Resep Cara Membuat Sop Bakso yang Enak dan Sederhana

Поділитися
Вставка
  • Опубліковано 4 жов 2024
  • Begini resep dan cara membuat sop bakso yang enak dan sederhana.
    Bahan-bahan:
    Bakso sapi / ayam 15-20 butir
    Bawang putih 5 buah
    Lada bubuk 1 sdt
    Air 1,5 liter
    Wortel manis 2 buah (potong-potong)
    Kubis 1/4 bagian
    Garam secukupnya
    Gula 1 sdm
    Micin secukupnya
    Daun bawang 1-2 batang (iris)
    Daun seledri 1 btg (iris)
    Bawang merah goreng secukupnya
    Cara membuat:
    Belah bakso jangan sampai terputus
    Uleg bawang putih.
    Panaskan sedikit minyak goreng, tumis bawang putih hingga harum. Masukkan lada bubuk. Tumis sebentar sambil diaduk-aduk. Angkat.
    Masak air ke dalam panci. Masukkan bumbu yang sudah ditumis. Masukkan wortel. Masak hingga agak mendidih. Masukkan bakso sapi. Masak hingga wortel matang. Masukkan kubis, beri garam, gula dan micin. Masukkan irisan daun bawang, irisan daun selederi dan bawang merah goreng. Aduk aduk, angkat, sajikan.
    LIHAT JUGA RESEP LAINNYA :
    Resep Sayur Bobor Daun Singkong
    • Resep Cara Memasak Say...
    Resep Sayur Lodeh Terong Kacang Panjang
    • Resep Cara Membuat Say...
    Jangan lupa SUBSCRIBE channel ini ya...
    / @resepmasakansederhana...
    #resepsayursop #resepsopbakso

КОМЕНТАРІ • 19