Kegiatan Peningkatan SDM UMKM oleh Diskop UKM Prov. Kalteng melalui Bimbingan Teknis & Sosialisasi
Вставка
- Опубліковано 9 лис 2024
- Kegiatan Peningkatan SDM UMKM oleh Dinas Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah Provinsi Kalimantan Tengah melalui Bimbingan Teknis dan Sosialisasi.
Peningkatan kualitas SDM UMKM merupakan hal yang penting karena dapat membantu wirausaha meningkatkan produktivitas dan efisiensi kerja, serta memperluas jangkauan pasar dan meningkatkan pendapatan. Dengan memiliki SDM yang terlatih dan berkualitas, pelaku UMKM akan lebih mampu bersaing di pasar dan mengembangkan bisnisnya dengan lebih baik.
Dengan demikian, pelaku UMKM menjadi lebih inovatif dan adaptif terhadap perubahan pasar. Pelaku usaha yang memiliki pengetahuan dan keterampilan yang tinggi akan lebih mampu menangkap peluang baru dan mengembangkan produk atau layanan yang sesuai dengan kebutuhan pasar.
#umkmnaikkelas
#umkmgodigital
#gebyarumkmkaltengwilayahbarat