GAK MASUK AKAL😱⁉️ Makam Paling KOLOSAL di Dunia🪦 8.000 Prajurit TERAKOTA Ditemukan di Sini🇨🇳 秦始皇兵马俑

Поділитися
Вставка
  • Опубліковано 26 лис 2024

КОМЕНТАРІ • 398

  • @fredynathanael5865
    @fredynathanael5865 21 день тому +67

    Bener2 yah China, pantesan skrng hebat bgt, 2000 thn lalu ajah mereka udh bisa bikin hal menakjubkan kaya gitu...

  • @sebastiansenokurniawan2158
    @sebastiansenokurniawan2158 16 днів тому +12

    Dlu lihat vlognya saat msh jd pelajar di Seattle dengan kegiatan hariannya sebagai pelajar. Sekarang udah jd vloger edukatif dengan kualitas video yg mumpuni. Berasa ntn liputan tv👍

  • @evamalina9460
    @evamalina9460 22 дні тому +28

    aku pernah ke sini, terbengong2 aku lihat semua cerita sejarah yg ada. Museumnya keren, bisa tahu kapan peradaban perak, tembaga, dll dimulai. Terracota keren, merinding bayanginnya. Nonton tarian juga keren, sambil nunggu nonton bisa rendam kaki di air hangat juga. Tembok benteng kokoh banget, sewa sepeda keliling2 diatas tembok seru

  • @valleryviolila3567
    @valleryviolila3567 22 дні тому +40

    shock bgt kalo liat temuan artefak atau bangunan zaman dulu kaya kok bisa?? how much perseverance does it takes to create such majestic place?? kagum bgt juga sama ilmuwan di luar negeri yg bisa preserve cagar budayanya jadi bisa dinikmati masyarakat lintas generasi. couldnt thank enough to Leo for bringing us to great places around the world, sehat-sehat Leo Alex

  • @EkaAuustini
    @EkaAuustini 23 дні тому +88

    Kalau bukan karena content leo kita gak bakal tau kalau ada hal yang sangat menakjubkan seperti ini. Thx leo i learned a lot from your content. I hope one day i can go there

    • @ummufathan7183
      @ummufathan7183 23 дні тому +1

      Di internet udah banyak informasi tentang ini kog...

    • @jonathanarif6854
      @jonathanarif6854 23 дні тому +4

      Antar bener2 hidup terisolasi apa gk mw baca dan belajar serta nyari2 informasi ckckckck

    • @MahaRatu-fd4zo
      @MahaRatu-fd4zo 21 день тому

      please don't make a wrong statement, video kayak gini udah banyak bgt di UA-cam, kamu saja yang mainnya kurang jauh

    • @azuradala290
      @azuradala290 20 днів тому

      pdhl film Jackie Chan jaman dulu aja udah pakai tempat ini buat syuting, plis banyakin baca-baca

    • @TheOnlyOneBig3
      @TheOnlyOneBig3 20 днів тому

      ​@@jonathanarif6854 emangnya bnyak konten kreator atau orang luar ke China (ke tempat2 di China kek ke kota-kota atau desa-desa di China)?

  • @4XSWorld
    @4XSWorld 23 дні тому +72

    Makam yg megah untuk Kaisar pertama yg mampu menyatukan China dan membangun Tembok Besar China. Uniknya, ribuan patung pasukan Terrakota itu masing" punya wajah yg tidak sama, mimik wajah, sikap tubuh, baju zirah serta senjata yang berbeda-beda dalam posisi siap perang seolah" hidup.

    • @CiciCuex-eo4bh
      @CiciCuex-eo4bh 23 дні тому

      Caper sok asik lu

    • @Nona12312
      @Nona12312 21 день тому +4

      Keren ya..
      Tingginya pun seperti tinggi manusia..

    • @4XSWorld
      @4XSWorld 21 день тому +4

      @Nona12312 Iya 175-200cm, dibuat details sekali mirip asli dan masing" gak ada yg sama wajahnya seolah manusia hidup.

