China Tak Ambil Pusing dengan Pakta Pertahanan Rusia-Korut

Поділитися
Вставка
  • Опубліковано 20 чер 2024
  • Juru Bicara Kementerian Luar Negeri China Lin Jian mengatakan penandatangan Perjanjian Kemitraan Strategis Komprehensif antara Rusia dan Korea Utara adalah urusan dua negara berdaulat sehingga China tidak perlu mencampurinya.
    Pada Rabu (19/6) dalam kunjungannya ke Pyongyang setelah 24 tahun, Presiden Rusia Vladimir Putin dan Pemimpin Korea Utara Kim Jong-un menandatangani dokumen Perjanjian Kemitraan Strategis Komprehensif.
    Simak berita selengkapnya dalam video berikut.
    Penulis Naskah: Rizkia Shindy
    Narator: Rizkia Shindy
    Video Editor: Dimas Septian Adiyathama
    Produser: Monica Arum
    Musik: Future Glider - Brian Bolger
    #China #Korut #Rusia #JernihkanHarapan
    Artikel ini bisa dilihat di : video.kompas.com/watch/153167...

КОМЕНТАРІ • 78

  • @rizaldi3175
    @rizaldi3175 9 днів тому +10

    AS bersitegang dengan China, Rusia, Korea Utara, sementara Rusia, China,dan Korea Utara bersahabat.
    Masing"punya teman dan lawan.

  • @pontianakkapalnelayan7263
    @pontianakkapalnelayan7263 9 днів тому +5

    Urusan Rusia Korea Utara bukan untuk ketakutan bagi bangsa cina atau bangsa lain yg tidak pernah terlibat dengan kejahatan perang yg terjadi di perang Rusia Ukraina atau palestina gaza

  • @agilakmal1381
    @agilakmal1381 7 днів тому +2

    China memang tidak selalu ikut campur dalam urusan negara lain dia ikut campur saat ada ancaman negara seperti konflik atau perng perang lain bukan nato

  • @multiindojaya1521
    @multiindojaya1521 9 днів тому +5

    Yaiyalah, gak ambil pusing, china kan satu geng sama rusia korut😂

  • @mistycalglory99
    @mistycalglory99 9 днів тому +6

    yg ga suka iktu campur ya ga apa2,, yg masalah ya negara2 yg suka mencampuri urusan negara org tau lah ya siapa😂

  • @kicauanburung6126
    @kicauanburung6126 9 днів тому +5

    Barat coba mengadu domba ruski dan cina tp gatot😂

  • @unitedbyron6554
    @unitedbyron6554 8 днів тому +3

    China & Russia ternyata Sangat pintar mengkondisikan dunia Multipolar, Russia sebagai Algojo Militer sedangkan China Sebagai Raja ekonomi dunia penjinak Russia. Jk negara takut dgn Russia Korut otomatis minta bantuan China. Sdngkan China membantu Russia😅😂

    • @stargrow3388
      @stargrow3388 8 днів тому

      Itu yg dipakai amerika. Amerika dukung israel. Jika palestina diserang israel. Maka amerika kirim bantuan kemanusiaan tp tetap dukung senjata ke israel. Begitupun soal taiwan mengakui one china tapi mensupport mengkampanyekan kemerdekaan taiwan di partai dan pendidikan rakyat taiwan termasuk hongkong

  • @badrimanu2468
    @badrimanu2468 9 днів тому +7

    Nah gitu lebih baguslah... saat ini AS sedang memasok
    senjata ke Taiwan.. berapa milyar dolar nih..,. wah bajinga kolonial

  • @andyken8149
    @andyken8149 8 днів тому +1

    Ya tak ambil pusing lah, itu 2 negara. Kelompok nya China dkk. China, Russia, Korut, Iran, dan Pakistan. Ini negara yang kuat dan saling membantu satu sama lain

  • @muazbaharom8868
    @muazbaharom8868 2 дні тому

    Negara berdaulat bukan ikut kepentingan pihak luar

  • @user-gw8wk5ug6w
    @user-gw8wk5ug6w 8 днів тому

    SEHARUSNYA CHINA IKUT BERSATU DUKUNG KORUT RUSIA KNPA CHINA TAKUT SAMA NATO.
    uraaaaaaa

  • @khenhendry4392
    @khenhendry4392 6 днів тому

    HARUS HANYA ADA 1 KOREA DIMASA YANG AKAN DATANG...

