Sangat menggemari perangkat MIDI apalagi di era saat ini sangatlah mudah untuk membuat komposisi musik, meskipun tidak banyak orang yang bisa memainkan alat musik, saya rasa MIDI bisa menjadi alternatif seseorang untuk membuat karya,mantap dan keren pemaparan informasi nya😁👍🏼
Musik Midi di Indonesia, selain Fariz RM sbg pionir nya, alm. Andy Ayunir & alm Youngki S. yg selalu dominan menggunakannya, kedua nya bertindak sbg sound engineer & arranger dlm penggarapan penyanyi & Grup band terkenal..
DIDI AGP... Beliau jg termasuk musisi yg mempopulerkan musik midi mulai akhir 80an... Salah satu dari banyak karya2 nya adl scoring dan lagu2 di film BLOK M thn 1990 yg terdengar futuristik pd jaman itu
Puncak kreatifitas musisi negri ini pada saat musisi negri ini mulai menggunakan midi tanpa mengurangi sense & makna arti dari lirik lagu lagunya. Keren! 👏💞
Min...bahas kompetisi video musik donk yg di pandu DIAN NITAMI vmi tvri.sepertinya blm ada yg bahas di chanel mnapun min..sukses selalu utk melintas chanel
Anda benar. Tapi mengapa judul ini dinamai berbasis MIDI? Karena di tahun 80-90an, teknologi MIDI connection baru diperkenalkan, sebab pada masa sekitar tahun sebelum 1980an, synthesizer belum memiliki interkoneksi dan masih dimainkan satu demi satu per track di studio rekaman, dan masih banyak yang belum mengadopsi koneksi ini, bahkan komputer jadul pun belum. Mulai ke depannya sejak kelahiran beberapa synth yang mengadopsi MIDI seperti Yamaha DX-7, Roland JX-8P dan Roland Juno-106 dengan sound-soundnya yang populer, musisi-musisi baru mulai diperkenalkan dengan koneksi MIDI dimana tiap-tiap synth dapat saling berkomunikasi dan memainkan nada-nada yang sama yang ditransmisikan sumbernya. Waktu itu pun MIDI belum memakai USB, melainkan masih kabel 5-pin DIN. Lagipula MIDI itu bukan analog ke digital seperti rekaman audio, karena bukan transmisi suara yang disalurkannya, melainkan informasi digital berupa notasi-notasi yang dimainkan, pedal sustain ketika diinjak atau dilepas, kemudian kontrol pitch bender, modulasi, dan lain-lain. Jadi seumpama anda melakukan koneksi MIDI dari synth yang berbunyi piano ke synth yang berbunyi strings, maka terciptalah piano-strings yang dimainkan cukup dari satu synth yang mentransmisikannya. Mulai tahun 90an, teknologi sequencer yang dimainkan lewat komputer makin populer dan bisa memainkan musik MIDI langsung pada komputer, tidak harus melalui synth eksternal lagi walaupun masih bisa-bisa saja. Maaf kalau panjang jelasinnya yah, karena saya pernah pengalaman juga di studio bersama abang saya waktu itu. Saya bukannya yang paling mahir, tapi ini sekedar penjelasan semata. Wassalam. 🙏🙏
Mimin lupa sebut Dian PP dan Dedi Dhukun ya? Padahal duo yang terkenal dengan sebutan 2D ini musiknya banyak menggunakan teknologi MIDI. Sebut saja lagu "Semua Jadi Satu" dan "Aku Jadi Bingung" yang berkolaborasi dengan Malyda, semua instrumennya itu MIDI banget tapi aransemennya dibuat realistik terutama di bagian drumnya. Juga garapan mereka untuk kelompok Rumpies (Vina P, Tri Utami, Atiek CB, Malyda) yang pernah naik daun dengan hit "Nurlela" itu juga kental dengan MIDI. Memang ada cuplikan video klip Malyda disini, tapi kalau 2D ini gak ikut dibahas kayaknya sayang banget. Juga Oddie Agam, albumnya yang di tahun 90an "Tamu Istimewa" kental sekali dengan MIDI yang sempat merajai pop trendy di masanya. Sayang juga ia tidak disebutkan disini.
