DPR Kesal, Bos Smelter Tidak Bisa Bahasa Indonesia Saat RDP

Поділитися
Вставка
  • Опубліковано 8 чер 2023
  • #dpr #smelter #bahasaindonesia
    Komisi VII DPR RI menggelar rapat dengar pendapat dengan Plt Direktur Jenderal Minerba Kementerian ESDM dan Kementerian Perindustrian pada Kamis (8/6/2023).
    RDP ini juga turut mengundang 20 pimpinan perusahaan smelter nikel yang sudah beroperasi untuk membahas tata kelola niaga nikel. Banyak dari bos perusahaan tersebut yang berasal dari China.
    Berita Selengkapnya klik tautan di bawah ini :
    wartakota.tribunnews.com/
    Video Editor: Sabran

КОМЕНТАРІ • 3,5 тис.

  • @rizqitaufan8580
    @rizqitaufan8580 Рік тому +132

    Sudah 2 orang yg kulihat tegas dalam mimpin sidang di DPR
    1. Pak Ahmad Sahroni
    2. Pak Edy Soeparno
    Semoga kedepannya tambah banyak lagi anggota DPR yg tegas dalam memimpin sidang

  • @rikisejati7803
    @rikisejati7803 Рік тому +34

    ngeri ketua nya,,pintar cerdas mengiasai isi topik,,pasti d lain waktu klo d suruh rapat pasti pada deg"an..wkwkwkw...mantaps PA,,sangat berwibawa,,saya sebagai orang indonesia sangat bangga punya Pemimpin kaya Bapa..sehat selalu Buat KETUA.

  • @user-oj9cu6op4k
    @user-oj9cu6op4k Рік тому +47

    Bangga banget sama bang edi ,, berasal dari orang tua yg dr keluarga nelayan dan ayahnya bisa jadi orang hebat dan anaknya sekarang jd orang hebat juga .. bangga dari cirebon

  • @wahyuriski9062
    @wahyuriski9062 11 місяців тому +14

    Semoga kedepannya bangsa indonesia bisa lebih tegas dan bisa mengelola kekayaan bangsa sendiri

    • @edilastri5863
      @edilastri5863 9 місяців тому

      Kebanyakan calo,mo cali untung sendiri,udah kasi ke perusahaan bangada ini knapa pengusaha asing(cina
      )yg jls2 ada udang di balik bakwan

  • @NoMoreCH
    @NoMoreCH Рік тому +254

    Nah gitu donk,itu artinya kita menghargai Bahasa Indonesia...biarlah negara² tetangga kita bangga bisa berbahasa Mandarin atau Inggris di sidang parlemen,tapi kita bangsa yg besar menghargai bahasa persatuan kita Indonesia.❤❤❤

    • @arihermawan8201
      @arihermawan8201 Рік тому

      Masalahhnya mereka tidak paham bahasa Indonesia jdi yg goblok itu anggota dprnya 😀😀😀😀

    • @BLACK_DEATH-
      @BLACK_DEATH- Рік тому

      Bngga doang... Rakyat miskin negara kocak... Bngsa budak belanda350...penjilat bkong kompeni 🤭🤭🤭.. Dan babuk dinegara orang smpe sekarang... 🤣🤣🤣

    • @sakuraij.n
      @sakuraij.n Рік тому

      ❤❤❤❤

    • @adhiwijaya987
      @adhiwijaya987 Рік тому +3

      Tetangga kita kan bahasa resminya bahasa inggris.dimanapun kalau acara resmi negara pakai bahasa resmi bahkan baku,kecuali negara yg ga punya bahasa resmi macam amerika serikat

    • @c_martinjuniorpandapotan2554
      @c_martinjuniorpandapotan2554 Рік тому

      Banyak cocot itu kerjaan translator apa dong. Mau lu hilangin kerjaan nya?

  • @hublot534
    @hublot534 Рік тому +430

    Ya, harus dibuat aturan tegas, semua bos perusahaan wajib pake bahasa Indonesia, karena kita yg kerja di luar negeri aja wajib nguasain bahasa mereka.
    Jangan mau ditindas sama asing terus.
    Jangan sampai Bahasa Indonesia jadi bahasa asing dinegara kita sendiri.

  • @ashilanaratu6646
    @ashilanaratu6646 Рік тому +11

    Keterlaluan banget tidak menghargai Indonesia semoga Indonesia bersatu jangan mudah berpecah belah agar Indonesia makin kuat

    • @lomerlo4959
      @lomerlo4959 11 місяців тому

      Lu aja bikin perusahan smelter biar ga pake penerjemah 🤣😅😆🤣🤣

  • @fabianofaqih8988
    @fabianofaqih8988 11 місяців тому +6

    Saya setuju mereka harus menggunakan bahasa Indonesia, Bahasa Indonesia wajib digunakan dalam pelayanan administrasi publik di instansi pemerintahan. Selain itu,
    Bahasa Indonesia wajib digunakan dalam forum yang bersifat nasional atau forum yang bersifat internasional di Indonesia, yang diselenggarakan oleh instansi pemerintah dan/atau masyarakat, baik dengan dukungan maupun tanpa dukungan pihak asing.
    Dalam forum yang bersifat internasional, mereka dapat menggunakan jasa penerjemah/interpreter. Lembaga internasional atau lembaga negara asing di lingkungan kerja pemerintah dan swasta dapat menggunakan penerjemah untuk membantu kelancaran komunikasi.

  • @dwimuryanto5916
    @dwimuryanto5916 Рік тому +63

    Ini dia yg rakyat tunggu yaitu ketegasan kejujuran demi martabat bangsa dan martabat dewan perwakilan rakyat yg bertugas sbg penyelamat bangsa...

    • @kamontosyiblysyibly5574
      @kamontosyiblysyibly5574 Рік тому

      Jgn terlalu banyak berharap.
      Dari dulu hasil dlm rapat itu memberi yg terbaik .
      Namun kenyataan dilapangan berjalan trip jitu yg dikendalikan oleh para pejabat dan penguasa .
      Kemunafikan terus berjalan.

    • @lomerlo4959
      @lomerlo4959 11 місяців тому

      @@kamontosyiblysyibly5574 jadi yg goblok siapa?

  • @kesumawati4908
    @kesumawati4908 Рік тому +69

    Yah...kita ini bangsa yg besar siapapun yg ingin bekerjasama dgn negara kita wajib bisa berbahasa Indonesia,jgn malah kita yg ikutin aturan mereka,Tegas dan berwibawa,sehat sllu kalian para wakil rakyat ❤

    • @mumiinajizumait5807
      @mumiinajizumait5807 Рік тому

      Cupet berarti mindset anda

    • @sudarminingbtehendropranot215
      @sudarminingbtehendropranot215 Рік тому +2

      ​@@mumiinajizumait5807mereka boss besar seharusnya ngomong bahasa Indonesia kalah dengan pembantu Indonesia di Taiwan atau Korea belajar bahasa mereka ...

    • @c_martinjuniorpandapotan2554
      @c_martinjuniorpandapotan2554 Рік тому +1

      Itu kerjaan translator apa dong. Mo lu hilangin lapangan kerja nya?

    • @zulucruz664
      @zulucruz664 11 місяців тому +3

      Investor kok didikte. Nanti kalo semuanya lari ke negara lain, kalian salahin pemerintah palingan.

    • @user-wf8wp9sl1b
      @user-wf8wp9sl1b 11 місяців тому

      Diam lu mbak, ga usah ikut campur urusan negara. Sendiri aja ga terurus mau ngurus negara 🗿

  • @Wongcilik24
    @Wongcilik24 11 місяців тому +3

    Ya... inilah yang menjadikan kebanggaan Bangsa Indonesia.. ingat Sumpah Pemuda.

  • @r.corleonemlbb4266
    @r.corleonemlbb4266 Рік тому +28

    Bukan ga ngerti dan ga mau bahasa asing, tapi bentuk cinta negara, mewujudkan pancasila, gerakkan menggunakan wajib Bahasa Indonesia!

  • @andopatuan7146
    @andopatuan7146 Рік тому +44

    DPR ini sbnrnya kmpulan orang cerdas, berkelas , dan kritis, tpi memang kadang ada oknum2 dan tindakan yg buruk,

    • @baleygr8590
      @baleygr8590 Рік тому +2

      Karna yg keliatan media kebanyakan yg ga bener, dan yg ga bener itu cepet viral dan sumber cuan utk media.

    • @ikhyabex355
      @ikhyabex355 Рік тому +1

      Bubarkan Dpr korup korup

    • @kelomener8441
      @kelomener8441 Рік тому

      ​@@ikhyabex355sulit kamu kira seperti membalikan telur ceplok😂😂😂😂😂.

