Saya Tak Ingin Nanti Anak Cucu Tidur di Kolong - Menelusuri Ibu Kota Baru (Part 3) | Mata Najwa

Поділитися
Вставка
  • Опубліковано 18 вер 2024
  • Masalah sengketa lahan juga menghantui warga di kawasan IKN. Masalah ini muncul sejak puluhan tahun dengan perusahaan pemegang HGU, dan sekarang mereka harus menghadapi megaproyek IKN di lahan yang mereka klaim sebagai warisan turun temurun dari nenek moyang.
    Alih-alih masalah terselesaikan, masyarakat suku Balik dan Paser justru tidak pernah diajak dalam proses pembangunan IKN.
    “Kami masyarakat adat asli sini, kami yang punya kampung yang akan diletakkan tempat ibu kota itu, tapi kami tidak pernah diajak. Inilah yang menjadi keresahan kami di sini, seolah-olah kami menjadi seperti bukan warga negara Indonesia,” ungkap Syahdin, Tokoh Masyarakat Suku Paser Kelurahan Pemaluan.
    #MataNajwa #kapalapi
    (Narasi)
    Tonton juga Mata Najwa eps. [Menelusuri Ibu Kota Baru] dan episode lainnya di www.narasi.tv atau klik link di bawah.
    Part 1 - bit.ly/3IzO3LM
    Part 2 - bit.ly/3pF9Vgj
    Part 3 - bit.ly/3IxIuhe
    Part 4 - bit.ly/3ECt9JV
    Part 5 - bit.ly/3DzWwLp
    Part 6 - bit.ly/3pBwylW
    Part 7 - bit.ly/3pWZTHJ
    Jangan lupa subscribe, tinggalkan komentar dan share.
    Tonton konten lainnya juga di UA-cam Channel:
    - Narasi bit.ly/Subscrib...
    - Narasi Newsroom bit.ly/Subscrib...
    Jangan lupa subscribe yaa..
    Follow:
    / najwashihab
    / najwashihab
    / najwashihabofficial

КОМЕНТАРІ • 697

  • @NajwaShihab
    @NajwaShihab  2 роки тому +31

    Tonton juga Mata Najwa eps. [Menelusuri Ibu Kota Baru] dan episode lainnya di www.narasi.tv atau klik link di bawah.
    Part 1 - bit.ly/3EBWLXJ
    Part 2 - bit.ly/3dxPXOR
    Part 3 - bit.ly/3pCYANU
    Part 4 - bit.ly/3rPIpzo
    Part 5 - bit.ly/3pCYCp0
    Part 6 - bit.ly/3DGAbf3
    Part 7 - bit.ly/31IngfF

    • @muhammadwalid8440
      @muhammadwalid8440 2 роки тому +1

      Ko ga bahas darurat kekerasan seksual indonesia? Lagi kenceng banget loh suaranya

    • @jamilariskiah8669
      @jamilariskiah8669 2 роки тому

      Hanya ada satu kata lawan.
      Ketika masyarakat Kalimantan khususnya warga setempat kompak.bisa dihentikan.lawan walaupun harus trjadi hal yg ngerri.biarkan dcatat oleh sejarah.

    • @mate_lika2585
      @mate_lika2585 2 роки тому

      @@jamilariskiah8669 Yang dilawan apanya cukkkk, jangan jadi provokator.
      Daerahnya mau dibangun supaya merata kesejahteraannya koq loe banyak mulut.
      Najwa semakin kesini koq makin nyebelin juga kamu itu.
      Mau ikut ikutan kadrun bikin gaduh negeri ini.

    • @masgun6337
      @masgun6337 2 роки тому

      @@mate_lika2585 liat konteksnya dari video mba na , ini pemerintah gak ada ruang dialog woii. Bukan gak mau di kembangakan !! Klo dalam masa perkembangan gak ada hal yang terjadi "banjir dll" mereka fina , ini di babat semua , mereka gak dpt bertahan hidup pada masa pembangunan , gimana mau ikut bersaing pas IKT jadi. Pikir

    • @GadderInd
      @GadderInd 2 роки тому

      Padahal ada program Program PTSL 2021, dimana masyarakat diwajibkan mendaftarkan tanahnya.
      Apakah (BPN) PPU tidak mensolialisasikan ?
      sayang sekali , Koordinasi di pemerintahan tidak sampai ke bawah.

  • @rennysyahdin7374
    @rennysyahdin7374 2 роки тому +85

    Ini bapak saya h.syahdin saya sangat bangga dengan beliau selalu jadi tokoh utama untuk masyarakat kelurahan pemaluan 💪💪💪

    • @ridwannurdiat3445
      @ridwannurdiat3445 2 роки тому +1

      Titip salam ke bapak .. mudahan semua di beri kesehatan selalu

    • @hasrulselayar9070
      @hasrulselayar9070 2 роки тому +3

      Ttip salam kebapak klo bkn skrng klian berjuang, kedpan anda akan mexesal

    • @cipopo1279
      @cipopo1279 2 роки тому +3

      Smg Beliau tetap sehat dlm perlindungan Allah.dan Masyarakat di sanah Aamiin.smg ikn tdk jd.krn bnyak kerugiannya terutama dana Apbn bnyak d gunakan.blm lg utang Negara bertambah.ujung"nya pajak naik rakyat makin menderita.

    • @jakijaki9789
      @jakijaki9789 2 роки тому +1

      Semoga Negara memperhatikan warga setempat.jangan sampai tergusurr oleh kekuatan HGU.

    • @riswanrasuludin712
      @riswanrasuludin712 2 роки тому

      Semoga Allah menolong saudara yg ada di Kalimantan...

  • @anti5327
    @anti5327 2 роки тому +67

    Pak Jokowi.. pak presiden tolong dengarkan pendapat warga kalimantan asli .. jangan sampai nanti seperti timor2 yg keluar dari Indonesia yg merasa mereka tidak dianggap sebagai warga negara..
    Sejujurnya juga tidak setuju pohon2 ditebang dan biaya banyak padahal lagi pandemi begini.. apakah hutang kita gak makin banyak jika pembangunan IKN sekarang? jika punya uang kenapa tidak untuk melunasi hutang saja..

    • @bayuangga2864
      @bayuangga2864 2 роки тому +1

      Mikiro wes nempur gurung go sesok

    • @anwargale1906
      @anwargale1906 2 роки тому +7

      S 7 banget lbh baik slsaikan hutang dn peningkatan ekonomi rakyat,klo DKI Jakarta d anggap sdh padat knp TDK d lakukan perluasan area

    • @sasmitawidada7972
      @sasmitawidada7972 2 роки тому

      @@bayuangga2864 njir... sok sokan komen sotoy... mas ngomongke ngge akal ga gae dengkul

    • @andibudiyanto947
      @andibudiyanto947 2 роки тому +3

      @@bayuangga2864 duit seng kudune nggo nempur ke rakyate meh di enggo Bancakan gawe IKN seng jarene tanpo APBN, nyatane 53% nganggo APBN. Mikiro anak putumu mbesok nek goro2 mekso pindah ibu kota mergo nuruti cukong2 nganggo duit utang2an padahal nggo makani rakyate we mung ngandalke pajek+utangan. pra sue2 bangkrut negara ne. Sok seng nyaur sopo? Pra Yo anak putu rakyat NKRI. Seng mindah ibukota wes penak oleh hasil proyek.