@@RizkyHaidar Faktanya tidak semuanya dimainkan Oom Yongky. Dian PP juga bisa mengaransemennya sendiri. Maka dari itu kenapa aransemen MIDI mereka terasa lebih jazzy ketimbang techno pop kayak yang lainnya. Sama halnya dengan Indra Lesmana, di lagu-lagunya seperti Karina, Aku Ingin, Kuakui Aku Cemburu, sebenarnya dia banyak mengaplikasikan MIDI terutama di masa itu dia adalah endorser synthesizer dari Roland. Hanya saja karena dia memiliki latar belakang musisi jazz tempaan ayahnya Jack Lesmana, maka aransemen berbasis MIDI yang dia buat terasa jazzy dan lebih manusiawi.
era musik Indonesia yang membingungkan bagiku saat itu.. gimana gak bingung, jaman itu suara drum tapi gak kayak drum beneran.. pokok'e aneh... padahal jaman itu gw juga lagi demen lagu barat era sintesizer.. kayak duran-duran, a-ha dan lainnya.. wkwk
Om Chrisye dan sirkel pop kreatif selalu gak ketinggalan trend, itulah resep bertahan ber dekade²
Sangat menggemari perangkat MIDI apalagi di era saat ini sangatlah mudah untuk membuat komposisi musik, meskipun tidak banyak orang yang bisa memainkan alat musik, saya rasa MIDI bisa menjadi alternatif seseorang untuk membuat karya,mantap dan keren pemaparan informasi nya😁👍🏼
Musik Midi di Indonesia, selain Fariz RM sbg pionir nya, alm. Andy Ayunir & alm Youngki S. yg selalu dominan menggunakannya, kedua nya bertindak sbg sound engineer & arranger dlm penggarapan penyanyi & Grup band terkenal..
Keeereeennn.....nambah ilmuu🎉
lagu2 dari Midi menghiasi masa kecilkuu......😂
Lagu2 pop kreatif di era tsb dominan juga suara bassnya
Suka banget nyimaknya, berasa kembali ke era tsb, krn jarang yg bahas MIDI
musik dan lagu² 90an memang keren..
mksh melintas 🙏
Era midi yang bikin Papa T Bob sukses dgn lagu anak-anak
Jadi inget jaman SD, pas pelajaran seni pak guru selalu bawa keyboard midi dan mulai memainkan jari jemarinya 😅
DIDI AGP... Beliau jg termasuk musisi yg mempopulerkan musik midi mulai akhir 80an... Salah satu dari banyak karya2 nya adl scoring dan lagu2 di film BLOK M thn 1990 yg terdengar futuristik pd jaman itu
Puncak kreatifitas musisi negri ini pada saat musisi negri ini mulai menggunakan midi tanpa mengurangi sense & makna arti dari lirik lagu lagunya. Keren! 👏💞
Salah satu ciri khas City Pop genre
opsi genre music terbaik di antara gempuran music lagu2 cengeng & music lagu2 Melayu malaysia pada zaman nya.
Tlg bahas,kla project,katon bagaskara ira wibowo dong
Lagu di era ini kreatif, bagus2 dan memorable 🥰
Sekarang era lagu Jawa bocil bocil patah hati , Denny Caknan dkk
Andy ayunir dan faris rm legend
Min...bahas kompetisi video musik donk yg di pandu DIAN NITAMI vmi tvri.sepertinya blm ada yg bahas di chanel mnapun min..sukses selalu utk melintas chanel
Vidio musik.indonesia setiap.hari senin malam di tvri
Fariz RM pionir musik MIDI di Indonesia
Mantap, hadir🎉
Min request tolong bahas" para coverboy dan covergirls era 90an..
Bicara musik midi di Indonesia sama dengan membahas musik indonesia tahun 80an akhir sampai awal 90an.
Hadiiir. Trmksi infonya min👍👍
superdigi (fariz rm - eet sjahranie - sonny soebowo) kayaknya satu²nya band yg mengusung tema MIDI di tahun 80an
Mantab lagu jaman bocil 😁😎❤
Bahas Komposer Billy j budiardjo dong min😊
Guest band pioner hip hop dan R&B ,setelah guest band vakum mereka membentuk guest production yg memproduksi banyak album hip hop dan R&B
Bahas Soneta group dong 😆
Jadi inget AHA dan Pet Shop Boys kalo musisi luarnya.
Baiknya Berbasis SYNTETIZER, bukan midi. Midi itu teknologi antarmuka basis analog ke digital..
Anda benar. Tapi mengapa judul ini dinamai berbasis MIDI? Karena di tahun 80-90an, teknologi MIDI connection baru diperkenalkan, sebab pada masa sekitar tahun sebelum 1980an, synthesizer belum memiliki interkoneksi dan masih dimainkan satu demi satu per track di studio rekaman, dan masih banyak yang belum mengadopsi koneksi ini, bahkan komputer jadul pun belum. Mulai ke depannya sejak kelahiran beberapa synth yang mengadopsi MIDI seperti Yamaha DX-7, Roland JX-8P dan Roland Juno-106 dengan sound-soundnya yang populer, musisi-musisi baru mulai diperkenalkan dengan koneksi MIDI dimana tiap-tiap synth dapat saling berkomunikasi dan memainkan nada-nada yang sama yang ditransmisikan sumbernya. Waktu itu pun MIDI belum memakai USB, melainkan masih kabel 5-pin DIN.