    • @ikhyabex355
      @ikhyabex355 Рік тому +1

      @@kelomener8441 syulit yang mau bubarin ikutan korup 🤣🤣

  • @irajuhara5299
    @irajuhara5299 Рік тому +93

    Anak bangsa Indonesia seperti bapak ini yang layak duduk di DPR..

    • @ViVo-zd8dx
      @ViVo-zd8dx Рік тому

      Ngapain yang tidak bisa berbahasa Indonesia di sembah di tempat suci nya bangsa Indonesia??????. acara penyembahan kan bisa di luar gedung suci ini?????..

    • @ViVo-zd8dx
      @ViVo-zd8dx Рік тому

      @ilham fauzi ...gedung DPR itu hormati lah sebagai tempat suci bangsa Indonesia.... jangan di kotori berbagai penjajah3 asing diberi penghormatan di tempat suci bangsa Indonesia.... kan banyak tempat2 lain kenapa pilih tempat yang begitu sensitif

    • @AAA-xb8bo
      @AAA-xb8bo Рік тому

      @@ViVo-zd8dx t4 suci..? 🤣🤣🤣 otak mana otak...

    • @nonasari9392
      @nonasari9392 Рік тому

      @@ViVo-zd8dx tempat suci itu tempat orang beribadah wkwkwkw

    • @ViVo-zd8dx
      @ViVo-zd8dx Рік тому

      @@nonasari9392 ..... gedung tempat lembaga tertinggi negara malah dijadikan tempat untuk merayakan para pendatang2 asing

  • @-lukman5805
    @-lukman5805 Рік тому +1

    Ketuanya oke ini, English mantap, leadership nya tegas,👍

  • @saifulclarat7445
    @saifulclarat7445 Рік тому +4

    DPR harus buat aturan semua orang asing yang bekerja di INDONESIA wajib bisa berbahasa Indonesia

  • @bambangfadlilah9371
    @bambangfadlilah9371 Рік тому +34

    Salut Bapak Pimpinan Sidang Tegas..Tapi murah senyum..

    • @ahmadihasibuan9766
      @ahmadihasibuan9766 Рік тому

      Haiiyyaaa,,, Pengusaha nikel maki maki DPR

    • @drakenmike6374
      @drakenmike6374 Рік тому

      ​@@ahmadihasibuan9766 bacot kau bujang inam 😂😂

    • @olaartanakola
      @olaartanakola Рік тому +1

      ​@@ahmadihasibuan9766 bos besar masak nggak bisa bayar penterjemah 😁

    • @bambangfadlilah9371
      @bambangfadlilah9371 Рік тому +2

      @@olaartanakola Bos peliiittt....hihi.

    • @user-pz3vt3lw4t
      @user-pz3vt3lw4t Рік тому

      ​​@@olaartanakolaELON MUSK ENGGAK BISA BAHASA INDONESIA 🇮🇩 ELON MUSK JIJIK INVESTASI SMELTER + BATTERY MOBIL DI INDONESIA 🇮🇩☑️☑️☑️☑️👍👍👍👍👍👍🤣😂🤣😂🤣😂🤣😂*

  • @shangmantri
    @shangmantri Рік тому +124

    Kecerdasan,ketegasan dan kemampuan komunikasi pemimpin sidang telah menggaungkan wibawa bangsa...❤❤❤

    • @nazrululenz8907
      @nazrululenz8907 Рік тому

      SETUJU👍

    • @ViVo-zd8dx
      @ViVo-zd8dx Рік тому +1

      Agar lebih berwibawa lagi seharusnya negara menguasai perusahaan BUMN sendiri,.... masak gedung parlimen yang merupakan tempat untuk bersidang membahaskan nasib rakyat jelata malah jadi tempat merayakan kemenangan para pedagang asing mengambil alih kekuasaan negara Indonesia

    • @sindayu77
      @sindayu77 Рік тому +1

      ​@@ViVo-zd8dxmaaf tanya,memang di parlimen indonesia macam ni ka?enda pernah lagi saya lihat begini di parlimen malaysia

    • @ViVo-zd8dx
      @ViVo-zd8dx Рік тому

      @@sindayu77 ..... seharusnya tidak begini....parlimen itu seharusnya steril, suci, tempat untuk membuat keputusan untuk nasib rakyat jelata..... sedangkan acara ini bisa di luar gedung parlimen

    • @sociocoffee
      @sociocoffee Рік тому

      Sepaham😊😊

  • @hendshd
    @hendshd 11 місяців тому +2

    Setuju pak Ketua Komisi VII DPR RI, Rapat istimewa yg berada di parlementer Indonesia kita sbg NKRI wajib berbahasa satu yaitu Bhs Indinesia, termasuk WNA tanpa terkecuali.

  • @mhanzofficial1902
    @mhanzofficial1902 Рік тому +7

    Saya kagum & bangga dengan pimpinan DPR yang tegas & berwibawa, ini di tanah & negara Indonesia jadi warga asing pendatang harus menghargai tuan rumah.

  • @muaraenimonlinechannel
    @muaraenimonlinechannel Рік тому +41

    Keren Pak Edy Soeparno....walau tdk kenal, namun bangga lihat pak Eddy sebagai legislator Indonesia,. Sehat selalu pak👍

    • @puterasbyds3603
      @puterasbyds3603 Рік тому +3

      Setelah 2 periode.. Garuda dibelit naga 🦅 🐉

  • @warmansyahrudi2648
    @warmansyahrudi2648 Рік тому +41

    Semoga DPR lebih jeli dan berani...orang orang asing jangan terlalu diberi keluasaan menguasai usaha..yg membahayakan anak bangsa...banyak anak bangsa yg pintar saya yakin anak bangsa ini banyak yg pintar dan cerdas..berikan peluang dan dukung anak bangsa untuk mengelola kekayaan alam dinegerinya sendiri.

    • @komenaja311
      @komenaja311 Рік тому

      ahhhhh Asing yang mana maksudnya?

    • @robertvalo4388
      @robertvalo4388 Рік тому

      @@komenaja311 bagi si itu pasti asing = c***
      Tapi klo sama kayak junjungan nya yg dr luar selain Indonesia ga dianggap asing wkwk

    • @ashilanaratu6646
      @ashilanaratu6646 Рік тому +1

      Benar banget

    • @weasleydollie13467
      @weasleydollie13467 11 місяців тому

      Nah dari kitanya juga ayo berjuang pelajari industri potensial dalam negara yg bisa tembus pasar internasional..Kita yg harusnya manage sendiri supaya kita yang menjalankan perusahaan.. Ya akan terus berkembang perusahaan asingbdi Indonesia kalau kita netizen sibuk youtuban doang..

    • @secret-lv1dh
      @secret-lv1dh 5 місяців тому

      @@robertvalo4388bodoh bgt. dimana mana wna yg harus bs bahasa negara yg dikunjungi
      bkn wni yang ikut dan paham bahasa wna bodoh2

  • @muriahmad501
    @muriahmad501 11 місяців тому +4

    Mungkin ini penyebabnya kenapa investor pada ninggalin Indonesia, soal bahasa aja bisa jadi masalah besar, kenapa gak fokus aja ke komitmen dan keseriusan mereka, kaya seberapa taat mereka dg regulasi dan aturan yang ada, seberapa menguntungkan kehadiran mereka buat Indonesia, seberapa besar mereka bisa menyerap tenaga kerja kita, kalau mereka bisa bahasa indo ya bagus, tapi kalau gak bisa ya tinggal pake penerjemah😅

    • @df6366
      @df6366 11 місяців тому

      Contohnya cina

    • @marifh94
      @marifh94 11 місяців тому

      Investor mah mikirin duit aja,, malah bahasa atau apapun itu.. gak akan jadi halangan mereka kalo memang duitnya banyak.. sekarang bukan masalah ribet atau apa.. seenggaknya dalam hal ini bagaimana caranya negara tidak jatuh dan seolah "mengemis" dalam hal investasi asing ini.,.. tunjukan kita ini negara merdeka yang punya aturan.. bukan yang dibuat main main karna butuh duit... Intinya saling membutuhkan...

    • @secret-lv1dh
      @secret-lv1dh 5 місяців тому

      bahasa indonesia adalah bahasa sakral menyangkut martabat bangsa indonesia. kamu tau sumpah pemuda indonesia? indonesia ada ratusan bahasa akan tetapi kami tetap berbahasa indonesia bila antar suku bertemu, bahasa indonesia di pakai untuk bersosialisasi, berpendidikan, dan pemerintahan. jika penduduk di sunda mereka berbahasa sunda, di sumatra berbahasa daerah sumatra , tetap kalau bertemu mereka tidak berkomonikasi dengan bahasa daerah mereka masing2 melainkan BAHASA INDONESIA
      kami warga negara indonesia memiliki undang2 yang pasti.
      dan sumpah pemuda
      yang tidak akan pernah luntur
      mau dari sabang sampe marauke semua memakai bahasa indonesia apalagi ini rapat pemerintah yang sangat penting
      jangan kaget kami sejak di bangku sekolah pelajaran yang harus A yaitu adalah
      bahasa indonesia
      pendidikan kewarganegaraan

  • @satrianusan7316
    @satrianusan7316 Рік тому +1

    VIRTU DRAGON lokasi plant DI MOROSI & GOSBUSTER DI MOROWALI...satu grup..ini smelter nickel terbesar di Indonesia....OSS stainless steel, juga tetanggaan dgn Virtu dragon...

