Pulau Pramuka vlog 2024 || Pesona di Kepulauan Seribu

Поділитися
Вставка
  • Опубліковано 17 вер 2024
  • Kepulauan seribu memiliki gugusan pulau- pulau yang memiliki keunikan nya tersendiri. Di awali penyeberangan dari pelabuhan Kaliadem Muara Angke menuju Pulau Pramuka dengan Speed Boat durasi 90 menit.
    Teruntuk kalian yang mau trip di kepulauan seribu bisa dengan open trip ( solo trip jg its okay ) , Provider open trip bisa kalian googling atau search di instagram.
    Destinasi wisata yang gw kunjungi yaitu Pulau Air Gusung Patrick , Nusa Keramba. Semuanya indah gaess , Gusung patrick itu pasir timbul , Pulau air vibes nya seperti amazon di apit tanaman mangrove dan Nusa Keramba spot sunset terbaik
    Pulau yang memiliki luas ±16.7 Hektar setelah gw kelilingi penduduknya tidak terlalu padat. Di pulau pramuka banyak yg menyuguhkan jajanan hasil laut maupun makanan cepat saji.
    Semoga vlog pulau pramuka bisa menginspirasi dan menjadi destinasi pilihan kalian di kemudian hari. Yuk, dukung pariwisata Indonesia
    #vlogger #wonderfulplaces #wonderfulindonesia #wisatapulauseribu #opentrip #wisatapantai #pesonaalam #pesonajakarta #wisatajakarta #explorejakarta #nusakeramba #pulauair #wisatabahari #sunset #sunsetview
    ____________________________________________________
    ~ Mari berteman denganku di platform lainnya
    • Follow Akun Medsos :
    / alfianwijaya01
    / fianhitz17

КОМЕНТАРІ • 16

  • @jaelaniiskandar
    @jaelaniiskandar 3 місяці тому +1

    Pulau Pramuka mantap

  • @resyachannel
    @resyachannel 6 місяців тому +1

    Asik banget tempatnya

    • @AlfianWijaya17
      @AlfianWijaya17  6 місяців тому

      Salah satu pulau favorit di Kepulauan Seribu

  • @fandi_a1235
    @fandi_a1235 8 місяців тому +2

    Terima kasih.

    • @AlfianWijaya17
      @AlfianWijaya17  8 місяців тому +1

      Thanks

    • @indrinopianto1439
      @indrinopianto1439 6 місяців тому +1

      Naik kapal dishub untuk acara gathering 50 orang bisa gak ya?😅

    • @AlfianWijaya17
      @AlfianWijaya17  6 місяців тому

      @@indrinopianto1439 waduh mendingan ikut private trip kak supaya di atur terkait transportasinya. Keren juga yah 50 orang di kapal dishub wkwkww

  • @RickyRifki
    @RickyRifki 4 місяці тому +1

    Ada tempat ngcamp

    • @AlfianWijaya17
      @AlfianWijaya17  4 місяці тому

      Saya kurang tau , karena saya ikut open trip dan menginap di homestay

  • @bintangrandu9319
    @bintangrandu9319 3 місяці тому +1

    Ada nomor open trip nya ?

    • @AlfianWijaya17
      @AlfianWijaya17  3 місяці тому

      Saya ikut Open Trip Rhadika , brother bisa search di instagram. Thanks sudah menonton

  • @muhammadrizkipratama4406
    @muhammadrizkipratama4406 5 місяців тому

    numpang tanya bang ,kalo naik kapal dishub berapa bayarnya ?

    • @AlfianWijaya17
      @AlfianWijaya17  5 місяців тому +1

      Kebetulan waktu itu saya ikut open trip jadi sudah all in. Kalau saya lihat di internet 28.000 tiket kapal dishub nya sih ke pulau pramuka atau lebih enaknya kamu donload apps jaKet

    • @abdulhakimdriver5896
      @abdulhakimdriver5896 3 місяці тому

      Klo ikutan pake travel gitu ada ngga ka

    • @AlfianWijaya17
      @AlfianWijaya17  3 місяці тому

      @@abdulhakimdriver5896 ada , coba search di medsos saja. Waktu itu saya ke pulau pramuka dengan travel rhadika