Eps 439 | PERKEMBANGAN TASAWUF MENJADI ALIRAN MENYIMPANG DALAM ISLAM

Поділитися
Вставка
  • Опубліковано 20 кві 2022
  • Saya mohon maaf karena ada banyak gangguan di video ini. Di 3 menit akhir gambar muka saya ga keliatan. Dan videonya terlalu panjang hingga mungkin agak membosankan. Semoga bisa maklum atas hal itu. Tapi saya memang harus menceritakan hal ini karena ada lebih banyak penyimpangan dalam tasawuf dibanding yang sebaliknya. Saya harap video ini bisa memberikan penjelasan mengapa hal itu bisa terjadi
    Silahkan kunjungi medsos saya vt.tiktok.com/ZSQmLqbp/ gurugembul?igsh... untuk donasi di channel ini bisa disalurkan melalui rekening berikut : saweria.co/donate/gurugembul no kontak profesional : 08971044343

КОМЕНТАРІ • 1,8 тис.

  • @gurugembul
    @gurugembul  2 роки тому +338

    Saya mohon maaf karena ada banyak gangguan di video ini. Di 3 menit akhir gambar muka saya ga keliatan. Dan videonya terlalu panjang hingga mungkin agak membosankan. setengah dari video ini pun pernah di ulas dalam berbagai episode. Semoga bisa maklum atas hal itu. Tapi saya memang harus menceritakan hal ini karena ada lebih banyak penyimpangan dalam tasawuf dibanding yang sebaliknya. Saya harap video ini bisa memberikan penjelasan mengapa hal itu bisa terjadi

    • @doabundo6067
      @doabundo6067 2 роки тому +5

      Tetap semangat Pak guru memberikan pengetahuan kepada kami. Mohon di-back up/diamankan video2nya Pak agar kami tetap menikmati video Bapak. Buat channel cadangan Pak. Tetap waspada dengan hacker yang sekarang lagi merajalela. Makasih🙏🏻

    • @hiyamyudha6804
      @hiyamyudha6804 2 роки тому +6

      Baginda nabi telah bernubuat dan terbukti..
      bahwa kaum muslimin ada 80 lebih golongan di akhir zaman..
      termasuk majhab kaum rebahan.. 😁😁🤭🤭

    • @sopandi0752
      @sopandi0752 2 роки тому +3

      Akhirnya ku tau soal tasawuf...trima kasih infonya

    • @indrahikmawan
      @indrahikmawan 2 роки тому +9

      Memang sering dulu ada cerita di hari Jumat bukannya ke masjid tp malah masuk kamar, keluar kamar membawa kurma. Ternyata baru saja Jum'atan langsung di Makkah.
      Lambat laun cerita spt itu sudah jarang terdengar.

    • @x-1idrisshaleh-_-806
      @x-1idrisshaleh-_-806 2 роки тому +4

      Jadi guru, cara mengetahui orang orang yg kata guru minoritas lalu itu seperti apa ya ciri cirinya ? Menurut ku itu perlu di bahas supaya tidak termasuk golongan folongan akhir zaman yg tidak selamat

  • @RedSonInTheSky
    @RedSonInTheSky 2 роки тому +278

    Ini yang ditunggu-tunggu, mantap pak guru penjelasannya
    Tassawuf itu seperti mutiara di dalam kerang yang ada di dasar lautan, sebelum kita mau ambil mutiara itu harus ada perahunya yaitu syariat, thoriqah itu berenang/menyelamnya, hakikat adalah lautannya dan mutiara dalam kerang itu lah makrifat.
    Buat sampai ke makrifat itu banyak proses yang harus dilewati dan gak mudah, gak boleh juga meninggalkan syariat, apalagi sampai merendahkan orang yang maqomnya masih dibawah, jadi sebelum benar2 ingin sampai ke maqom sufi ya benahi dulu syariatnya. Kalau ada sufi yang nyuruh amalin ini amalin itu untuk sesuatu yang bersifat duniawi atau kesaktian itu masuknya bukan ilmu tassawuf. Tassawuf mengamalkan ini itu bukan untuk hal receh begitu, sufi yang benar gak peduli mau dikasih karomah atau ngga yang diinginkan cuma bisa lebih dekat ke Tuhan.

    • @samudraeki.s8257
      @samudraeki.s8257 2 роки тому +4

      Iya betul ini guru gembul tidak menjelaskan tentang ini nya. Makanya saya agak gimana gitu kalau lihat vidio satu ini. Dan tentang pensucian hati

    • @okaprabawa4177
      @okaprabawa4177 2 роки тому +13

      @@samudraeki.s8257 kalo mau sedikit lebih dalam pembahasan tasawuf, bisa cari video2 bahasan sufi/tasawuf di MJS channel di segmen ngaji filsafat yg diampu Pak Fahrudin Faiz

    • @ibnuman1s129
      @ibnuman1s129 2 роки тому +14

      Pada saat menyelam menuju ke lautan(hakikat) berarti perahu (syariat) ditinggal kan yaa? Ga mungkin menyelam bawa bawa perahu. Perumpamaan itu malah menebalkan pendapat bahwa dalam menyelami hakikat maka syariat dapat ditinggalkan, karena sebagai sarana sudah selesai tugasnya mengantar orang ke tujuannya.

    • @riniastuti4327
      @riniastuti4327 2 роки тому +1

      @@ibnuman1s129 mungkin menyelamya dari pantai ke tengah

    • @cudacularry2720
      @cudacularry2720 2 роки тому +7

      @@ibnuman1s129 itu yg membuat umat Islam bertambah keliru lebih lagi jika diskusinya didunia maya/medsos. Pada pandangan aku, banyak kelompok makrifat ini lebih tertarik kepada dunia mistis dr dunia real hingga mereka memilih untuk "keluar" dalam jamaah. Selain mistis, mereka juga mencampuradukkan ajaran Hindu dan Buddha kedalam ajaran tasawuf. Wallahualam.
      Ps. Kondisi sosial ketika itu juga membuat umat Islam memilihnya. Terlalu banyak persoalan dan pertanyaan yg ditimbulkan masyarakat hingga ilmuwan Islam dipaksa untuk menjawab persoalan tersebut.

  • @gudangwaifu
    @gudangwaifu 2 роки тому +199

    Terima kasih atas ilmu nya pak guru
    Semoga sehat selalu 🙏

  • @pitozunaedi7037
    @pitozunaedi7037 2 роки тому +334

    Puncak dari Tasawuf itu bukan menyendiri atau mengasingkan diri, tapi mengasihi manusia seperti kita mengasihi anak sendiri. Yg polos dijaga, yg bandel di nasehatin, yg tersesat dicari.

    • @erwiniskandar3138
      @erwiniskandar3138 2 роки тому +33

      Karna kalo menyendiri itu namanya "TAK SANGGUP" bukan Tasauf ..

    • @eddymargono7654
      @eddymargono7654 2 роки тому +24

      Puncaknya ya Tapa Ngrame. Tetap menjadi pertapa dalam keramaian manusia. Hidup sederhana walau kaya raya. Sangat cerdas tapi sadar kalau yang tidak diketahui jauh lebih banyak.

    • @vesves4498
      @vesves4498 2 роки тому

      Tasauf mana yg harus diikuti?

    • @graceomega7850
      @graceomega7850 2 роки тому +9

      Komen anda ini sudah mendekati tentang ajaran yesus

    • @eddymargono7654
      @eddymargono7654 2 роки тому +5

      @@vesves4498 Semuanya harus menuju ke puncak. Yang harus diikuti ya yg sesuai level kita ( maqom kita). Anak SD ya baca buku SD, anak SMA ya baca buku SMA. Yang mahasiswa jangan mengejek anak SD yang baca buku SD. Yang masih harus naik bus ya jangan mencemooh yang antri naik pesawat terbang.

  • @gedegosali6281
    @gedegosali6281 2 роки тому +121

    Menurut saya bekerja keras dan mengamalkan ilmu-ilmu pengetahuan yang baik adalah salah satu cara untuk mendekatkan diri kepada Tuhan karena memang itulah esensi dari beragama. Beragama dengan tujuan mendekatkan diri kepada Tuhan bukanlah hanya seputar siapa yang paling rajin melakukan "ritual" dan menjalankan "hukum-hukum"nya yang bahkan zaman sekarang dipakai untuk pamer dan kesombongan, namun siapa yang paling bisa mengamalkan ajaran-ajaran kebaikan dan cinta kasih untuk sesama. Ketika itu sudah terlaksana, maka tidak ada yang berhak juga untuk mematematika-kan amal ibadah seseorang karena hanya Tuhan yang tau apa yang terbaik dan apa yang menjadi ganjaran untuk hambaNya. Kita hanya bisa berusaha, bekerja keras, saling menghormati, berdoa, dan berpasrah. Semoga kita selalu berada dalam cinta kasih Tuhan dan dihindari dari ajaran-ajaran "short cut" yang tidak membawa cinta kasih dan hanya mementingkan dunia semata

    • @malaskomen9204
      @malaskomen9204 2 роки тому

      😃👌💯

    • @damedarasaka9153
      @damedarasaka9153 2 роки тому +15

      bener, masa kejayaan islam juga lahir karena hasil buah berfikir dengan akal/ rasional yang melahirkan ilmu-ilmu sains dan kemajuan teknologi, bukan dari hasil membanding2kan keimanan seseorang dan ilmu2 ghaib, islam juga mengajarkan bagaimana kita bisa hidup secara seimbang, bukan berat di dunia maupun berat di akhirat, sebagaimana allah membentuk sebuah keseimbangan di dunia dan alam semesta...