  • @afafffd6277
    @afafffd6277 Рік тому +9

    Kebijakan bpk ketua sangat luar biasa keberanian bpk sangat menekan meraka agar bisa bahasa 🇮🇩 🇮🇩 🇮🇩 negara kita 1 bahasa 1 yaitu indonesia

  • @veniven1743
    @veniven1743 Рік тому +13

    SETUJU, KITA JUNJUNG BAHASA INDONESIA. ORANG ASING YANG MAU INVESTASI "WAJIB" BISA BAHASA INDONESIA.
    SEPERTI KITA YANG WAJIB BISA BAHASA INGGRIS KALAU MAU KERJA SAMA MEREKA.

  • @syafnina0075
    @syafnina0075 Рік тому

    Ini baru tegas sangat teliti sekali terimakasih atas keseplinan.❤

  • @radenujang3294
    @radenujang3294 Рік тому +1

    Lebih tepat ada *anggota DPR* KESAL *ngga bisa* bahasa Inggris.
    Kalau mau negeri ini berkelas dunia, beradaptasilah dengan peradaban bisnis dunia. Di Eropa saja, yg masing² negaranya menjunjung Bahasa nasionalnya, kalau rapat melibatkan perusahaan PMA, ya pakai bahasa Inggris.

  • @anakkampung4583
    @anakkampung4583 Рік тому +21

    salah satu menjungjung tinggi nilai nilai NKRI salah satunya dengan menggunakan bahasa Indonesia hukumnya wajib , apalagi ini kelas pemerintah,,jika rapat di luar oke kita pake bahasa Inggris tetapi jika rapat di Indonesia harus menggunakan bahasa Indonesia,,karena bangsa Indonesia milik seluruh rakyat dan warga Indonesia,, Indonesia bukan hanya milik pemerintah , partai, kelompok, golongan tertentu saja apalagi ini orang asing,,karena negara Indonesia milik kita bersama dan rakyat harus tau apa yg di lakukan atau perbuat orang lain demi bangsa Indonesia

  • @harywahyudi
    @harywahyudi Рік тому +37

    Jadi ingat jaman dulu saat bangsa asing berduyun-duyun datang ke Indonesia utk menguasai dan mengeksploitasi sumber daya alam kita. Mereka kaya, para pejabat sejahtera, sedangkan rakyat Indonesia merana.

    • @AHMADHIDAYAT-ue6io
      @AHMADHIDAYAT-ue6io Рік тому

      Umur berapa sekarang kek

    • @hermansyahhidayat2216
      @hermansyahhidayat2216 Рік тому +1

      ​@@AHMADHIDAYAT-ue6io 235 tahun

    • @ViVo-zd8dx
      @ViVo-zd8dx Рік тому +1

      Pemimpin indonesia sekarang murni orang-orang ASING, sudah berhasil duduk di parlimen

    • @jagaindonesia8173
      @jagaindonesia8173 Рік тому

      KAGA ADA CERITANYA,, KAGA ADA SEJARAHNYA BANGSA INDONESIA MENYERAH PERANG DENGAN PENJAJAH ASING,,,APALAGI DENGAN TIONGKOK KOMUNIS,,,,SUMPAH GUA PENGEN BANGET PERANG DENGAN PENJAJAH ASING,,,YG RAKUS MERAMPOK KEKAYAAN ALAM PRIBUMI ,,DENGAN DALIH INVESTASI TAI BABI TAI ANJING

    • @ummuafif
      @ummuafif Рік тому

      @@AHMADHIDAYAT-ue6io sekarang hasil bumi dijarah Cina serakah. Cina yg ada di Indonesia memberi lapangan kerja kpd bangsanya dari ngr China Komunis Tiongkok. Jokowi itu cina hitam yg bernama asli herbertus oey liong.

  • @YukiLee161
    @YukiLee161 3 місяці тому +1

    Bahasa Indonesia adalah bahasa kesatuan Republik Indonesia jadi siapa pun yang masuk Indonesia harus ngerti bahasa Indonesia apalagi ini di parlemen terimakasih 🙏

  • @claudiolovez2086
    @claudiolovez2086 11 місяців тому +1

    Kalau di Batam Mah ..
    Skrng sebagian perusahaan Udah Masuk Persyaratan itu ,,,
    - > Wajib Bisa Berbahasa Chines ( Mandarin )
    Sementara SD , SMP , SMA ,
    Di Negara Indonesia Tercinta ini , Tak Pernah Saya Temukan Mata Pelajaran Bahasa Hokkien ( Mandarin ) .
    Jika ini terus berlanjut, maka
    Jangan Heran besok besok
    Pemerintah Indonesia Akan Merilis Dan
    Menerbitkan Mata Pelajaran Bahasa Hokkien ( Mandarin ) untuk Seluruh Sekolah di Indonesia ..

  • @indrawahyudi4311
    @indrawahyudi4311 Рік тому +104

    Apresiasi dengan pimpinan sidang yg tegas, berwibawa, santun dan bhs Inggrisnya juga oke.. seharusnya pimpinan DPR lain belajar sama bapak ini.. salut

    • @MishbahST
      @MishbahST Рік тому +5

      Bukan yg bisanya hanya matiin mic

    • @indrawahyudi4311
      @indrawahyudi4311 Рік тому +2

      @@MishbahST sama bagi2 kaos😁

    • @user-pz3vt3lw4t
      @user-pz3vt3lw4t Рік тому

      *, WOiiiiyyy INDONESIA 🇮🇩 RASISME ☑️☑️☑️ INVESTOR INDIA 🇮🇳 ,+ INVESTOR ARAB + INVESTOR AMERIKA -EROPAH TIDAK MAU PAKAI BAHASA INDONESIA 🇮🇩 DPR DIAM-DIAM SAJA 👎👎👎👎👎👎👎🤣😂🤣😂🤣😂*

    • @moritzzhau
      @moritzzhau Рік тому +1

      @@MishbahST itumah yg naku pribumi asli masa cindo lebih Indonesia daripada yg ngaku pribumi wkwk

    • @harywahyudi
      @harywahyudi Рік тому

      Asalkan jangan sampai nanti dia kena recall

  • @pt.kanayaadyatmaagra4856
    @pt.kanayaadyatmaagra4856 Рік тому +210

    Setuju dibuat aturan tegas, tenaga asing yang bekerja di NKRI WAJIB bisa berbahasa Indonesia, sebagaimana kita warga negara Indonesia juga diwajibkan bisa berbahasa Inggris saat sekolah dan bekerja di luar negeri. Jangan karena perusahaan asing yang berdiri di negara Indonesia, tenaga kerja kita malah diwajibkan berbahasa Inggris sementara mereka nggak mau belajar bahasa kita. Untuk bahasa Indonesia pun mereka hanya menterjemahkan kata “bahasa” tidak lengkap bahasa Indonesia. Kita yang harus memberikan harga diri bangsa buat Indonesia.

    • @ummuafif
      @ummuafif Рік тому +17

      Pecat segra yg pekerja maupun direktur tambang Nikel yg tidak bisa bhs Indonesia. Atau tutup tambang yg memperkerjakan Cina semua. Alam lingkungan rusak penduduk setempat tidak dpt apa2. Jadi penonton saja hasil alam dijarah orang asing.

    • @Musa_fdh
      @Musa_fdh Рік тому +16

      Aku mau kerja ke jepang aja harus. bisa bahasa jepang ...dan gak lolos karna gak bisa bahasa jepang

    • @MaruzSoChill
      @MaruzSoChill Рік тому

      @@ummuafif itu bos smelter, kalo mereka dipecat Indonesia gapunya investor luar negeri bego… Mikir dong, lu ada jalan umum, fasilitas umum, sebagian pembangunannya pake dana investor luar negeri, ngerti?

