Beda Cara SBY dorong AHY ke Anies dan Jokowi Restui Gibran ke Prabowo Ft. Anas Urbaningrum

Поділитися
Вставка
  • Опубліковано 8 жов 2024
  • Yuk Gabung bersama Komunitas Total Politik dan Dukung Channel kita lewat Saweria agar kita tetap bisa buat konten menarik untuk temani hari-harimu di rumah :
    ► Whats App Group: chat.whatsapp....
    ► Telegram : bit.ly/3orLO3r
    ► Saweria: saweria.co/tota...
    Jangan Lupa Follow Social Media Total Politik:
    ► Instagram: / totalpolitikcom
    ► Facebook: TotalPol...
    ► Twitter: / totalpolitikcom
    ► Podcast: open.spotify.c...
    ► UA-cam: / totalpolitik
    ► LinkedIn: / total-politik
    Host Podcast Politik Arie Putra:
    ► UA-cam: / @arieputrabn
    ► Instagram: / arieputrabn
    ► Twitter: / arieputrabn

КОМЕНТАРІ • 595

  • @tawardihartono-kp8se
    @tawardihartono-kp8se 10 місяців тому +31

    Peristiwa masa lalu biar mjd pelajaran utk lebih bijak dan dewasa dlm berpolitik,semua akan mjd masa lalu yg tidak akan terlupakan tp tak perlu lagi terulang.sehat selalu mas Anas

  • @srilatifahalumni8780
    @srilatifahalumni8780 9 місяців тому +3

    Lumayan juga nich total politik ... asyik .... seru seru santai ...gak kerasa... tapi karena bintangnya mas Anas sich ...

  • @yusha.lipanova
    @yusha.lipanova 10 місяців тому +6

    Menarik.
    Obrolan santai, tapi cukup membuka perspektif. Kalem, analitik, dan sistematik, enak dicerna adalah signature Anas.

    • @tukidinangkamura2354
      @tukidinangkamura2354 10 місяців тому

      Anas itu Foker Face.Dia misalnya lagi marah,kesal,emosi,jutek sama sekali publik tidak bisa menebak secara pasti.

  • @abidiislami2648
    @abidiislami2648 10 місяців тому +10

    Alhamdulillah, akhirnya TOTAL POLITIK... merespon dengan cepat dan kongkrit request saya menhadirkan Mas Anas Urbaningrum... 😊🫰

    • @darmawan7010
      @darmawan7010 10 місяців тому

      masi biru darah nya

    • @gautama4585
      @gautama4585 10 місяців тому +4

      Masyarakat sudah kagak waras .kok koruptor malah di percaya... tanda tanda akhir jaman . koruptor jadi pahlawan... sementara novel Bawesdan jadi pesakitan disiram air keras...... kagak waras termasuk pewawancara nya .diakan politisi juga teman nya si koruptor ini

  • @lusiananurilma-hg1uf
    @lusiananurilma-hg1uf 9 місяців тому +1

    Akhirnya lewat juga diberandaku.. langsung pantengin till drop.. lope2 total politik

  • @akigenit7948
    @akigenit7948 10 місяців тому +4

    Saya slalu teringat lagu dangdut yg berjudul GANTUNG SAJA AKU DIMONAS ..

  • @StockistNASASurabayaL
    @StockistNASASurabayaL 9 місяців тому +3

    aq bukan HMI tapi nge-fans berat sama bang Anas... tetap vokal ya bang... kasih kami pembelajaran yang bijak... abang yang baru keluar dari pertapaan...

  • @impawCS
    @impawCS 10 місяців тому +12

    Berkelas, visioner, egaliter, terbukaa, beliau harus bangkit dan kembali masuk gelanggang politik, Bravoo

  • @kakigeli_kesemutan
    @kakigeli_kesemutan 10 місяців тому +15

    Zaman itu, Pak Anas adalah salah satu rising star di dunia perpolitikan Indonesia. Saya cukup respek dng beliau karena perhatian beliau kpd kader2 di bawahnya cukup bagus.

  • @YayatHidayat-w6j
    @YayatHidayat-w6j 10 місяців тому +1

    Total politik memang luar biasa .........(cerdas).

  • @IwanSomantrinugraha
    @IwanSomantrinugraha 6 днів тому

    anas seorang politikus muda dan cerdas.artikulasinya saat bicara mudah dimengerti,tajam dan mengena

  • @satriokuntjoroedi2472
    @satriokuntjoroedi2472 10 місяців тому +7

    Pola pikir dan politik bung anas sangat keren. Dari dulu saya mengidolakan bung anas urbaningrum.... salah masuk partai aja jadi terkebiri oleh orang yg tidak bertanggungjawab ✌️

    • @ismailarfat7803
      @ismailarfat7803 10 місяців тому +1

      Bukan salah masuk. Terlalu naif dan rakus. Sebab, berpikir praksis dan oportunistik.

    • @BentoCoy-wo3sx
      @BentoCoy-wo3sx 10 місяців тому

      Mantan napi korupsi yg jelas.