  • @saidalbasri2574
    @saidalbasri2574 23 дні тому +21

    Paket komplit si ni leo.. dia juga bisa bahasa mandarin dan i ggris jadi gk begitu bingung di luar negri. Para penonton pun jadi nmbah wawasan yg super waooww.. terimakasih karna sudah di ajak keliling secara online😊😊😂😂

  • @syahduhibatulloh2712
    @syahduhibatulloh2712 23 дні тому +13

    Keren banget ini Makam Terakota sangat megah. Pernah melihat tentang sejarah tempat ini di channel lain ternyata menyimpan mister yang belum di ketahui orang. Wajib banget kesini jika sedang liburan di RRC dan yang bikin takjub tempatnya sangat luas. Suka banget gue apabila ada vlog tentang sejarah selain bisa menikmati suasana nya kita juga sekaligus bisa belajar dan mendapatkan pengetahuan. Terbaik banget viewnya bisa melihat kota Xi'an dari atas tembok di temani sunrise, di akhiri dengan menonton pertunjukan yang sangat memukau. Wah pastinya kita sudah tidak sabar melihat keseruan di vlog selanjutnya semoga lele sehat selalu, di mudahkan segala urusan nya, dan selalu di lancarkan rezekinya wadaaappp 🤘🏻🎒💴✈️🇨🇳🎇😍

  • @Gopijat
    @Gopijat 23 дні тому +46

    Lahir di Handan, ibu kota Zhao, sebagai Ying Zheng (嬴政) atau Zhao Zheng (趙政), Orang tuanya adalah Raja Zhuangxiang dari Qin dan Ibu Suri Zhao. Pedagang kaya Lü Buwei membantunya menggantikan ayahnya sebagai raja Qin, setelah itu ia menjadi Raja Zheng dari Qin. Pada tahun 221 SM, ia telah menaklukkan semua negara-negara yang berperang lainnya dan menyatukan seluruh Tiongkok, dan ia naik takhta sebagai kaisar pertama Tiongkok. Selama masa pemerintahannya, para jenderalnya memperluas wilayah negara Tiongkok secara besar-besaran: kampanye di sebelah selatan Chu. Chu secara permanen menambahkan wilayah Yue di Hunan dan Guangdong ke dalam Sinosfer, dan kampanye Qin melawan Xiongnu di Asia Dalam berhasil menaklukkan Lingkar Ordos dari Xiongnu yang nomaden, walaupun Xiongnu kemudian bersatu di bawah komando Modu Chanyu.

    • @CiciCuex-eo4bh
      @CiciCuex-eo4bh 23 дні тому

      Caper sok asik lu

    • @safirarm2071
      @safirarm2071 День тому

      Oh brrti ini anaknya Ying Yiren + Haolan yg di drama The Legend of Haolan?

  • @elangraja1253
    @elangraja1253 20 днів тому +4

    Pentingnya sejarah dan perlindungan bangunan sejarah shg next generation bisa melihat dan belajar dari suatu sejarah baik atau buruknya..China mmg benar2 sdh maju sekali budayanya sejak dahulu. Thanks Leo & Alex atas kontribusinya dlm liputan China

  • @nidasm
    @nidasm 23 дні тому +24

    Pertunjukkannya gila bangetttt kek bagus bangeeetttt gituuuu :3 ...

  • @Arulgunawan-ks9fn
    @Arulgunawan-ks9fn 23 дні тому +64

    Apa cuma gw nonton vlog nyh Edwin sambil belajar sejarah 😄☝

  • @agungprasojo4761
    @agungprasojo4761 22 дні тому +7

    selalu suka setiap nonton apalagi yang suka sejarah, seperti sedang menonton TV, sangat informatif... 4 jempolll Leo

  • @ummufathan7183
    @ummufathan7183 23 дні тому +59

    Eropa mempertahankan bangunan tradisionalnya. China mempertahankan bangunan lama dan diiringi gedung2 yang tinggi disekitarnya. Berasa hidup di 2 zaman 😊 juga kemajuan teknologi patut diacungi jempol

    • @rachmatmulia5212
      @rachmatmulia5212 22 дні тому

      Saya rasa hampir di semua negara juga seperti itu bro

    • @pram_sdq
      @pram_sdq 22 дні тому

      Bangunan tradisional dan bangunan lama apa sih beda nya? Gaje

    • @definzgoody5448
      @definzgoody5448 22 дні тому +1

      @@pram_sdq
      Bangunan lama adalah bangunan yang dibangun di masa lalu.
      Bangunan Tradisional adalah bangunan yang berseni arsitektur tradisional,
      belum tentu bangunan lama.
      Kamu yang gaje

    • @Ervannekasonara
      @Ervannekasonara 22 дні тому

      Kebalik mas tradisional untuk China dan gedung tinggi untuk eropa

    • @TheOnlyOneBig3
      @TheOnlyOneBig3 20 днів тому

      ​@@pram_sdqsitu ada yg namanya HP, masa HP situ lebih pintar daripada situ?