  • @pandacoklat5642
    @pandacoklat5642 7 днів тому

    Perang sekalianlah supaya ramai.

  • @user-vw6og8oj9r
    @user-vw6og8oj9r 8 днів тому

    RUSIA Dan Korut duanegara yg berani melawan NatoAmerika

  • @atangnurhayat8086
    @atangnurhayat8086 День тому

    china: "suka² mereka lah. emangnya gua elu rik yg apa² ikut campur?"
    ya emang mereka satu gang juga 😂

  • @y15vivo67
    @y15vivo67 9 днів тому +1

    Sistim Negara China atau Tiongkok adalah: Utamakan Mengurus Ekonomi Negara China duluan Kerjakan Semua Urusan dalam negera duluan Jadi Biarkan Amerika dan Semua Negara Sekutunya mau Memfitnah apa??? Akhirnya Capek Sendiri Sebab Pekerjaan dalam Negara Sendiri tidak mengurus dengan baik Jadi Malahan di Lihat rakyatnya China Sendiri Juga merasa Malu ITU Sistim Negara nya China Wajib menjaga MORAL Negara Paling Penting Jangan Sampai Seperti Ke 1 Amerika ke 2 Uni Eropa ke 3 Nato ke 4 Jepang Ke 5 Israel NAMA dan MORAL Negara Sampai Jatuh Selama nya di Dunia ini Akibat terus menciptakan perang membunuh Sangat banyak Manusia tidak berdosa di Timur Tengah Selama 20 Tahun ini Malahan PBB pun Ikut buat Drama Sandiwara Kepalsuan dan kebohongan terutama Orang Amerika terus merasa paling hebat paling pintar dan SOK GENGSI SEKJEN PBB nya Orang Amerika Buktinya sengaja buat Drama Sandiwara GENGSI Ke 1 Ke UKRAINA lah Pasang GAYA Gengsi nya KE 2 di Palestina Gaza Padang GAYA Gengsi nya TAPI MATA Sudah Buta selama 20 Tahun tidak melihat di Timur Tengah Seperti IRAQ Afganistan Libya Suriah dan Palestina GAZA Sengaja di BANTAI atau di BUNUH Amerika Nato Uni Eropa dan Isreal Sangat banyak Manusia tidak berdosa TAPI PBB Wajib Ingat bagiamana masa depan anak Cucunya atau Generasi Mudah Rakyat nya Amerika nanti Apakah Mau terus di KEJAR di bantai atau di bunuh Juga Oleh Pasukan Houthi YEMEN HIZBULLAH Suriah Somalia dan IRAN di LAUT MERAH dan Semua Negara Timur Tengah dan Afrika Lain nya terutama ke 1 Amerika ke 2 ISREAL Ke 3 Inggris

  • @harryxie88
    @harryxie88 9 днів тому

    🎉bagus👍 🇨🇳🇰🇵🇷🇺🤝🤝

  • @zeldar816zelda3
    @zeldar816zelda3 8 днів тому

    Secara formal sikap china ya spt itu tapi dibelakang layar china tersenyum karena kalau keributan ini selesai giliran china yg akan dioprek blok barat.

    • @Mr.Crabbb
      @Mr.Crabbb 8 днів тому +1

      kalo rusia as perang china yg akan menang

  • @user-pw9kc6sb6p
    @user-pw9kc6sb6p 8 днів тому

    Ya kmi sgi wargah indo cukup meberih kan sefot ajah

  • @indsgcdw9887
    @indsgcdw9887 9 днів тому

    China, korea utara, Rusia itu sekutu sejak lama min gk bisa dipisahkan😁

  • @zhuck5417
    @zhuck5417 8 днів тому

    emang kaya sebelah, suka sirik, cuakakakkkakka

  • @meipurnomo2880
    @meipurnomo2880 8 днів тому

    Mana Indonesia,...katanya negara besar yang di kagum dunia,putin gak mampir

  • @fatahaprian2404
    @fatahaprian2404 9 днів тому +2

    Ayo cina gabung koalisi sklian
    Biar kalian tdk di injak2 oleh Amerika
    Sadarkah kalian Amerika sudh memainkan peran dg menjual senjata ke Taiwan

