang gimana?

  • @GungKrisna12
    @GungKrisna12 Рік тому +3

    *Dan seri Lux-nya Leica sebenarnya adalah kembarannya Panasonic, seperti:
    Leica C-Lux = Panasonic TZ200
    Leica D-Lux 7 = Panasonic LX100 II
    Leica V-Lux = Panasonic FZ2000
    Pantes aja dibilang dibikin kerjasama sama Panasonic
    *Leica Q hanya punya satu lawan, Sony RX1
    *Leica M hanya bisa manual focus, dan yang bisa auto hanya shutter speed saja
    *Seri Leica SL sering dibanding-bandingkan dengan Lumix seri S, dan sejak Panasonic membuat kamera L-mount dengan phase detect, semoga Leica jadi ikut-ikutan

    • @Infofotografi
      @Infofotografi  Рік тому +1

      Leica Q cuma mirip dengan RX1 di ukuran sensornya full frame, tapi desain dan fokal lensanya berbeda dengan RX1 yang punya lensa 35mm. Memang unik Leica Q ini gak ada penantangnya padahal sudah 8 tahun beredar. Bagi saya 28mm di kamera fix seperti Leica Q dan Ricoh GR (APS-C) lebih menarik daripada 35mm karena cukup lebar dan bisa cropping. 35mm terasa agak tanggung, saya lebih suka sekalian 40-an atau 50mm.

    • @Infofotografi
      @Infofotografi  Рік тому

      Maksudnya SL mungkin, kalau Leica S itu seri medium format dengan sistem kamera gaya DSLR.

    • @Infofotografi
      @Infofotografi  Рік тому

      Sensor di Leica memang berbeda karena di pesan khusus supaya ketika memasang lensa Leica M kualitasnya bisa lebih baik daripada dipasang di kamera mirrorless brand lainnya.

    • @agust2624
      @agust2624 Рік тому

      @@Infofotografi ada yg ketinggalan koh, Leica X1 compact pertama leica yg murni leica...mevvah pada jamannya...compact pertama jg yg diterima getty images...sedikit yg bahas ttg leica ini, menarik jg 😍

    • @GungKrisna12
      @GungKrisna12 7 місяців тому

      @@agust2624 salah satu large sensor compact pertama di dunia

  • @robin_arianson
    @robin_arianson Рік тому

    Kalo ada budgetnya, saya sangat trtarik Leica "Reporter Edition" Q2 & SL2-S + Vario Elmarit 24-70 mm
    Kombinasi yg sangat pas sih

  • @diansugianto8894
    @diansugianto8894 Рік тому +1

    Pa mau nanya mending mana leica d lux 7 or fujifilm x100v? Mohon di jawab terimakasih!

  • @UnimagiStudio
    @UnimagiStudio 6 місяців тому

    Om Enche. Aku nanya deh. Sebenarnya aku mo nyoba main Leica. untuk saat ini harganya sudah mirip mirip secondnya kayak Leica DLUX, seri X, seri T sama Q. kalau untuk travel sama street mendingan milih mana om? thx.

  • @kristopelpandjaitan4648
    @kristopelpandjaitan4648 11 місяців тому

    Semua kamera pada dasarnya bagus ketika kamu dapat momen dan pencahayaan yang tepat❤❤

    • @Infofotografi
      @Infofotografi  11 місяців тому

      Benar sekali tapi dengan Leica lebih lengkap rasanya hehe

  • @williamkrisnadi
    @williamkrisnadi Рік тому

    Terima kasih. Ini yang saya tunggu-tunggu... 👍

  • @afikarahmawati9124
    @afikarahmawati9124 Рік тому

    Leica memang legendaris, btw foto proklamasi kemerdekaan indonesia juga diambil dengan kamera leica

  • @batis188
    @batis188 Рік тому +2

    Berarti SL di Leica SL itu maksudnya Sangat Luxury ya pak? 🤔

  • @nifhaniff
    @nifhaniff Рік тому

    semua cocok dan semuanya tertarik sih, terutama buat film camera dari leica, cuman kayaknya dompet yang ga tertarik :((

  • @ardhitorizky5290
    @ardhitorizky5290 9 місяців тому

    Pak enche, Untuk leica Dlux 109 ini kan keluaran 2014 ya (kalau tidak salah) apakah untuk beli nya di 2023 menjelang 2024 ini masih worth it untuk di beli? dan jika kita lihat kan leica dlux ini hampir sama persis dengan fuji lx100 ya, kira2 lebih worth it yang mana ya pak?
    terima kasih

    • @Infofotografi
      @Infofotografi  9 місяців тому

      Secara kualitas gambar sih menurut saya masih bagus, cuma memang gak senyaman kamera2 modern misalnya gak ada touchscreen. Lumix biasanya lebih murah tapi desainnya sedikit berbeda. Kalau bisa dapat kualitas bagus dan harga oke menurut saya mendingan yang Leica hehe

  • @PeterKambey
    @PeterKambey Рік тому

    sekali waktu lagi ngeliput acara, ternyata lupa charge.. alhasil pinjem tamu acara yang kebetulan bawa leica ... o-em-jihh... low light-nya ngeri benerrrr... harga gak boong memang...