    • @MPS-GAMING
      @MPS-GAMING 2 роки тому +12

      Sulit bro.. enakan bid'ahin kelompok lain, kafir2in kelompok lain biar keliatan paling alim dan cinta agama😂😂😂

    • @badoger1
      @badoger1 2 роки тому +2

      @@MPS-GAMING sebenarnya itu upaya dr kelompok lain yg ingin meluruskan qt agar tidak melenceng terjerumus dlm kesesatan. tp ya sudahlah, yg melenceng tdk ingin diluruskan...

    • @RedSonInTheSky
      @RedSonInTheSky 2 роки тому +1

      @@damedarasaka9153 rata2 ilmuwan Muslim jaman dulu juga ujung2nya mereka ke Tassawuf.
      Sufi2 jaman dulu rata-rata setiap satu orangnya ilmuwan di berbagai bidang iya, filosof juga iya. Makanya sinkron dan mantap

  • @shilviana1947
    @shilviana1947 2 роки тому +169

    Sufi asli cenderung melihat buah karomah semacam keajaiban sebagai ujian alih-alih anugerah. Akan tetapi Sufi palsu justru beribadah dan tirakat untuk menjadikan karomah seperti tujuan. contohnya membaca sholawat atau ayat2 Al-Qur'an dengan jumlah tertentu supaya kaya, sakti, atau punya kekuatan supranatural, yang ujungnya cuma memuaskan egonya. Padahal Nabi Muhammad pernah ditawari Allah untuk memegang kunci pembendaharaan langit dan bumi, yang artinya punya kekuasaan atas tiap biji atom di alam semesta, tapi beliau menolak. (Sumber: Kitab Muhammad Insanul Kamil karya Syeikh Sayyid Muhammad Alwi Al-Maliki)

    • @neosangperisaibumi
      @neosangperisaibumi 2 роки тому +2

      O, begitu aslinya.

    • @ujangmarujang7109
      @ujangmarujang7109 2 роки тому +19

      Setuju, sufi menganggap semua yg diberikan tuhan itu adalah anugrah dan cinta tuhan, walaupun pemberian nya itu berupa musibah

    • @sardjonoali3073
      @sardjonoali3073 Рік тому +10

      Tasawuf itu beda dgn Ilmu Hikmah dan Juga Ilmu Kanuragan... Orang berbicara ttg Tasawuf itu harus merasakan dulu ...karena itu adalah Maqom Rasa....nggak bisa diungkap dgn lesan...dan jangan membandingkan antara Ahli Fiqih dgn Ahli Sufi....nggak bisa ketemu...ibarat Kecebong dan Precil ( Katak Kecil )....setiap yg diceritakan Sang Kecebong ttg Kondisi Dalam Air...Sang Precil akan mengiyakan...karena pernah hidup diair....tetapi ketika Sang Precil bercerita ttg Kondisi Daratan... Sang Cebong akan menolak dan bahkan mengatakan bahwa Sang Precil itu Bohong.... Sang Kecebong tidak salah ..karena belum pernah hidup didaratan...sekali lagi jangan mempertentangkan antara Ahli Fiqih dan Ahli Sufi....punya tempatnya sendiri sendiri ...mohon maaf atas kebodohan saya ini ...

    • @someone-hm2lu
      @someone-hm2lu Рік тому

      Angkat aku muridmu

    • @fajarfaranza4280
      @fajarfaranza4280 10 місяців тому

      ​@@sardjonoali3073sok faham Anda, tolong jelasin ahli fiqih dan ahli Sufi... Seperti apa?

  • @faridrizki3442
    @faridrizki3442 2 роки тому +43

    ane jadi inget saat KKN,,, saat itu disuruh untuk ke rumah pak ustad dari lingkungan tempat KKN,, di sebelah rumah pak Ustadz ada musholla,, karna pandangan ane biar enak hidup disana harus deketin tokohnya dulu jadi pas kesana banyak interaksi dan cerita2 banyak hal,,, akhirnya pas kunjungan ke 3 beliau cerita klw musholla disampingnya itu hasil dia kerja dan masyarakat sekitar,, dia kerja jadi tukang parkir, dan musholla yg dibangun lumayan bagus,, dia cerita bangunnya bertahap bener2 dia habis2an untuk bangunnya kek jual sapi sama menyisihkan hartanya dari hasil kerja

  • @blood_ackerman6190
    @blood_ackerman6190 Рік тому +15

    Setelah dunia muslim dipenuhi tasawuf dan sufi, umat islam mengalami kemunduran. Karena meninggalkan sains, serta lebih suka sesuatu yg berbau cerita2, sembarangan menggunakan Karomah padahal bukan, serta beribadah dan beragama seenaknya mereka tanpa dalil dn itu adalah bid'ah.

    • @kuriko17
      @kuriko17 2 місяці тому

      Iya padahal Nabi Muhammad SAW, dan para sahabat sudah mencontoh bahwa Islam itu bukan mistisme, padahal nabi membangun peradaban bukan dengan magic tapi dengan ilmu pengetahuan, para sahabat saja ahli di bidangnya masing masing ada yang ahli ekonomi, ahli bisnis, ahli strategi, ahli perang, ahli administrasi dan itulah modal untuk Islam menuju jaman keemasannya.

  • @nelsonnovendri6946
    @nelsonnovendri6946 Рік тому +37

    Saya seorang kristen tapi suka penjelasan pak gembul.....Tuhan berkati pak gembul supaya meng counter ajaran2 islam yg menyimpang...semoga ummat islam banyak yg dicerdaskan m3lalui pengajaran pak gembul

    • @dadekusumo1
      @dadekusumo1 4 місяці тому

      Lho apa ajaran agama anda benar secara teologi empiris ya..

    • @bukantanahgersang8339
      @bukantanahgersang8339 4 місяці тому

      ​@@dadekusumo1bener salah lg duh😊

    • @tintinn-f3r
      @tintinn-f3r 18 днів тому

      Terima kasih sodara🙏

  • @muhamadpanjimaulana1309
    @muhamadpanjimaulana1309 2 роки тому +82

    salah satu tokoh sufi yg karismatik skaligus peduli sosial yg pernah sy baca diantaranya abah anom tasikmalaya. beliau dr semenjak mudanya saja sudah aktif dalam pertahanan nasional dlm konteks pengamanan negara dr di/tii, ia jg aktif dlm pembinaan para pecandu narkotika dgn mendirikan puluhan tempat rehabilitasj, dlm bidang lingkungan ia aktif dlm penghijauan di hulu sungai citanduy dan membangun bendungan serta pembangkit listrik, dlm bidang politik, ia jg aktif dan pernah menjadi anggota mpr, bahkan banyak yg berkomentar: semenjak presiden suharto dekat dgn abah anom, ia mulai lebih dekat dengan ajaran islam dr pada kejawen. dr track record yg kharismatik dan berjiwa sosial tsb tak heran banyak dr cendekiawan nasional yg dekat dgn abah anom: harun nasution, gusdur, hingga buya hamka pun sering berkunjung ke tasik untuk bertemu abah anom.. al fatihan untuk beliau

    • @FajarsantikaRailfans
      @FajarsantikaRailfans 2 роки тому +3

      Di daerah saya banyak bgt anggota dari tarekat TQN tersebut... Hanya saja saya agak takut karena anggota nya seperti mengkultuskan Abah Anom dan Abah Gaos / Abah Jagad... Tapi saya salut dengan jiwa sosial TQN yang hebat...

    • @JJ-ri6kw
      @JJ-ri6kw 2 роки тому +1

      @@FajarsantikaRailfans ia, apa mungkin ajarannya sudah sediki² bergeser ya?

    • @roedylovegreen3406
      @roedylovegreen3406 2 роки тому +3

      Jangan menduga2 jika memang kita tak berilmu. Bisa jadi apa yg dikatakan untuk org lain itulah yg sebenarnya yg terjadi pada diri kita.

    • @ifbelievingisinblindthenho2329
      @ifbelievingisinblindthenho2329 2 роки тому +2

      Keniscayaan alam semesta ini terus bergerak.
      Tetapi tidak dengan kitab suci yang di formalin.
      Kiamat hanya proses alam mencapai keseimbangan baru.
      Nilai nilai yg tidak dibutuhkan peradaban akan hilang ditelan waktu.