    • @fajargutomo2823
      @fajargutomo2823 8 днів тому

      Apasih provokator

    • @fatahaprian2404
      @fatahaprian2404 8 днів тому +1

      @@fajargutomo2823 fakta nya sprti itu
      Dimna ada Amerika psti ada perang..
      Itu memng cra licik amerika untuk mlumpuhkn musuh2 trkuat nya
      One by one Amerika tk mgkn brni
      Iran dkk vs israel (amerika)
      Rusia vs ukraina/nato (amrika)
      Korut vs korsel (amerika)
      Cina vs taiwan fhilipin (amrika)
      Fakta

    • @fajargutomo2823
      @fajargutomo2823 8 днів тому

      @@fatahaprian2404 apasih provokator, jangan bawa2 china dong, China cinta damai, China gak mau perang, masyarakatnya udah bahagia, kemiskinan makin sedikit, gak akan mau perang, china menentang taiwan dengan diplomasi, china gak suka kekerasan

    • @fajargutomo2823
      @fajargutomo2823 8 днів тому

      @@fatahaprian2404 china juga gak akan bantu rusia ngirim senjata, china ingin mereka cepat damai, china juga ngga mendukung program nuklir korea utara

    • @fajargutomo2823
      @fajargutomo2823 8 днів тому +1

      @@fatahaprian2404 china juga ngga mau ikut campur tantang kesepakatan russia korut
      Lu tau ngga, pas putin ketemu kim jong un, delegasi china ketemu pemerintah korsel, china ngga mau ada ketegangan di semenanjung korea yg dampaknya bisa merugikan china secara ekonomi

  • @davidyeni7057
    @davidyeni7057 7 днів тому

    Cina g usah ikut2. Mending urusi aja bisnis 😅😅😅

  • @user-xu5zt9ud8c
    @user-xu5zt9ud8c 8 днів тому

    Apapun alasannya jika negara yang punya nuklir pasti disegani , bagaimana dengan Indonesia

  • @tidakkomentarorangdiyoutub1487
    @tidakkomentarorangdiyoutub1487 9 днів тому +1

    Korut gak tau diri. Perang korea china yg bantu mati matian. Tentara soviet habis perang korea cuma 200an yg tewas

    • @zZz00503
      @zZz00503 9 днів тому

      Loe yg tidak tau diri..China,Rusia,Korut adalah mitra..itu sebagai sindiran buat barat dan memekrica supaya tidak ikut campur terhadap negara yg berdaulat..karena itu perjanjian 2 negara begoooo

  • @agusriyadist8328
    @agusriyadist8328 8 днів тому

    Cina sudah jd negara maju dan makmur. Apa artinya perang ! Bila ngurusin perang kemajuan dan kemakmuran itu tdk ada artinya.
    Cina sayang ame warga nya , yg sedang ngopi udud santuy ga boleh di ganggu. Kaya kuwe..... Kayane. 😁

  • @shrmn_04
    @shrmn_04 7 днів тому

    Yg kpanasan justru Jepang

  • @mbahmo7199
    @mbahmo7199 8 днів тому

    KASIHAN RAKYAT KORUT 👉 Rakyat Korea Utara mengalami kelaparan di tengah belanja militer dan kesepakatan persenjataan rezim dengan Rusia -Ipdefense,Februari 25, 2024

    • @ngurahardiana4994
      @ngurahardiana4994 8 днів тому

      Rakyat korut kelaparan.?
      Ah, yg benar.?
      Berita propaganda.
      Yg ada negara konoha banyak oknom pejabatnya yg kelaparan.

    • @mbahmo7199
      @mbahmo7199 8 днів тому

      @@ngurahardiana4994 Apa gunanya buat media Indonesia propaganda korut ... ?
      👉jeritan Warga Korut Menunggu Mati karena Kelaparan - detikNews , 16 Jun 2023
      👉Putri Kim Jong Un Hidup Mewah, Warga Korut Kelaparan 'Buang' Anak - CNN Indonesia, 03 Mar 2023

    • @ngurahardiana4994
      @ngurahardiana4994 8 днів тому

      @@mbahmo7199
      Emangnya tau tentang korut dri media mana.?
      Korut tdk mungkin kelaparan. Karna d dukung rusia dan cina

    • @mbahmo7199
      @mbahmo7199 8 днів тому

      @@ngurahardiana4994 GAZA YG DIDUKUNG NEGARA2 DI DUNIA SAJA KELAPARAN ...

