Melukis Rindu di Gunung Merbabu / Pendakian Merbabu via Selo

Поділитися
Вставка
  • Опубліковано 6 вер 2024
  • Beberapa waktu silam, saya dan kawan-kawan mendaki Gunung Merbabu via Jalur Pendakian Selo, Boyolali, Jawa Tengah. Seperti biasa, saya mendokumentasikan pendakian menggunakan kamera HP.
    Berikut alat yang saya gunakan untuk merekam:
    - HP LG G8
    - Aplikasi Mcpro24fps (Download via play.google.co...)
    - Aplikasi Mcpro24fps Meta (Download via apps.microsoft...)
    - Gimbal Zhiyun Smooth Q3
    Seting Aplikasi mcpro24fps:
    - mvlog gama curve
    - rec.709 color space
    - generate lut from mcpro24fps meta software
    - 4K 50fps.
    - edited on premier pro.
    Pendakian saya juga didukung oleh GALUH OUTDOOR (Sewa Peralatan Pendakian)
    #merbabuviaselo, #mcpro24fps

КОМЕНТАРІ • 27

  • @sy4off
    @sy4off 6 місяців тому

    Absolutely amazing!💥💥💥

    • @sinevlogfilm
      @sinevlogfilm  6 місяців тому

      Thanks, Mate. Mcpro24fps Meta is amazing.

  • @fauzanridlo2938
    @fauzanridlo2938 5 місяців тому +1

    Mantep mas konsep e keren🔥🔥

  • @agung_cinevlog
    @agung_cinevlog 6 місяців тому +1

    Mudah-mudahan bisa ke Gunung Merbabu juga

  • @flaviovazquez9188
    @flaviovazquez9188 4 місяці тому

    video yang luar biasa! Bisakah Anda membuat rekaman yang lebih panjang? (untuk menikmati lebih banyak, haha). Salam dari Argentina!

    • @sinevlogfilm
      @sinevlogfilm  4 місяці тому

      Terima kasih. Lain waktu saya membuat video yang panjang. Salam.

  • @cukup2roda
    @cukup2roda 6 місяців тому

    keren! as always

  • @borshisme
    @borshisme 6 місяців тому

    That's incredible

  • @tokuteii
    @tokuteii 3 місяці тому

    Why you use lg g8 more than lg v50.
    Is LG g8 is better in video record than lg v50, right ?
    Tks you

  • @jorantugel4748
    @jorantugel4748 6 місяців тому

    Keren bangett baang

  • @umer19896
    @umer19896 6 місяців тому

    bro excellent work. How do you colour grade your videos

    • @sinevlogfilm
      @sinevlogfilm  6 місяців тому

      Using mcpro24fps meta and premier pro.

  • @IhramIstiqfary
    @IhramIstiqfary 4 місяці тому

    Hp lg g8 thinq nya beli dimana mas?

  • @yogiputera
    @yogiputera 5 місяців тому

    Mas maaf mau sedikit bertanya, apakah Mas tahu kenapa ya di aplikasi mcpro24fps aku tidak bisa memilih audio input sorce (jadi tidak bisa merekam audio). Terima kasih banyak Mas.

    • @sinevlogfilm
      @sinevlogfilm  5 місяців тому

      Padahal banyak pilihan source inputnya Mas. Masnya pake mcpro24fps dari playstore kan?

    • @yogiputera
      @yogiputera 4 місяці тому

      @@sinevlogfilm Betul Mas, aku beli yang di playstore. Solved nih Mas problemnya, ternyata aku pake target fps di setting videonya, jadi unable pake audio.
      Makasih Mas sudah ditanggapi. Aku suka banget sama video2nya Mas.
      Ngomong2 pengen banget bisa ketemu ngobrol2 tentang mengenai Mobile Cinematography. Semoga ada kesempatan. 🙏

    • @sinevlogfilm
      @sinevlogfilm  4 місяці тому

      Sama-sama Mas.

  • @masterminhtan
    @masterminhtan 6 місяців тому +1

    Do you use ND Filters?

  • @slowbike15
    @slowbike15 6 місяців тому

    Cek settingan mcpro nya dong Mas.. 😁

    • @sinevlogfilm
      @sinevlogfilm  6 місяців тому

      Pakai gamma curve mvlog, color space rec.709. LUT bikin sendiri pakai mcpro24fps meta. Demikian Mas.

    • @slowbike15
      @slowbike15 6 місяців тому

      @@sinevlogfilm keren..pakai resolusi berapa fps mas ?

    • @sinevlogfilm
      @sinevlogfilm  6 місяців тому

      Resolusi 4K 50fps