JAKARTA ISLAMIC CENTRE 2022 SEBELUM TERJADI KEBAKARAN

Поділитися
Вставка
  • Опубліковано 26 сер 2024
  • Jakarta Islamic Centre atau Masjid Jami' Jakarta Center adalah sebuah masjid serta lembaga pengkajian dan pengembangan Islam di Jakarta. JIC menempati lahan bekas kawasan pelacuran terbesar di Jakarta, yaitu lokalisasi Kramat Tunggak.
    Selain sebagai sebuah masjid yang juga menjadi pusat kajian agama Islam, Jakarta Islamic Centre juga mulai dilengkapi dengan sarana pendidikan, bisnis, hingga wisma.
    Pembangunan wisma dimulai pada tahun 2007, dengan rencana luas lahan wisma 21.452 meter persegi. Wisma tersebut akan dibagi 3 gedung, yaitu gedung bisnis center dengan luas 5.653 meter persegi, convention hall atau balai pertemuan 4.582 meter persegi, dan hotel 11.217 meter persegi. Biaya pembangunan wisma ini sebesar Rp278 Miliar.
    Selain itu pada tahun 2004 juga dibangun gedung pendidikan dan pelatihan yang memakan biaya Rp59 Miliar dan dijadwalkan selesai pada tahun 2014.
    Alamat:
    Jl. Kramat Jaya Raya No.1, RT.6/RW.1, Tugu Utara, Kec. Koja, Kota Jkt Utara, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 14260
    #jakartaislamiccenter
    #masjidjakarta
    #masjidjamijakarta
    #jicjakarta
    tag: masjid islamic center jakarta, masjid jakarta islamic center, masjid raya jakarta islamic center, imam masjid islamic center jakarta, masjid raya islamic center jakarta, masjid islamic center jakarta utara, masjid islamic centre jakarta, masjid jakarta islamic centre, sejarah masjid jakarta islamic center, islamic center jakarta, jakarta islamic center, sebelum kebakaran masjid islamic center jakarta, masjid jakarta islamic center sebelum kebakaran, sebelum kebakaran masjid jakarta islamic center

КОМЕНТАРІ • 17