    • @cipopo1279
      @cipopo1279 2 роки тому

      Bener sependapat

  • @ferryiswan5602
    @ferryiswan5602 2 роки тому +27

    salut, masyarakat pedalaman kalimantan tidak nampak sekali terbelakang, justru terlihat cerdas, dan jujur

    • @doy7army924
      @doy7army924 2 роки тому

      Harusnya tdk ada kordinasi dgn kepala suku adat ya tolak saja IKN

  • @mamaymeliani3253
    @mamaymeliani3253 2 роки тому +25

    Bpk nya betulin kaca mata terus..yg mengerti baca gerak tubuh pasti mengerti kegelisahan beliau..dan untuk masyarakat adat di sana smga mendapat hak2nya...smga sllu dlm lndungan Allah SWT..aamiin

    • @dewiatlantisdewi338
      @dewiatlantisdewi338 2 роки тому

      Iy kliatan dr td sprt gelisah,w yakin ini org krang paham mnjdi tugasnya bupati istilahnya yg pnting gaya dn dpt nama

  • @rhyanofficial5166
    @rhyanofficial5166 2 роки тому +85

    Saya sebagai warga kaltim sempat mengapresiasi ketika mendengar IKN karna saya juga ingin kaltim maju dari segi infrastruktur dll dalam hal IKN, namun setelah mendengar keluh kesah masyarakat saya akhirnya mengerti apa yg selama ini mereka khawatirkan

    • @hasnayulia5144
      @hasnayulia5144 2 роки тому +5

      Terus? Masih mendukung?
      Itu cuman sebagian
      Yg lbih parah maaih byk

    • @blackhard3595
      @blackhard3595 2 роки тому +7

      Lebih baik membangun pertanian..
      Yg punya lahan dibantu modal dan perawatan serta pemasaran
      Sehingga yg gak punya lahan bisa jadi buruh tani dengan gaji yg layak.. sehingga pengangguran bisa dikurangi.
      Hingga kebutuhan pangan nasional bisa terpenuhi. Tentu berdampak pada peningkatan ekonomi secara nasional.

    • @suhandahadisasmita7487
      @suhandahadisasmita7487 2 роки тому +9

      Membangun infrastruktur tidak mesti jadi ibukota

    • @cipopo1279
      @cipopo1279 2 роки тому +1

      @@blackhard3595
      Benar sekali sependapat brother 👍

    • @doy7army924
      @doy7army924 2 роки тому +2

      merusak kemurnian hutan 🤣

  • @dudysatria5046
    @dudysatria5046 2 роки тому +89

    Pelajaran nya selalu dari mata Najwa adalah tidak mudah percaya begitu saja kepada uraian verbal dari eksekutif yang pada hal ini adalah Sultan tanah di situ.

    • @pasukanrevolusidunia
      @pasukanrevolusidunia 2 роки тому

      Untuk kalian yang tidak setuju dengan IKN baru, saya sarankan untuk pindah kewarganegaraan saja, Ke Korea Utara lebih baik, jangan lupa ajak mbak Najwa, biar kalian bikin konten bareng Kim Jong Un.

    • @qorikalfat2514
      @qorikalfat2514 2 роки тому

      @@pasukanrevolusidunia bacot

    • @sasmitawidada7972
      @sasmitawidada7972 2 роки тому

      @@pasukanrevolusidunia ngomong tidak berlandaskan logika akal sehat... dasar jamet

    • @triekacs9267
      @triekacs9267 2 роки тому

      @@pasukanrevolusidunia seperti nya anda adalah bagian dari propaganda,karna secara logika dan realita utk membangun sebuah IKN perlu atensi khusus yg intens.

    • @achmadbachtiar1097
      @achmadbachtiar1097 2 роки тому

      @@qorikalfat2514 kenapa begini hatimu...?
      Apa salahnya mata Najwa dan orang-orang yang tidak setuju IKN...?

  • @nadianhidayat
    @nadianhidayat 2 роки тому +26

    Warga Pasir Penajam, sehat selalu. Semoga perjuangan bapak2 tidak sia sia. jangan ngadu sama ngabalin pa

  • @refoliyansaputra9495
    @refoliyansaputra9495 2 роки тому +14

    Mudah2an masyarakat adat dibuatkan sertifikat akan tanahnya... Karna biasanya masyarakat adat tanahnya dr leluhur... Kalau tidak siap2 lawan pejabat berdasi... Pasti tersingkir... Yg bakal mimpin ikn kita lihat saja bakal yg itu... Kasihan masyarakat adat

    • @nightday2030
      @nightday2030 2 роки тому

      Iya, kyk kemarin pembuatan sertifikat tanah massal kyk yg kemarin di desaku

  • @x454ya
    @x454ya 2 роки тому +57

    "Aturan yang berlaku" merupakan mantra sakti membenarkan setiap langkah pemangku kebijakan. Bakal seru kalau tim Mata Najwa mengulik duet manis penguasa dengan para tuan tanah yang mengklaim tanah masyarakat lokal. Mantra sakti itu lah yang selalu memupuskan tiap langkah masyarakat lokal memperjuangkan haknya.

    • @kingsalmanbinabdulaziz2396
      @kingsalmanbinabdulaziz2396 2 роки тому +3

      jika negara tidak melakukan perubahan... tepatnya seandainya negara tidak menjadi lebih maju dan lebih berkembang dan membuat perkembangan menjadi semakin menyeluruh. apa yang akan kalian keluarkan dari mulut kalian di saata anak dan cucu kalian mengalami ketertinggalan zaman, perbedaan kemajuan zaman sudah sangat terlihat antara tahun 1990 dengan tahun 2000, lalu di tahun 2010 dengan tahun 2021, lalu kita berandai andai apa yang akan terjadi di tahun 2030.....? haruskah seorang ayah menjual ginjalnya ketika sang anak yang baru masuk SMA meminta BMW....?
      saat ada perkembangan zaman modern... maka di situlah pergantian di mulai...
      1990 itu bagaikan nokia lyar kuning, 2000 bagaikan hp blackberry, 2010 bagaikan hp android kelas bawah dan 2021 bagaikan android dan iphon...
      lalu di saat negara lain mengalami kemajuan zaman, apakah anda menginginkan negara ini stagnan...? ingat...!!! bahwa tidak ada satupun negara di dunia ini yang menginginkan negara lain lebih maju dari negara mereka....!!!
      lalu apakah ada cara lain dari sebuah negara di dunia ini yang membuat negara mereka maju selain dengan adanya kota.....
      ibu kota baru bertujuan untuk memeratakan kemajuan daerah.... mungkin dengan sebuah kota modern, kota masa depan...
      di zaman sekarang saja sudah ada anak yang meminta smartphone hingga orang tuanya kesusahan karena kesenjangan ekonomi... lalu bagaimana di masa depan.....???????????????????? nalar.... nalar..... nalar......
      kalau kamu cuman pengen jadi tukang cangkul.. ya sudah, belajar mencangkul saja... tapi jika kamu ingin menjadi orang sukses... belajarlah bagaimana cara pengelolaan orang orang sukses di luaran sana....!!!

    • @isgianto4452
      @isgianto4452 2 роки тому +7

      Benar juga tuh di hadirkan di mata najwa antara gubenur.bupati dan para tetua adat yg ada disekitar ibu kota baru...biar seru siapa yg bohong sebenarnya

    • @khairuddinharis4367
      @khairuddinharis4367 2 роки тому +1

      penempatan IKN murni membuka hutan belantara.... justeru yg mengaku ketua adat tersebut merupakan calo tanah yg coba melegalkan kepemilikan hutan belantara yg notabene di kuasai oleh negara....

    • @isgianto4452
      @isgianto4452 2 роки тому +2

      @@khairuddinharis4367 siapa kah calonya...apa pemegang SHGU yang diberikan oleh pemerintah pusat yg sebagian besar dipegang oleh org2 yg dekat dgn pemegang kekuasaan yg disebut dalam mata najwa sesi ini juga..maaf pak ..apakah bapak udah datang langsung kesana seperti tim mata najwa menelusuri daerah yg akan dijadikan IKN

    • @khairuddinharis4367
      @khairuddinharis4367 2 роки тому +1

      @@isgianto4452 betul.... pemilik HGU orang dekat cendana yg mengakuisisi HPH eks inhutani yg notabene masih dlm lingkaran cendana... dan saya beberapa kali kesana... yg saya lihat banyak calo" tanah yg mengatasnamakan adat gentayangan menawarkan lahan dengan harga bervariasi... karena saya merasa sebagai suku asli kalimantan maka ogah merespon tawaran tersebut... dan juga lokasi tersebut merupakan hutan rimba yg belum di kelola... kan kelihatan lucu hutan rimba di tawarkan tuk di kapling kapling

  • @slsxl8527
    @slsxl8527 2 роки тому +30

    Benar sekali dengan tagline video ini ‘masyarakat selalu kalah’. Karena kenyataan seperti itu, pemerintah tidak pernah mendengar suara dan aspirasi masyarakat. Alih2 mendengar hanya ‘wakil rakyat’ yang tentunya sudah memiliki motivasi berbeda dengan masyarakat yg diwakilinya. Jadi benar ‘kami selalu kalah’.