    • @HarumNasiku
      @HarumNasiku Рік тому

      jokowi dah capek2 narik investor asing, ini malah sok2an bikin peraturan tolol, ga ada duit asing mau bikin IKN pakek apa cil

    • @HarumNasiku
      @HarumNasiku Рік тому +7

      ​@@Musa_fdh ngapain jadi budak di negeri orang bro, sini di kapuas banyak job

  • @halilintarjambi1624
    @halilintarjambi1624 11 місяців тому +1

    Ayo pak, harus tegas ini! bahasa Indonesia harus dan wajib di pelajari oleh investor asing... Jgn sampe jatuh Marwah kita sebagai bangsa...

  • @caangngungkulanpoek1604
    @caangngungkulanpoek1604 Рік тому +3

    Tanya DPR, kenapa mereka banyak korupsi, kerja cuma ribut, akibatnya Indonesia ga maju-maju. Urusan Direktur perusahaan asing ga bisa bhs Indonesia di ributin. Bukannya tanya "apa mereka mengalih transferkan teknologi kepada pekerja lokal Indonesia ngga ?". DPR RI terlalu banyak mikirin duit buat pribadi dan partai, terkorup di dunia.😂

  • @holiday3601
    @holiday3601 Рік тому +28

    Tragisnya bangsa Indonesia dikuasai asing

    • @rahmat_Abadi
      @rahmat_Abadi Рік тому +1

      Kamu bisa menguasai gak...

    • @shockwave5105
      @shockwave5105 Рік тому +1

      Sifat inferior akan slalu ditindas bangsa yg lebih maju dan kuat, giliran demikian, cuma bisa meratapi nasib tanpa bs berpikir buat diri sndiri supaya gimana bs lebih maju dan bersaing di kancah dunia...
      Ini namanya mental pengemis

    • @taufiqurrahman9629
      @taufiqurrahman9629 Рік тому

      ​@@shockwave5105 bukan jiwa pengemis kawan kita bisa apa??? Cuma bisa ngeluh dan meratapi nasip perjuangan nenek moyang kita dulu menurunkan nyawa bela Negara sekarang anak cucunya tersesat, hanya di kuasai sklompok manusia😂😂😂😂😂

    • @joungkei7287
      @joungkei7287 Рік тому

      ​@@rahmat_Abadi Terusin" mengamba acengg" begini tuchh😂😂😂

    • @oldjamannow96
      @oldjamannow96 Рік тому

      ​@@taufiqurrahman9629 ngapain lu meratabi masib, gua sih enggak...cuma orang orang males mikir yg gak bisa sukses

  • @bambangsetyocahyono1694
    @bambangsetyocahyono1694 Рік тому +17

    MANTAB
    .ANAK ANAK Bangsa saya kagum dengan ketegasan anda, dan kalian putra putra bangsa yg terbaik, mempertahankan kedaulatan dan NKRI,.. Anda adalah orang yg tidak main main dengan keadaan , tetapi anda justru membuat Negara ini jadi berharga sangat tinggi..anda termasuk pejuang pejuang sejati,..pejuang Martabat Jati diri Bangsa yg tidak mau disepelekan oleh siapapun, apapun ,dan bangsa manapun,...❤ Kalian hebat,..bravo DPR..ini baru wakil rakyat yg sungguhan...

  • @tarmanrembang7975
    @tarmanrembang7975 Рік тому +2

    Harus diakui bahwa kita bangsa Indonesia

  • @amranamran5646
    @amranamran5646 11 місяців тому +1

    Seharusnya pemerintah memberitahukan pada perusahaan yg di undang syarat 2 nya untuk pimpinan perusahaan

  • @sulistyoumar1875
    @sulistyoumar1875 Рік тому +11

    Mereka harus berbicara dalam bahasa Indonesia didepan parlemen.

  • @agussaptoprasetio4920
    @agussaptoprasetio4920 Рік тому +47

    Membentuk NKRI dengan 4 tujuan berbangsa dan bernegara:
    1. Melindungi seluruh bangsa dan rakyat Indonesia
    2. Memajukan kesejahteraan umum
    3. Mencerdaskan kehidupan bangsa
    4. Ikut melaksanakan ketertiban dunia berdasarkan kemerdekaan, perdamaian abadi dan keadilan sosial...
    Pemerintah dan/atau Penguasa wajib mengimplementasikan 4 tujuan negara diatas...namun melihat RDP diatas, ternyata yang disejahterakan adalah Rakyat dan Bangsa China...Nau'dzubillah....Astaghfirullah...

    • @agussaptoprasetio4920
      @agussaptoprasetio4920 Рік тому +3

      Astaghfirullah....

    • @Naruto-ej4ki
      @Naruto-ej4ki Рік тому +4

      Tujuan menerima investor asing sampe ngemis ngemis ke negara lain itu ada 3
      1. Pajak utk negara
      2. Transfer Teknologi
      3. Membuka lapangan pekerjaan dengan dibangun nya perusahaan perushaan ASING
      PERUSAHAAN ASING DAN INVESTOR ASING JUSTRU YG MENSEJAHTRAKAN NEGARA PENERIMA INVESTOR
      YA MEREKA YG BIKIN PERUSAHAAN
      MEREKA JUGA YG BAWA DUIT DAN MEREKA JUGA YG DITUDUH DISEJAHTERAKAN OLEH NEGARA PENERIMA INVESTOR
      KOK LUCU YA.. DIANGGAP SAMA KALI DGN TKW YG ADA DI TAIWAN HONGKONG YG JADI BABY SISTER PEMBANTU RUMAH TANGGA

    • @nanangarifin1420
      @nanangarifin1420 Рік тому +1

      Ada apa dengan Anak bangsa...tidak bisakah mereka membuat perusahaan untuk mereka dan bangsa ini...😢😢😢

    • @jakasena368
      @jakasena368 Рік тому +1

      @@nanangarifin1420 lu ga bikin perusahaan? lu kan anak bangsa jg

    • @slametwahyudislamet7266
      @slametwahyudislamet7266 Рік тому

      INDONESIA berubah jadi Harga OBRAL

  • @reynoldanthonie
    @reynoldanthonie 11 місяців тому

    Saya suka ini, cerdas dan tegas, smart yah, memang cocok jadi pemimpin

  • @redisanjayasanjaya2165
    @redisanjayasanjaya2165 11 місяців тому

    ingat DPR RI harus tegas tanpa terkecuali... kami rakyat indonesia ikut memantau olh it sangat penting siaran langsung agar terasparan... lanjut kn demi negara jgn demi diri sendri.. trmksh

  • @yoelee-px9eb
    @yoelee-px9eb Рік тому +14

    Gw nyari kerja banyak bgt yg wajibin bisa bahasa mandarin. Finance, admin, personal assistant, secretary dll. Gw heran kenapa jd kita WNI yg harus menyesuaikan mereka. WNA ke Indo ini cari uang! Harusnya mereka yg wajib bisa bahasa indonesia! Kaya jepang dan jerman , org yg sekolah/kerja kesana harus bisa bahasa mereka.

    • @Naruto-ej4ki
      @Naruto-ej4ki Рік тому +1

      Perusahaan asing perusahaan china diklaim sebagai perusahaan indonesia ?
      Dan investor china dianggap sama dgn tkw yg jadi asisten rumah tangga ?

    • @anieauzanie1983
      @anieauzanie1983 Рік тому +1

      Jokowi hebat cukong cukong china di jadikan boss dan pekerja impor dr rakyat china, pribumi pada nganggur lulusan S1 SMK yg berpotensi pada nganggur jokowi hebat bikjn indonesia hancur lebur mental rakyatnya

    • @AYAMJAGO-iw8cq
      @AYAMJAGO-iw8cq Рік тому +1

      Batam aja wajib bahaaa mandarin dan inggris..

    • @mvasia6809
      @mvasia6809 Рік тому

      Hua hahahahha.... Kan mereka emang bos nya

  • @Elite_Freedom
    @Elite_Freedom Рік тому +100

    Setuju DPR, ini komunikasi negara dg perusahaan, bukan Negara dg Negara !
    Harus tegas, tegak kan marwah Bahasa Indonesia apalagi ini di forum resmi kenegaraan. Jangan sampai Indonesia seperti nasib Negara tetangga yg mana bahasa kenegaraanya sudah digerus bahasa asing akibat tidak tegas warganya pada warga asing yg egois.
    Bagi orang yg mempermasalahkan ketegasan DPR ini perlu dipertanyakan jiwa Nasionalisnya dan kecintaanya pada bahasa Indonesia.