  • @BasariaHutabarat-qc9cc
    @BasariaHutabarat-qc9cc 23 дні тому +17

    Melihat teracota itu bikin saya terkagum2 sama kagumnya melihat tembok China walaupun lihat nya hanya di video lele tp serasa berada disana

    • @icbm5389
      @icbm5389 23 дні тому +2

      Pengin bisa menjelajah sana suatu saat nanti....🙏🙏🙏🙏

  • @heronoob8590
    @heronoob8590 15 днів тому +1

    GILA SIH WISATA DI TIONGKOK. LUAS BANGET DAN KEREN HBIS. SATu2 nya tempat wisata yg spektakuler dan keren . Mana acara nya luar biasa ud mcm konser az.

  • @kiarrarenan7802
    @kiarrarenan7802 23 дні тому +6

    Betul spt kata Alex rasanya spt ikut dalam sejarah
    Spt itulah tiap nonton vlog jalan2nya Lele
    Dan itu yg bikin aku jadi subscriber setia sampe sekarang
    Baik2 Lele, sehat trus
    Gbu

  • @yeyetanajja6070
    @yeyetanajja6070 День тому

    Terimakasih Leo , saya jadi tahu betapa kerennya sejarah di China , sukses terus Le, kontenmu selalu dahsyat mantap

  • @angellinaaipassa1533
    @angellinaaipassa1533 19 днів тому +1

    Lee, aku doain kamu sehat selalu, bahagia trus dan makin sukses. Nonton video kamu bener² menambah wawasan. Detail banget kamu tu kalau bahas 1negara, kemanapun itu bener² detail dan jelas banget. Makasi ya. GBU lee

  • @bambanghutama4434
    @bambanghutama4434 23 дні тому +5

    Menyimak video Lele serasa ikut menemani Lele jalan2. Menarik sekalu obyek2 yg diliput plus penjelasan yg detil. Terima kasih Lele👍👍

  • @hendryhendry4730
    @hendryhendry4730 23 дні тому +17

    Hanya satu kata utk Leo KEREN ABIS

  • @cakhas5052
    @cakhas5052 15 днів тому +1

    Lele sangat bermanfaat laporan perjalanan mu di prajurit terakota & makam Qin. Matur suwun.

  • @neon.countryballs
    @neon.countryballs 23 дні тому +11

    Emang ya, China kalo tentang sejarah sama culture gak maen-maen :v...

  • @Nurhayati-m1j
    @Nurhayati-m1j 23 дні тому +153

    Dulu saya anti bgt sama China, tp setelah banyak youtuber yg perkawinan mix China JD jatuh cinta bgt sama negri ini salah satu harapanku bisa berkunjung ke negeri yg indah ini ❤

    • @CiciCuex-eo4bh
      @CiciCuex-eo4bh 23 дні тому +1

      Caper sok asik lu

    • @riovanyputra4585
      @riovanyputra4585 23 дні тому +28

      Bagaimana bisa anti china tapi belum pernah mangerti dan berkunjung ke china??

    • @neon.countryballs
      @neon.countryballs 23 дні тому +13

      @@riovanyputra4585 Yaa... kan kau tau si ini 👉🇺🇸

    • @ceddindeden7251
      @ceddindeden7251 23 дні тому +5

      ​@@neon.countryballs media pro barat😂

    • @yangche3553
      @yangche3553 23 дні тому +11

      Salah apa China dg anda?

  • @achmadistawa9965
    @achmadistawa9965 13 днів тому

    Pas melihat operanya, sumpah speechless bgt saking epiknya. China benar2 advanced dalam memadukan teknologi modern dgn budaya tradisional. Seandainya pelestarian budaya lokal juga seperti ini, pasti visa byk masuk untuk membantu ekonomi negara.

  • @cillacillo4550
    @cillacillo4550 23 дні тому +6

    Akhirnya diajak jalan2 ke terakota sama mas lele😅😅maturnuwun untuk videonya...

  • @humairohningtyas2050
    @humairohningtyas2050 12 днів тому

    Harusnya pemerintah indo dukung show show kayak gini ya tentang sejarah Nusantara.. buat pariwisata juga .. kayaknya cerita sejarah indo klo di bikin gini bakal lebih kerenn deh ..

