BUDIDAYA MAGGOT TIDAK ADA RUGINYA, MODAL SAMPAH JADI RUPIAH

Поділитися
Вставка
  • Опубліковано 15 вер 2024
  • Budidaaya maggot merupakan usaha yang cukup mudah, hanya butuh rasa tidak malu dan tidak malas. Karena modal besar untuk budidaya maggot ini hanya sampah organik yang sangat mudah sekali ditemukan di sekitar kita. Bisa dikatakan ternak maggot ini cuma modal sampah tapi bisa menjadi rupiah. Seperti di FITA Farm milik Pak Yuswinto ini, keuntungan beliau dalam budidaya maggot bisa berlipat ganda karena diintegrasikan dengan ternak ayam, ikan, dan sayuran di kebun. Selain bisa jual maggot, beliau juga bisa juga jual ayam, telur, atau ikan. Bahkan masyarakat sekitar yang mau menyetorkan sampah organiknya ke beliau, dipersilahkan dengan bebas petik sayur di kebun yang beliau siapkan untuk memutar manfaat dari kasgot atau bekas maggot buat pupuk organik sayuran.
    Seperti apa cerita lengkapnya, bisa kalian tonton sampai habis video ini.
    #budidayamaggot #maggot #integratedfarming

КОМЕНТАРІ • 29

  • @faridahmadalbana7537
    @faridahmadalbana7537 8 днів тому +1

    Mantap boz trimakasih pencerahannya

  • @RusmiyatiSanan-ff1jg
    @RusmiyatiSanan-ff1jg 10 місяців тому +2

    Muantap pak yus...sukses selalu pak ... terimakasih ilmunya

  • @Yohkriz-si3fq
    @Yohkriz-si3fq 9 місяців тому +2

    Setuju sekali pak..... Penjelasannya mudah di cerna... Plus LG kepedulian dgn alam ...sht dan sukses sll... Terima kasih.. salam peternak...

  • @kicaumanila7173
    @kicaumanila7173 10 місяців тому +1

    Budidaya yang sangat baik sekali

  • @Harmonii779
    @Harmonii779 9 днів тому +1

    Saya ingin sekali bisa beternak maggot tapi caranya belum tahu

  • @bangkoktomboysandy
    @bangkoktomboysandy 9 місяців тому +2

    Mantapp bpknya josss

  • @ismail7285
    @ismail7285 10 місяців тому +2

    terimakasih atas ilmunya pak, saya doakan semoga bapak selalu sehat dan tetap bisa mengolah sampah menjadi maggot

    • @RonareneVLOG
      @RonareneVLOG  10 місяців тому

      terimakasih atas apresiasinya..

  • @hanbunhaw
    @hanbunhaw 19 днів тому +1

    Mantaap pak.. 👌🏻

  • @GNOVAFARM
    @GNOVAFARM 8 місяців тому +2

    Saya dr 2018-2023 awal sebagai pembudidaya maggot.memang hasilnya luarbiasa.. sehari bisa 500-700rb hasilnya.. karna skrg kendalanya pakan skrg fakum.😢😢

    • @user-ph1st7yb9b
      @user-ph1st7yb9b Місяць тому +1

      Maaf bang kendala apa ya ,,trus awal nya tu ,ternak maggot dulu berapa gram dan total biaya berapa ya awal nya ,

    • @rosedemak4800
      @rosedemak4800 23 дні тому

      ​@@user-ph1st7yb9b belajar di channel youtube #Khan #Khairi #Irawan

  • @ariahmad8596
    @ariahmad8596 10 місяців тому +2

    Jooooooossssssssss, lailahailallah Muhammad rasululllah semua orang yg saleh salehah itu sumbernya dari rasululllah saw sumber qs al imran ayat ke 31, by Alim ulama

    • @RonareneVLOG
      @RonareneVLOG  10 місяців тому

      terimakasih apresiasi dan sharing ilmunya

  • @Dwekcaprianorebeka
    @Dwekcaprianorebeka Місяць тому +1

    Di kebun bisa berkembang ngga pak?

  • @ajisukarna
    @ajisukarna 24 дні тому +1

    biaya ambil sampahnya gimana pak? klo masuk pasar banyak pungli karcis pak?

  • @affanafifchannel546
    @affanafifchannel546 Місяць тому +1

    Ayam dikasih pakan full maggot apa bisa?

  • @alamkuindah340
    @alamkuindah340 10 місяців тому +2

    Saya sebenarnya punya sekil mengembangkan magot tapi terkendala tempat

    • @RonareneVLOG
      @RonareneVLOG  10 місяців тому

      semoga ada pihak lain yg bisa diajak kolaborasi

  • @lirik_lagu_hits9110
    @lirik_lagu_hits9110 7 місяців тому +1

    Info mas sekarang pasaran sekilo berapa ya klo jual??

  • @user-ph1st7yb9b
    @user-ph1st7yb9b Місяць тому +1

    Maaf apa boleh bertandang ingin belajar ya ,

    • @RonareneVLOG
      @RonareneVLOG  Місяць тому

      bisa konfirmasi ke kontak yg disebut di akhir2 video

  • @sofiurrochman9442
    @sofiurrochman9442 10 місяців тому +2

    Posisi dimana mas?

    • @RonareneVLOG
      @RonareneVLOG  10 місяців тому

      paten gunung, kota magelang, jawa tengah..untuk kontak ada di deskripsi video sebelumnya.

  • @sofiurrochman9442
    @sofiurrochman9442 10 місяців тому +2

    Assalamualaikum, mas jual telurnya?

  • @Grhiker9257
    @Grhiker9257 9 місяців тому +1

    Jual dimana om?