    • @Keluarga_Qois
      @Keluarga_Qois Рік тому +3

      Heran dan prihatin juga..SDA kita sampe sgitunya dikuasai asing

    • @slametabadi541
      @slametabadi541 Рік тому +1

      lihatlah indonesia, pfhl kkyann alam dikuasai negara

    • @belandafbi9987
      @belandafbi9987 Рік тому +2

      Makanya kalian itu dpr ingatin tuh perusahaan perusahaan lokal yg buat penerimaan karyawan harus bahasa ingris.. padahal di nkri

    • @Naruto-ej4ki
      @Naruto-ej4ki Рік тому +1

      @@Keluarga_Qois dikuasai asing wkwkwk lucu serasa zaman kolonial. Pdhl negara lo sendiri yg ngemis investasi. Investor asing

    • @anggabudi6692
      @anggabudi6692 Рік тому

      ​@@Keluarga_Qoisyg perlu bapak tau, Indonesia yg mencari investor asing, mungkin bapak belum tau

  • @ernyarthabhaktisukses2821
    @ernyarthabhaktisukses2821 10 місяців тому

    Bahagia kalau lihat wakil rakyat seperti eddy suparno, bicara tetap senyum, intonasi tetap santai, tapi tegas.

  • @mujmal607
    @mujmal607 11 місяців тому

    Semangat terus pak wakil rakyat.

  • @real_n_real
    @real_n_real Рік тому +35

    Harus tegas ini Indonesia salut untuk anggota dan pimpinan dpr yang bersifat tegas

    • @user-pz3vt3lw4t
      @user-pz3vt3lw4t Рік тому +2

      *TEGAS APAnya ???? DI KASIH DUIT 💰💰💰 MELEMPEM 👎👎👎👎👎🤣😂😂😂😂*

    • @robbyrifath9710
      @robbyrifath9710 Рік тому +2

      ​@@user-pz3vt3lw4t 😂😂😂 biasanya ditegor kalo setorannya kurang 😂😂😂

    • @user-pz3vt3lw4t
      @user-pz3vt3lw4t Рік тому +1

      @@robbyrifath9710 *PUNGUTAN LIAR TERSELUBUNG ☑️☑️☑️👎👎👎👎👎👎👎🤣😂🤣😂🤣😦😦🤣*

    • @robbyrifath9710
      @robbyrifath9710 Рік тому

      @@user-pz3vt3lw4t iyah dia pikir orang indonesia bodoh semua, padahal mereka menahan diri supaya persatuan indonesia terjaga tp entah sampai kapan rakyat menahan rasa sabarnya.

    • @user-pz3vt3lw4t
      @user-pz3vt3lw4t Рік тому

      ​@@robbyrifath9710*WOiiiy INDONESIA 🇮🇩 TIDAK MAMPU BANGUN SMELTER +. HILIRISASI ☑️☑️ MAJIKAN ELO 🇮🇩 SI GANGSTER AMERIKA 🇺🇸👹👹👹 JIJIK INVESTASI SMELTER + HILIRISASI DI INDONESIA 🇮🇩👎👎👎👎👎👎🤣😂🤣😂🤣😂*

  • @KanuruanMotor-pb6jl
    @KanuruanMotor-pb6jl Рік тому +18

    Harus tegas. Agar tambang ilegal Juga segera di berantas.

    • @dwisepti3353
      @dwisepti3353 Рік тому

      ulah siapa yo??

    • @zianfarahariyadatuljanah407
      @zianfarahariyadatuljanah407 Рік тому

      Ini bukan ilegal, kenyataan memang pahit, larang eksport nikel, tapi ujung2nya tetap dikuasai asing, malah lebih rugi karrna merka bebas pajak, pemasukan eksport juga nggk ada.

  • @DodyEfriansyah
    @DodyEfriansyah 11 місяців тому +1

    Kalo gak benar harus diproses dgn tegas, jgn takut pak DPR maju terus pantang mundur.

  • @user-gc4gn7ox4q
    @user-gc4gn7ox4q 8 місяців тому

    sehat slalu pak, tegas dan berwibawa

  • @wenkpeace
    @wenkpeace Рік тому +31

    Hebat Pak ketua komisi VII, bangga dengan komisi VII 👏

  • @Epo_1221
    @Epo_1221 Рік тому +6

    Kesalnya bukan karna gak bisa Bahasa Indonesia
    Tapi karna jatah uang suapnya kurang ke DPR.

    • @IDEPRIMUS
      @IDEPRIMUS Рік тому +1

      Apaan sihh kak ❤❤❤

    • @Epo_1221
      @Epo_1221 Рік тому +1

      @@IDEPRIMUS
      Nanti kamu juga tau ❤️❤️❤️

    • @IDEPRIMUS
      @IDEPRIMUS Рік тому +1

      @@Epo_1221 ah gak mau tau, CHANNEL KU GAK ADA YG NONTON 🤣🤣🤣🤣

    • @Epo_1221
      @Epo_1221 Рік тому +1

      @@IDEPRIMUS
      🤗 Sabaaaar

  • @abdulmukti143
    @abdulmukti143 Рік тому

    Benar sekali...terapkan undang2 semua pekerja tenaga asing dan boss mereka wajib berbahasa indonesia

  • @kokokaokab3842
    @kokokaokab3842 11 місяців тому +1

    Waduuh,,,tak menyangka org2china menguasai pegusaha dan dirut,,,,pantasan betbuat sesuka hati dg penuh kelicikan.

  • @masparnomasparno8515
    @masparnomasparno8515 Рік тому +59

    Salut buat mas anggota DPR, tegas buat harga diri bangsa.

    • @obromarkoto1582
      @obromarkoto1582 Рік тому

      rnya g bisa bahasa inggris kok marah,pskek alst penterjemah basa

    • @rianiyani5920
      @rianiyani5920 Рік тому

      G ngeh q

    • @secret-lv1dh
      @secret-lv1dh 5 місяців тому

      @@obromarkoto1582 bahasa indonesia adalah bahasa sakral menyangkut martabat bangsa indonesia. kamu tau sumpah pemuda indonesia? indonesia ada ratusan bahasa akan tetapi kami tetap berbahasa indonesia bila antar suku bertemu, bahasa indonesia di pakai untuk bersosialisasi, berpendidikan, dan pemerintahan. jika penduduk di sunda mereka berbahasa sunda, di sumatra berbahasa daerah sumatra , tetap kalau bertemu mereka tidak berkomonikasi dengan bahasa daerah mereka masing2 melainkan BAHASA INDONESIA
      kami warga negara indonesia memiliki undang2 yang pasti.
      dan sumpah pemuda
      yang tidak akan pernah luntur
      mau dari sabang sampe marauke semua memakai bahasa indonesia apalagi ini rapat pemerintah yang sangat penting
      jangan kaget kami sejak di bangku sekolah pelajaran yang harus A yaitu adalah
      bahasa indonesia
      pendidikan kewarganegaraan

  • @sasaformosa2323
    @sasaformosa2323 Рік тому +16

    Indonesia bahasa dari pahlawan.

  • @ndank666
    @ndank666 Рік тому

    Yg mau jd tkw Taiwan z wajib belajar bahasa ...lah ini yg ngeruk tambang indonesia...gk becus bahasa Indonesia.....tegas pak dpr....kita bangsa pribumi harus tegas....yg mau jd tkw z wajib bahasa ...
    Salam nkri

  • @sarfiansahadat9789
    @sarfiansahadat9789 Рік тому

    betull sekali.. sepakat sekali..

  • @JW-mv3mq
    @JW-mv3mq Рік тому +33

    berawal dari KEJAHILIAHAN yang memilih dan mendukung orang2 yang tak amanah untuk mengelola negara dengan BAIK-BENAR-JUJUR-ADIL-PROFESIONAL!

    • @ViVo-zd8dx
      @ViVo-zd8dx Рік тому

      Akhirnya maling pun bisa duduk menguasai parlimen

    • @wijiharto561
      @wijiharto561 Рік тому +3

      Betul.

    • @ViVo-zd8dx
      @ViVo-zd8dx Рік тому +2

      @@wijiharto561 ... Para orang2 ASING dijadikan pemimpin di Indonesia,

    • @ummuafif
      @ummuafif Рік тому +1

      Jokowi Cina PKI bisa jadi kpl ngr krn didanai sebanyak 70 triliyun oleh Cina Konglomengrat. Yg mencalonkannya jadi presiden adalah Sofyan Wannadi Cina konglomengrat yg lahir di sawah Lunto bln Maret 1943 utk memuluskan bisnis Cina di Indonesia

    • @Fandiahmad67
      @Fandiahmad67 Рік тому

      @@ViVo-zd8dx karena mereka punya kemampuan yang tidak dimiliki oleh orang indo dan juga jujur(satu hal yang gak dimiliki oleh beberapa orang indo jika sudah berada di atas) mereka di pilih,soal bahasa gua yakin seperti dubes negara lain mereka pasti akan bisa karena terbiasa agar gak kena tipu sama warga lokal😁😁😁😁😁

  • @izasija2243
    @izasija2243 Рік тому +23

    Terlalu di manjakan si asing walau pun mereka pemodal.besar suka suka nya ..saja ketegasan yg di perlu kan

    • @satriadewantara2757
      @satriadewantara2757 Рік тому +5

      Betul keras dikit lah sm bangsa luar, mreka kya seenaknya aja sm kita, coba klau mreka buka lowongan gt, slalu nekankan cari yg bs bhs china dll dan wajib ga bs ya ga diterima!! Ya kita harusnya bgt jg lah!!! Selama ini kita ga tegas jd ya bgini, tuman!!!

