Gak Nyangka..!! Padahal Dulu Cuma Punya 2 Trayek Sekarang banyak banget || Sejarah PO Mayasari Bakti

Поділитися
Вставка
  • Опубліковано 18 вер 2024
  • Gak Nyangka..!! Padahal Dulu Cuma Punya 2 Trayek Sekarang banyak banget || Sejarah PO Mayasari Bakti
    Halo kembali lagi di channel‪@ngadorwithbus‬
    Kali ini saya akan membahas tentang sejarah bus yang kini menjadi salah satu PO bus terkaya di Indonesia.
    Dulu namanya bukanlah PO Mayasari Bakti melainkan PO Bakti. PO ini didirikan di Tasikmalaya Jawa Barat oleh Bapak H. Engkud Mahfud pada tahun 1964, dulunya PO ini hanya melayani 2 trayek saja di daerah Jawa barat. Seiring berjalannya waktu PO ini mendapat banyak armada bus atas bantuan kredit dari pemerintah DKI Jakarta yang pada saat itu pemerintah DKI Jakarta sedang giat mengadakan alat transportasi umum untuk warga nya. Dan hebatnya PO Mayasari ini semakin berkembang pesat dan menjadi suatu grup perusahaan besar, grup perusahaan nya bernama Mayasari Bakti Utama, yang kini melahirkan banyak PO bus untuk melayani bus AKAP dan bus pariwisata, diantaranya adalah PO Primajasa, Karunia Bakti, Doa Ibu, MGI, CBU, Red White Star, City Trans Utama dan City Miles. Jumlah armadanya pun kini mencapai hampir 3000 unit bus.
    tag
    bus, bus mayasari bakti, bus kota, bus legendaris, bus Legend, bus lawas, bus Jawa Barat, bus Priangan, bus banter, bus Indonesia, Primajasa, MGI, pecinta bus Indonesia,
    #bus #mayasaribakti #busmayasaribakti #buskota #buslegend #buslawas #bustua #busklasik #buspriangan #busjawabarat #busjadul #busjakarta #primajasa #busprimajasa

КОМЕНТАРІ • 10

  • @onijatitulang1943
    @onijatitulang1943 3 місяці тому

    Wow luar biasa bus nya

  • @RealmeC30-q7c
    @RealmeC30-q7c 4 місяці тому

    Mayasari gak ada line pnd. Gede

  • @mukhlascorleone1958
    @mukhlascorleone1958 4 місяці тому

    Dulu sering naik mayasari ,dari BSD sampai ,Pulogadung.

  • @RealmeC30-q7c
    @RealmeC30-q7c 4 місяці тому

    Line pertama Mayasari kp melayu Bekasi dan blok m kp melayu lewat Prumpung pada tahun 1972 dengan tarip kp melayu Bekasi 30 rupiah kp melayu blok m 15 rupiah saya tau kare na mantan kondektur

    • @ngadorwithbus
      @ngadorwithbus  4 місяці тому

      Makasih infonya bang👍

    • @asepsuherman7570
      @asepsuherman7570 4 місяці тому

      Bukannye pondok gede-pasar baru line pertama

    • @RealmeC30-q7c
      @RealmeC30-q7c 4 місяці тому

      Mayasari sampai sekarang pdk gede dahulu masih lap banteng terminal nya