  • @reynaldiardiansah1561
    @reynaldiardiansah1561 23 дні тому +1

    Wow terima kasih bang langsung di datengin❤

  • @blackskind8024
    @blackskind8024 22 дні тому +1

    Di Indonesia, khususnya Jawa juga banyak bangunan2 an kuno yg megah, tapi karena geografis pulau Jawa terletak di cincin api pacifik (ring of fire) banyak bangunan yg hancur karena bencana alam, gempa dan gunung meletus, dan yg tersisa dan dpt di restorasi candi Borobudur dan prambanan.

  • @Baby_Kle
    @Baby_Kle 22 дні тому

    Hebat bisa mempertunjukkan kebudayaan sendiri dan rakyatnya sendiripun sangat antusias untuk menonton dn menghargai. Salutnya banyak seniman yg di pakai untuk acara ini .

  • @ervinaayuasmara2437
    @ervinaayuasmara2437 19 днів тому

    Sumpah leeee kmu bener2 ke semua tempat yg pengen aku datenginnnn. Makasih leee 😭😭😭

  • @TiaraHimmamaulida
    @TiaraHimmamaulida 9 днів тому

    Nice kak leo masyaAllalah ilmu sejarah nya selalu bermanfaat semangat selalu kak mantabsssss

  • @definzgoody5448
    @definzgoody5448 23 дні тому +5

    China bagus banget ya Le,
    Aromanya mau ngajak Alex keliling Asia ya ini?
    Tapi Le saranku, jangan bawa Alex ke Indonesia langsung setelah travel di China, nanti perbedaannya jomplang banget 😅
    Ajak dulu ke Kamboja atau Laos

  • @anthonysusanto4277
    @anthonysusanto4277 23 дні тому +1

    dari awal ngikutin youtubet ini dari di amasih di rumah grandma yg diseattle
    yg mnasak masak
    ini anka mudah beetul betul luar biasa bisa keliling dunia
    dari awal kaku banget sampe bisa begini sih mantep deh selalu berasa kyk lagi bner bner jalan jalan betulan

  • @pidafuranti1609
    @pidafuranti1609 21 день тому

    Temen2 Leo ga ada yg gagal, pantesan Leo makin maju. Temen2nya juga berkualitas.. kerennn

  • @99sandhi
    @99sandhi 9 днів тому

    Tq videonya 🙏🙏 sukses selalu untuk Leo

  • @azkbyzk
    @azkbyzk 16 годин тому

    Gila sih memang peradaban china dari masa lalu sampai skrg sejarahnya panjang,hebatnya mereka bisa bersatu dan mempertahankan identitas mereka malah sekarang juga maju secara ekonomi. Gak salah ada peribahasa tuntulah ilmu sampai ke negeri china. Semoga indonesia nanti bisa punya peradaban bagus pariwisata jg infrastrukturnya spt china walaupun tentunya butuh wktu lama krn china sndiri butuh ribuan tahun kuat dgn identitasnya dan butuh tahun untuk bangkit

  • @nurkholifahh3691
    @nurkholifahh3691 23 дні тому +1

    Setiap video nya memberi pengetahuan baru. Terimakasih kak

  • @aratube6297
    @aratube6297 23 дні тому +2

    Dari vlognya lele.. Kita berasa bisa ikutan keliling dunia.. Makasih banyak.. Ilmu sejarahnya.. Suskes terus buat lele. 🎉

  • @salsadilasuryadewi1118
    @salsadilasuryadewi1118 4 дні тому

    Seru bgt banyakin konten sejarah gini kakkk

  • @ireneadler2209
    @ireneadler2209 23 дні тому

    Wow keren banget Leo sekalian ke mausoleumnya. Saya waktu ke sana cuma sempat ke Pit Terracotta Army-nya aja karena mau lanjut ke Huaqing Pool.
    Otw keluar kompleks Pit Terracotta Army tuh ada kios Hui yang jual sate domba enak. Sama ada satu lagi resto halal tapi saya ga sempat coba. FYI aja bagi yang membutuhkan.