    • @Netting.NetijenSalting
      @Netting.NetijenSalting Рік тому +2

      Orang kaya susah dihukum

    • @bocor123
      @bocor123 Рік тому +2

      Udah gausah masuk investor. Biar mampus negara Indonesia. Udah di bantu ngelujak. Pakek otak lah

    • @olaartanakola
      @olaartanakola Рік тому +1

      ​@@bocor123 bos besar masak nggak bisa bayar penterjemah 😁

    • @bbcc4283
      @bbcc4283 Рік тому

      KERAS GIMANA? KL INVESTOR CABUT ELU MW GIMANA? 1 PABRIK AD BRP RATUS RIBU KARYAWAN, KL TUTUP 1 PABRIK AJA.. LU MW KASIH KERJA TU RATUSAN KARYAWANNY? JGN ASAL BACOD.. DUNIA INI GK SEGAMPANG OMONGAN LU DOANG..

  • @hardfilala304
    @hardfilala304 Рік тому

    Inilah yg rampas tanah,kehidupan rakyat

  • @eduardfernando6700
    @eduardfernando6700 Рік тому

    Awak dulu mau kerja ke LN wajib bisa berbahasa setempat.. Ini sudah kelas Direktur nggak bisa bahasa Indonesia.. Ampun.. Memang lain klo orang RRC dengan bule2.. Di perkayuan atau tambang lainnya Bule2 rata2 fasih berbahasa Indonesia.. sebab salah satu syarat dan bagian dari perbekalan sebelum terjun ke Indonesia adalah bisa berbahasa Indonesia.. Mohon Bapak2 DPR buat UU Tenaga kerja atau Investor asing wajib berbahasa Indonesia.. Salut buat ketua.. Bahasa Inggrisnya lumer.. Tapi tetap menghormati tata tertib Sidang dengan mewajibkan Berbahasa Indonesia.. 😊😊😊

  • @suriadiusman1672
    @suriadiusman1672 Рік тому +31

    Betul sekali itu pak,karna d tempat kerja saya hampir 90 persen orang cina tdk tau bahasa Indonesia,tdk ada pelatihan yg d berikan kursus bahasa Indonesia oleh Disnaker,,,,dan anehya kita yg d suruh kursus bahasa Mandarin,padahal ini kampung halaman kami,dan orang cina datang bekerja d kampung halaman kami,masa kami harus bisa bahasa Mandarin

    • @Naruto-ej4ki
      @Naruto-ej4ki Рік тому

      Karna perusahaan tempat lo kerja itu perusahaan asing

    • @kosimabduh6591
      @kosimabduh6591 Рік тому +4

      Orang indonesia jadi tki giliran sipit di pelihara ...hmmm siapa sebenarnya presiden kita ya ?

    • @demanggrantoeng-rz1qr
      @demanggrantoeng-rz1qr Рік тому +5

      ​@@Naruto-ej4kimau perusahaan asing pun di negara orng harus sesuai dngn bahasa negara tersebut,,,

    • @Naruto-ej4ki
      @Naruto-ej4ki Рік тому

      @@demanggrantoeng-rz1qr coba kasih tau UU nya ? Yg mengatur perusahaan asing harus b.indo gk boleh inggris
      biar gw bisa baca dan paham

    • @Naruto-ej4ki
      @Naruto-ej4ki Рік тому

      @@kosimabduh6591 itu yg sipit boss.. bawa duit bangun perusahaan. Bukan dipelihara tapi justru diundang...
      kalau tki kan jadi art asisten rumah tangga baby sister di negara org
      beda lah jangan di sama in

  • @willsmith-oi4xt
    @willsmith-oi4xt Рік тому +34

    Tirulah org tionghoa yg lahir di indonesia.. Mereka sangat mencintai bahasa indonesia. Tumpah darah pun indonesia ❤

    • @ainulyaqin2024
      @ainulyaqin2024 Рік тому +3

      Emng bos smelter ini cindo? Apa emng cina asli sana

    • @moritzzhau
      @moritzzhau Рік тому +7

      @@ainulyaqin2024 china asli

    • @ainulyaqin2024
      @ainulyaqin2024 Рік тому +4

      @@moritzzhau kalo cina asli ya wajar gk bisa bahasa indo, jadi gk bisa di bandingin ama cindo yg udah lahir di sini

    • @juripenilaian3630
      @juripenilaian3630 Рік тому +1

      China asli chindo mah bawahan mereka

    • @yayahrondongkir787
      @yayahrondongkir787 Рік тому +3

      ​@@ainulyaqin2024 knp tdi diwakilkan sama direktur nya ? eh... semuanya impor sih 😂

  • @Gyokap
    @Gyokap 2 місяці тому

    Gw suka nih... Pemimpinya tegas , lugas , dan yg pasti gak meledak-ledak sperti orang marah-marah gak jelas 😅. Walaupun wajah ketuanya kalem tapi sifat tegas kepemimpinanya terlihat 👍👍

  • @astrophile1188
    @astrophile1188 Рік тому +1

    Maka dari itu buat UU bahwa perusahaan asing yang menanam modal di Indonesia, para pekerja asingnya wajib bisa berbicara Bahasa Indonesia.
    Terutama saat rapat dengan DPR, beritahukan dahulu peraturannya kepada para perusahaan asing tersebut beberapa hari sebelum rapat. Bahwa wajib berbicara Bahasa Indonesia saat rapat. Jadi mereka ada persiapan, kalau gak fasih bicara Bahasa Indonesia setidaknya bawa penerjemah.
    Kalau ingin dihargai, ya, harus tegas. Juga berikan pemberitahuan lebih awal sebelum rapat, jangan membuat orang datang tanpa persiapan lalu bilang bahawa mereka gak menghargai kita karena gak bisa Bahasa Indonesia. Jangan menaruh batu sandungan.

  • @abduhlubis3881
    @abduhlubis3881 Рік тому +18

    Begitu tidak dihargainya negara kita ini oleh bangsa lain, mau jadi apa negara kita ini

    • @newmind9606
      @newmind9606 Рік тому

      Negara kita itu kuat tapi cara mengelolanya oleh pemerintah sekrang buat indonesia itu lemah

    • @bilisireng694
      @bilisireng694 Рік тому

      ​@@Roni-xn6tnduh ngomong apa lu....dinegara lu aja brantakan malah ikut campur

    • @secret-lv1dh
      @secret-lv1dh 5 місяців тому

      @@Roni-xn6tn bahasa indonesia adalah bahasa sakral menyangkut martabat bangsa indonesia. kamu tau sumpah pemuda indonesia? indonesia ada ratusan bahasa akan tetapi kami tetap berbahasa indonesia bila antar suku bertemu, bahasa indonesia di pakai untuk bersosialisasi, berpendidikan, dan pemerintahan. jika penduduk di sunda mereka berbahasa sunda, di sumatra berbahasa daerah sumatra , tetap kalau bertemu mereka tidak berkomonikasi dengan bahasa daerah mereka masing2 melainkan BAHASA INDONESIA
      kami warga negara indonesia memiliki undang2 yang pasti.
      dan sumpah pemuda
      yang tidak akan pernah luntur
      mau dari sabang sampe marauke semua memakai bahasa indonesia apalagi ini rapat pemerintah yang sangat penting
      jangan kaget kami sejak di bangku sekolah pelajaran yang harus A yaitu adalah
      bahasa indonesia
      pendidikan kewarganegaraan

  • @AgusSlametriadi-uo1lp
    @AgusSlametriadi-uo1lp Рік тому +9

    Berlakukan aturan berbahasa Indonesia demi kejayaan negara... Sebagai syarat kerjasama dg pemerintah..trims untuk para anggota dewan terhormat

    • @indojaya4657
      @indojaya4657 Рік тому

      Loe kira indo bisa jaya
      Mau tahu, butuh wkt 5000 tahun dgn kualitas kalian yg hny bacot gede doang

    • @tunikasih3387
      @tunikasih3387 Рік тому

      Kita didekte nih, Apa kitq manut di dekte dia
      Tampaknya, mereka , tahu DPR-RI gak mau ngikut dia.