    • @fredrick7643
      @fredrick7643 2 роки тому +1

      wakil rakyat tapi ngga mau hidup seperti rakyat

  • @lilanoviana3790
    @lilanoviana3790 2 роки тому +38

    Bahkan para petinggi pun tak ada rasa memiliki wilayah tersebut. Tidak tau lingkungan yang dipimpiannya. mereka terus melempar lempar kesalahan seakan tidak ikut bertanggung jawab

    • @x454ya
      @x454ya 2 роки тому

      Jawabannya ada di film dokumenter Sexy Killers

    • @kingsalmanbinabdulaziz2396
      @kingsalmanbinabdulaziz2396 2 роки тому

      jika negara tidak melakukan perubahan... tepatnya seandainya negara tidak menjadi lebih maju dan lebih berkembang dan membuat perkembangan menjadi semakin menyeluruh. apa yang akan kalian keluarkan dari mulut kalian di saata anak dan cucu kalian mengalami ketertinggalan zaman, perbedaan kemajuan zaman sudah sangat terlihat antara tahun 1990 dengan tahun 2000, lalu di tahun 2010 dengan tahun 2021, lalu kita berandai andai apa yang akan terjadi di tahun 2030.....? haruskah seorang ayah menjual ginjalnya ketika sang anak yang baru masuk SMA meminta BMW....?
      saat ada perkembangan zaman modern... maka di situlah pergantian di mulai...
      1990 itu bagaikan nokia lyar kuning, 2000 bagaikan hp blackberry, 2010 bagaikan hp android kelas bawah dan 2021 bagaikan android dan iphon...
      lalu di saat negara lain mengalami kemajuan zaman, apakah anda menginginkan negara ini stagnan...? ingat...!!! bahwa tidak ada satupun negara di dunia ini yang menginginkan negara lain lebih maju dari negara mereka....!!!
      lalu apakah ada cara lain dari sebuah negara di dunia ini yang membuat negara mereka maju selain dengan adanya kota.....
      ibu kota baru bertujuan untuk memeratakan kemajuan daerah.... mungkin dengan sebuah kota modern, kota masa depan...
      di zaman sekarang saja sudah ada anak yang meminta smartphone hingga orang tuanya kesusahan karena kesenjangan ekonomi... lalu bagaimana di masa depan.....???????????????????? nalar.... nalar..... nalar......
      dengan adanya kota baru, mungkin keluarga atau kerabat anda bisa membuka usahanya di sana, atau mungkin dapat membuat sebuah hotel, atau sebuah perkantoran, atau mungkin anak cucu anda dapat berinvestasi di area wisata terdekat dengan kota dan membuat investasi cabang di kota kota lain yang dekat dengan ibu kota.
      di saat negara lain terus mengalami kemajuan di berbagai kota, lalu bagaimana dengan negara ini... apa lagi yang akan di suarakan anak cucuku nanti....? haruskah anak cucuku turun ke jalan...? haruskah anak cucuku di zaman modern kelak masih berada di ladang....? apakah anak cucu nanti benar benar menjual ginjalnya untuk kebutuhan hidup.
      kalau kamu cuman pengen jadi tukang cangkul.. ya sudah, belajar mencangkul saja... tapi jika kamu ingin menjadi orang sukses... belajarlah bagaimana cara pengelolaan orang orang sukses di luaran sana....!!!

  • @c.hchanel6323
    @c.hchanel6323 2 роки тому +9

    Kalo liat kondisi seperti ini MUSTAHIL IKN terwujud.... Hidup masyarakat adat ..... Kalian punya hak hidup.... Punya hak perlindungan....

  • @yedijafotografer
    @yedijafotografer 2 роки тому +112

    Salah satu akibat dari pendidikan yg kurang merata.. masyarakat di pedalaman tidak mendapat kesetaraan atau setidaknya hampir setara dengan masyarakat kota.. Ga salah apa yang dikawatirkan orang2 disana, apalagi masyarakat adatnya.

    • @rivaltiran8518
      @rivaltiran8518 2 роки тому +10

      Gimana mau merata kalau anti pembangunan.

    • @lutfi813
      @lutfi813 2 роки тому +16

      justru mereka yg berpendidikan tinggi yg merusak alam dengan alasan membangun.

    • @radukakapeter7550
      @radukakapeter7550 2 роки тому +4

      @@rivaltiran8518 setuju bang,,,masyarakat tidak bersaing

    • @wayanaja3127
      @wayanaja3127 2 роки тому +6

      Makanya terima itu IKN baru biar pendidikan bisa maju supaya anak cucu menjadi pintar pintar

    • @indohederian3794
      @indohederian3794 2 роки тому +10

      Silakan saja bangiun IKN tapi jangan pakai alasan Pemerataan pembangunan karena pemerataan pembangunan tidak sama dengan membangun IKN

  • @bembs0256
    @bembs0256 2 роки тому +15

    Intinya sebelum membangun ibu kota baru, ratakan dulu pendidikan bagi masyarakat sekitar. Berkaca Jakarta, banyak masyarakat yang tersingkir karena tidak dapat bersaing karena kurangnya kompetensi, dan itu karena kurangnya pendidikan. Oleh karena itu ratakan dulu pendidikan masyarakat sekitar, sehingga saat ibu kota baru sudah selesai mereka dapat beradaptasi dan berkompetisi, tidak tersingkirkan.

    • @zahranurainizahra3396
      @zahranurainizahra3396 2 роки тому

      Asli kurang setuju juga si kalo ikn pindah ke kalimantan
      Kasian orang adat dsananya
      Teruss juga pasti pohonnya pada di tebang😭
      Nanti makin mahal sembako😭😭
      Pak jokowi tolong pikirkan lagi😭😎

    • @abusidiq2760
      @abusidiq2760 2 роки тому

      Layaknya orang betawi yang ada dijakarta, semakin tersingkir dan kalah saing oleh org luar.

  • @troyvely1939
    @troyvely1939 2 роки тому +42

    Ironisnya, tdk sedikit masyrakat perkotaan yang justru mengomentari masrakat adat scr negatif hnya karena mereka menolak utk direlokasi. Mereka dianggap tdk maju hanya krn tinggal di sekitaran hutan. Pdhl mereka tdk menuntut macam2.

    • @x454ya
      @x454ya 2 роки тому +3

      Mungkin mereka harus menonton film dokumenter Sexy Killers dulu baru paham kenapa masyarakat adat berjuang.

    • @endrostil
      @endrostil 2 роки тому +2

      Ironisnya lagi para tetua dan orang tua tidak mendengarkan saran dan peringatan" dari anak"nya sendiri yg merantau belajar ke Kota membawa informasi untuk menangani masalah" yg akan timbul di masa yg akan datang, salah satunya seperti Dokumen Hukum kepemilikan Hak atas Tanah.
      Begitu Kesempatan bersamaan dengan Permasalahaannya datang, ya jadinya malah hanya dapat masalahnya tidak dapat kesempatannya,
      Semoga Manyarakat mendapatkan kemudahan dalam mengurus masalah ini.

    • @kingsalmanbinabdulaziz2396
      @kingsalmanbinabdulaziz2396 2 роки тому +1

      bahkan anak tetua adat dayak ada yang kuliah,,, dan semua membutuhkan uang untuk biaya hidup.

    • @rimaginanjar4339
      @rimaginanjar4339 2 роки тому +5

      Bener bngt bos,justru mereka bicaranya sangat intelektual dan bijak..wajar lah mereka punya kecemasan..

    • @empty_9lass
      @empty_9lass 2 роки тому +3

      Krn masyarakat adat masih bersih dr kerakusan dampak kapitalisasi.

  • @titienasnawati7782
    @titienasnawati7782 2 роки тому +35

    Salut dengan kak Najwa rela bersusah payah dan berpanas panasan demi mendapatkan berita dari tangan pertama.

  • @puspadwi3204
    @puspadwi3204 2 роки тому +18

    Dulu pemilihan presiden sering blusuan, ini juga pelajaran bagi capres, blusuan itu bukan hanya ketika pemilihan politik aja, tetapi apapun itu kalau ketika mengambil suatu keputusan ikutkanlah warga setidaknya bisa menjadi pertimbangan, sehingga menimbulkan konsekuensi yg lebih kecil dari setiap keputusan dan saling menguntungkan.