  • @Jhonsky3437
    @Jhonsky3437 23 дні тому +23

    Gokil ya we chat satu aplikasi bisa mencakup semua aspek

    • @rusticcloud3325
      @rusticcloud3325 23 дні тому

      Sebenernya WeChat itu aplikasi mirip WA. Saya rasa gak mengherankan kalo orang booking sesuatu lewat WA atau WeChat. Saya bayanginnya sih tinggal chat akun resminya dan tunggu diarahkan ke langkah selanjutnya

  • @lovelysays8788
    @lovelysays8788 22 дні тому +1

    Keren bgt..top markotop

  • @IisIsmawati-wr2vz
    @IisIsmawati-wr2vz 22 дні тому

    Wow bagus banget. Terima kasih Leo sehat selalu dan sukses.

  • @twins8966
    @twins8966 22 дні тому

    Makasih y Leo, akhirnya aq bisa liat langsung videonya makam agung n prajurit Terakota nya, biasanya cuma gambarnya doank ❤👍

  • @dwiwulansari7655
    @dwiwulansari7655 15 днів тому

    Gilaaaaaaaaaaaaaaaa kerennnnn polllllll, Thank you Leo!

  • @romantravel8292
    @romantravel8292 22 дні тому

    AMAZING!!!!
    Pertunjukan se keren itu show daily? Biasanya liat show begituan di opening sport games (asian gamse)..tapi ini show daily... Keren parah Tiongkok emang.. 👏

  • @muthiachan8876
    @muthiachan8876 18 днів тому

    Selalu takjub sama sejarah ke kekasiran china, dari budaya dan adatnya mereka bener2 mnjaga banget pemerintahnya

  • @Jayren88
    @Jayren88 22 дні тому

    Keren banget bisa belajar sejarah China dengan Leo,yang buat keturunan Tionghoa di luar negeri bisa tau banyak sejarah wawasan ilmu dll dari Leo yang eksplor.

  • @FigureUnboxing
    @FigureUnboxing 16 днів тому

    Makamnya BELUM digali semuanya. Masih banyak yg terkubur dan GAK DIPERBOLEHKAN untuk digali/diteliti. Makam utamanya konon sangat menakjubkan menurut catatan sejarah. Ada sebuah dunia di dalam makamnya. Sungainya dari merkuri cair dan "langit malam" di dalamnya berhiaskan "bintang2".

  • @VivoPonsel-w1u
    @VivoPonsel-w1u 18 днів тому

    kakek saya suku Minang dan nenek orang China, yang merantau di Bengkulu bagian Manna, orang tua saya merantau ke Jakarta dan setelah saya lahir pindah ke pekanbaru, sampai saat ini jejak nenek China saya belum sepenuhnya saya tahu, suatu saat pasti saya bisa mencari jejak dan silsilah keluarga nenek saya

  • @antasuma9226
    @antasuma9226 20 днів тому

    Pepatah mengatakan belajarlah sampai ke negeri china. Inilah china yang dulu sampai sekarang mereka luar biasa semangatnya, ketekunannya, kemandirianya, pekerja keras, tidak mudah menyerah sangat luar biasa the best china 👍👍👍

  • @youber13
    @youber13 23 дні тому +1

    keren bisa sambil belajar sejarah divlog ini mantap 👍

  • @susihartono6842
    @susihartono6842 23 дні тому

    Kerenn banget show tarian kolosalnya saya suka sekali .saya uda 2 × jln2 ke china tapi blom pernah liat tarian show kolasal se bagus ini klo ada kesempatan saya akan ke Xian q👍👍🥰

  • @jydy
    @jydy 18 днів тому

    I'm impressed with the show wow I wanna go there and watch them by myself 🤩

  • @AnaaMaysa
    @AnaaMaysa 20 днів тому +2

    Sedangkan Indonesia 2000 tahun yg lalu baru kedatangan Proto² Melayu itupun belum bisa ngapa²in, 1200 tahun yg lalu barulah ada bangunan megah peninggalan Buddha seperti Candi Borobudur 😢

  • @np109
    @np109 23 дні тому

    suka pake banget episode ini! Sehat2 ya, Leo.

  • @dekasakti453
    @dekasakti453 23 дні тому

    Jadi banyak tau dunia lewat kontenya sukaaa bangettt nontoninnya makasih banyak y lee sehat dan sukses selalu

  • @rambutketiak
    @rambutketiak 19 днів тому

    Tau kaisar qin gara gara nonton cdrama dulu dan cari tau tentang sejarahnya dan abis itu baru ngeh kalo ternyata makamnya dia itu yg ada terra cotta army. Terus baru ngeh juga yg film the mummy itu juga ada yg bahas dia. Btw, aku lebih suka nyebut kaisar / emperor qin karena memang sejatinya beliau ini memimpin beberapa kerajaan. Kalo raja itu kan hanya memimpin 1 negara tapi emperor / kaisar 1 tingkat diatasnya karena wilayahnya lebih luas.