    • @diopramono322
      @diopramono322 Рік тому

      Warga negara ind kerja diluar harus bisa BHS asing di negara trsbt. Lah ini warga asing gk bisa BHS ind enak bgt yaa, pertanyaan selanjutnya yg buat peraturan lucu sekalii

    • @secret-lv1dh
      @secret-lv1dh 5 місяців тому

      @@diopramono322betul

  • @fatmaassegaf2859
    @fatmaassegaf2859 11 місяців тому

    Allah swt selamatkan indonesia yg kayaraya ini amin ya robbiii🤲🤲🤲

  • @syifaayuningsih9627
    @syifaayuningsih9627 Рік тому +1

    Tunjukkan kebanggaan kita

  • @khoirurrohimin5777
    @khoirurrohimin5777 Рік тому +8

    Wow.... Hmpir semua dirutnya asing 🤣🤣🤣🤣🤣

    • @ltpwork
      @ltpwork Рік тому

      Kan kita di kenal hanya kuli ☺️

    • @sythenicd2696
      @sythenicd2696 Рік тому

      kenapa gada org kita? karena sdmny ms rendah

    • @DanielLau-kd3if
      @DanielLau-kd3if Рік тому

      Akibat ngga lihai ya gitu hukum rimba satu" nya cara ya ada revolusi di negara ini

  • @alan-op6ul
    @alan-op6ul Рік тому +5

    China jaya hebat,luar biasa bisa ikut sidang negara/dpr..terimakasih..para pemimpin negara indonesia

    • @bumipoetra
      @bumipoetra Рік тому +1

      Harus dipertanyakan

    • @edytoah
      @edytoah Рік тому

      DPR Komisi VI Investasi yang mengundang mereka Investor Smelter yang hampir semua dari negeri Tiongkok.

    • @secret-lv1dh
      @secret-lv1dh 5 місяців тому

      @@edytoah bahasa indonesia adalah bahasa sakral menyangkut martabat bangsa indonesia. kamu tau sumpah pemuda indonesia? indonesia ada ratusan bahasa akan tetapi kami tetap berbahasa indonesia bila antar suku bertemu, bahasa indonesia di pakai untuk bersosialisasi, berpendidikan, dan pemerintahan. jika penduduk di sunda mereka berbahasa sunda, di sumatra berbahasa daerah sumatra , tetap kalau bertemu mereka tidak berkomonikasi dengan bahasa daerah mereka masing2 melainkan BAHASA INDONESIA
      kami warga negara indonesia memiliki undang2 yang pasti.
      dan sumpah pemuda
      yang tidak akan pernah luntur
      mau dari sabang sampe marauke semua memakai bahasa indonesia apalagi ini rapat pemerintah yang sangat penting
      jangan kaget kami sejak di bangku sekolah pelajaran yang harus A yaitu adalah
      bahasa indonesia
      pendidikan kewarganegaraan

  • @MixOwi69
    @MixOwi69 11 місяців тому

    Setuju, Indonesia memiliki harga diri 😍

  • @wardiputra7200
    @wardiputra7200 11 місяців тому

    Astgf. !! Beginikah potret bangsa kita ini.

  • @ariboom8760
    @ariboom8760 Рік тому +4

    Ini menunjukkan bahwa kita harus pintar dan sukses dalam berbisnis. Kalau kita gagal bersaing ya orang dari negara lain yang menguasai peluang bisnis negara ini.

  • @ecoeco5449
    @ecoeco5449 Рік тому +38

    Memang kendala perusahaan asing di indo, terutama perusahaan China ada di komunikasi bahasa, mungkin penerjemah kunci solusinya. Kerusuhan perusahaan China dgn pekerja indo selama ini salah satunya adalah kesalah pahaman dan komunikasi ( kwalitas pekerja gak kalah, malah lebih bagus, cuma gambar, part, mesin dan instruksi kerja dalam bahasa China).

    • @nannon2934
      @nannon2934 Рік тому +7

      jawabannya sederhana. tolak investor cina dan bikin sendiri parts dan mesin pasang tulisan dalam bahasa indonesia.

    • @Fankui
      @Fankui Рік тому +14

      ​​@@nannon2934 punya materialnya? otak ny jg pny gk? gw suruh lu migration data dr SAP ke Cloudera. bs gak? Software Advanced ny jg bisa bkin? u kira kek nulis di kertas? hai mesin tolong bikinin sparepart A001 5 pcs.

    • @nannon2934
      @nannon2934 Рік тому +4

      @@Fankui ya itu urusan belakang lah, intinya kalau gak ada investor dan ekonomi runtuh kan bisa rampok nasional lagi kan, di indonesia gak usah takut di jatuhi hukuman kalau ngerampok minoritas 😆😆

    • @anggamawar241
      @anggamawar241 Рік тому +2

      @@nannon2934 siapa mau buat bos dana dari mana emang murah dan siapa tenaga ahlinya sakit makan obat dulu

    • @nannon2934
      @nannon2934 Рік тому +6

      @@anggamawar241 gampang, ngerampok aja bro, gak bakal di hukum, bilang aja saya miskin butuh makan jadinya ngerampok, pasti dibebasin 😆😆

  • @wahyuadi4208
    @wahyuadi4208 3 місяці тому

    Semangat perjuangkan bahasa Indonesia

  • @irvantaher3091
    @irvantaher3091 Рік тому +1

    Harus Begitu

  • @anggaprastian4265
    @anggaprastian4265 Рік тому +12

    Gilaaa, dari nama perusahaannya China semuaa.. hasil bumi kita dikeruukk niih..

    • @nannon2934
      @nannon2934 Рік тому +1

      ini siapa yang kasih ijin keruk hasil bumi indonesia? apakah cina kasih ijin cina keruk hasil bumi indonesia? apakah AS kasih ijin AS keruk hasil bumi indonesia?

    • @praiwitachannel
      @praiwitachannel Рік тому

      Bodoh...

    • @hendrasyahputra8807
      @hendrasyahputra8807 Рік тому +2

      Yg kasih izin pemerintah saat ini

    • @piteryeo2895
      @piteryeo2895 Рік тому

      Komennya pkai otak dikit..jgn malu maluin org Indonesia...

    • @edytoah
      @edytoah Рік тому

      Keruk gimana sih . Mereka investor smelter .. punya modal dan teknologi .

  • @sahrulapriza
    @sahrulapriza Рік тому +12

    Ini Pemerintah memang sedang menjaring pengusaha lokal dan Internasional untuk membangun Smelter di Indonesia.Smelter terbesar di Dunia yg berada di Gresik milik Pemerintah sudah hampir selesai.membangun Smelter biaya nya tidak main-main butuh ratusan hingga ribuan Triliun Rupiah.apabila Smelter dan bahan baku nya dari Indonesia dan di olah di Indonesia maka pendapatan Negara puluhan hingga ratusan kali lipat di banding kalau Smelter nya berada di luar negeri.

    • @mohalim777
      @mohalim777 Рік тому

      👍

    • @zianfarahariyadatuljanah407
      @zianfarahariyadatuljanah407 Рік тому +5

      Mayoritas dikuasai asing, bebas pajak, pajak eksport nihil, kita itu cuman dapat dikit, cuman jadi penonton, lingkungan rusak.

    • @sekretdpdwikolaka5108
      @sekretdpdwikolaka5108 Рік тому +1

      Tdk perlu bangga dengan dominasi asing menguasai SDA Indonesia

    • @edirosanah5506
      @edirosanah5506 Рік тому +1

      Pemerintah apa mamarika😊😊

    • @AN-998
      @AN-998 Рік тому

      NGIMPI 🤣🤣🤣

  • @adiwijaya94
    @adiwijaya94 11 місяців тому +1

    Bos nya orang luar semua. Orang indonesia jadi pesuruh d negaranya sendiri. Semakin hebat nya orang luar ini yah

  • @alifstudio3506
    @alifstudio3506 4 місяці тому

    Keren ketua nya tegas dan lugas mantab dpr nya

  • @farrashuda7
    @farrashuda7 Рік тому +4

    damn sir 5:00, you gave me goosebumps. Salute SIr 🫡👌👌

  • @ALMUHSININMEDIA1
    @ALMUHSININMEDIA1 Рік тому +3

    dpr berkelas. mestinya masyarkat indonesia memilih wakil2 rakyat yg spt ini. pintar berakhlak dan betul2 mau memajukan indonesia. bukan yg hanya kaya otak nol atau terkenal tp otak nol.
    nanti bisa2 indonesia jadi dijual sama mereka

  • @ashkenaze
    @ashkenaze Рік тому

    bener-bener gak dianggap. pribumi memang selalu jadi kasta terendah sejak jaman belanda dulu.

  • @alfinandriansyah7608
    @alfinandriansyah7608 11 місяців тому +1

    Banyak kali Warga Negara Asing yg bekerja di Indonesia tapi tidak bisa berbahasa Indonesia & kebanyakan TKA dari Cina.