    • @sabarudin9883
      @sabarudin9883 2 роки тому

      Kepentingan manusia tdk bisa dilihat dri sebuah bayangan.kenyataan yg bisa diterapkan dlm wujut yg ada.semua kepentingan ini bisa dilihat.jika benar benar nyata.keadilan yg akan mengukapkan.kesejateraan tlh mengambil resiko.tanggung jawab.berkorban demi kesejahteraa n yg merata.

    • @putraroum9203
      @putraroum9203 2 роки тому

      Positif aj kalo lo gk menikmatin mungkin cucu cicit mu yg akan menikmati pembangunan ini

    • @jakasatria5385
      @jakasatria5385 2 роки тому

      @@putraroum9203 bisa jamin lo

  • @ababildzul2963
    @ababildzul2963 2 роки тому +19

    Biarkan Kalimantan jadi jantung dunia jangan dirusak , pesan buat pemerintah ,korupsi dihilangkan dulu bro

  • @sukardiman3755
    @sukardiman3755 2 роки тому +11

    Saya lebih percaya kepada keluhan masyarakat sepert ini, bukan kepada bahasa pemerintah yang indah tapi sesungguhnya tdk indah. Mereka lupa dengan keluhan masyarakat yang seperti ini, lebih baik anggaran 486 triliun dipakai utk masyarakat Kalimantan yang sepert ini. Pelayanan sederhana saja susah sekali masyarakat mendapatkan nya. Mudahan pindah ibu kota tidak terjadi dan masyarakat mendapatkan haknya

    • @58ardian
      @58ardian 2 роки тому

      karena keuhan itu nyata, tidak datang dari buzer

  • @dedehkurniasih6659
    @dedehkurniasih6659 2 роки тому +4

    Ya Robb lindungi saudara"kami yg ada di kalimantan aamiin ya robbla'alaamiin,dengan adanya perusakan alam,alam akan murka terhadap kita semua.

  • @zukagame6385
    @zukagame6385 2 роки тому +1

    1. Kenapa yang d wawancarai hanya masyarakat yang menolak pemindahan IKN.
    2. Seharus najwa bisa memberikan edukasi kepada masyarakat terkait pemindahan ibu kota negara.
    3. Sampai kapan kita akan maju kalau yang d cari hanya perbedaan pendapat.

  • @andinipurwaningrum1248
    @andinipurwaningrum1248 2 роки тому +8

    Seperti itulah kalau zona nyaman diusik..

  • @straypunk2077
    @straypunk2077 2 роки тому +8

    Negara hukum, semua harus ikut hukum. Siapa yg membuat produk hukum? Siapa yg paling diuntungkan dari produk hukum tersebut? Kok rasanya ada yg janggal.

  • @syamsuljaya
    @syamsuljaya 2 роки тому +3

    Pemerataan ekonomi dan pembangunan bukan berarti pindah ibu kota. Tapi, tingkatkan pendidikan disetiap daerah seperti daerah Jawa, berilah fasilitas dari segi kesehatan, ekonomi. Dana IKN lebih baik dan lebih tepat jika digunakan untuk pendidikan dan kesehatan di seluruh wilayah Indonesia.

  • @andrianto2623
    @andrianto2623 2 роки тому +17

    Bukan hal baru memang seperti itulah kenyataannya jika ada Mega proyek, intinya kan mereka yang punya kekuasaan,punya jabatan yang bermain dibelakang, mereka yang atur semua.

    • @kingsalmanbinabdulaziz2396
      @kingsalmanbinabdulaziz2396 2 роки тому

      jika negara tidak melakukan perubahan... tepatnya seandainya negara tidak menjadi lebih maju dan lebih berkembang dan membuat perkembangan menjadi semakin menyeluruh. apa yang akan kalian keluarkan dari mulut kalian di saata anak dan cucu kalian mengalami ketertinggalan zaman, perbedaan kemajuan zaman sudah sangat terlihat antara tahun 1990 dengan tahun 2000, lalu di tahun 2010 dengan tahun 2021, lalu kita berandai andai apa yang akan terjadi di tahun 2030.....? haruskah seorang ayah menjual ginjalnya ketika sang anak yang baru masuk SMA meminta BMW....?
      saat ada perkembangan zaman modern... maka di situlah pergantian di mulai...
      1990 itu bagaikan nokia lyar kuning, 2000 bagaikan hp blackberry, 2010 bagaikan hp android kelas bawah dan 2021 bagaikan android dan iphon...
      lalu di saat negara lain mengalami kemajuan zaman, apakah anda menginginkan negara ini stagnan...? ingat...!!! bahwa tidak ada satupun negara di dunia ini yang menginginkan negara lain lebih maju dari negara mereka....!!!
      lalu apakah ada cara lain dari sebuah negara di dunia ini yang membuat negara mereka maju selain dengan adanya kota.....
      ibu kota baru bertujuan untuk memeratakan kemajuan daerah.... mungkin dengan sebuah kota modern, kota masa depan...
      di zaman sekarang saja sudah ada anak yang meminta smartphone hingga orang tuanya kesusahan karena kesenjangan ekonomi... lalu bagaimana di masa depan.....???????????????????? nalar.... nalar..... nalar......
      dengan adanya kota baru, mungkin keluarga atau kerabat anda bisa membuka usahanya di sana, atau mungkin dapat membuat sebuah hotel, atau sebuah perkantoran, atau mungkin anak cucu anda dapat berinvestasi di area wisata terdekat dengan kota dan membuat investasi cabang di kota kota lain yang dekat dengan ibu kota.
      di saat negara lain terus mengalami kemajuan di berbagai kota, lalu bagaimana dengan negara ini... apa lagi yang akan di suarakan anak cucuku nanti....? haruskah anak cucuku turun ke jalan...? haruskah anak cucuku di zaman modern kelak masih berada di ladang....? apakah anak cucu nanti benar benar menjual ginjalnya untuk kebutuhan hidup.
      jika pikiran anda adalah di perbudak, maka belajarlah cara jadi budak yang patuh... jika pikiran anda seorang leader maka berfikirlah untuk berkorban meski sakit yang di derita, asalkan anak cucu bahagia.
      kalau kamu cuman pengen jadi tukang cangkul.. ya sudah, belajar mencangkul saja... tapi jika kamu ingin menjadi orang sukses... belajarlah bagaimana cara pengelolaan orang orang sukses di luaran sana....!!!

    • @khairuddinharis4367
      @khairuddinharis4367 2 роки тому +1

      @@kingsalmanbinabdulaziz2396 apa yg anda katakan tak akan pernah di mengerti oleh para hatters.... karena apapun yg di lakukan pemerintah... semuax salah di mata pembenci... dan media mata najwa adalah saluran pembenci pemerintah yg dlm menyuguhkan narasi selalu berat sebelah

  • @annisaaprima6008
    @annisaaprima6008 2 роки тому +5

    sayang banget.. padahal kalau penduduk asli diajak untuk menyambut mentri atau siapapun yang dateng pasti seneng atau seengganya ngerasa diajak. sedih deh denger warga asli bilang kalau cuma bisa ngeliatin ada rame-rame kyk orang asing banget di tempat sendiri

  • @dedijapapang7298
    @dedijapapang7298 2 роки тому +1

    Smoga para tokoh adat bisa menjaga tanah kelahiranya untuk anak cucunya ,jgn sampai rusak

  • @rehanfirmansyah5277
    @rehanfirmansyah5277 2 роки тому +4

    rakyat harus bersatu mempertahankan haknya

  • @WAHYUKUADRAT
    @WAHYUKUADRAT 2 роки тому +6

    Kepada pemerintah setempat, terutama bidang pertanahan. Tolong jangan persulit, warga asli untuk urus administrasi kelengkapan surat atas hak tanahnya. Jangan tiba-tiba ada muncul sertifikat, atas nama PT. TITIK-TITIK, kuasai Atas tanah warga asli disana. Waspada, Awas: mafia tanah, kerja sama dengan oknum dinas pertanahan. Dan PT pengembang perumahan dan apartemen. Kong-kalingkong. Rampas tanah rakyat, tanah hutan adat.