    • @amirabdillah620
      @amirabdillah620 2 роки тому +2

      Gua sebagai orng yg udh pernah nginep 1 minggu karena mata kuliah tasawuf setuju, jiwa2 sosial dari orng2 TQN itu patut diacungi jempol, gua bener2 terkesan ama adab mereka melayani tamu, bahkan ampe pintu2 rumah aja tiap malem ga dikunci karena orng2 sana bener2 jaga adab gaada yg berani masuk ke rumah.
      Tapi masalah ibadah dan syariahnya ga gua ikutin karena gua punya pendapat dan fiqih sendiri yg berbeda sendiri tentang ibadah(belajar dri berbagai guru dan ngambil yg paling kuat)
      Masalah pengkultusan sejauh yg gua rasakan disana gua bisa jawab iya dan tidak, ada penduduk di sana yg menganggap abah anom/abah gaos memang orng sakti dan punya karomah dan istilahnya punya "magic" bahkan ampe minta doa di makamnya abah anom. Di sisi lain jga enggak karena ada juga yg menganggap abah anom dan abah gaos sama2 manusia biasa dan bisa dibilang para mursyid pun ada penggantinya, (meskipun yg gua dengar tarekatnya pecah jdi 2 semenjak abah anom meninggal karena almarhum belum nunjuk pengganti).
      Imo tapi organisasi mana sih yg tidak pengkultuskan pendirinya, yg mengkultuskan soekarno aja ampe ada alirannya sendiri kan. Bahkan yg lucu macem kaya BTS aja(sorry army) ada yg mengkultuskan dari nabi sampai tuhan wkwk

  • @arifbudiman625
    @arifbudiman625 2 роки тому +17

    Muslim paling fundamental dan rasional abad ini (Gugem)

  • @eliasrikardus3081
    @eliasrikardus3081 2 роки тому +26

    Obyektif dan dengan gamblang menyampaikan informasi, dan ini adalah salah satu pemahaman baru bagi saya yg non muslim. Tetaplah pada tujuanmu untuk mencerahkan, semoga ada maksud yg tersirat disepanjang penjelasan membawa makna positif. Terima kasih 🙏🙏🙏

  • @m.s.adicara719
    @m.s.adicara719 2 роки тому +20

    Thanks pak guru sudah meruntutkan keilmuan Islam menjadi lebih jelas dan terbuka, dan semoga dapat membuka wawasan kita semua.

  • @rasproject1357
    @rasproject1357 2 роки тому +7

    Apakah ini kenikmatan menuntut ilmu , di mana setiap informasi yg kita dapat kan selalu terasa kurang terasa masih ada yg harus di gali kembali , terasa ingin lagi lagi dan lagi di kepala masih banyak pertanyaan2 yg belum terjawab ah poko nya susah di ungkapkan 😂👍

  • @mudabertani11
    @mudabertani11 6 місяців тому +3

    Matursuwun ini yang ditunggu2 penjelasan dari Guru Gembul, lugas jelas mudah dipahami logika,menjadi meluaskan pandangan, agar tidak gampang menuduh orang lain salah, orang lain sesat, orang lain tidak benar, merasa benar sendiri, padahal kebenaranya hanya diakui oleh dirinya sendiri, Rahayu 🙏

  • @Erics.007
    @Erics.007 9 місяців тому +5

    semoga semakin banyak saudara kita yang melenceng bisa tercerahkan ... Aaamiin

  • @dr.yusamuhammadthoriq3703
    @dr.yusamuhammadthoriq3703 2 роки тому +13

    Terima kasih pak guru, selalu merinding jika pak guru menerangkan, terima kasih sekali lagi, sehat selalu pak guru 🙏

  • @paji319
    @paji319 2 роки тому +4

    MasyaAllah indah nih penjelasannya, materi yang saya baca dari dulu ribet terasa mudah setelah mendengar ini. Jadi tercerahkan dan teraktualisasikan. Sukses terus Pak Guru 🙏

  • @tunastngchannel6844
    @tunastngchannel6844 2 роки тому +3

    Keras,jelas,dan benar... Luar biasa Pk Guru berani membahas ini dengan bahasa intelektual .
    Kebangkitan Islam akan muncul jika banyak orang seperti pk guru 🙏..
    Mohon baraya sekalian saat melihat video ini dengan hati yg tenang dan pikiran terbuka serta fokus ditengah..mereka yg totorekatan tanpa Ilmu akan emosi melihat video ini dan mereka yg memang dari awal tidak memakai/tidak suka konsep ini akan semaki mencelanya.. jadi baraya semua mari lihat video ini dengan hati dan pikiran terbuka serta rasa keingintahuan yg mendalam agar kita sampai pada kesempurnaan keilmuan yg dimaksud 🙏 Semoga Allah selalu mengarahkan pemikiran dan perasaan ini
    (Carilah Ilmu kepada Guru)

  • @yourprince256
    @yourprince256 2 роки тому +13

    Tasawuf tidak melarang kita untuk menjadi kaya raya, tapi membatasi kita agar tidak bergantung dan terlalu cinta dunia yang pada akhirnya menimbulkan perselisihan antar umat manusia, karena segala perselisihan antar umat manusia ujungnya adalah masalah duniawi meskipun dikemas atas nama agama. Maka dari itu Imam Malik berkata : Barang siapa yang hanya berpegang pada fiqih maka dia akan menjadi orang yang fasiq, barang siapa yang hanya berpegang pada tasawuf maka dia akan menjadi kafir zindiq (samar), dan barang siapa yang mengkombinasikan keduanya maka itulah yang haq, yang benar. Jadi keduanya harus dipadukan. Keduanya sama² penting 🙏

  • @antoniusarga
    @antoniusarga 2 роки тому +4

    Paling suka kalau dengar guru gembul menjelaskan ,jelas dan tegas...hampir semua video saya tonton 😊

  • @ahmadkun7941
    @ahmadkun7941 2 роки тому +16

    Dulu saya kira islam hanya NU saja.. pas saya kuliah banyak aliran islam yg saya pahami, tpi saya blm pernah bertemu dgn aliran tasawuf.. singkatnya sekarang sya tinggal di tempat org awam yg kbnyakan mereka mengaku aliran tasawuf.. karena pembicaraan mereka berkisar antara ilmu2 kebathinan.. tapi anehnya mereka juga mengamalkan amaln2 syirik turunan nenek moyang dan juga suka bercerita2 fantasi (kurafat) serta mengagungkan guru2 merek padahal mereka tdk pernah berguru dgn orang yg mereka agungkan.. jika berdiskusi dan mereka tdk memiliki jawaban maka mereka bilang "kalian blm sampai''..
    Mungkin ini jenis tasawuf yg berbeda dgn tasawuf yg sebenarnya.
    Salah satu penyebab umat islam miskin dan mengalami kemunduran menurut saya karna paham2 tasawuf (khusuanya di Indonesia)

    • @kadrunnazareth5913
      @kadrunnazareth5913 2 роки тому +1

      Wkwkwkwk kayak pawang hujan mandalika. Yang di sebut kearifan lokal

    • @muhammadyuswarachmadi
      @muhammadyuswarachmadi 2 роки тому

      Lha padahal NU orang-orangnya kebanyakan menisbatkan dirinya sebagai ahli Tasawuf, khususnya yang memiliki ciri-ciri yang Masbro sebutkan, miskin dan terbelakang.

    • @Mr-yu8tj
      @Mr-yu8tj 2 роки тому +4

      Sama halnya dgn beberapa anggota keluarga saya, banyak yg tidak mau bekerja dgn alasan rezeki sudah di atur Tuhan, tapi dilain sisi mereka paling rajin mengamal dzikir atau solawat yg diyakini dapat menjadikan diri kaya

    • @muhammadyuswarachmadi
      @muhammadyuswarachmadi 2 роки тому +1

      @@Mr-yu8tj Subhanallah 😔 semoga Allah berikan mereka Hidayah 🤲🏽

    • @hendruandarta9972
      @hendruandarta9972 2 роки тому

      @@Mr-yu8tj trs sekarang dah jadi orang kaya blm?🤣

  • @gilangsubagja6158
    @gilangsubagja6158 Рік тому +2

    Masya allah kang guru saya hati saya tersentuh dan bergetar setelah mendengarkan penjelesan kang guru terima kasih atas ilmu yang berharga ini tentang pelajaran hidup yang berpikir layaknya islam sejati🤍

  • @manusia007
    @manusia007 2 роки тому +2

    Nikmat sekali tema2 yang sprti ini, mohon di perbanyak lagi tema2 sperti ini pak guru

  • @ranueriandi9052
    @ranueriandi9052 2 роки тому +4

    Terima kasih guru gembul atas penjelasan singkat di video ini...
    Mudah2an video ini bisa membantu saya menjelaskan kepada keluarga besar saya tentang banyaknya amalan maupun ajaran islam yg cenderung menyimpang dari konsep keislaman sesungguhnya...

  • @fauzannur9457
    @fauzannur9457 2 роки тому +5

    Pinter bgt pak guru, pasti sudah baca ribuan buku terlihat dari isi videonya, cara penyamaiannya, semuannya perfect, sampe terkagum-kagum saya 😅

  • @uthanakhmad6885
    @uthanakhmad6885 2 роки тому +1

    Bagus banget kontennya, sangat mendidik dan mencerdaskan, saya sangat setuju dgn pemikiran anda, krn jaman skrg sudah banyak terbukti apa yg anda jelaskan 👍👍

  • @masyahya6461
    @masyahya6461 Рік тому +1

    Terimakasih Pencerahannya pak Guru..
    saya jadi lebih paham tentang bagaimana yang seharusnya pada tempatnya dengan benar..
    sehat sehat selalu pak Guru..