    • @ngurahardiana4994
      @ngurahardiana4994 8 днів тому

      @@mbahmo7199
      Yg ada gaza d jajah negara kapitalis.

  • @otoniskandar6131
    @otoniskandar6131 9 днів тому +1

    ENGGA PERLU DIBAHAS MIN , SAMA SAMA KOMUNIS.

    • @user-fe2wd2de2v
      @user-fe2wd2de2v 9 днів тому

      Mana lebih kejam penjajah daripada komunis

    • @yusniatiar3645
      @yusniatiar3645 9 днів тому

      lebih kejam amerika di menjajah muslim

    • @yusniatiar3645
      @yusniatiar3645 9 днів тому +4

      ​@@user-fe2wd2de2v lebih kejam israel, amerika, inggri dan negra nato

    • @Japri-bk2hw
      @Japri-bk2hw 9 днів тому

      Jika emang komonis kenapa,
      Adakah kebijakan komonis merusak dunia,
      Adakah kebijakan komonis menindas rakyatnya,
      Dan adakah kebijakan komonis ingin dunia ini hancur,
      Buka mata bro kalau selama ini kita sudah ditipu oleh barat,
      Bahkan peristiwa G30 saja 70% rakyat Indonesia tidak percaya itu 100% ulah PKI

    • @user-fe2wd2de2v
      @user-fe2wd2de2v 9 днів тому

      @@yusniatiar3645 merekalah penjajah

  • @ahmadmuhyidin8886
    @ahmadmuhyidin8886 8 днів тому

    Paling untung tetap china

    • @effendicendana9163
      @effendicendana9163 7 днів тому

      Salah... Yg paling diuntungkan yaitu negri Konoha yg hanya bisa duduk diam dan menonton saja 😅

    • @effendicendana9163
      @effendicendana9163 7 днів тому

      Salah... Yg paling diuntungkan yaitu negri Konoha yg hanya bisa duduk diam dan menonton saja 😅

  • @ndayndua6425
    @ndayndua6425 5 днів тому

    Mendukung China, Korut dan Rusia, di Negara sendiri mata sipit di bilang cina, dibilang biang kerok permasalahan ekonomi, dll.. Komunis lah apa lah wkwkwkw ga ngerti lagi

  • @KakekOlympus-wo8tt
    @KakekOlympus-wo8tt 9 днів тому

    😂😂koalisi negara otoriter,, yg kyaknya coba ditiru sebuah negri di galaksi konoha,, lewat isu wacana 3 periode,,!! 😂😂🤣🤣

    • @stargrow3388
      @stargrow3388 8 днів тому

      Sebelumnya udah terkoalisi negara negara kecil eropa dengan adi kuasa yg ingin selamanya mendikte dunia

    • @KakekOlympus-wo8tt
      @KakekOlympus-wo8tt 8 днів тому

      @@stargrow3388 barat memang berkoalisi,, tapi pimpinan negaranya silih berganti dan rakyatnya bebas berpendapat,,!! Bedakan sama si bocil korut,, bernafas pun rakyatnya ga sebebas kita,,!! 😂😂

    • @stargrow3388
      @stargrow3388 7 днів тому

      @@KakekOlympus-wo8tt pimpinannya ganti kemana? Tetap kakarika melulu. Internal negaranya pemimpin boleh siapa aja tapi yg berkuasa tetap oligarki

    • @KakekOlympus-wo8tt
      @KakekOlympus-wo8tt 7 днів тому

      @@stargrow3388 setidaknya andai kau berada disana,, anda masih punya peluang yg sama tuk jadi pemimpin jika punya kualitas,,!!👍👍 Andai di korut,, peluang anda lenyap,, jngankan bebas mengungkapan pendapat,, bernafas pun anda bakal dibuat megap2,, kyakya disuruh ngirit,,!! 😂😂😂

    • @TheHikarianz
      @TheHikarianz 7 днів тому

      ​@@KakekOlympus-wo8ttlucu sekali sedangkan Biden pasien demensia yang ga bisa apa² jadi presiden membawa amerika ke jurang kehancuran. Begitupula pemimpin barat lainnya tidak ada satupun yang kompeten. Mereka semua jauh levelnya di bawah Kim Jong Un.