    • @marisiSianipar-b7h
      @marisiSianipar-b7h 9 місяців тому

      Puji Tuhan,selama ada Pk Jokowi pasti berantas korupsi.Berani mati demi selamatkan Nusantara dr Perampok2 brdasi dan brjamaah yg doyan Poligami

  • @muhammadwieli
    @muhammadwieli 10 місяців тому +5

    AU berbicara retorikanya berkelas sebagai Politisi, beliau juga detail dalam menerangkan sebuah pokok bahasan sekalipun itu lawan dialog selalu menggiring, beririsan dgn masa lalunya dan kritis tapi AU tetap cerdas mengemas dialektika secara humble dan bersahaja.

  • @BambangGentholet-u7v
    @BambangGentholet-u7v 9 місяців тому +1

    Yakin Usaha Sampai Bang Anas Urbaningrum. AMIN

  • @wmtvcreator
    @wmtvcreator 10 місяців тому +15

    Alhamdulillah akhirnya muncul kembali politisi sejati... sehat selalu mas Anas Urbaningrum

    • @adisantososentot15
      @adisantososentot15 9 місяців тому

      Pak Anas yg pernah di penjara karena kasus korupsi ngga sih?✌️

  • @indonakojayaabadi2966
    @indonakojayaabadi2966 10 місяців тому +17

    Cara menyusun narasi - kata2 begitu rapi, intonasi suara terkontrol, dan gestur tangannya ketika bicara seperti melihat SBY junior. Mirip 😊

    • @yusrilala6981
      @yusrilala6981 9 місяців тому

      Setuju,terampil menghindar dari pertanyaan yg menjebak.

    • @harukrentz435
      @harukrentz435 7 місяців тому

      SBY, Anas, Anies 1 tipe, pandai merangkai kata-kata 🤣

    • @Polonia703
      @Polonia703 7 місяців тому

      Satu guru

  • @Naim2Putra
    @Naim2Putra 10 місяців тому +5

    Makin seru di total politik... Total bedah kasus politik dan politikus berkasus. Politik totalitas dalam membangun total politik 😅😅😅. Mantap.. Ari Budi 👍

  • @rianabarsasela8410
    @rianabarsasela8410 10 місяців тому +3

    Makin keren TOTAL POLITIK mengundang Mas Anas makin tambah Ilmu 👍

  • @wiralodra2107
    @wiralodra2107 10 місяців тому +4

    Makin mantap dan mateng hostnya,kalau seandainya ada debat presiden mereka pantas jd moderratornya..

  • @mohamadfachriamin4133
    @mohamadfachriamin4133 10 місяців тому +3

    Suka banget gue kalo dengerin kanda AU bicara. Love kanda!!!

  • @bagung3091
    @bagung3091 9 місяців тому +6

    Kesimpulannya walaupun Banyak Baca Buku Belum Tentu Cerdas 😂😂😂

  • @baradusbaradus2788
    @baradusbaradus2788 10 місяців тому +3

    Kereen Mas AU. Salah satu Politisi terbaik di Indonesia. Semoga sukses PKN....

  • @wulingrespectpku909
    @wulingrespectpku909 10 місяців тому +6

    Salah satu idola tokoh politik

  • @Mrw2705
    @Mrw2705 10 місяців тому +8

    Kalau dia tidak bersalah,dan dapat membersihkan namanya. Dia bisa jadi org hebat

  • @TomtomDabbulqomar-oi5uv
    @TomtomDabbulqomar-oi5uv 10 місяців тому +14

    setuju mas anas narasi nya produktif, edukatif, positif, dan visioner.
    dari pada terus meratapi musibah politik dan menyalahkan sby. Biar lah kebenaran itu pasti benarnya, dan pasti benarnya

  • @itsmethesari2
    @itsmethesari2 10 місяців тому +17

    Saya cukup rajin ngikutin kasus Hambalang, dan meyakini Mas Anas nggak bersalah. Hebatnya, beliau tampak ikhlas banget, meski sekian tahun 'direnggut'. Sehat selalu, Mas Anas. Salam hormat.

    • @TrisahRomy
      @TrisahRomy 10 місяців тому +3

      wkwkwk Masa

    • @naufalhilmy4787
      @naufalhilmy4787 10 місяців тому

      Betull

    • @raptor-23
      @raptor-23 10 місяців тому +3

      Novel dkk penyidik yg dipecat semua masih dinas.. Ketua kpk dipercaya ga kyk hari ini.. banding sudah sampai PK..
      Jangan lah kepentingan politik hari ini membuat anda bodoh kawan..😀

    • @BoluSiberian
      @BoluSiberian 10 місяців тому +4

      ​@@raptor-23udah baca putusan sidang? Atau anda yg terbodohi selama ini? Dari proses penetapan tersangka aja udah settingan SBY, wkakak

    • @raptor-23
      @raptor-23 10 місяців тому +2

      ​@@BoluSiberiancoba jelasin putusannya😂😂

  • @yuliosudjito300
    @yuliosudjito300 10 місяців тому +15

    Kebetulan saya mengenal kalian Anas dan Imin. Kalau ditanya tentang mereka saya cuma ketawa 😂😂😂

    • @vidmov
      @vidmov 9 місяців тому +1

      kebetuln enggak ada yang kenal sama lo dan enggak ada yang nanya panjul.