  • @kangone3757
    @kangone3757 2 роки тому +16

    Alhamdulilah saya sudah mendapatkan penjelasan yang sangat gamlang dari pak agus mustofa untuk masalah tasawuf, dengan menyandingkannya dengan ilmu saint dan teknologi modern... 🙏

    • @singgihfedryan3046
      @singgihfedryan3046 2 роки тому +3

      Gokil memang pak agus mustofa

    • @Azhariputra666
      @Azhariputra666 2 роки тому

      Buku2nya keren 😀

    • @kangone3757
      @kangone3757 2 роки тому +1

      @@Azhariputra666 ya benar, bahkan sangat kontroversial,banyak yang hanya membaca judulnya aja dan langsung berpaling, hatinya tertutup bahkan mevonis sesat, tapi bagi saya disitulah sisi menariknya,..

    • @fajarfaranza4280
      @fajarfaranza4280 10 місяців тому

      ​@@kangone3757ente jadi sesat pada waktunya, tunggu aja😂

  • @ahmadmuhlisin440
    @ahmadmuhlisin440 2 роки тому +32

    16 tahun lalu, saya sempat tinggal di pinggiran desa daerah jawa timur tempat ibu saya lahir. Di tempat tersebut banyak pondok pesantren dan salah satunya saya pernah mengaji di tempat tersebut. Waktu itu saya masih sangat awam soal ilmu agama bahkan hanya sekedar menyerap ilmunya tanpa tahu sebab akibatnya, maklum masih berumur 12-13 tahun. Saat itu murid sering diajarkan hal-hal yg seperti pak guru sampaikan seperti dalam beragama itu ada 3 golongan, ada golongan bawah, golongan menengah, dan golongan atas. Nah untuk sampai ke golongan atas ini tidak sembarangan bahkan ada puasa dan lain-lain, salah satu yg paling saya ingat dan populer yakni puasa moteh (puasa putih) yg konon katanya kalau bisa sampai di tahap paling atas, manusia dipercaya akan sakti mandraguna, bisa terbang dan menyembuhkan orang lain, akan tetapi jika beberapa tahap gagal bisa sampai gila. Alhamdulillah waktu itu ibu saya tidak menyetujui bila saya mengikuti ajaran tersebut dan pada akhirnya saya ikut ibu pindah ke daerah surabaya sampai sekarang.

    • @hypebeastreet6308
      @hypebeastreet6308 2 роки тому +1

      😂 kalo orang bisa jadi orang sakti, Indonesia tidak akan di jajah ratusan tahun.
      Orang Indonesia masih banyak yg terlalu percaya mitos, dukun, santet, setan, ilmu kebal, Babi ngepet, lipat Ganda uang dan penipuan lain

    • @sayaduren5518
      @sayaduren5518 2 роки тому +1

      @@nyimakgan yup setelah Sultan agung wafat , menhadi gerbang VOC masuk.

    • @megachan4648
      @megachan4648 2 роки тому

      @@nyimakgan benerrr,belakangan di ketahui deandeles ternyata membayar para pekerja,dia sama sekali bukan org yg mencetuskan sytem kerja paksa yg kita ketahui skrg,ternyata kepala2 daerahnya yg pada korupsi,padahal dia bayar para pekerja..emang mental indo dri dulu mental korup

    • @ruahmadIII
      @ruahmadIII Рік тому

      Lah puasa mutih kok buat gitu kan tujuannya buat membersihkan diri, kembali ke putih (suci bersih dari kedengkian dan kegelapan hati)

    • @Channel_Gol
      @Channel_Gol 11 місяців тому

      Dulu masih sangat awam ya bang kalo sekarang udah berilmu ya 🤣

  • @omahapik5399
    @omahapik5399 2 роки тому +2

    Alhamdulillah, pemahaman spritual bangkit... sejatinya ilmu yang dapat tuntunan langsung dari Allah

  • @jajasubagja6693
    @jajasubagja6693 Рік тому +2

    Alhamdulillah, terimakasih menambah khasanah wawasan dan keilmuan terutama hal tasawuf.
    Saya sedang belajar tasawuf dalam satu tarekat yg ada di Indonesia. Guru kami mengajarkan Islam secara kaffah yaitu menunaikan 3 rukun agama Islma yaitu Iman (tauhid), Islam (Fiqih) dan ikhsan (tasawuf - prakteknya tarekat). Secara moderat Guru kami mengajarkan agar qolbu kita selalu di isi oleh dzikir (ingat) kepada Tuhan. Apa pun profesinya apakah itu artist, guru, karyawan dan lain sebagainya. Ketika 3 rukun agama Islam itu terpenuhi, in sya Alloh Islam akan menjadi rahmat lil alamin.. Tidak hanya untuk umat islam saja.
    Guru kami mengajarkan agar qolbu kita zuhud kepada Alloh Swt, qolbu nya yang zuhud. Basariah kita sebagai makhluk yg hidup di alam fana tetap harus menjalani hidup dengan wajarnya hidup di dunia. Kerja keras, menuntut ilmu matematika, fisika dlsb selain ilmu ilmu agama.
    Lambat laun ajaran tarekat dari Guru kami yg secara nasab dan sanad sampai ke kenjeng Rosul, berkembang sangat pesat sampai ke belahan dunia diluar Indonesia. kontribusinya mendapat pengakuan dari dunia sebagai agen perubahan sosial dan kemasyarakatan. Salah satunya dari sekjend PBB.

  • @paduka89bimbim
    @paduka89bimbim 2 роки тому +5

    Mantebs inih guru,,,, membuat kita tak mendewakan pemimpin2 apa pun,,, hanya mendewakan sang Pencipta,, 😎

  • @yasfi5196
    @yasfi5196 9 місяців тому +15

    Selama cerita dongeng kurafat dari oknum habib masih digandrungi masyarakat awam, ya beginilah islam di negeri kita.. Mulai sekarang segera tinggalkan dongeng dongeng karamah/sulap tidak bersumber apalagi hanya sekedar niatnya mencari keuntungan pribadi..

  • @MotivasiBanget
    @MotivasiBanget 9 місяців тому +2

    Alhamdulillah saya senang sekali melihat video" pak guru gembul
    Semoga bermanfaat ilmu pengetahuan nya

  • @andisch1265
    @andisch1265 2 роки тому +2

    Masya Allah senang kali ma materi kali ini pak GG.

  • @lukaswilhelm9290
    @lukaswilhelm9290 Рік тому +7

    Bagi Muslim awam seperti saya hal ini merupakan sesuatu yg memusingkan bahkan perlu membaca halaman2 Wikipedia demi mendapatkan wawasan seluas luasnya. Yg saya dapatkan kesimpulan bahwa diri saya mengikuti Ahlul Sunnah/Sunni tapi ga terlalu alim, jelas bukan seorang sufi namun sangat mengagumi Tasawuf karena filosofinya. Unsur metafisik sufi menenangkan jiwa, syariat memagari hidup, amal ibadah dan amal sosial demi dunia akhirat.

    • @namikaze6163
      @namikaze6163 Рік тому

      Salah satu buku tasawuf inti membersihkan hati kita yang otentik dan sangat terjaga jdi pedoman yaitu ihya Ulumuddin karya imam Ghazali saran saya pak memang ada buku buku yang disandarkan kepada imam Al-Ghazali tapi bukti imam Al Ghazali tidak mengajarkan tasawuf falsafi ada dalam karyanya Fadhoil bathiniah yang membantah golongan2 filsuf. Karna pada jaman imam Ghozali sudah muncul golongan yang memasukkan filsuf Yunani tentang ketuhan kedalam karya karya Islam, kitab Fadhoil bathiniah ini lah yang membantahnya🙏🏻

  • @pututriana9288
    @pututriana9288 Рік тому +11

    Agama mungkin bs dianalogikan dengan Keluarga....semakin besar semakin tercerabut dari originalitasnya 🙏

  • @virtuosoISTP
    @virtuosoISTP 4 місяці тому

    Barakallah GG, semoga menjadi amal jariah bagi GG dan saya bersaksi InsyaaAllah GG berakidah lurus, selalu mengambil jalan tengah (wustha), beradab baik kepada alim ulama dan mengedepankan metode ilmiah dan mengambil dari berbagai sumber informasi yang banyak

  • @marisamarisa1481
    @marisamarisa1481 4 місяці тому

    Pak guru gembul ini memang cerdas ,secara ke ilmuan ,pemahaman dan pengetahuan nya dan penepatan pada posisi pencerahan nya. Bagus saya sangat suka dgn penjelasan penjelasan dari pak guru Gembol.👍

  • @Mr-yu8tj
    @Mr-yu8tj 2 роки тому +34

    Setuju Pak, saya waktu SMA punya guru penjes pas beliau ngajar sering banget bahas tentang tasawuf pokoknya seakan-akan beliau sudah ahli, tapi dilain sisi beliau punya mulut yg sangat suka mencela/menghina para siswa dgn sebutan yg lebih hina dari binatang bahwa guru lain pun sering beliau jadi kan sbg bahan gibahan sampai banyak benget guru yg tidak suka dengan beliau

    • @syahidunakhsyah273
      @syahidunakhsyah273 11 місяців тому

      Mungkin itu akhlak org yg salah tidak baik tp untuk makna tasawuf itu sendiri beda lagi.

