Pajak untuk Reseller Emas (bagian ke-2)

Поділитися
Вставка
  • Опубліковано 29 жов 2020
  • Assalamu'alaikum Keluarga Emas Indonesia
    Salam sejahtera untuk kita semuanya
    salah satu topik yang sering ditanyakan ke #goldfather terkait emas adalah tentang #PajakEmas
    Untuk itulah goldfather menghadirkan seorang Narasumber yang Kompeten di bidangnya untuk membahas topik ini.
    Buat Kamu yang sudah inves emas atau sudah jadi pedagang emas, perlu tau banget tentang ini agar gak salah hitung pajaknya yaa.
    semoga bermanfaat
    Salam Keluarga Emas Indonesia
    1 Family
    1 Kilo
    4 Better indonesia
    #dgoldfather

КОМЕНТАРІ • 38

  • @pusatedukasireviewchannel9902
    @pusatedukasireviewchannel9902 2 роки тому

    30:10 pajak jual beli emas

  • @ustadzrusmawan4337
    @ustadzrusmawan4337 2 роки тому

    Semoga saya bisa cepat investasi emas walau pun ada pajaknya ini memang tanggung jawab(kewajiban) warga negara

  • @adam-lx9io
    @adam-lx9io 3 роки тому +7

    Kita yg usaha, kerja, beli barang, kena pajak sana sini. Memang kalo lihat buku informasi apbn 2019, penerimaan dari pajak memang sumber utama pendapatan pemerintah (82.5%). BUT!, kadang kesel aja. 500 Trilyun yg dianggarkan untuk pelayanan umum masih g kerasa. KTP seumur hidup g jadi jadi, bikin surat2 masih bayar ke "kotak amal", bayar oknum2 dsb (sory curhat Bang GF!) 😂

    • @pepsodentvanila
      @pepsodentvanila 3 роки тому

      Dan tiap kali lihat berita selalu ada pejabat yg jadi kaya dengan pajak yg kita bayar.
      Sedap nih kita yg kerja mereka yg kaya.

    • @adam-lx9io
      @adam-lx9io 3 роки тому

      @@pepsodentvanila iyaaa 😂😂

  • @anggisetiawan1049
    @anggisetiawan1049 3 роки тому +4

    GF bahas APLIKASI TanamDuit dari HARTADINATA dong. sepertinya menarik. karna emas bisa di tarik fisik mulai dari 0.1 gr dan kemasan nya itu loh, bener bener di luar dugaan. mohon di kabulkan permintaan saya. terima kasih GF , sukses selalu 👍

  • @simpulpublik5901
    @simpulpublik5901 3 роки тому +3

    "Pajak ke UMKM dikenakan 0,5% dari Omset, bukan dari profit, TIDAK PERDULI untung atau rugi" 😆👏👏👏. Cerdas dan sangat PRO WONG CUILIK itu Kebijakan, Siapa sih yg bikin? 😂😂😂

  • @lanangnoberic9659
    @lanangnoberic9659 3 роки тому +1

    Kei 33 hadir maaf telat gf karena bnyak kesibukan
    Wihhh subscribernya udah ratusan ribu sekarang

    • @dgoldfather
      @dgoldfather  3 роки тому

      Alhamdulillah matur suwun Mas Lanang

  • @johantv8937
    @johantv8937 3 роки тому

    Terima kasih GF konten nya sangat bermanfaat sekali 🙏🙏 KEI-71👍

    • @dgoldfather
      @dgoldfather  3 роки тому

      terima kasih kembali Mas Johan

  • @aeroumroh6007
    @aeroumroh6007 3 роки тому

    kei 89 hadir ..sekalian promo tokped KIB Mulia Store..he he

  • @RizalMilanisti
    @RizalMilanisti 3 роки тому +3

    Gak suka lihat narasumber nya,, analogi nya pada video pertama. Pajak itu mngambil keuntungan dri keringat orng lain. Si narasumber ngomong kontroversi2, terus mngaku sbgai profesional dsb tapi terus seolah2 masyarakat harus mnerima kontroversi yg merugikan konsumen itu. Bukan berusaha untuk brdiri brsama konsumen untuk mndebatkan kontroversi yg merugikan trsebut. Orang pajak kaya2 ya??