  • @patriciayimahadilaksmibroj7030
    @patriciayimahadilaksmibroj7030 10 місяців тому +5

    Menurut kami Pak SBY lain dari Pak Jokowi yg selalu mengutamakan falsafah Jawa.
    Dan saat pertama dalam keberhasilannya jadi Presiden .
    Pak Jokowi selalu mengingat apa yg selalu jadi strateginya dan pandangan dalam menjaga eksustensinya.
    Saya sebagai rakyat kecil yg sering mengamati gerak langkah para politisi
    Pak Jokowu selalu hati"dan waspada terhadap siapa saja agar tidak hanyut dalam arus. Yg bisa membyat dirinya terjebak dalam perangkap
    Seperti apa yg sering dikatakannya bahwa kalau selalu unggul harus selalu mawas diri.tahu diri dan rendah hati tidak menanggapi orang yg memusuhinya .
    Menurut pandangan saya mungkin pemikiran pandangan politik Pak Jokowi..Pak Jokowi lebih suka berkompromi dengan siapa saja baik itu orang dekat maupun dengan Pak Presiden.
    orang yg berseberangan ateu beda pandangan.Dan hal itu mungkun tidak sejalan dengan para politisi partainya yg tidak setuju dgn kebijakk.annya
    Memang Pak Jokowi itu dna nya lain dari yg lain.
    Misal dalam pemerintahannya Pak Jokoep i dalam mengangkat para menterinya bukan karena balas jasa tetapi beliau mengangkat pejabat berdasarkan menghimpun kekuatan dalam pemerintahan.
    Lamun siro pinter ojo minteri adiguno lamun siro menang ojo sombong adigung lamun siro sekti kumalungkung. adigang .
    Maka dari itu saat makin kuat pemerintahannya makin lama juga banyak yg ingin menggoyangnya.
    Semiga Paj Jokowi tetap kuat dan SEMIGA ALLAH MENBEEKATI DAN MELINDUNGI PAK JOKOWI YG BAIK DALAM BATAS KEWAJARANNYA.NAMANYA MANUSUA ITU AKAN SELALU BERUBAH MENGIKUTI KONDISI.SITUASI DAN PAEKEMBANGAN JAMAN MENUJU KEARAH YG LEBIH BAIK LEBIH TERHIRMAT

  • @wiwiekiswilardi4187
    @wiwiekiswilardi4187 3 місяці тому

    Itu takdir perjalanan mas anas, sehingga takdir jg yg menghantarkan Jokowi jd Presiden.