  • @ayu-iu4db
    @ayu-iu4db 23 дні тому

    Terimakasih Leo....sumpah aku suka banget video mu

  • @YenzC
    @YenzC 23 дні тому

    Le, saya anaknya 3 tp nonton video kamu terus. Bagus sangat informative.

  • @danishrafeealy1826
    @danishrafeealy1826 23 дні тому

    Teriima kasih sudah memenuhi lg 1 point traveling historical places in the world nak bujang❤

  • @dwimarlina6404
    @dwimarlina6404 23 дні тому +2

    G liat langsung pertunjukannya tapi aku merinding keren kaliii

  • @zahrotullinggarkasih8941
    @zahrotullinggarkasih8941 23 дні тому

    halo kak salam kenal🤗 aku dari PATI Jawa Tengah,,aku baru semingguan ngikutin youtube kakak,,konten yg keren mendedikasi mantap puuooolll pokok e👍👍😄bisa belajar sejarah dan bahasa juga,,lihat konten kakak serasa keliling dunia😄

  • @RestyAnggraini-ly4dh
    @RestyAnggraini-ly4dh 21 день тому

    Lu keren bngt bang, kualitas video lu terbaik.

  • @estur6613
    @estur6613 22 дні тому +1

    jadi ngebayangin jaman dulu..waaaahhhh

  • @mytravelink
    @mytravelink 22 дні тому

    China adalah negara yang dimana dahulu ada ribuan kerajaan-kerajaan dinasti baik yang terkenal dan yang kurang terkenal, namun China tetap menjadi destinasi favorit wisatawan karna kaya akan sejarah pada masa lampau😍

  • @indodilatinpanama2038
    @indodilatinpanama2038 22 дні тому +1

    Salah satu inceranku tuk dikunjungi

  • @noni250
    @noni250 23 дні тому

    Waaah leo, nonton kolosal langsung di huaqing palace salah satu dreamku, thank u leo udah ngajak keliling online di xian

  • @santinilasari8086
    @santinilasari8086 22 дні тому

    leo... semoga anda sehat selalu dan tetap berjaya menjadi youtuber yg membagi ilmu lewat vidio2 yg km buat.bravo leo.....sehat sekeluarga.Amin

  • @anotherainy
    @anotherainy 22 дні тому

    kerenn bgt pengen kesanaaa jadinya

  • @apriliaikanursanti4845
    @apriliaikanursanti4845 20 днів тому

    Vlog km selalu seru le, karna kita jadi belajar sejarah 🤩

  • @haiqal08
    @haiqal08 16 днів тому

    Hebat betul binaan terracota nya! Ternyata dekat sama masjid xian ya.
    Tp paling kaget is…. Show nya pukul 12 pagi ? Seriously? Masih bertenaga penarinya 😢 …

  • @anarosaprimawati3634
    @anarosaprimawati3634 21 день тому

    Selalu suka lihat content Leo

  • @ferryfernando5193
    @ferryfernando5193 22 дні тому +1

    China "TIDAK ADA KATA YANG BISA MENULISKAN SEMUA TENTANGNYA" ..
    China , Impian Setiap Etnis Tionghua Di seluruh Dunia .. LUAR BIASA 🇨🇳🇨🇳🇨🇳

  • @melindaapriliakristanti8741
    @melindaapriliakristanti8741 23 дні тому

    Langsung gasss nonton! Thanks Lee❤

  • @mincesau9797
    @mincesau9797 23 дні тому

    Ini yang ku tunggu" dri kemarin
    Makasih ya leo

  • @yulitayuli3927
    @yulitayuli3927 23 дні тому

    leo terima kasih videonya bagus sekali.