  • @emarahima1952
    @emarahima1952 2 роки тому +9

    Semoga yg telah memilih rezim dzolim PDIP sekarang ini bertobat, karena terbukti rezim sekarang ini bukan mensejahterakan rakyat tapi malah semakin menyengsarakan rakyat.

  • @agussunarjo64
    @agussunarjo64 2 роки тому

    Mata Najwa jos...
    Inilah perjuangan mbak " NANA"....
    COBA YG SOK SUDAH SETUJU ITU BAPAK ITU YG PUNYA LAHAN...
    TIDAK PERNAH DI AJAK MUSYAWARAH.

  • @glowskullsmedia1499
    @glowskullsmedia1499 2 роки тому +6

    Jangan bikin masalah baru Jok! Sodara2ku warga PPU/Sepaku siap siap menelan kegetiran ya...kuatkan mental kalian dan harus berani melawan ketidak adilan yg akan terjadi nanti

    • @santun4896
      @santun4896 2 роки тому

      Progres pembangunan ibu kota baru sudah disuarakan dr presiden pertama dan baru di eksekusi Ama presiden ke 7. Kenapa dibangun ibu kota baru?
      Karena jumlah penduduk semakin bertumbuh, orang luar Jakarta pasti ingin mengadu nasib di Jakarta, membuat Jakarta semakin penuh semakin kumuh.
      Dengan ibu kota baru ini pemerintah pengen menciptakan peradaban baru, kota yang tertata, pemerataan pembangunan dan persebaran penduduk, tidak terkonsentrasi di Jawa terus, agar istilah Jawa centries di ganti jd Indonesia Centries
      Kalo gak dibangun sekarang mau dibangun Ama presiden ke berapa?

  • @adenialuthfiarifah7184
    @adenialuthfiarifah7184 2 роки тому +6

    Hutan cantik cantik mau dilucuti
    Emang hutan itu cepat tumbuh.
    Please jangan tebang hutan cantik
    Nanti alam marah loh

  • @muklasfarel5816
    @muklasfarel5816 2 роки тому +11

    Jangan sampai suku sekitar IKN jadi BETAWI versi 2.

  • @nonyramadhani4396
    @nonyramadhani4396 2 роки тому +4

    Gubernurnya pro..otomatis bupatinya pun ikut atasannya...jd endingnya sudah pasti masyarakat adat akan tersisih atas nama hukum yg berlaku.

  • @triekacs9267
    @triekacs9267 2 роки тому +4

    Ijin mba nana, mengemukakan pendapat terkait IKN. Jika tdk ada nya singkronisasi nya dari para penduduk adat,masyarakat setempat serta alam sekitar pasti akan banyak kendala pembangunan karna ijin dan restu sebuah pembangunan besar pasti akan pihak2 yg terlibat bukan dari makhluk biasa tetapi makhluk astral pun akan juga merasa terusik juga.

  • @nikofebrianur8576
    @nikofebrianur8576 2 роки тому +6

    Bakalan ada serial Si Doel Anak Sekolahan versi Kalimantan nih 🙃

  • @ferrykelvin
    @ferrykelvin 2 роки тому +4

    Ada baiknya Bapak Jokowi turun langsung melihat kondisi masyarakat sekitar pembangunan IKN, jangan terlalu percaya dgn omongan para pejabat yang terlibat pembangunan IKN.. sekali lagi mohon Bapak Jokowi untuk bisa melihat langsung kondisi masyarakat terdampak IKN ini.

  • @SupriYanto-qu5nn
    @SupriYanto-qu5nn 2 роки тому +1

    Penampilan mbak Najwa biasa-biasa saja , tapi xu nya Subhanallah.. Ya.. Allah terimakasih banyak hingga mbak Najwa tanpa terasa memberi kita contoh sesuatu yg penting untuk kita ber Apresiasi di Negri ini. Selamat sukses selalu mbak Najwa. ( Dewasa bener Cewaek nya .) Alias orang nya ya...!!!

  • @online3113
    @online3113 2 роки тому +2

    Sehat terus kak najwa.. berjuang demi rakyat.. jaya trans 7

  • @DediKebumen
    @DediKebumen 2 роки тому +5

    Saya sebagai orang jawa sangat menolak jika masyarakat adat digusur begitu saja,tanpa diberi hak tanah mereka,ingatlah jaman kolonial semua bisa bernaung di atas tanah indonesia tanpa harus ada surat tanah dan lain²,maka dengan berkembangnya jaman dan aturan negara,harusnya negara lebih bijak bagaimana gar hak² mereka sebagai warga negara termasuk masyarakat adat tidak disepelekan begitu saja oleh penguasa.

    • @khairuddinharis4367
      @khairuddinharis4367 2 роки тому

      setuju..... masalahx berita yg di suguhkan oleh mata najwa tidak berimbang.... tidak ada hak adat yg di langgar oleh pemerintah... yg ada sekarang adalah berkeliaranx calo" tanah yg mengatasnamakan " ketua adat " yg mencari fulus dengan menghalalkan bermacam cara.

    • @khairuddinharis4367
      @khairuddinharis4367 2 роки тому

      maaf saya warga kaltim suku dayak asli..... sementara orang yg di wawancarai oleh mata najwa yg mengaku tokoh adat setempat... bila saya perhatikan pecix berasal dari daerah sulawesi... karena kami masyarakat berbagai adat dayak si kalimantan tidak menggunakan peci demikuan... kami masyarakat adat dayak menggunakan tutup kepala "singal".... jadi kesimpulanx misi mata najwa tak lain dan tak bukan hanya ingin menggiring opini agar rencana pindah IKN di batalkan....

  • @heriching5669
    @heriching5669 2 роки тому

    Semoga saudaraku tetap kuat mempertahankan hak haknya. Begitulah cara perampok perampas yg berkedok pembangunan

  • @etyety1706
    @etyety1706 2 роки тому +1

    Semangat....semangat..mbk Nana...smg sehat terus...dan sll dlm lindungan Allah....

  • @downup860
    @downup860 2 роки тому +13

    ini pemerintah memang Tutup mata soal suku atau tanah adat disana atau memang tidak tau soal tanah adat??. pemerintah seharusnya tau kalo di Kalimantan ada banyak suku ketika akan membangun sesuatu pasti akan langsung bersentuhan dengan suku adat disana.

    • @mulyadiyadi5989
      @mulyadiyadi5989 2 роки тому +4

      Bener bgt tu, kami ya ada daerah kalimantan di persulit untuk masalah kepemilikan hak tanah dengan alasan masuk dalam kawasan, padahal kmi yg ada di pedalaman kalimantan sdh bermukim dan bermasyarakat bahkan sebelum indonesia merdeka, namun setelah rancangan ikn munculah wilayah kawasan di daerah kmai bermukim

    • @mulyadiyadi5989
      @mulyadiyadi5989 2 роки тому +2

      Bener bgt tu, kami ya ada daerah kalimantan di persulit untuk masalah kepemilikan hak tanah dengan alasan masuk dalam kawasan, padahal kmi yg ada di pedalaman kalimantan sdh bermukim dan bermasyarakat bahkan sebelum indonesia merdeka, namun setelah rancangan ikn munculah wilayah kawasan di daerah kmai bermukim

    • @RyuukishinoKain
      @RyuukishinoKain 2 роки тому +1

      Udah kebiasaan memang pembangunan kayak gitu. Jangankan di daerah, di Jakarta yg kantor berita disini semua aja, pemerintah ga pake banyak mikir dan main bulldozer aja. Apalagi di daerah yg jauh dari lampu sorot perhatian masyarakat.

    • @bayuangga2864
      @bayuangga2864 2 роки тому

      @@mulyadiyadi5989 waktu Indonesia merdeka. Kalimantan msh dibawah belanda. Kalian sndr yg milih Indonesia. Kalo msh dibawah belanda kalian malah dijadikan kuli paksanya 🤣

    • @shareenabalgheits1518
      @shareenabalgheits1518 2 роки тому +1

      @@bayuangga2864 @ Kau fikir nenek moyang kami di Kalimantan tdk ikut brjuang melawan penjajahan?
      Seruan“Allahu Akbar” & sumpah: haram jada manyarah waja sampai kaputing”(haram menyerah sampai titik darah penghabisan) mrk serukn utk melawan penjajahan. Sampai akhirnya belanda trkalahkn & meninggalkn Kalimantan sblm ada yg namanya negara Indonesia.