  • @ihkamaufar
    @ihkamaufar 10 місяців тому +21

    🎯 Key Takeaways for quick navigation:
    00:00 🤖 *Politisi Modern: Karakteristik SBY*
    - SBY adalah politisi modern dengan latar belakang militer dan pendekatan modern dalam politik.
    01:09 🗳️ *Generasi Politik Pasca-Reformasi*
    - Diskusi tentang generasi politik pasca-reformasi di Indonesia.
    02:29 🧕 *Pemilihan Sarung Sebagai Identitas*
    - Pembahasan mengenai penggunaan sarung sebagai identitas dan perubahan dalam pemikiran terkait sarung.
    05:11 🚀 *Perkembangan Kaum Sarungan*
    - Perkembangan kaum sarungan dari masa ke masa dan pengaruhnya dalam berbagai aspek kehidupan.
    07:19 🌟 *Sumber Kepemimpinan Bangsa*
    - Membahas beragam sumber rekrutmen kepemimpinan bangsa, termasuk organisasi kemahasiswaan dan kepemudaan.
    11:22 🏆 *Perjalanan Karir Politik*
    - Perbandingan perjalanan karir politik Mas Anas dengan tokoh-tokoh lainnya dalam konteks partai politik.
    13:28 🗳️ *Kontestasi Pemilihan Ketua Umum Partai*
    - Diskusi tentang proses pemilihan ketua umum partai politik, terutama pada saat kongres partai.
    16:12 🎭 *Pengenalan tentang panggung depan dan panggung belakang dalam politik,*
    - Politik sering berfokus pada panggung depan,
    - Panggung belakang memiliki keterbatasan akses.
    16:51 🏆 *Pentingnya kompetisi dalam partai politik,*
    - Kompetisi adalah bagian dari pendewasaan politik kader,
    - Latihan kompetisi membantu membangun sistem partai.
    18:01 🏛️ *Posisi Partai Demokrat dalam membuka ruang kompetisi internal,*
    - Membuka kompetisi dalam partai merupakan tindakan yang tepat,
    - Kompetisi membantu pelembagaan politik partai.
    19:05 🤝 *Apresiasi terhadap kompetisi terbuka dalam Partai Demokrat,*
    - Kompetisi terbuka mendapat apresiasi dari publik,
    - Kompetisi terbuka menciptakan citra partai sebagai entitas demokratis.
    20:40 📚 *Pentingnya politisi menjadi pembaca buku,*
    - Politisi yang suka membaca buku memiliki referensi dan gagasan yang kaya,
    - Tradisi politik Indonesia perlu menghidupkan kembali kegemaran membaca buku.
    29:44 🤔 *Perbandingan antara ketegasan Pak Jokowi dan keragu-raguan Pak SBY dalam suksesi politik,*
    - Perbedaan mazhab politik: praksis vs. gagasan,
    - Setiap pemimpin memiliki pendekatan berbeda dalam menjalankan kekuasaan.
    31:09 📊 *Perubahan dalam apresiasi terhadap Partai Demokrat dari masa lalu hingga sekarang,*
    - Penjelasan tentang perubahan metode partai dalam menguasai dukungan publik,
    - Pengaruh perubahan metode terhadap citra dan dukungan partai.
    32:16 🧐 *Pertarungan terbatas antara AHY dan Ibas*
    - Pertarungan antara AHY dan Ibas yang terbatas.
    - Faktor-faktor yang mempengaruhi pilihan ketua umum Partai Demokrat.
    37:24 🤔 *Pandangan tentang Jokowi, Gibran, dan perjalanan politik mereka*
    - Pandangan terhadap Jokowi, Gibran, dan perjalanan politik mereka.
    - Pertimbangan mengenai langkah politik yang diambil oleh SBY dan Agus terkait dengan Jokowi dan Gibran.
    43:11 👥 *Pengaruh peristiwa terakhir terhadap konsolidasi internal Partai Demokrat*
    - Bagaimana peristiwa terakhir mempengaruhi konsolidasi internal Partai Demokrat.
    - Dampak perubahan jalur politik terhadap persatuan dan kesiapan partai menjelang pemilu 2024.
    47:35 🔄 *Transformasi Partai Demokrat sebagai oposisi*
    - Perubahan jalur Partai Demokrat menjadi partai oposisi.
    - Pengaruh perubahan tersebut terhadap citra dan pilihan politik partai.
    49:34 🐕 *Musang berbulu ayam atau domba dalam kasus Partai Demokrat*
    - Perbandingan antara istilah "musang berbulu ayam" dan "domba" dalam konteks Partai Demokrat.
    - Penjelasan mengenai pilihan politik yang dipengaruhi oleh keadaan.
    49:48 🧐 *Perkembangan Politik Demokrat*
    - Politik Demokrat dan perubahan koalisi,
    - Menteri yang mencoba mempengaruhi Demokrat,
    - Gangguan dalam proses pembentukan koalisi.
    52:10 🎨 *Hobi Melukis SBY*
    - SBY sebagai politisi berlatar belakang tentara,
    - Peran tim dalam eksekusi pikiran SBY,
    - Kehilangan orang-orang yang bisa diandalkan dalam politik.
    01:00:04 📊 *Strategi Demokrat di Pilpres*
    - Strategisnya langkah Demokrat dalam pemilu legislatif,
    Keadaan politik *dalam konteks Pemilu Presiden,*
    - Pentingnya keselamatan pemilu bagi partai politik.
    Made with love & AI

  • @aldykoto8009
    @aldykoto8009 7 місяців тому +1

    Selamat berkiprah kembali kanda au di dunia politik 🙏🙏

  • @bocilepep3684
    @bocilepep3684 10 місяців тому +3

    mas anas ini idola saya dlm politik.pinter, santun

    • @noob_om
      @noob_om 10 місяців тому

      wah idolanya koruptor

    • @bocilepep3684
      @bocilepep3684 10 місяців тому

      @@noob_om orang kayak kamu kan minim literasi jg isi otaknya sampah.anas itu korban politik sby lewat tangan2 orang KPK terutama abraham samad

  • @usman976
    @usman976 8 місяців тому +3

    Ad pengamat yang bilang , elektabilatas AU sangat bagus sebelum terjerat kasus hambalang bahkan berpotensi di calonkan jdi presiden

  • @A31_
    @A31_ 10 місяців тому +22

    Negara ini sudah di level yang mengenaskan ketika seorang koruptor dimintai pendapat tentang etika politik.

    • @chillingus4380
      @chillingus4380 10 місяців тому +5

      Setuju, sdh merasa begini ketika gus romi sering diundang. Lemes bgt bicara soal moral, etika 😅
      Akan makin sombong koruptor. Udah ga takut, krn hukumannya ringan.
      Jg ga takut nama baik hancur, krn ttp bisa tuh jd ahli yg dimintai pendapat di podcast2...