  • @sandiwijaya666
    @sandiwijaya666 Рік тому

    Yang Low Bajet ada ga koh 😁

  • @botvoid3057
    @botvoid3057 11 місяців тому

    Kalau leica x1 gimana min?

  • @westwood2960
    @westwood2960 Рік тому

    Pak Enche, utk leica ada toko rekomendasi dimana?, trims. Maju dan sukses selalu infofotografi.

    • @Infofotografi
      @Infofotografi  Рік тому +1

      Leica Store Jakarta atau via infofotografi juga bisa, sekalian belajar haha

    • @westwood2960
      @westwood2960 Рік тому

      Menurut pendapat pak Enche sesuai pengalaman dan banyak memakai macam kamera. Bila dilakukan blind test gambar hasil leica vs Fuji vs. Nikon vs Sony. Apakah akan jelas signifikan yakin terlihat beda tanpa after proses tentunya. Sangat butuh pendapat Pak Enche dlm hal ini. Kalau soal bagus jelek tentu selera tapi apakah hasil dr leica akan langsung terlihat jelas bedanya. makasih pak 😊

    • @Infofotografi
      @Infofotografi  Рік тому

      @@westwood2960 Di dalam menu kamera banyak setting yang mempengaruhi hasil jadi tidak mudah juga membedakan hasil foto dari satu merk / type kamera dibandingkan dengan yang lainnya. Setiap type kamera Leica juga berbeda-beda hasilnya karena perbedaan image sensor, perbedaan lensa dll.

    • @westwood2960
      @westwood2960 Рік тому

      @@Infofotografi oke Pak trims infonya.

  • @erwinesse
    @erwinesse Рік тому

    Referensi nya bang seri Leica buat videografi apa ya ?

    • @Infofotografi
      @Infofotografi  Рік тому +1

      Leica SL2 S

    • @erwinesse
      @erwinesse Рік тому

      @@Infofotografisatu lagi bang, buat lensa nya yg bagus gimana ?
      Krn utk konten video sy lomba perahu mesin jarak objek nya paling jauh kisaran 500 meter, supaya objek saat zoom tetep fokus hasilnya atau setidaknya gambar video tdk blur..mohon jawabannya 🙏

  • @dimaswibisono3884
    @dimaswibisono3884 Рік тому

    Video ini diambil menggunakan Lumix ya?

    • @Infofotografi
      @Infofotografi  Рік тому

      haha iya masih Lumix G9 dengan lensa Leica 25mm f/1.4

  • @fmfaisal3738
    @fmfaisal3738 Рік тому

    Kak mau nanya ada toko onlinenya infofotografi gk?

    • @Infofotografi
      @Infofotografi  Рік тому +1

      ada, di tokopedia cari infofotografi atau bisa WA di 0858 1318 3069

  • @silumankuya867
    @silumankuya867 10 місяців тому

    kalo fotografer profesional selalu pake kamera merk apa yah, Leica?

    • @Infofotografi
      @Infofotografi  10 місяців тому +1

      Sejujurnya, kurang dari 1% pengguna kamera Leica, sebagian penggemar fotografi bukan profesional.

    • @silumankuya867
      @silumankuya867 10 місяців тому

      ​@@Infofotografiapa karena harganya yg lumayan kali yah

  • @desiratnasari6746
    @desiratnasari6746 Рік тому

    Masih laku gak leica d lux 4

  • @RezaArinanda
    @RezaArinanda Рік тому

    Leica SL2 sama Leica SL2 S itu masuk L mount alliance kan ya ?

    • @Infofotografi
      @Infofotografi  Рік тому

      Iya benar, L mount kan ada Lumix dan Sigma, jadi bisa tukar pasang lensa/body diantara mereka

    • @RezaArinanda
      @RezaArinanda Рік тому

      @@Infofotografi Sip mungkin abis lengkapin R Series mau masuk L Mount Alliance. Keknya menarik dan masih langka videography make Leica. Ya masih lama sih mungkin di 2024. Sekarang tahun ini mau fokus Di R series ama mungkin akhir tahun mau ambil Lumix SIIX.

    • @Infofotografi
      @Infofotografi  Рік тому

      @@RezaArinanda pilihan yang bagus

  • @angkitsa
    @angkitsa Рік тому

    Leica Cl impian bgt, bodynya pas sayang ga dilanjut 😓

    • @Infofotografi
      @Infofotografi  Рік тому

      Iya sayang, set harganya agak ketinggian, orang2 cenderung ke Leica Q atau D-Lux jadinya

    • @angkitsa
      @angkitsa Рік тому

      @@Infofotografi kustomisasinya itu lo jd bisa suka2 pengguna, apa cuma CL yg modelnya kaya gitu om??

    • @Infofotografi
      @Infofotografi  Рік тому

      @@angkitsa kustomisasi apa ni maksudnya?

    • @angkitsa
      @angkitsa Рік тому

      @@Infofotografi tombol/dialnya koh, kan ga ada tulisannya tuh jd bisa suka2

    • @Infofotografi
      @Infofotografi  Рік тому +1

      @@angkitsa Benar2 desain klasik tapi pengaturan modern. Memang sayang sekali, mudah2an suatu waktu bisa dibikin lagi model seperti CL, mungkin dengan sensor full frame.

  • @BlueSky-no8ul
    @BlueSky-no8ul Рік тому

    Ini kamera bukan untuk kaum mendang mending