Lagipula MIDI itu bukan analog ke digital seperti rekaman audio, karena bukan transmisi suara yang disalurkannya, melainkan informasi digital berupa notasi-notasi yang dimainkan, pedal sustain ketika diinjak atau dilepas, kemudian kontrol pitch bender, modulasi, dan lain-lain. Jadi seumpama anda melakukan koneksi MIDI dari synth yang berbunyi piano ke synth yang berbunyi strings, maka terciptalah piano-strings yang dimainkan cukup dari satu synth yang mentransmisikannya. Mulai tahun 90an, teknologi sequencer yang dimainkan lewat komputer makin populer dan bisa memainkan musik MIDI langsung pada komputer, tidak harus melalui synth eksternal lagi walaupun masih bisa-bisa saja.
Maaf kalau panjang jelasinnya yah, karena saya pernah pengalaman juga di studio bersama abang saya waktu itu. Saya bukannya yang paling mahir, tapi ini sekedar penjelasan semata. Wassalam. 🙏🙏
@@MichaelSouhoka Terima kasih, dapat tambahan ilmu 👍🙏
Mimin lupa sebut Dian PP dan Dedi Dhukun ya? Padahal duo yang terkenal dengan sebutan 2D ini musiknya banyak menggunakan teknologi MIDI. Sebut saja lagu "Semua Jadi Satu" dan "Aku Jadi Bingung" yang berkolaborasi dengan Malyda, semua instrumennya itu MIDI banget tapi aransemennya dibuat realistik terutama di bagian drumnya. Juga garapan mereka untuk kelompok Rumpies (Vina P, Tri Utami, Atiek CB, Malyda) yang pernah naik daun dengan hit "Nurlela" itu juga kental dengan MIDI. Memang ada cuplikan video klip Malyda disini, tapi kalau 2D ini gak ikut dibahas kayaknya sayang banget.
Juga Oddie Agam, albumnya yang di tahun 90an "Tamu Istimewa" kental sekali dengan MIDI yang sempat merajai pop trendy di masanya. Sayang juga ia tidak disebutkan disini.
Kalau 2D menurut saya kurang tepat karena mereka hanya pembuat liriknya, sedangkan yg membuat musik MIDI tersebut Youngky Soewarno
@@RizkyHaidar Faktanya tidak semuanya dimainkan Oom Yongky. Dian PP juga bisa mengaransemennya sendiri. Maka dari itu kenapa aransemen MIDI mereka terasa lebih jazzy ketimbang techno pop kayak yang lainnya. Sama halnya dengan Indra Lesmana, di lagu-lagunya seperti Karina, Aku Ingin, Kuakui Aku Cemburu, sebenarnya dia banyak mengaplikasikan MIDI terutama di masa itu dia adalah endorser synthesizer dari Roland. Hanya saja karena dia memiliki latar belakang musisi jazz tempaan ayahnya Jack Lesmana, maka aransemen berbasis MIDI yang dia buat terasa jazzy dan lebih manusiawi.
Awal 90an: trend midi dan lagu remix
Awal 2020an: trend tiktok dan lagu dj jedag jedug
Ma'af 🙏 min...
bisa ulas perjalanan Bpk Ishadi SK ga'?
setahu saya beliau sukses di TVRI dgn program acaranya, benarkah sukses pula di Trans tv..?
Iya betul
Dulu jadi seorang artis sgt sulit..wajib punya talenta khusus...
Skr cikup dg tik tok joged ngak jelas udah disebut seleb..
Aktor, artis, selebriti berbeda
Jadi inget Sinta & Jojo "Keong Racun" 😁
Bshas daniel Sahuleka dong
Theme song masked rider black juga genrenya sama, dan opening dragon ball juga sama
Gak perlu pake alat musik yang banyak, suara drum, gitar bass, gitar elektrik, semua dihasilkan dari komputer
Pada akhirnya Remix pop kurang peminat karena dangdut juga ikutan remix.😅
era musik Indonesia yang membingungkan bagiku saat itu..
gimana gak bingung, jaman itu suara drum tapi gak kayak drum beneran.. pokok'e aneh...
padahal jaman itu gw juga lagi demen lagu barat era sintesizer.. kayak duran-duran, a-ha dan lainnya.. wkwk
inget hp nokia dan sony ericsson yang bisa bikin lagu MIDI
Saya yang lebih terngiang lagu doom tahun 90an
wow
Pada saat itu lagu Indonesia bagus bagus beda dengan lagu era sekarang, cepat bosen di dengar.
Ok
Ilmu dan teknis yg canggih, tapi masih kalah tenar dgn dangdut ecek2
08:53 plagiat NKOTB anjay😂
The Right Stuff 💿
Pada saat itu lagu Indonesia bagus bagus beda dengan lagu era sekarang, cepat bosen di dengar.