    • @moonhijab5809
      @moonhijab5809 10 місяців тому +6

      Ilmu bisa diperoleh darimana saja, justru orang yg pernah di bui jauh lbh jujur/apa adanya ketika berbicara krn sudah tdk lagi sibuk memikirkan image pribadi. Gus Romy malah lbh terang benderang kl membahas intrik2 politik dan I like It

    • @bocilepep3684
      @bocilepep3684 10 місяців тому

      yg jelas2 koruptor itu LHI presiden PKS yg korupsi daging mentah

    • @muamarlh4079
      @muamarlh4079 10 місяців тому +2

      pengadilan kadang tidak selalu mencerminkan kebenaran, apalagi sosok itu tdk bersalah, bayangkan org 10 tahun dikerangkeng tapi tidak berdampak secara psikologis karena ybs merasa tdak bersalah, coba anda berada diposisi bung anas.

    • @ilhamsa69
      @ilhamsa69 10 місяців тому

      gambar besarnya bukan krna dia koruptor mas, memang fakta dia koruptor. namun long story dan capcity beliau dalam perjalan politik menjadi pembeljaran.

  • @darmajidarmaji5505
    @darmajidarmaji5505 10 місяців тому +5

    Salam Hormat dan salut arie dan Budi (Total Politik) pinter bahas masing2 orang punya ego akhir nya tetbuka tanpa di sadari…🙏🙏🙏

  • @darmajidarmaji5505
    @darmajidarmaji5505 10 місяців тому +6

    ilmu nya bagus semoga selalu netral dan prinsip rakyat bisa tahu mana yg baik dan jahat nanti rakyat yg menilai….🙏🙏🙏👍👍👍

  • @agenmicat
    @agenmicat 10 місяців тому +4

    politikus cerdas... melawan ahli strategi militer.. akhirnya layu sebelum berkembang

    • @fredyoksana9476
      @fredyoksana9476 10 місяців тому

      Bukan strategi militer om, itu kalah karena kuasa 😁

  • @tjandrawibowo7025
    @tjandrawibowo7025 10 місяців тому +4

    Mas Anas ini memang anak didik pak SBY, sekaligus gaya bicara dan gestur , terutama gestur tangan ..sama kayak pak SBY.

  • @BangKyle-v3b
    @BangKyle-v3b 9 місяців тому +1

    banyak hal yang menentramkan dan wawasan yang luas, jika mengikuti percakapan dan gagasan dari pak Anas Urbaningrum. mendekati hal yang luar biasa. dalam sebuah ( diskusi yang sekalipun terkesan terbatas di panggung depan 😁 bukan garda, terdepan. 😁🙏

    • @dwiratnakartikawati3548
      @dwiratnakartikawati3548 9 місяців тому

      Mas anas baik analisa politik

    • @BangKyle-v3b
      @BangKyle-v3b 9 місяців тому

      sosok yang jarang ada yah, mba dwi.. seperti, mas Anas.

    • @iwanwan383
      @iwanwan383 9 місяців тому

      Cerdas Gus Anas...salut👍👍👍

  • @jmandilolo
    @jmandilolo 10 місяців тому +6

    Keren, Kasih paham mas anas 👍🏼 36:22

  • @rianabarsasela8410
    @rianabarsasela8410 10 місяців тому

    Up Next ditunggu sekaliii

  • @taufikilham9159
    @taufikilham9159 10 місяців тому +3

    Kakanda panutan...
    Luar biasa...
    😁

  • @steffenlaurens8280
    @steffenlaurens8280 10 місяців тому +5

    Klo saya pak SBY saya jawabnya "Ya saya yg lebih tau anak saya" kan, analisa mahal ini 👏

  • @miftahfarid7430
    @miftahfarid7430 9 місяців тому

    Dengan mas anas bersikap begini juga menurut sya dia sdh mmbuktikan kehebatannya.

  • @bamsdao3081
    @bamsdao3081 9 місяців тому

    Kalau tidak salah kantor nya total politik ini ada di grand wijaya center,sebelah polres jaksel.

  • @ichromeandplunks
    @ichromeandplunks 10 місяців тому +6

    Anas klo ga jeblos/dijebloskan ke penjara, 2014 layak bertanding bersama jokowi & prabowo, atau ya di 2019 & 2024 ini…👍🏻

  • @halik_kusuma
    @halik_kusuma 10 місяців тому +6

    26:31 ini parah ini 😆

  • @pudjiutomo2009
    @pudjiutomo2009 10 місяців тому +1

    Beda caranya, sama-sama tujuannya, langgengkan kekuasaan, abaikan etika, moral
    Merit sistem diabaikan
    Spoil sistem dipraktekan

  • @rickdibyo
    @rickdibyo 10 місяців тому

    Keren..... sangat keren.....

  • @meimura5416
    @meimura5416 10 місяців тому

    Mantep, mencerahkan.

  • @fajarario8524
    @fajarario8524 10 місяців тому +1

    Sehat2 mas, saya masih bangga dg mas anas, ttp baik dengan rumah lama, yg di besarkan.