    • @fajarfaranza4280
      @fajarfaranza4280 10 місяців тому +2

      ​@@syahidunakhsyah273rata rata orang sufi akhlaknya sombong.. Di sekitar saya banyak... Banyak musuhnya

    • @topanmotv1260
      @topanmotv1260 9 місяців тому +2

      @@fajarfaranza4280 kalo di tempat saya yg salafi yg sombong, gmn hayo? kita ga bisa menyamaratakan semuanya.

    • @atmajazone
      @atmajazone 9 місяців тому +3

      Pokoknya kalo merasa spesial pasti jadinya sombong mau sufi atau salafi kek

    • @Mr-yu8tj
      @Mr-yu8tj 9 місяців тому +1

      @@topanmotv1260 di sekolah saya juga ada dua guru yg saya rasa salafi karena celananya cingkrang dan berjenggot, dua guru ini sangat penyabar padahal sering di ledek sama siswa dengan sebutan "kambing, teroris, dll" namun dua guru saya ini kayanya pura-pura tidak mendengarnya, mungkin karena beliau² ini tidak ingin cari masalah.

  • @kenzieshaquille3433
    @kenzieshaquille3433 2 роки тому +9

    Jama sekarang orang lebih memilih dalilnya apa dan hukumnya apa, daripada menjalankan kesederhanaan Islam itu apa,

    • @trijokos9759
      @trijokos9759 3 місяці тому

      Tanpa referensi jelas maka ibadah jadi suka suka sesuai standard masing masing orang

  • @muhammadrofiq8219
    @muhammadrofiq8219 3 місяці тому +2

    Inti ajaran tasawuf adalah tazkiyatun nafs (pencuyian jiwa dari sifat - sifat tercela) dengan tujuan taqorruban ilallah (mendekatkan diri kepada Allah).

  • @yuliwidodo9517
    @yuliwidodo9517 Рік тому +1

    Yakinlah jgn ragu berjuang utk kebenaran , kebaikan itu walao terasa gk menyenangkan bahkan bnyk kritikan pada saatnya akan membahagiakan , tetap sabar bijak mas Guru semoga jalanmu selalu dlm kehendakNya ,, Aamiin..

  • @KomangSugandhi
    @KomangSugandhi 2 роки тому +3

    Mantap pak guru, sudah menjelaskan esensi beragama, ini adalah kritik buat semua umat manusia entah apa agama dan keyakinannya.
    Kerja keras tanpa terikat hasil, karena semua dari dan untukNya.

    • @danieldamara3829
      @danieldamara3829 2 роки тому +1

      Setuju , Point semua agama adalah 'Kerja keras tanpa terikat hasil'

  • @rydOne
    @rydOne 2 роки тому +24

    Saya juga sering dengar cerita dari orang tua saya tentang keajaiban2 syekh Abdul Qadir yg ini dan begitu. Yg mereka kagumi bukan ketawadhu'an dan wara' beliau tapi fokus ke hal yg magic2

    • @mohammadimron5758
      @mohammadimron5758 2 роки тому

      Itulah indonesia 😂

    • @agungpradhito328
      @agungpradhito328 2 роки тому +4

      Padahal setinggi-tingginya karamah adalah keistiqamahan dalam menghamba...

    • @atheistwarrior9817
      @atheistwarrior9817 2 роки тому +3

      @@agungpradhito328 bener, kebanyakan mereka terpukau sama "karomah" yg bersifat magis, dan mereka ingin "belajar" agar bisa memiliki kemampuan yg sama untuk menyombongkan diri..

    • @saturas4empat
      @saturas4empat 2 роки тому +3

      Buah peninggalan dr ajaran animisme... Di jaman nenek moyang kita dlu, mana ada yg tertarik masuk/mempelajari Islam klo ga di imingi cerita mistis, gaib, dan kesaktian nan membagongkan!

    • @sawonggalingsuroboyo3783
      @sawonggalingsuroboyo3783 2 роки тому +3

      Hal2 magicnya itu untuk mensuport org awam agar mau bertasawwuf...karena org awam butuh itu, tapi jika tingkatan mereka SDH lumayan tinggi dan mengerti maka mereka TDK lagi mengutamakan hal2 mistis tersebut.....
      Org kalau masih awam butuh dipancing bro agar tertarik dgn sesuatu....sama seperti umat Islam yg awam diceritain surga dipancing2 dgn cerita bidadari dan kenikmatan dunia lainnya....pdhl disurga kenikmatan yg tiada Tara bukan itu tapi bisa berjumpa dgn Allah...

  • @jibanagoss1447
    @jibanagoss1447 2 роки тому

    Trimaksih atas pencerahannya pak Guru.. dan sngat diterima di akal saya..- 👍👍🙏🙏

  • @JimmyDelcano
    @JimmyDelcano 2 роки тому +1

    Suka bahas ginian pak guru.. Nambah ilmu saya.. semoga bermanfaat.. Aamiin..

  • @swiwiuwwww
    @swiwiuwwww 2 роки тому +9

    Alkhamdulillah Kyai di Kecamatan saya walaupun dikenal sebagai Mursyid Toriqoh beliau juga mendirikan Universitas serta sekolah2

    • @jufriyadi8706
      @jufriyadi8706 2 роки тому

      Daerah mana sdara

    • @swiwiuwwww
      @swiwiuwwww 2 роки тому

      @@jufriyadi8706 Saya tinggal di kecamatan purwosari kabupaten Pasuruan 🙏

    • @ohmgurufajar7863
      @ohmgurufajar7863 2 роки тому

      @@jufriyadi8706 romo kyai sholeh bahrudin mas maksudnya sampean?

  • @Janskyhawk
    @Janskyhawk 2 роки тому +9

    Di daerah kami kalsel alhamdulillah para tuan guru betul2 menjaga agar tasawwufnya jgn sampai terjerumus mjd yg meninggalkan kewajiban syariat

    • @gongyunghoon3231
      @gongyunghoon3231 2 роки тому +1

      Martapura

    • @vesves4498
      @vesves4498 2 роки тому

      Tasauf berapa macam?

    • @Janskyhawk
      @Janskyhawk 2 роки тому

      @@vesves4498 Banyak ya. makanya kita cari yg tetap paling komit memenuhi kewajiban syariat. sambil terus berusaha membersihkan hati

    • @xyns5800
      @xyns5800 2 роки тому

      pengikut abah guru sekumpul ya bang😁mantap

    • @Janskyhawk
      @Janskyhawk 2 роки тому

      @@gongyunghoon3231 siip

  • @septayulia4445
    @septayulia4445 2 роки тому

    Mantap guru gembul , informasi ini sungguh sangat mudah dimengerti , dan memang jaman skg SDH sprti itu sy pun merasakan hal itu

  • @dimashsr1
    @dimashsr1 2 роки тому

    terima kasih mas , bagi seseorang yang sudah awakening semangat untuk misi kalian masing" :3

  • @mahendraperrywilliam2210
    @mahendraperrywilliam2210 2 роки тому +5

    Semoga dari Video ini kita makin belajar dan menemukan jalan lebih baik... Mari bayar kas dulu

    • @gurugembul
      @gurugembul  2 роки тому +2

      mari

    • @mahendraperrywilliam2210
      @mahendraperrywilliam2210 2 роки тому

      @@gurugembul bahas kiyai cabul jombang dong pak, yg pernah saya request dulu. Bahkan Polda Jatim saja seakan tak bisa menanganinya

  • @Behau
    @Behau 2 роки тому +5

    Tetap akan ada sekelompok orang yang tetap menjaga orisinalitas 👍

  • @taufikborneo9318
    @taufikborneo9318 5 місяців тому

    Penjelasan yg sangat rasional dan sebuah pencerahan yg selama belum kudapat dalam hidupku thanks guru gembul

  • @vita6864
    @vita6864 2 роки тому +41

    16:31 sampe menit akhir, perihal hal ini ada sebagian pernyataan yg saya sepakati & tidak saya sepakati.
    Saya paham betul apa yg ingin disampaikan oleh pak guru gembul.
    Namun garis besarnya harus kita sepakati, bahwa apapun mengenai agama & turunan hukumnya itu baik. Semua hal itu juga tercipta utk memudahkan ummat.
    Yg membuatnya terlihat salah adalah hasrat manusia itu sendiri & rasa tidak puasnya akan keinginan dlm hidup beragama.
    Dan juga mohon kepada baraya semua..
    Hindari caci maki dalam berkomentar & hindari kata" negatif. Jika baraya belajar dari (katanya) namun tidak benar" belajar menyelami ilmu itu sendiri, mohon utk tidak berkomentar negatif atas apapun tema konten pak guru gembul.
    Mari berpikiran terbuka & berdiskusi dgn ilmu yg benar :)

    • @elenthd4542
      @elenthd4542 2 роки тому

      @@kepalabatu9292 tuduhan nya dimana?

    • @kepalabatu9292
      @kepalabatu9292 2 роки тому +5

      Guru gembul ini udh mirip spt DR Zakir Naik.. Beribu2 org udh dapat di ilhami/cerahkan/wasilah hidayah, tetapi jutaan org yg udah dia tuduh SESAT, termasuk buruk sangka kpd Syeikh Abdul Qadir al jilly.
      Jika ada muridnya Syeikh Abdul Qadir yg menyimpang, tdk otomatis Guru dan Ajarannya sesat..
      Contoh lain Anak Nabi Adam yg membunuh
      Anak Nabi Nuh yg durhaka.
      Dan banyak juga umat islam yg prilaku dosa maksiat, syirik, munafiq, dll. Bukan brrti islam dan ajaran islamnya yg sesat..