  • @miftah1984
    @miftah1984 2 роки тому +8

    Semoga Pak Bupati mampu memperjuangkan hak-hak masyarakat adat yang terdampak, karena kontras sekali dengan statement Pak Gubernurnya..

  • @arwahgentayangan3704
    @arwahgentayangan3704 2 роки тому +4

    Tetap semangat mbak nana ..semoga tuhan selalu melindungimu saat bertugas

  • @starlord5615
    @starlord5615 2 роки тому +4

    Yakin sedih bnr waktu bilang " Kita seperti tidak d anggap warga negara " 😣 padahal tinggal sudah puluhan tahun .

  • @shafarianti478
    @shafarianti478 2 роки тому

    Ngelihatin calon tempat IKN nya yang hijau adem gitu kok eman eman bgt yaa

  • @suhendraeddysasmita6948
    @suhendraeddysasmita6948 2 роки тому +2

    Kalimantan merupakan paru paru dunia ingat itu, saya orang Jawa barat merasakan kerusakan di daerah kami dulu langitnya biru sekarang langitnya putih asap , udara panas, sesak dll, saya sarankan kepada penduduk asli pertahankan hutan Kalimantan, jangan di ganggu .

  • @rudigolf6438
    @rudigolf6438 2 роки тому +6

    Pembangunan IKN harus melindungi masyarakat lokal masyarakat adat jgn smpi tersingkirkan mereka.mereka juga rakyat indonesia

  • @satriopagelaran7627
    @satriopagelaran7627 2 роки тому

    Kehawatiran masyarakat sangat jelas , melihat banyak nya rampok-rampok klimis yg tidak punya hati nurani ..
    Nanti pasti banyak sengketa tanah dengan masyarakat karena tanah bumi mereka di ambil tanpa ada ganti apa pun.

  • @pamanyaho8608
    @pamanyaho8608 2 роки тому +1

    Setiap hal yg baik ujiannx pasti ada

  • @rahmadagus979
    @rahmadagus979 2 роки тому +5

    Pelajaran bagi orang dayak di masa lalu, sekarang jadi kenyataan.... Kata kakek nenek saya orang dulu"jangan pernah menerima masuk orang Jawa, terutama presiden sekarang orang Jawa bagian timur" Pada akhirnya kaya gini zaman sekarang nya..... Mudahan aja bisa di cancel karena kurangnya aspirasi dari seluruh masyarakat kalimantan khususnya kalimantan bagian timur, karena gak di dengar dan gak di anggap.. 😭😭😭kalau dibiarkan ini akan berdampak pada generasi berikutnya... Akan tersingkir nanti penduduk asli kalimantan jika terus dibiarkan.

    • @premankalem8664
      @premankalem8664 2 роки тому

      Itu kata kakek nenek yang rasis"

    • @bayuangga2864
      @bayuangga2864 2 роки тому

      Madango sek ben ra omyang ae

    • @user-et8ip6je7m
      @user-et8ip6je7m 2 роки тому

      Setuju bro salam dari Papua 🙏

    • @wongbingung2031
      @wongbingung2031 Рік тому

      Ini kan termasuk wilayah NKRI...kami di Jawa ga punya tanah yg tanpa sertifikat....

  • @younglord9287
    @younglord9287 2 роки тому +1

    SABAR YA PAK IBU DI SANA INSAALLAH KELAK SEJAHTERA MASYARAKAT DI SNA... PRESIDEN KITA DRI RAKYAT BIASA BUKAN ELITE RAKYAT JADI SEMUA SUDAH DI PIKIRKAN KE DEPAN NYA

  • @radiologini0915
    @radiologini0915 2 роки тому +11

    cobalah untuk melihat, telaah dan rasakan betapa tersayatnya hati mereka saat tidak diberi ruang keadilan, ruang berbicara, sebuah kepastian untuk di pegang,,
    "jika.. berusaha bangkit, namun tekanan lebih berat, butuh waktu berapa lama agar bisa berdiri tegak ??? atau kah malah kita termakan usia untuk berusaha bangkit lalu melahirkan keturunan yg sama, dimana keturunan kita akan berusaha dan terus berulang sampai akhirnya mereka kan kalah dengan strata kasta"
    Investor akan berdatangan dan penduduk asli tidak sanggup membeli tanah di kampung halamannya sendiri,
    Edukasi apa yg kita butuhkan ???? sistem seperti apa yg harus kita terapkan ???? dan apa itu keadilan ???

    • @kingsalmanbinabdulaziz2396
      @kingsalmanbinabdulaziz2396 2 роки тому +2

      jika negara tidak melakukan perubahan... tepatnya seandainya negara tidak menjadi lebih maju dan lebih berkembang dan membuat perkembangan menjadi semakin menyeluruh. apa yang akan kalian keluarkan dari mulut kalian di saata anak dan cucu kalian mengalami ketertinggalan zaman, perbedaan kemajuan zaman sudah sangat terlihat antara tahun 1990 dengan tahun 2000, lalu di tahun 2010 dengan tahun 2021, lalu kita berandai andai apa yang akan terjadi di tahun 2030.....? haruskah seorang ayah menjual ginjalnya ketika sang anak yang baru masuk SMA meminta BMW....?
      saat ada perkembangan zaman modern... maka di situlah pergantian di mulai...
      1990 itu bagaikan nokia lyar kuning, 2000 bagaikan hp blackberry, 2010 bagaikan hp android kelas bawah dan 2021 bagaikan android dan iphon...
      lalu di saat negara lain mengalami kemajuan zaman, apakah anda menginginkan negara ini stagnan...? ingat...!!! bahwa tidak ada satupun negara di dunia ini yang menginginkan negara lain lebih maju dari negara mereka....!!!
      lalu apakah ada cara lain dari sebuah negara di dunia ini yang membuat negara mereka maju selain dengan adanya kota.....
      ibu kota baru bertujuan untuk memeratakan kemajuan daerah.... mungkin dengan sebuah kota modern, kota masa depan...
      di zaman sekarang saja sudah ada anak yang meminta smartphone hingga orang tuanya kesusahan karena kesenjangan ekonomi... lalu bagaimana di masa depan.....???????????????????? nalar.... nalar..... nalar......
      dengan adanya kota baru, mungkin keluarga atau kerabat anda bisa membuka usahanya di sana, atau mungkin dapat membuat sebuah hotel, atau sebuah perkantoran, atau mungkin anak cucu anda dapat berinvestasi di area wisata terdekat dengan kota dan membuat investasi cabang di kota kota lain yang dekat dengan ibu kota.
      di saat negara lain terus mengalami kemajuan di berbagai kota, lalu bagaimana dengan negara ini... apa lagi yang akan di suarakan anak cucuku nanti....? haruskah anak cucuku turun ke jalan...? haruskah anak cucuku di zaman modern kelak masih berada di ladang....? apakah anak cucu nanti benar benar menjual ginjalnya untuk kebutuhan hidup.
      jika pikiran anda adalah di perbudak, maka belajarlah cara jadi budak yang patuh... jika pikiran anda seorang leader maka berfikirlah untuk berkorban meski sakit yang di derita, asalkan anak cucu bahagia.
      kalau kamu cuman pengen jadi tukang cangkul.. ya sudah, belajar mencangkul saja... tapi jika kamu ingin menjadi orang sukses... belajarlah bagaimana cara pengelolaan orang orang sukses di luaran sana....!!!

    • @Sdymensi
      @Sdymensi 2 роки тому +1

      Setiap langkah pasti pnya resiko... Silahkan saja pilih mau maju dengan resiko apa mau diam d tempat tertinggal zaman...

  • @vinascorner7777
    @vinascorner7777 2 роки тому +7

    Suku asli kalimantan seperti terusir di tanah nenek moyang mereka sendiri 🥲

    • @rahmadagus979
      @rahmadagus979 2 роки тому

      Memang akan diusir kaya suku Betawi... Kalau ada inisiatif dari seluruh warga kalimantan buat meng cancel IKN... Hal itu bisa aja terjadi asal seluruh rakyat kalimantan berjuang dan bersatu demi kemakmuran rakyat kalimantan, tapi kalau gak... Siap siap aja jadi jakarta ke 2.