  • @gamecatur9781
    @gamecatur9781 10 місяців тому +1

    akhirnya pak ketum tampil di total politik.. kapan2 undang lagi buat bedah pkn

  • @QeyDul
    @QeyDul 9 місяців тому

    ide gagasan Mas Anas sangat tajam menarik.

  • @ilhamsa69
    @ilhamsa69 10 місяців тому +3

    beliau salah satu kader pd demokrat terbaik yang memberikan andil , warna peprpolitikan dan peran yang baik dan cukup diluar dugaan publik, puncaknya menjadi ketua umum partai adalah hal yang membuat semua kaget teurtama dalam lingkaran keluarga cikeas. politik adalah politik, tidak ada kawan dan lawan yang abadi yang ada hanyalah kepentingan. saya rasa dengan membuat paratai baru, partai PKN saat ini dengan sisa sisa loyalis dan kawn demokrta saat itu tidak akan berbicara banyak. Anas urbaningrum sudah dalam puncak politik yang tertinggi dan masa itu sudah leat, skrg harusnya dengan usia segitu saatnya untuk pulang ke kampus atau mengajar. Thanks total politik

    • @ladiesman_7128
      @ladiesman_7128 9 місяців тому

      Koruptor

    • @ilhamsa69
      @ilhamsa69 9 місяців тому

      100 % betul. namun beliu sudah di adili dan mepertanggungjwabkan di mata hukum mas. @@ladiesman_7128

  • @darmajidarmaji5505
    @darmajidarmaji5505 10 місяців тому +1

    Total politik..(Arie..Budi) Insya Allah” sukses terus podcast nya…

  • @M-Universe09
    @M-Universe09 10 місяців тому +2

    saya harap di suatu hari total politik tidak jadi penakut menghadapi atau mengkritik jika ada tirani di negeri ini

    • @supriadi0293
      @supriadi0293 9 місяців тому

      Sekarang bukan hanya mengkritik bro, berteriak-teriak memaki, mengejek dan fitnah kepala negara dah biasa.

  • @wiralodra2107
    @wiralodra2107 10 місяців тому +1

    Hostnya tdk menekan narasumber mereka dibiarkan berbicara jd narasumber bebas mengeluarkan pikiran2xnya, dalam hal bertanya pun mereka tdk pernah motong narasumber dan mereka berdua mau berrtanya cuma karena bebarengan mereka menghargai yang satunya aku dulu yah udah ok..mantappp.. yah

  • @hanhyeki3181
    @hanhyeki3181 10 місяців тому +2

    Yg katanya di korbankan cikeas tapi masih bisa objektif menilai sby, keren

  • @mtlestarialamku5
    @mtlestarialamku5 10 місяців тому +1

    Keren banget mas Anas ini.

  • @suro958
    @suro958 10 місяців тому +3

    Teringat Anas ... ingat akan Monas...

  • @sariazis72
    @sariazis72 10 місяців тому +1

    Welcome back, Mas Anas.

  • @tanidis.ipchanel1781
    @tanidis.ipchanel1781 10 місяців тому +1

    Partai PAN juga sangat demokratis, Kalau Kongres PAN juga selalu meriah dan Seru!

  • @AkhtarChalamet
    @AkhtarChalamet 10 місяців тому

    Mantap Gus Anas

  • @agusumam8382
    @agusumam8382 10 місяців тому

    Total politik tooop...

  • @rafasya0811
    @rafasya0811 10 місяців тому

    Setuju banget dengan perkenalannya,,, salah satu creme de la creme generasi politik di Indonesia

  • @daRmawan_Art
    @daRmawan_Art 10 місяців тому

    Mntap

  • @mtlestarialamku5
    @mtlestarialamku5 10 місяців тому +1

    1 jam terasa kurang menyimak mas Anas Urbaningrum ini

  • @PakAnto-j1y
    @PakAnto-j1y 10 місяців тому

    SANGAT MEMBENARKAN PANDANGAN PENDAPAT PEMIKIRAN Sehat Sehat Selalu MAS ANAS URBANINGRUM Bersama ARIE DAN BUDI Tetap Semangat BERBINCANGAN POWER FOOL TOTAL TOTAL TOTAL POLITIK sangat mencerdaskan MASYARAKAT MEMILIH PEMIMPIN WAKIL RAKYAT KEPALA NEGARA MASA DATANG HARI RABU 14 PEBRUARI 2024 CAPRES CAWAPRES JUJUR BERSYUKUR BERJIWA MUDA Haji GANJAR PRANOWO RAMBUT PUTIH.SH.MIP.SANTRI MERAKYAT CAKAP CERDAS LUGAS BERNYALI PEMBERANI BERPRESTASI ANGGOTA DPR RI 2X KEPALA DAERAH PROPINSI JAWA TENGAH GUBERNUR AMANAH 2X BERSAMA PROF DR KYAI HAJI MOHAMAD MAHFUD MD.SH.SU.MIP.PEMIKIRAN WALI AHLINYA AHLI ILMU HUKUM KETATANEGARAAN ANTI KORUPSI ANTI KOLUSI ANTI NEPOTISME MAMPU SIAP TANGGUH MENGHADAPI SERANGAN DARI LUAR MAUPUN SERANGAN DARI DALAM INSHAA ALLAH MENANG 50%+1KALI PUTARAN DEMI MEMBANGUN NEGERI BUMI NUSANTARA SUBUR MAKMUR NKRI MAJU TERWUJUD KESEJAHTERAAN KEADILAN BAGI SELURUH RAKYAT SENANTIASA DI RAHMATI BERKAH BAROKAH AAMIIN ALLOHUMMA AAMIIN YA ROBBAL ALAAMIIN.