    • @kepalabatu9292
      @kepalabatu9292 2 роки тому +4

      @@elenthd4542 simak baik2 lagi narasi guru gembul tsb. dan baca baik2 komentar saya di atas.

    • @elenthd4542
      @elenthd4542 2 роки тому +2

      @@kepalabatu9292 tapi kenyataannya bahwa aliran tasawuf menjadi amburadul sudah terbukti

    • @elenthd4542
      @elenthd4542 2 роки тому +1

      @@kepalabatu9292 lagipula tanpa murid murid yang tertuduh sesat itu, sekarang semakin banyak kesesatan berbasis agama dan itu fakta

  • @Kujiyo
    @Kujiyo 2 роки тому +4

    Semoga banyak yg menonton ini dan jadi rasional, khusus bocil² pesantren yg mulai kedoktrin ajaran² halu gurunya bisa kebal lah, bisa ngusir setan lah... Hadeh

  • @HobbyNonton-mn9os
    @HobbyNonton-mn9os Рік тому

    Alhamdulillah saya dari Dr. Fachruddin Faiz melalui MJS Channel bisa memahami tasawuf dg benar,.. Yg saya pahami beliau menyuruh kita jadi insan kamil, cerdas secara iq+eq+esq... Bukan yg menyimpang... 🙏... Saya paling suka kisah sufi perempuan Rabiah...

  • @JURNAL_MERAH
    @JURNAL_MERAH 2 роки тому +1

    Sumpah ngefans banget sama pak guru gembul... Saya sudah melihat semua vidionya...
    Semoga selalu di berikan kesehatan pak guru

  • @enditaja
    @enditaja 2 роки тому +3

    Assalamualaikum warahmatullahi wabarokatuh Pak guru
    Terimakasih pelajaran nay

  • @azamjauhari6464
    @azamjauhari6464 2 роки тому +8

    Sekarang lucu sih pak Guru, ada orang datang ke Ulama' minta amalan, pas dikasih amalan cuma fokus ke amalan tanpa berusaha. Disuruh baca surat ini utk kesembuhan tapi orangnya dirumah aja. Disuruh sholawat ini biar lolos ujian eh orangnya sholawat terus gak belajar

    • @azamjauhari6464
      @azamjauhari6464 2 роки тому

      @@nyimakgan masalahnya disitu cuma amalan saja tanpa berusaha. Setiap hari melakukan amalan tanpa usaha untuk mencapai tujuan

  • @dikipemanadou6985
    @dikipemanadou6985 2 роки тому +1

    Alhamdulillah....beriringan dgn apa yg saya pahami....

  • @ammaroc5225
    @ammaroc5225 2 роки тому +2

    mantap ,dari dulu sya mikir kok seolah2 tasawuf skr ini jdi smacam sulapan penuh dgn cerita mistis+ diluar nalar pdhal aslixa tasawuf adlah bgaimna seorang hmba lebih dekat dgn sang penciptanyaxa ,cara mendekatkan tdi pasti harus pkai akal yg sehat agar paham dan yakin yg pda akhirxa tujuan tasawufxa ga melenceng sperti main sulap baca ini sekian tar bisa gini,gitu dll😉

  • @sapediady8464
    @sapediady8464 3 місяці тому +3

    Saya tidak pernah mendengar tasawuf itu penyimpangan srbalik nya banyak kebaikan jiwa sabar tabah kuat semngat

  • @mochammadfahrizal6557
    @mochammadfahrizal6557 2 роки тому +5

    Sepanjang pengalaman saya hanya terdapat 2 wali yang familiar di masyarakat. Pertama wali kelas yang kedua wali murid

  • @austinsuprapto2925
    @austinsuprapto2925 3 місяці тому

    Kebetulan sy baru melihat video ini, meski sy sdh banyak mengikuti video gg yg lain. Menurut sy, ini merupakan video gg yg plg bagus dari sisi substansi. Penjelasan yg bagus ttg tarekat (esoteris) yg banyak dipertanyakan oleh banyak orang. Apalagi pada konteks sekarang, amalan tarekat banyak diminati kalangan islam tradisionalis. Sedangkan islam ‘modern’ lbh memperhatikan ‘islam maslahat’ yg lbh eksoteris. Yang manapun baik2 saja, asalkan tdk kemudian menyimpang dr aqidah. Allahu a’lam.

  • @fuadizzuddin5207
    @fuadizzuddin5207 2 роки тому +1

    Terimakasih guru gembul berkat mu pemikaranku ttg islam lebih terta dlm segi bahasa. Sllu sy jelaskan ke tman ttg tuhan di islam sifatnya menyeluruh, mungkin it trllu abstrak bagi mereka..

  • @garasicucikarpet5741
    @garasicucikarpet5741 2 роки тому +3

    Assalamualaikum hapunten pak guru.. saya dari banten.. tolong pak guru bahas tentang demo atau aksi para ilmuan, terkait tentang efek rumah kaca dan usia bumi

  • @Yohansanto81
    @Yohansanto81 2 роки тому +5

    Disini kota ku bagian desa nya banyak yang minta amal buat bangun masjid bahkan ada yang sampai 1 miliar sementara disekitar masih banyak yang membutuhkan

    • @stevansharing9988
      @stevansharing9988 Рік тому

      Turut berduka bro dengan kelompok aneh2 begitu. Untung anda waras.

  • @ridhobakwan9688
    @ridhobakwan9688 2 роки тому +1

    Pak gembul ternyata wawasannya byk bgt👍👍👍

  • @nicksatriani2141
    @nicksatriani2141 2 роки тому

    Cakep bener penjelasannya..runut..logis sistematis..

  • @samudraeki.s8257
    @samudraeki.s8257 2 роки тому +14

    Ada yang gak dijelaskan sama guru gembul. Setau saya, Bahwa Tasawwuf itu pensucian hati. Jadi maksudnya kita jadi tidak terlalu terlena dengan dunia, tidak iri, dendam, dengki dll. Sebenarnya hanya sampai itu. Cuman masalah tarekat tarekat saya diam. Cuman ada beberapa yang memang harus di imani soal cerita pendiri tarekat. Tapi ya terserah sih... Tapi ya kadang itu kesalahanya adalah penyimpangan. Dalam artian seperti "kalo kamu bisa puasa 40 hari gak makan gak minum, kamu bisa gini gini gini"
    Dan di buku Ihya ulumudin saya pernah baca kalo ada pembahasan kalo ada orang yang bisa menahan nafsu nya segala nafsu baik makan dan minum selama 40 hari. Dia bisa membuka alam malakut. Masalah ini ialah dalam niat, percuma kalo ada orang menjalani itu kalo niatnya biar bisa liat alam ghoib ya gak kesampaian. Memang niat yang penting. Nahh tasawuf juga tempatnya kita menata niat. Jadi Tasawuf tidak sepenuhnya sesat bahkan bagus untuk persiapan kita menjadi orang orang besar nanti nya. Karena ini hubungan dengan nafsu dan hati dan Niat
    Makanya belajar Itu bertahap. Setelah Syariat, belajar tasawuf dan Cari guru yang benar
    Dah itu aja sih

    • @samudraeki.s8257
      @samudraeki.s8257 2 роки тому

      @@nyimakgan intinya apa yang anda tanyakan. Saya juga tidak mengklaim bahwa nabi Muhammad jadi nabi setelah Nuzulul Quran

    • @samudraeki.s8257
      @samudraeki.s8257 2 роки тому

      @@nyimakgan saya tidak tau yang anda katakan. Yang pasti anda mis info. Saya bahas bukan nabi pak. Maaf nih

    • @samudraeki.s8257
      @samudraeki.s8257 2 роки тому +1

      @@nyimakgan jadi maksudmu kita belajar tanpa adanya guru? Memang itu Nabi kawan. Jangan sama kita. Memang nya kita sedekat apa dengan Tuhan?! Sampai mengatakan tidak perlu guru dalam belajar. Guru itu untuk melihat kekurangan yang ada pada diri kita. Okelah syariat tanpa guru masih oke. Kalo masalah kebatinan harus ada gurunya, agar apa? Agar tau kekurangan yang ada pada diri. Karena tasawuf itu menyangkut masalah diri dan penyucian diri dari hal hal buruk. Nabi sama kita itu beda. Memangnya kita Nabi? Memangnya kita SAYYYIDUL ANBIYA? Memangnya tanpa adanya kita alam jagat raya ini bisa tidak ada? Kanjeng Nabi itu kekasihnya tuhan. Logikanya gini. Anda bisa tahu menahu penambahan dan pengurangan itu kan pertama ada yang mengajari dan di tingkat tan selanjutnya pun ada. Nant perkalian ada yang mengajari pembagian juga. Jangan samakan diri kita dengan orang Mulia itu. Karena dia Sebaik baiknya Ciptaan dalam islam. Masalah cari guru lagi itu bisa saja tanya pada guru/Syeikh/kyai yang mengajarkan kita sebelum nya

    • @samudraeki.s8257
      @samudraeki.s8257 2 роки тому +1

      @@nyimakgan tidak semestinya begitu. Kalau sudah masalah iradah. Terserah Allah menakdirkan dia apa. Bisa saja ada anak kecil yang dampar tapi dia bertafakur terus dan tiba tiba dia merasa ingin mencari sang Pencipta nya. Semua orang bisa mendekat padanya. Dan semua orang bisa dekat karenanya karena dimampukan oleh Allah
      Setiap bangsa itu di utus nabi
      Setiap agama yang dibawa sama Tauhid. Tapi banyak pengikutnya yang merubah nya

    • @samudraeki.s8257
      @samudraeki.s8257 2 роки тому

      @@nyimakgan pencipta dapat mengatur apapun yang berada dalam kekuasaannya. Apabila ada orang yang berada dijalan benar makan dia berada dalam sifat Allah yakni Al Hadi (yang maha pemberi penunjuk) dan ada orang yang tersesat makan dia berada dalam sifat Allah yakni yang maha menghinakan (Al Mudhil). Namun orang itu bisa saja tetap kembali

  • @miftahulihsan527
    @miftahulihsan527 2 роки тому +6

    Permasalahan islam ternyata sangat kompleks, bahkan dalam hal yg sangat esensial. Kesadaran terhadap hal yg menyimpang akan bisa tumbuh dengan pengetahuan. Sebab hanya mereka yg mengetahui yg bisa menyadari. Di titik inilah pentingnya pengetahuan.