  • @atikasaries8160
    @atikasaries8160 2 роки тому

    intinya..beli kena pajak..jual pun juga kena pajak..maupun saat jual posisi kita untung atau buntung..pajak tetap jalan..Krn harga mas naik turun.. 😀😀😀

  • @agusoppo7270
    @agusoppo7270 3 роки тому +1

    Hadir KEI 52

  • @ayuyaumadina3911
    @ayuyaumadina3911 3 роки тому

    Kei 37 hadir..

  • @intimulyoarti8352
    @intimulyoarti8352 3 роки тому +3

    Repot bgt ya mau nabung emas 😔

  • @elimaliah4967
    @elimaliah4967 3 роки тому +1

    Kalo jual kembali emas perhiasan ke toko emas berarti harus mungut ppn dong?

  • @lusi3974
    @lusi3974 3 роки тому +1

    KEI 76 hadir pak

  • @revaldohidayat
    @revaldohidayat 3 роки тому +1

    KEI 75 hadir Gold Father :D

    • @dgoldfather
      @dgoldfather  3 роки тому

      Ashiaaap. terima kasih Mas Revaldo

    • @yuandalim3069
      @yuandalim3069 3 роки тому +2

      @@dgoldfather jadi lebih baik investasi LM atau bentuk perhiasan?

  • @berdhanegold9494
    @berdhanegold9494 2 роки тому

    Kalau kita dapet uang, laporannya harus jelas dan bayar pajak; tapi penghasilan negara untuk APBN uangnya tidak bisa diperiksa oleh rakyat.
    Negara sebagai ortu harusnya memberi contoh kepada anaknya (rakyat) HARUS SAMA2 TRANSPARAN.

  • @darsumkaizen
    @darsumkaizen 2 роки тому

    Kalau beli emas perhiasan 24 karat tidak pernah dikenakan pajak, tapi kalau jual dipotong 40 ribu per gram? Apakah pajak diambil dari potongan yg 40 ribu itu ya.

  • @kusbijantoro4903
    @kusbijantoro4903 2 роки тому

    Kalau harga jual emas lebih kecil dibandingkan harga perolahan, bagaimana lapor spt tahunan, trims.

    • @dgoldfather
      @dgoldfather  2 роки тому

      wah, bisa coba konsul langsung ke ahlinya ya Mas Kus, terima kasih

  • @Medina_chanell
    @Medina_chanell Рік тому

    UA-camt aj kena pajak .... Apa2 pajak

  • @Mudaberinvestasi
    @Mudaberinvestasi 3 роки тому

    Izin mau masuk grup w.a KEI gold father gmna caranya

  • @onkyvanderkerkhof
    @onkyvanderkerkhof 3 роки тому

    KEI 82 Hadir

  • @RizalMilanisti
    @RizalMilanisti 3 роки тому +1

    Ribet nya pajak, sibuk mngurusi/potong memotong hrta orang.

  • @simpulpublik5901
    @simpulpublik5901 3 роки тому +3

    "Pengenaan PPH ke pembeli LM Antam adalah penyimpangan" 🤭🤭🤭 . Sejak kapan sih diberlakukan 👆? Siapa Menterinya? Siapa Pemerintahnya? 😁👍

    • @ddan444
      @ddan444 2 роки тому

      Sejak pph disahkan

  • @maulinamaulina5523
    @maulinamaulina5523 3 роки тому +2

    Aduuh ngomong enak nian utk gaji yg 20 jtan gimana yg gajihnya di bawah 10 jtan, aduh jiwaminskinku merontak miskin ku merontak 😂😂