  • @henivivo3951
    @henivivo3951 9 місяців тому

    Bg Anas "bayi" yang TDK diharapkan kelahirannya oleh SBY kala itu.
    Semangat bang Anas memulai arah baru perpolitikan nasional.

  • @alhuda3948
    @alhuda3948 10 місяців тому +2

    Bung Anas saya rindu anda kembali aktif di panggung polotik nasional

  • @prasetyaaga3790
    @prasetyaaga3790 10 місяців тому

    Raut muka & gesture Anas Urbaningrum mirip pak SBY.
    Mereka tercerai akibat muslihat fitnah politik.
    Semoga mereka bisa kumpul bersatu kembali.

  • @budiaguspurwanto6962
    @budiaguspurwanto6962 9 місяців тому

    Semoga mas anas bs menyatu dgn mas AHY utk indonesia lbh baik. Tatap masa depan cerah, jgn ungkit2 lg masa lalu. Sy yakin dulu demokrat dikerjain pihak2 lain yg ingin menghancurkan demokrat shg mas anas jd korban & elektabilitas turun.

  • @siswantorosiswantoro8059
    @siswantorosiswantoro8059 10 місяців тому +7

    Sudah diputus pengadilan dan inkrah. Sebagai tepidana koruptor. Dan pada saat itu pimpinan KPK adalah orang2 yg dianggap kredible. Biar berimbang, undang dong pimpinan KPK pada saat itu ..

    • @raptor-23
      @raptor-23 10 місяців тому +1

      Gua kira abraham samad, bakal mau kok.. cuma totpolnya mau ga nih🫵🤣

    • @era7928
      @era7928 10 місяців тому

      Bah, kalau sudah soal duid, nyawa itu tidak berharga. Gw ga akan percaya organisasi ini, dulu ataupun sekarang.
      Kalau di sumpel duid ga mau, di ancam akan di "hakim Syaifuddin" pasti nunduk itu penyidik kpk.

    • @bocilepep3684
      @bocilepep3684 10 місяців тому +1

      abraham samad, BW, si novel dkk itu gak ada satupun yg brani hadir lawan anas. kan sdh pernah ditantang tp gak ada yg berani datang. beraninya koar2 dari jauh. krn semua tau orang KPK itu sengaja menjadikan dia sbg tersangka atas intervensi SBY

    • @harukrentz435
      @harukrentz435 7 місяців тому

      Saking kredible nya kasus korupsi E-KTP yg udah jelas2 didepan mata gak kelar2 🤣🤣🤣 malah banyak saksi yg mati premature krn gak diamankan 🤣🤣🤣

  • @nanadharmono9653
    @nanadharmono9653 10 місяців тому +1

    Pasti Prabowo jadi presiden selama 2th lalu meninggal digantikan Gibran jadi presiden 2 periode Dan Gibran berhasil memakmurkan indonesia adil makmur sejahtera.Ramalan saya tidak pernah meleset pasti terjadi.

    • @OkiPrisnawan
      @OkiPrisnawan 11 днів тому

      Kepalamu itu perlu digetok biar ga halu

  • @Bryantira68
    @Bryantira68 10 місяців тому +1

    Dalam ke Tentaraan itu akan matang bila melalui pengalaman penugasan serta tempaan sekolah untuk jenjang kenaikan pangkat yang lengkap , kalau isinya loncat2 skip sekolah yg seharusnya tapi bisa naik pangkat dan dapat jabatan yg tinggi ya itu sama dengan karbitan... mungkin berjalan tapi andai dlm situasi penting bisa saja karbitan itu adanya main perintah atau main cari kabing hitam bila ada kesalahan , Sepertinya semua hal untuk dapat hasil yg matang perlu melewati proses yg berjenjang. Karena proses tidak akan menghianati hasil .

  • @mohamadfachriamin4133
    @mohamadfachriamin4133 9 місяців тому

    Nungguin part 2 asli dah 😅

  • @marzulveri7546
    @marzulveri7546 10 місяців тому

    Mencerahkan

  • @frmakagiansar9271
    @frmakagiansar9271 9 місяців тому +14

    Amat disayangkan AU terjerat kasus Hambalang. AU itu org cerdas dan sebenarnya serba terukur mirip SBY.