    • @siskamakaladona954
      @siskamakaladona954 11 місяців тому

      di indonesia mayoritas pake mazhab syafi'i, dan kadang2 orang gak tau ibadah yg mereka lakukan itu hukumnya apa, seperti kunut gara2 keseringan di amalkan, dari awal yg hukumnya sunah berubah menjadi keharusan, karena sudah jadi politik identitas suatu kelompok,,

    • @gakpunyanama9996
      @gakpunyanama9996 3 місяці тому

      ​ justru bagus sesuatu ygsunnah terasa wajib dlm arri nilai pkus 8badahnya bukan dlm arrti hukum asal sesuatu perkara ya dosa klo mempunyai keyakinan sesuatu yg wajib jadi sunnah atau sesuatu yg sunnah mubah jadi wajib itu dlm hal keyakinn tapi klo untuk ibadah justru baik sesuatu yg suannah kita konsiaten mengwrjalan ya pahalanya juga bertambah seperti dapat nilai plus

  • @ummahaatulsalimah8870
    @ummahaatulsalimah8870 Рік тому

    Luar biasa pa guru,..menerangkan secara ber urutan ....walaupun waktu sedikit👍

  • @emirar3015
    @emirar3015 2 роки тому +2

    Mantapp pak.... Sangat bermanfaat..

  • @daniandayono5671
    @daniandayono5671 2 роки тому +8

    Di akhir zaman sekarang ini kita gak usah memperselisihkan agama ataupun aliran. Fokus kita pada ibadah kita saja, karena belum tentu ibadah kita diterima Allah Ta'ala, kenapa harus ngurusin agama/kepercayaan orang lain ? Islam itu adalah persaudaraan dan persatuan, mau agama apapun yang penting dijaga kerukunan nya dan tidak saling mendzalimi. Bila kita merasa paling benar itulah kesalahan terbesar nya. 😀🙏

    • @PencariIlmu59
      @PencariIlmu59 3 місяці тому

      Saudaraku, apa maksud anda “gak usah mempermasalahkan agama dan aliran”? Apakah tidak perlu lagi ada dakwah? Sungguh ini mrpk pemikiran kaum liberal. Rasulullah terus berdakwah sampai hayat, walaupun dg risiko perang. Islam telah sempurna dan ajarannya dg jelas. Tolok ukur kebenaran adalah tuntunan Rasulullah. Semuanya jelas dan tertulis. Tugas ulama adalah penerus nabi. Berdakwah agar umat tidak salah jalan. Wassalam

    • @daniandayono5671
      @daniandayono5671 3 місяці тому

      @@PencariIlmu59Maaf, Apa yang hendak anda perselisihkan tentang agama atau kepercayaan dari agama lain ??? Apakah agama anda sudah yang paling benar, dan menganggap agama yang lain salah ?? Bila anda punya pemikiran seperti itu, anda termasuk orang2 yang ingin benar sendiri. Saya gak pernah bilang, klo dakwah tidak perlu, tapi anda sendiri yang bilang demikian. Setelah Perang Badar Rasulullah bersabda Ada perang yang lebih berat dari pada perang badar yaitu perang melawan hawa nafsu. Yang saya maksud disini kita fokus pada agama dan kepercayaan kita masing2, gak usah mikirin atau menjelek2an kepercayaan agama lain.

    • @PencariIlmu59
      @PencariIlmu59 3 місяці тому

      @@daniandayono5671 apa yg anda maksud dg memperselisihkan agama atau kepercayaan agama lain? Jika itu selain Islam maka jawabannya ya, “tidak ada agama yg diridhoi Allah selain Islam.” Terkait kritik thd sesama penganut Islam, itu syah-syah saja utk saling mengingatkan sbgmn yg Allah perintahkan. Dlm hal ini tdk bertentangan dg melawan hawa nafsu. Keduanya sama-sama diperintahkan. Anda telah komen atas tayangan ini, lalu saya bereaksi, wajar kan? Jika gak mau dibantah, maka tak perlu komen, cukup kau yakini saja agamamu itu…!!!

    • @yusnuvidiamin7831
      @yusnuvidiamin7831 3 місяці тому

      ​@@PencariIlmu59cara berpikirmu membuat islam semakin mundur

  • @chindoxful
    @chindoxful 2 роки тому +3

    tampaklah perjalanan pemikiran manusia2 yang mencoba menginterpretasikan islam, sesuai kapasitas, tidak ada namanya pukul rata, karna kita berangkat dari pos berbeda, semoga umat islam indonesia segera sadar, hal spt ini wajar dan memang prosesnya tidak kaku, selama kemanusiaan dijunjung, tirani dihapuskan, silakan ...masing2 akan voting menentukan mana yang cocok

  • @lizuyyinaadiva7922
    @lizuyyinaadiva7922 2 роки тому +1

    Sip saya mulai dari diri sendiri dan keluarga, soalnya di keluarga dan lingkungan saya banyak yg mengamalkan tasauf bajakan seperti yg di jelaskan guru gembul tadi

  • @DACFIL
    @DACFIL 2 роки тому

    Makasih pak knowledgenya, sangat bermanfaat!

  • @suryayusra
    @suryayusra 2 роки тому +7

    Tasawuf/sufi itu cabang ilmu pengetahuan dalam Islam, sama halnya seperti ilmu fiqih, tarihk, tajwid, tafsif, balagoh etc.
    Ilmu Allah luas, kita hanya diberi sedikit.
    Tidaklah berselisih para orang yg diberi ilmu, malainkan karena mereka sombong dan berlebih lebihan.
    Cmiiw.

  • @jumeldipancaputra87
    @jumeldipancaputra87 2 роки тому +7

    Jiwa sosial yang paling tinggi menurut saya (dan juga dari perspektif tasawuf) adalah bukan sekedar membagikan harta nya saja ke orang fakir miskin, tapi mau membagikan ilmu nya secara maksimal dan memberikan kesempatan kepada orang lain untuk bisa berkembang. Membagikan ilmu tentang Bisnis kepada orang lain, lalu memberikan pinjaman modal ke orang lain tersebut agar bisa berdikari dan membuka usaha. jika orang lain tersebut juga punya jiwa tasawuf sejati, maka dia juga membagikan lagi ilmu bisnis nya ke orang lain setelah sukses, dan memberikan pinjaman modal tuk usaha. jika ini dilakukan setiap orang Indonesia, maka dijamin Indonesia menjadi negara kaya raya.

    • @gambarin2107
      @gambarin2107 2 роки тому

      Orang Indonesia hampir semuanya jadi pedagang 😂

    • @stevansharing9988
      @stevansharing9988 Рік тому

      Guru gembul ga bilang tasawuf asli adalah yang bagi2 harta. Beliau bilang kalau tasawuf asli membagikan cinta kasih tak terbendung yang dia terima dengan cara berbuat baik dengan orang lain dan aktif dalam kebaikan sosial.

  • @pintutaubat5473
    @pintutaubat5473 8 місяців тому

    Saya termasuk suka dgn gagasan guru gembul...selalu mengungkap sisi dlm dari ajaran ,aliran tertentu yg sesuai asliny...dan trus saya ulang 2 agar saya paham.

  • @syamsularifin872
    @syamsularifin872 Рік тому

    Yakin banget , Yi Guru Gembul ini sufi sejati

  • @azzahraanindita4938
    @azzahraanindita4938 2 роки тому +3

    tujuan hakiki bertasawuf itu seharusnya sejalan dg Al Qur'an..di dalam Al Qur'an,manusia diciptakan Allah hanya untuk beribadah kepadaNYA dg menjadi kholifah fil ardy.untuk menjadi kholifah,tiap diri manusia dpt meneladani jalan hidup nabi dan rosul yg senantiasa membangun dan membentuk umat manusia (misi sosial) agar menjadi adil (seimbang) dan makmur yg berlandaskan kepada Allah..
    saya setuju dg pendapat guru gembul..bila ada sufi yg hny mementingkan kepentingan pribadinya dg mengatasnamakan ibadah,maka tasawufnya batal..karomah itu akan datang sejalan dg "kepepet"nya kekasih Allah dlm memperjuangkan kemaslahatan umatnya(coba cek berbagai mukjizat nabi n rosul atau karomah waliyullah yg senantiasa digunakan hny utk kepentingan umatnya,misal mukjizat nabi musa,karomah sunan kalijaga,dsb) karena tujuan bertasawuf bkn mencari karomah tp sbg benteng kedalaman dlm beraqidah dan bersyariat,sbg shirotol mustaqim.
    jazakumullahu khoiron..