  • @adventarechannel6607
    @adventarechannel6607 2 роки тому +3

    Wilayah IKN ... harus siap menerima migrasi penduduk besar" an kesana, penduduk asli sana perlahan namun pasti pasti tergeser... hingga disana menjadi daerah yg multikultur seperti DKI saat ini.

  • @blackmouse2484
    @blackmouse2484 2 роки тому +2

    Rakyat mayoritas miskin,masih banyak yg kesusahan menuhi kebutuhan , masih kesulitan memenuhi biyaya dalam pendidikan, transportasi umum yg masih compang camping di diwilayah luar jawa. Tapi malah mentingin ibukota baru.
    Ini tentang proyek atau ekonomi rakyat.??

  • @user-pq8sg1kb4o
    @user-pq8sg1kb4o 2 роки тому

    Cukup mudah penyelesaian seperti ini bagi pemerintah, untuk menyelesaikan urusan ketua adat ya harus kumpulkan para ketua adat biar bisa clear, kalau independen antara ketua satu dengan ketua yang lain itu sama saja dengan membenturkan antara ketua satu dengan ketua yg lain,,

  • @syaifullahahmad3446
    @syaifullahahmad3446 2 роки тому

    idealnya, yang menjadi perhatian adlh bgmn kesiapan masyarakat, pmkab, pmprov terhadap pemindahan ikn

  • @hansnoor9637
    @hansnoor9637 2 роки тому +6

    Ini bupati ngaku2 aja menwakii putra daerah. Ucapannya soal status tanah masyarakat kayak jongos Belanda dari Jakarta dikirim ke kalimantan buat jadi bupati sebelum taun 45.

  • @hibri162
    @hibri162 2 роки тому

    Ikut prihatin di wilayah ibu kota baru warga setempat akan terusir

  • @jamilariskiah8669
    @jamilariskiah8669 2 роки тому +2

    Perlawanan rakyat akn menjadi simbol perjuangan bagi generasi untuk mempertahankan haknya

    • @mate_lika2585
      @mate_lika2585 2 роки тому

      Hak matamu, wong mau dibangun supaya kesejahteraan merata koq malah dibuat ribet.

    • @ronaldorocco9431
      @ronaldorocco9431 2 роки тому

      siapkan mandau,busur dan sumpitmu sebelum kalian menjadi si doel abad milenial. lawan lawan lawan !

    • @jamilariskiah8669
      @jamilariskiah8669 2 роки тому

      @@mate_lika2585 merata bagi kaum elit😂😂imbasnya yg rakyat dbawah minggir dlu

  • @brithneykumayas1755
    @brithneykumayas1755 2 роки тому +3

    Nantinya kalau sistem kepemerintahan terus begini, tidak di baharui lagi ke hal yang lebih baik,,hal yang lebih berbangsa,,nanti Tahun 2045 jauh dari kata maju,,mala akan ada pertikaian antara masyarakat dan kepemerintahan,,nantinya dimana indonesia akan kembali mecari kemerdekaan di dalam negara sendiri. harapan indonesia di tahun 2045 berada di tangan anak mudah majulah jangan takut bersuara,,jika tidak mau ada pertikain di tahun yang diimpikan. #Anakmudahberanibersuara

  • @catfunny3255
    @catfunny3255 2 роки тому +2

    Maksud kami masyarakat kalimantan biarlah khusus kalimantan full hutan ,pembangunan hanya menyesuaikan (bukan besar besaran )bukan juga ga mau jadi masyarakat maju lebih singkat nya yang sudah jadi kota besar(ditinggal bupati/gubernur) silahkan mengikuti pembangunan yang sesuai anjuran pemerintah,, tapi jgn diartikan MEMBANGUN berarti memperbesar wilayah hutan ditebangi hanya RENOVASI ,,, pemerintah hanya perlu perhatikan pt,trans,jalan,alam,hukumnya , kalo masyarakat kalimantan itu udah kebiasaan hidup apa adanya maaf segini dulu sebenarnya masih panjang yg mau disampaikan

  • @maheeroman5267
    @maheeroman5267 2 роки тому

    Tuhan uda takdir kan Jakarta sebagai kota sejarah adalah Ibu Kota Indonesia..sehebat apapun cara kalian ingin memindahkan nya tak akan ber hasil...Kami yg ber Iman percaya Filsafah itu.

  • @petaniubi1956
    @petaniubi1956 2 роки тому +3

    "aturan yang berlaku" tapi tau sendiri aturan lebih cendrung kemana 😀

  • @mengitarisemesta8096
    @mengitarisemesta8096 2 роки тому +4

    Pemerintah harus mengembalikan tanah warga.

  • @pipinfahrulaimanwinata
    @pipinfahrulaimanwinata 2 роки тому +1

    Ini yang sudah hilang dari Indonesia..
    TATAKRAMA YANG SUDAH TIDAK DIGUNAKAN LAGI..
    Apapun itu siapapun itu
    Setidaknya ada permisi terlebih dahulu..
    Belum jadi ibukota saja sudah menghilangkan atitud bagi pelaku-pelaku,apalagi nanti sudah jadi.. Hilang sudah nilai kearifan lokal bangsa ini...
    Bagaimanapun mendukung atas progres IKN asalkan dengan Adab..dan kesejahteraan di kemudian harinya yang setimpal.

  • @herucbr7520
    @herucbr7520 2 роки тому

    Orang klimantan nanti tersingkirkan seperti di Jakarta yg kuat dan kaya pasti datang dan beli smua tanah di klimantan...sy merantau ke Tangerang dan orang pribumi jdi tersingkir tanah pada di jualin...bangganya apa...pertahankan daerahmu sudah bnyak contoh di Jabodetabek pribumi sersingkirkan.

  • @mengitarisemesta8096
    @mengitarisemesta8096 2 роки тому

    Nada Bupati bagus..memihak rakyat.

  • @zulkarnainsabri6767
    @zulkarnainsabri6767 2 роки тому

    Kerahkan semua kekuatan utk mempertahankan prinsip adat

  • @atiepsosro3439
    @atiepsosro3439 2 роки тому

    Tolong mbak nana sampaikan berita ini ke bpk presiden. Saya yakin klo bpk presiden tahu pasti solusinya sama sama menguntungkan

  • @brolinmaryudanto4333
    @brolinmaryudanto4333 2 роки тому

    Smg Vidio ini di lihat warga yg lain dan para pejabat ada rakyat yg tdk di ajak bicara itu arti nya warga bnyk yg tdk setuju ada nya ibu kota baru dengar kan suara rakyat

  • @miskahayani1066
    @miskahayani1066 2 роки тому

    Batalkan IKN ...... hanya demi ambisi pribadi kau aengsarakan masyarakat setempat, seandainya tidak ada liputan mbak Nazwa yg ada keterangannya pasti versi pemerintah saja yg faktualnya di ragukan.tetap semangat masyarakat setempat perjuangan tanah leluhur kalian.sy berharap presiden yg akan datang membatalkan proyek IKN ini.

  • @cerahchanel8830
    @cerahchanel8830 2 роки тому +1

    Hmm... soal keluh kesah masarakat adat yg merasa terusik dgn peletakan ikn, ini hanya soal keraguan sosial masarakat, percayalah: pekerjaan ikn bukan pekerjaan perorangan atau kelompok, tapi ini pekerjaan negara, and saya yakin segala keraguan masarakat akan di atur sesuai rasa keadilan dan peraturan negara, hanya soal sosialisasi yg jelas serta nyata, intinya adalah RAKYAT SE7, selanjutnya seluruh lembaga negara akan mengawal hingga kepemerataan hak dan keadilan pasti akan terwujut, percayalah hmm...yakinlah semuanya juga akan kembali keseluruh rakyat indonesia khususnya rakyat sekitar ikn ✌✌😷

  • @alpaca6347
    @alpaca6347 2 роки тому +2

    Pak Bupati ini sering sebut kata² PR.Ibarat anak sekolah ini orang kyaknya ga pernah dikerjain PR nya.sehingga ketika deadline kalang kabut.😢

  • @fredrick7643
    @fredrick7643 2 роки тому +21

    Sedih dengernya... menurut saya lebih baik IKN baru tetap di jawa.. Tepatnya jawa tengah karena nantinya kereta cepat bisa berfungsi maksimal setelah Bandung, IKN baru, kemudian ke Jogjakarta dan Surabaya... Lebih baik Kalimantan dijaga alamnya karena sangat penting bagi kehidupan seluruh dunia beri juga kesejahteraan buat masyarakat adat yang rela hidup seadanya tanpa merusak alam...