  • @tukangikan314
    @tukangikan314 Рік тому +11

    Hilangnya Marwah Indonesia, ini kah yang diperjuangkan oleh pahlawan kemerdekaan, semua kekayaan alam di olah oleh orang asing untuk kesejahteraan orang asing 😭

    • @satriadewantara2757
      @satriadewantara2757 Рік тому +2

      Betul!! Suruh mreka blajar bhs indo dlu sblm rapat ini cinak!! Kesel jg gw liatnya, seakan2 bhs indo ga dianggep!! Coba klau mreka ke anak bangsa contoh kecil aja soal lowongan kerjaan nyari yg bs bhs cinak wajib bhs cinak,....giliran mreka di rapat dikasi toleransi!!! Come on indo, sampe kapan kita diinjak2 gini sm orang luar!! Kok kesel yakk 🙂

    • @anggamawar241
      @anggamawar241 Рік тому +2

      tong maka sekolah yg tingi biar pintar tidak perlu orang asing dan macam mana tki diluar

    • @bocor123
      @bocor123 Рік тому

      @@satriadewantara2757 udah kau kerja bagus" aja. Buat hidupin dirimu dan keluarga. Sadar diri Indonesia belum mampu tanpa bantuan asih. Udh di bantu malah ngelunjak. Tolol

    • @harrysimamora
      @harrysimamora Рік тому

      ​@@satriadewantara2757 eh idiot kau kira mereka tka yang seperti pembangunan kereta api cepat? Siapa yang butuh investor dan teknologi? Idiot kau lama2

    • @tukangikan314
      @tukangikan314 Рік тому

      @@anggamawar241 sibapak putaw gak tau, apa pura2 bego, kalau TKI TKW itu buruh kasar, babu, paling tinggi itu magang, cuma sedikit yang jadi Lider, lah ini Dirut yang punya pabrik di negara kita
      Kacungnya orang Indonesian, jangan cuma teriak NKRI harga mati...
      Trus itu forum resmi Indonesia bokan negara nenek moyang mereka, situ lupa sumpah pemuda

  • @yaminmuhammad4589
    @yaminmuhammad4589 Рік тому +11

    warga indonesia mau merantau keluar negri baik jadi investor hingga jadi TKW dipaksa harus bisa berbahasa asing, giliran orang luar yg datang di indonesia mereka masa bodoh,, terkesan bahasa nasional kita dianggap rendahan dan tdk pantas untuk dipelajari padahal orang2 itu datang mengeruk keuntungan sumber daya alam indonesia. mestix negara sdh harus bertindak demi kedaulatan dan kehormatan bangsa

    • @rudyhartono463
      @rudyhartono463 Рік тому

      Kapan di paksa..tolol kau..sok pinter tp terlihat otak ms di pantat saya..

    • @mohalim777
      @mohalim777 Рік тому +1

      Betul saudaraku👍

    • @Moon-gx3ok
      @Moon-gx3ok Рік тому +2

      beda kau krja sama org sama jdi bos yg klau merantau bljr bahasa negara lain lagian ga rugi . klau kamu investor yah beda

    • @yunuslieputera2931
      @yunuslieputera2931 Рік тому +1

      bro,beda kan investor dan tenaga kerja, banyak kok investor indonesia buka usaha di luar negeri tapi ga paham bahasanya, kalau investor di wajibkan belajar bahasa indonesia dulu,ga bakal ada investor yg masuk makanya perlu penterjemah dan kalau mencari kerja di luar negeri jelas harus bisa bahasanya,bayangkan kalau bos suruh beli tahu datangnya tempe,bisa kejang2 muntah darah 😂

    • @asengheryanto5561
      @asengheryanto5561 Рік тому

      Klau bos besar yg pnya modal atau investasi gak mesti harus bisa bahasa indo.tpi klau pekerja ya hruslah

  • @whosthere5562
    @whosthere5562 Рік тому

    Pimpinannya oke juga nih, pembawaan dan artikulasi bahasanya bagus sekali.

  • @user-rm5nl8jx2o
    @user-rm5nl8jx2o 9 місяців тому

    Betul sekali dpr ini yang bersangkutan harus ada

  • @eddyc4254
    @eddyc4254 Рік тому +5

    Namanya juga orang luar belum tentu bisa berbahasa Indonesia, tapi jika ada penerjemahnya kan juga tahu artinya.

  • @budiyarman841
    @budiyarman841 Рік тому +27

    Negara tidak boleh Lemah Dan negara tidak boleh kalah dengan oligarki. Mereka berbisnis dinegara Kita. ..DPR harus mengontrol
    Demi kemajuan Indonesia

    • @ishidayah94
      @ishidayah94 Рік тому

      Setuju

    • @joni_siplayboy
      @joni_siplayboy Рік тому +1

      Ya elah Oligarki ya orang2 kita sendiri sebenarnya

    • @arihermawan8201
      @arihermawan8201 Рік тому

      Lebih baik bisnis drpda orang Yaman jualan kegoblokan😀😀😀😀😀emang kita itu bisa apa?

  • @JuariBlack-hb8iv
    @JuariBlack-hb8iv Рік тому

    Bagus pak semua harus pake bahas indo,,kerennn

  • @taufiqtaufiq4496
    @taufiqtaufiq4496 Рік тому

    Mantap,,,,,,

  • @sungs3917
    @sungs3917 Рік тому +19

    Wahai para bos, jangan kapok ya, nanti sampaikan ke rekan2 calon investor lainnya "Indonesia bangsa yg ramah" . Moga2 para bos bisa berbesar hati 🤭🤭

    • @zainmblitar
      @zainmblitar Рік тому +1

      Speak bahasa semua 😆

    • @nannon2934
      @nannon2934 Рік тому +3

      jangan lupa ya boss boss Wajib belajar bahasa indonesia dulu ya, kalo belum bisa gak masalah yang penting teknologi dan uangnya kasihkan gratis saja orangnya jangan datang ya 😆😆😆

    • @mydevprima3335
      @mydevprima3335 Рік тому

      Bos pulang aja ya, kalo di Indonesia ga untung banyak, pergi jauh2 Indonesia ga butuh2 amat juga

    • @user-pz3vt3lw4t
      @user-pz3vt3lw4t Рік тому

      ​@@nannon2934*DASAR ANJING 🐕 LO 👎👎👎👎😂🤣🤣😂🤣😂😂*

    • @user-pz3vt3lw4t
      @user-pz3vt3lw4t Рік тому

      ​@@mydevprima3335*Woiii GANGSTER AMERIKA JIJIK INVESTASI SMELTER DI INDONESIA 🇮🇩☑️☑️👍👍 SEBENAR nya INDONESIA 🇮🇩 NGEMIS -NGEMIS INVESTASI ASING + ASENG + ASONG ☑️☑️👍👍👍👍🤣😂🤣😂*

  • @rasnosuhada7645
    @rasnosuhada7645 Рік тому +33

    Bagus nih siapapun yg masuk Indonesia apalagi punya perusahaan di Indonesia harus bisa bahasa Indonesia good good..

    • @user-pz3vt3lw4t
      @user-pz3vt3lw4t Рік тому +2

      *WOiiiy ELON MUSK INVESTASI DI CINA 🇨🇳 LANCAR -LANCAR SAJA PADAHAL ELON MUSK TIDAK BISA BAHASA CINA 🇨🇳☑️☑️☑️☑️☑️☑️👍👍👍👍👍👍🤣😂😂🤣😂🤣🤣*

    • @user-pz3vt3lw4t
      @user-pz3vt3lw4t Рік тому

      *WOoiiy MAJIKAN ENTE 🇮🇩 SI GANGSTER AMERIKA 🇺🇸👹😈👹👹 JIJIK INVESTASI SMELTER + HILIRISASI DI INDONESIA 🇮🇩☑️☑️☑️☑️👍👍👍👍👍👍👍🤣😂🤣😂🤣😂🤣😂🤣😂*

    • @FreeAssange-yc4ws
      @FreeAssange-yc4ws Рік тому +2

      Ya, mudah²an di China orang² kedutaan Indo n pengusaha² Indo yg invest di sana disuruh ngomong mandarin juga oleh pemerintah China 🤣🤣🤣

    • @FreeAssange-yc4ws
      @FreeAssange-yc4ws Рік тому

      @@user-pz3vt3lw4t maklum Indo itu bangsa lebay

    • @user-pz3vt3lw4t
      @user-pz3vt3lw4t Рік тому +2

      @@FreeAssange-yc4ws*WAJIB DONG 😂🤣😂*

  • @mangapedia9211
    @mangapedia9211 Рік тому

    Ayooo, jangan mau direndahkan, ini negeri kita

  • @imamsopingi4497
    @imamsopingi4497 Рік тому

    Makin jelas bagaimana pemerintah sekarang mengelola negara....