  • @antasena91
    @antasena91 2 роки тому +4

    Ghazali tidak memprofankan yang imanen. Justru dia menunjukan bagaimana yang profan itu harus berlanjut menjadi yang imanen. Yang dzahir tanpa yang batin hanyalah kesia-siaan. Yang batin tanpa yang dzahir hanyalah lamunan.

  • @roby_ende
    @roby_ende 11 днів тому

    Teori dasar Tasawuf secara umum diketahu adalah tingkatan :
    1. Syariat (pelaksanaan perintah Allah dan meninggalkan larangan Allah)
    2. Tarekat / Thariqah (metode atau jalan pelaksanaan syariat dalam mengharap Allah). Banyaknya metode Tarekat ini yg melahirkan aliran2 Tarekat seperti Qodiriyah, Naqsyabandiyah, Saziliyah, Samaniyah, dll.
    3. Makrifatullah (mengenal Allah). Dari pengamalan Tarekat akan mendapat pengetahuan dan pengenalan akan kehendak Allah.
    4. Hakekat. Tingkatan terakhir sehingga hamba Allah akan memahami sepenuhnya hakekat kehidupan dan tujuannya. Misalnya yg berhubungan dgn harta, harta dicari dengan cara benar (syariat) untuk kepentingan ibadah (jihad, kemanusiaan, lingkungan hidup, dll) sehingga untuk kepentingannya sendiri secukupnya tidak berlebihan.

  • @syahidahim2004
    @syahidahim2004 2 роки тому

    Alhamdulillah terima kasih Pa GuGem sehat² sekeluarga

  • @julpitttttt
    @julpitttttt 2 роки тому +5

    Alhamdulillah makasih keterangannya pak guru, keinget cerita kecil tentang sufi... Masih ngga paham bedanya sufi dan orang biasa yg beribadah kaya gimana, dlu sempet mikir kok bisa sih orang lain ngehitungin pahala atau dosa orang lain juga. Lalu sampai tahap mana trs sebesar apa pengaruhnya. Berasa kaya main game yg harus menang. Bukannya kita disuruh fokus beribadah masing-masing.
    Pak guru utk ngasih kejelasan ini pasti butuh perjuangan yg panjang, dari cari sumber trs pilah pilih datanya. Belum lagi nanti ada yang tersinggung karna sehalus apapun penyampaiannya pasti ada yg tdk terima.
    Semoga semua umat diberi hikmah dan petunjuk untuk dekat dengan Allah SWT.
    Salam sehat selalu utk guru dan keluarga

    • @semen9952
      @semen9952 2 роки тому +1

      Seperti Walisongo... orang sekarang bukan menpelajari ke ilmuwan walisongo nya...tapi lebih suka ngomongin mitos2 nya... padahal contoh kanjeng sunan kudus adalah panglima tentara kerajaan Demak yg pastinya lebih berkutat masalah administrasi kerajaan...tp bukan itu yg di gali utk pelajaran melainkan lebih ke cerita mitos nya...

    • @ardianian9194
      @ardianian9194 Рік тому

      Yg penting ga keluar dari Al Qur'an dan hadits,..sholat berjamaah,.sholawat .dan mengikuti nabi dan walinya insyah Allah...ga ada yg dikwatirkan,..cuman ada saja yg belum faham berani mengajarkannya tanpa ilmu dan pengalaman yg luas...seperti guru guru besar....itulah yg menyesatkan tanpa guru dan pemahaman yg luas...sehingga salah menafsirkannya ...jadi yg mau mempelajari silahkan dan yg tidak jangan menyalahkan..karnah tanyakan saja guru guru yg ahli didalam pelajaran tasawuf...dikwatirkan terjadi perselisihan dan perpecahan bila saling menyalahkan

  • @mu_fa
    @mu_fa 2 роки тому +5

    " apapun agama, kepercayaan atau bahkan atheis sekalipun, jika fokus pada satu hal secara terus menerus, berhari2 bahkan bertahun2, maka akan menarik residual energi dari sekitar atau alam semesta yang satu frekwensi dengan fokus perhatiannya sehingga dalam batas akhirnya akan memunculkan keajaiban, misal: kalau kanuragan: bisa sakti, kalau ilmuan: bisa menemukan penemuan yang besar, kalau pengusaha: bisa kaya." , kata tetangga temanku saat ngobrol di warkop.

  • @MichioHiraku
    @MichioHiraku 2 роки тому +1

    Selalu dapat hal baru lagi di tiap video Guru Gembul.
    Terimakasih banyak pak Guru.

  • @widyanuriansyah3654
    @widyanuriansyah3654 2 роки тому

    Wahh sudah lama Gugem gak bahas topik seperti ini 👍

  • @DwiAhmadza
    @DwiAhmadza 11 місяців тому +10

    For real gugem, saya sangat tersiksa karena ortu yg sangat fanatik terhadap serangkaian ajaran "murid" syekh Abdul Qadir Jaelani.

    • @linaamuliah7513
      @linaamuliah7513 7 місяців тому +3

      Sama. Dikampungku hampir semua menjalankan ini kecuali keluarga aku yg termasuk orang2 logis, gila sih tengah malem pada bangun buat ngelakuin itu

    • @stefanny9330
      @stefanny9330 6 місяців тому

      Ritual apa?

    • @zianc373
      @zianc373 3 місяці тому

      ​@@linaamuliah7513Itu apa dh? Kalo tahajud mah emg ada di alquran

  • @rizasvlog211
    @rizasvlog211 Рік тому +6

    Saya belajar Tasawuf, dan itu sulit sekali. Pemahaman tasawuf mengenal asal usul diri dan pencipta nya, dan mmg tidak semuanya memahami akan kesitu. Bnyak yg datang belajar dengan niat dan tujuan masing-masing, ada yang mau kaya ada yg mau jadi dukun dan lain sebagainya. Hal seperti itu tidak bisa dilarang, krna apa. Biar pengikut itu sendiri yang paham apa maksud belajar tasawuf. Pada intinya saat sudah mengenal diri, tak ada lagi iri, dengki, buruk sangka dan "merasa" Pada diri maupun diluar diri. Kalau sudah paham, indah semuanya 😄😁🙏. Terimakasih guru gembul, jadi dapat memahami sejarah singkat Tasawuf

    • @adamprabowo8526
      @adamprabowo8526 Рік тому +1

      Ngayal

    • @topanmotv1260
      @topanmotv1260 9 місяців тому

      @@adamprabowo8526 apanya pak yg ngayal ? belajar tasawuf itu perjalanan ruhani hidup manusia. jgn cuma belajar fiqih saja.

    • @adieachrl3897
      @adieachrl3897 5 місяців тому

      Belajarlah tasawuf yg benar, belajarlah dengan mursyid.

  • @svdraw
    @svdraw 2 роки тому

    Keren kontennya... kritik yg bagus sekali

  • @mhd.parlindungan5285
    @mhd.parlindungan5285 2 роки тому

    Luar biasa wawasannya guru....

  • @ahmadaniqmunir7294
    @ahmadaniqmunir7294 2 роки тому +8

    1. Perlu di buat video fase² " belajar " nya Al Ghazali secara khusus, dari hasil belajarnya lalu lahir kitab Ihya hingga konsep wahdatul wujud yang akhir²
    2. Semua keramat² Abdul Qadir Al Jailani harus berlandaskan syariat atau fiqih. Selama hal² tersebut tidak bertentangan syariat ya sah², dan termasuk bagian dari syariat menurut madzhab Al Jailani adalah A'mal Qalbiyyah ( hati) dan ini yang sering tidak diketahui

  • @Ttggggvv23
    @Ttggggvv23 2 роки тому +4

    Orang2 begitu di tempat saya cukup banyak , waktu saya masih SMP lagi kumpul keluarga,om dan bibi saya pernah bilang , kata guru mereka ,mereka udah punya tanah disurga dan waktu mereka mati ,guru mereka akan menolong mereka kalau di tanya malaikat, gue dalam hati belike, nih orang gila anjir, dan paling aneh dan lucunya,orang2 yang dengar ikut ngangguk2 setuju, sampai2 mama ku ikut2 tan juga, jujur gue terkadang bolong2 sholat, tapi setidaknya saya tidak membajak agama dengan alasan yang bombastis 😂😂

  • @adamari2434
    @adamari2434 2 роки тому

    Terima kasih ilmu nya pak guru 👍👍☺

  • @ahmadafendi6313
    @ahmadafendi6313 Рік тому

    Yg digagas guru gembul itu sama yg seperti dipikiran saya terima kasih guru gembul kita satu server

  • @wahyur2817
    @wahyur2817 2 роки тому +9

    Hidup jangan terlalu ribet jalani apa yang harus kita jalani.