  • @annabel3302
    @annabel3302 23 дні тому

    Suka banget dengan ulasan anda....serasa ikut tur juga....keliling kota Xi'an😃😃.
    Jadi penasaran deh....pengen liat pasukan terakota yg terkenal itu🤗🤗

  • @lilya509
    @lilya509 4 дні тому +1

    Kak Leo trevel ke Leshan Giant Budha dong kak

  • @nailafadhilah5822
    @nailafadhilah5822 21 день тому +1

    kereeennnn bgttttt

  • @JuharaJoe
    @JuharaJoe 23 дні тому

    Channel yg video nya selalu ditunggu2..., thanks lele🙏

  • @natasyarezqy8188
    @natasyarezqy8188 23 дні тому

    Mksh lee uda ajak jln" sehat selalu dan lancar rejekinya

  • @nurarashyagustina6640
    @nurarashyagustina6640 21 день тому

    tiap jam istirahat kantor, sambil makan nonton vlog leo, semoga suatu saat bisa berkunjung ketempat2 ini, makasih leo untuk setiap kontennya

  • @sahirulsahirul1262
    @sahirulsahirul1262 22 дні тому

    Kepengen ke sana tapi udah ke bawa suasana ...jadi ya udah terobati

  • @sisuneo9296
    @sisuneo9296 23 дні тому

    Bang, klo pergi ke tempat2 hiburan populer seperti ini tolong kasih sorotan sedikit bagaimana mereka mereka menata pakir, toilet umum dan tempat menjajakan jajanan. Biar bisa jadi pelajaran buat bangsa kita memperlakukan taman, tempat hiburan, stadion dan lainnya dari negara yg lebih maju.

  • @amandaputri9300
    @amandaputri9300 23 дні тому +1

    Woahh keren bgt 👏👏

  • @rsdi_art
    @rsdi_art 14 днів тому

    Nice video

  • @Autodidak9502
    @Autodidak9502 23 дні тому

    Emang negara ini dari zaman Kuno peradabannya sudah semaju itu dgn banyaknya penemuan stempel, mesiu, uang, payung, kompas, obat, dan masih banyak lagi!! sampai Zaman Modern ini saja masih banyak prestasi yang ditunjukkannya! Satu kata "Salut" 👏👏👏

  • @renathawalde8419
    @renathawalde8419 23 дні тому

    Setiap kali saya nonton vlog nya koko,berasa kayak lagi liburan😅😅

  • @udinsantoso9165
    @udinsantoso9165 22 дні тому +1

    Keren banget lee❤

  • @kyraarunika
    @kyraarunika 23 дні тому

    LEEE terima kasih banyak udah dibikinin konten terracota army iniii ❤❤🙌🏻🙌🏻🙌🏻🙌🏻

  • @SunShine-ss7vb
    @SunShine-ss7vb 23 дні тому +1

    Thank you @Leonardo aka Lele, the awesome explorer, vlogger, storyteller .. do you editted all video you've taken, too?
    Kudos!

  • @ahladani4719
    @ahladani4719 22 дні тому

    pengen bgt kesitu, unik bgtt

  • @syaifuddinayuha5529
    @syaifuddinayuha5529 22 дні тому

    Qin Shi Huang itu sebenarnya gelar yg artinya kaisar Qin pertama. Nama kerajaannya dari dulu emang Qin, bukan karena nama Kaisarnya Qin lalu nama kerajaannya Qin. Nama aslinya Ying Zheng dari marga Ying. Ying Zheng naik tahta menjadi Kaisar Tiongkok ketika dia berhasil menaklukkan 6 kerajaan di Tiongkok lainnya, Zhao, Han, Yan, Wei , Chu dan Qi... lalu dia menggelari dirinya sbg Qin Shi Huang. Pembaca Manga Kingdom pasti dah familiar hehehe

  • @anakewong_21
    @anakewong_21 22 дні тому

    Lee terimakasih udah ngasih liat video ini.. hayuh upload video yg seru lagi le.. semoga makin banyak rezekinya ya lee biar bisa ke tempat2 yg ga bisa sy kunjungi😅😅

  • @mudinbahimudinbahi3231
    @mudinbahimudinbahi3231 21 день тому

    Lanjut terus episode selanjutnya lgi

  • @JustinTrudeau-if8iy
    @JustinTrudeau-if8iy 23 дні тому +3

    Leshan Giant Buddha sih le.... Penasaran 😂

  • @chinadramalover6618
    @chinadramalover6618 23 дні тому +1

    Begitulah sejarah-sejarah kerajaan china zaman dulu .....sudah berumur 5000thn-an. ...dan tetap dilestarikan....❤❤❤

  • @bangfadellchannel1265
    @bangfadellchannel1265 23 дні тому +1

    Penonton ke 500 hadir