    • @kelvinlake2565
      @kelvinlake2565 2 роки тому +1

      Nenekmu kau pikir km ank tiri km jd mau ad pembangunan di kalimantan

    • @rahmatalfajar9145
      @rahmatalfajar9145 2 роки тому +2

      serakah amat jawa

    • @rahmatalfajar9145
      @rahmatalfajar9145 2 роки тому +6

      setiap tahun kaltim penyumbang kedua terbesar setelah DKI jakarta untuk devisa negara melalui batu bara. tapi uang yg kembali ke kaltim tidak sbrp. pembangunan di jawa sebagaian besar menggunakan alam kalimantan. jadi jgn sok sokan bilang utk menjaga alam kalimantan

    • @beiyohan1839
      @beiyohan1839 2 роки тому +2

      Gausa koar koar tentang perusakan alam, perusakan lingkungan dah. Coba ngaca buang sampah aja masih sembarangan pake ngomong kerusakan Lingkungan

    • @bimantaraadityanugraha
      @bimantaraadityanugraha 2 роки тому

      Buset udah 3 part komentarnya masih sama aja, ini manusia apa bot?

  • @gunawansiregar806
    @gunawansiregar806 2 роки тому

    Bukankah..adat.dan.tradisi..lebih.dulu.dari.pada..hukum..kita.........semoga..bisa..di.pertahankan..warisan.nenek..moyang.kita .sejarah .adalah.. bukti kita .cinta dengan nenek moyang. Kita..

  • @why-u1603
    @why-u1603 2 роки тому

    Harusnya pak jokowi TiNGGAL kasih perintah kementri terkait untuk mennaggapi keluhan Dari masyarakat sekitar IKN atau Dari pemda. Kasihan masyarakat adat sekitar apabila sampai tersingkir karena adanya IKN, mereka warga negara Indonesia harus dilindungi haknya.

  • @Tolollbet
    @Tolollbet 2 роки тому +1

    0:51 salah satu pemandangan yg mengandung banyak makna.

  • @rabussiatulaini978
    @rabussiatulaini978 2 роки тому

    PK. Gub.Kaltim diwawancara Najwa nge gas banget ke PD an amat, nyatanya curhatan warganya tdk semua dukung , tolong jangan bohongi warganya PK...!!!!!

  • @yusniatihasti2867
    @yusniatihasti2867 2 роки тому +3

    Ya Allah kasihan mereka" itu

  • @adisantosa738
    @adisantosa738 2 роки тому +15

    Jangan sampe masyarakat kalimantan jd masyarakat betawi kedua, tergeser dan tergusur juga ondel" sebagai iconic jakarta malah jd alat ngamen:( dan jgn cuma mikirin uang" tok yg ada di otak karna megara pindah kesana lowongan kerja jd banyak bisa dagang lah apelah. Inget juga disan paru" dunia, yg ngebasmiin hutan" kalimantan aje ga distop" eh malah mao di tambah:(
    Masyarakat jakarta mah ngedukung bae pindah mah pindah sono tp dipikirin jangka panjangnye dong:(

  • @zurmahemiabuhurairah2242
    @zurmahemiabuhurairah2242 2 роки тому

    Kasihan masyarakat kecil unt mengurus lahan mereka sulit,sedih

  • @hermansyahherman2146
    @hermansyahherman2146 2 роки тому

    Hidup itu jangan menadahkan tangan menunggu tapi berusaha.
    Jangan takut bersaing dgn yg lain kalau kita berusaha insya ALLAH pasti ada jalannya.

  • @jefgeo1827
    @jefgeo1827 2 роки тому

    Semoga penduduk asal tidak hanya jd penonton di atas pembangunan IKN. Sekarang ini ada rakyat Kalimantan yg hidupnya susah tp tidak sampai susah spt penduduk Jakarta yg harus mulung, tidur bawah jambatan dn sebagainya. Apa pun semoga pemerintah membawa kemajuan yg seimbang.

    • @hasannah9164
      @hasannah9164 2 роки тому

      Yg tdur di bawah jmbata bukan tuan rumah tp pndtang kbnykan nya

  • @elmiraphilosophia7745
    @elmiraphilosophia7745 2 роки тому

    Jika tanah garapan sudah tidak mereka punya, ketakutan mereka bisa saja benar terjadi, tanah kelahiran tinggal kenangan dan mereka terpinggirkan....

  • @busupyan4519
    @busupyan4519 2 роки тому +2

    Jangan sampai hilangkan bukti2 sejarah di Paser. Paser dan Kutai bersaudara..Dalam dari Adat Pemarangan Jembayan, Kutai Kartanegara buat Densanak kami Paser Balik.

  • @pasukanrevolusidunia
    @pasukanrevolusidunia 2 роки тому

    Untuk kalian yang tidak setuju dengan IKN baru, saya sarankan untuk pindah kewarganegaraan saja, Ke Korea Utara lebih baik, jangan lupa ajak mbak Najwa, biar kalian bikin konten bareng Kim Jong Un.

  • @SamsungAs-wu4vs
    @SamsungAs-wu4vs 2 роки тому

    Jangantakut pak yang penting ada tanam tumbuh nya itu sudah bukti bawa itu milik bapak

  • @andriyadi8858
    @andriyadi8858 2 роки тому

    Apalagi klw cerita bapak ini.. semoga jika pak Jokowi disana.. urusan bapak ini lancar
    Aamiin..

  • @ebhomc8669
    @ebhomc8669 2 роки тому +1

    Lantas menurut mbak nana harus gimna baiknya tentang pemindahan ibu kota?
    Apa gk usah pindah tetep dijakarta??

  • @hasrutsoamole4657
    @hasrutsoamole4657 2 роки тому

    Benar juga keluh kesah warga Kalimantan biarlah warga Kalimantan hidup dg apa adanya tapi hidup mereka bahagia.

  • @mebeljantunghati5020
    @mebeljantunghati5020 2 роки тому +2

    Evolusi pasti terjadi, putra2 daerah pasti akan tumbuh jauh lebih hebat. Contoh di jkrt skng, byk anak2 Betawi yg jadi orang besar, mesti sebagian merasa terpinggir. Itulah alam. Semoga Allah memberi jalan yg baik utk kita bernegara. NKRI harus berkembang dan lebih besar dan lebih makmur dari negara2 lain. 🤲🤲

  • @sudiargo7705
    @sudiargo7705 2 роки тому

    Smoga ALLOH SWT.melindungi manusia yg berNiat baik,...PD Hakikat SEMUA itu miLik ALLOH...

  • @Rimzz_official
    @Rimzz_official 2 роки тому

    Kalimantan sudah menjadi tanah milik orang Dayak jauh sebelum Indonesia ada, Demikian juga dengan daerah lain......Leluhur mereka berjuang dan bergabung untuk memerdekakan Indonesia dengan harapan agar kelak anak cucu serta adat istiadat yg mereka jalani terlindungi oleh yg disebut NEGARA....
    Tapi setelah 100 tahun berlalu.......apakah mereka terjaga oleh NEGARA....?????beginikah cara NEGARA menjaga SUKU-SUKU DAN ADAT ISTIADAT YG PARA LELUHURNYA BERJASA UNTUK KEMERDEKAAN INDONESIA.....??????
    Kasihan negriku.........

  • @emiliamufarida8168
    @emiliamufarida8168 2 роки тому

    itu donk mba sorot jg carut marut karantina d wisma atlet itu prah bngt mb tmpat karantina uda kaya pasar,,

  • @aekwijaya9626
    @aekwijaya9626 2 роки тому

    Sabar saja Saudaraju yg dkt dgn kmplek IKN..Yakinkan Alloh itu tdk buta