    • @smartresourcesindonesia
      @smartresourcesindonesia 9 місяців тому +1

      AU dikorban biar lengser jd ketum demokrat pdhl semua mekanisme pemilihan ketum semua mirip

    • @srisuwarni7735
      @srisuwarni7735 8 місяців тому +1

      Mungkin saat itu sedang menjlnkan amanah sbg petugas partai.

    • @marselinggita1885
      @marselinggita1885 8 місяців тому

      Salah milih partai

    • @pabahnasution8759
      @pabahnasution8759 8 місяців тому

      sayangnya au anak tiri sby..

    • @rega2785
      @rega2785 8 місяців тому

      Mantan kpu

  • @KUSDIANTO189
    @KUSDIANTO189 10 місяців тому

    Yakusa sekali ini, Total Politik

  • @rijalulhaqaang
    @rijalulhaqaang 9 місяців тому

    mana lanjutan nya, part 2 belum tayang nih?

  • @deona_essentials
    @deona_essentials 10 місяців тому

    Sarung yg dipake keren2 bgt paaak 😍😍

  • @ammaryusuf8629
    @ammaryusuf8629 9 місяців тому

    Satu satunya politisi yang mirip persis dengan pemikiran dan gaya strategi politik pak SBY adalah kanda Anas Urbaningrum

  • @jonetwahyudi8306
    @jonetwahyudi8306 10 місяців тому +1

    mas anas jawabnya enak, sayang presenter terlalu negatif thinking terhadap sby,ahy dan demokrat

  • @braderjunot
    @braderjunot 9 місяців тому

    Ini aku gak tau. Yg ga enak lampu studionya apa mode kameranya. Tinggi bget contrast nya.

  • @gibranrealme9082
    @gibranrealme9082 10 місяців тому

    Kelas memang anas ini. GK kayak romahurmuzzy

  • @nolidp77
    @nolidp77 10 місяців тому

    Dulu sy sering lewatin rumah mah anas dari mulai sering rame2.orang datang sampai sepiii banget...

  • @abiyyudiwangkoro2466
    @abiyyudiwangkoro2466 10 місяців тому

    terima kasih untuk total politik telah memberikan tontonan yang berbobot dan memberikan edukasi politik kepada khalayak. Kalo boleh saran untuk miking atau audio tolong di tigkatkan agar lebih keras dan jelas. kadang kecil kadang besar jadi kurang nyaman didengar
    trima kasih

  • @masdasimo658
    @masdasimo658 10 місяців тому +1

    Mas kang kameramen. Exposurenya turunin dong 🤭🤭🤭🤭🙏🙏🙏

  • @rosso8220
    @rosso8220 10 місяців тому +1

    Demokrat harus terbuka lagi sebelum kehilangan momentum. Jika tidak, Partai demokrat akan lenyap

  • @alexbocah-v8j
    @alexbocah-v8j 10 місяців тому +4

    A❤h❤y adalah, penerus sby ❤
    Semoga ahy bisa membuat demokrat berjaya lagi
    Amin.

  • @okkymetriawan5194
    @okkymetriawan5194 10 місяців тому +1

    katakan tidak pada(hal) korupsi

  • @kidsstory5586
    @kidsstory5586 10 місяців тому

    Top nih baru upload sdh puluhan ribu yg nonton

  • @hans88jbr60
    @hans88jbr60 9 місяців тому +1

    Saya pengagum Anas Urbaningrum,seharusnya salahsatu kontestan pilpres hari ini adalah Anas Urbaningrum.sayang sekali beliau terjerat kasus korupsi dan semasa beliau sebagai ketum partai demokrat,Anas ibarat bayi yg tak diharap kelahirannya

  • @senthotmustiaji595
    @senthotmustiaji595 10 місяців тому

    Dg pindahnya jalur Perjuangan Demokrat yg saat ini maka bisa di simpulkan bahwa Perolehan suaranya pasti turun di Banding 2019

  • @ethanasnawi2476
    @ethanasnawi2476 10 місяців тому

    Top

  • @KusrinKusrin-dh9ld
    @KusrinKusrin-dh9ld 8 місяців тому

    Tahun 1990 tokoh pemuda yg saya prediksi pemimpin perpolitikan yaitu : Anies, eep saifullah, anas U, faisal basri, andi mallarangeng,

  • @prfromaga9910
    @prfromaga9910 10 місяців тому

    mas anas tau gak dulu ada yg d gantung di monas?

  • @johan2177
    @johan2177 9 місяців тому

    cukup didengar & dipelajari isi omongannya anas ini. tp tdk perlu diikuti menurut saya. biarkan dia bertindak dengan keinginannya sendiri.

  • @kunthiarsih2142
    @kunthiarsih2142 8 місяців тому

    knp sy jadi fokus dgn pergerakan kaki kanan Host nya.

  • @sugengabusyifa5495
    @sugengabusyifa5495 10 місяців тому +1

    Orang pertama yg saya kagumi dlm politik,,mas anas👏