Ngedebatin Debat Capres-Cawapres 2024 | Musyawarah

Поділитися
Вставка
  • Опубліковано 4 гру 2023
  • Debat capres-cawapres menuju Pilpres 2024 makin dekat. Tapi setelah KPU mengemukakan rencana format debatnya, ribut-ribut terjadi, soalnya katanya enggak bakal ada “sesi khusus cawapres”-yang betul-betul para cawapres saling berhadapan sendiri di atas panggung.
    Para timses pun saling tuding ini gara-gara usulan kubu paslon lawannya yg takut, dll.
    Lalu apa masalahnya? Kenapa cawapres perlu dapat panggung debat sendiri? Dan kenapa akhirnya mau bikin debat saja harus debat dulu?
    | Musyawarah
    (Narasi)
    Jangan lupa subscribe, tinggalkan komentar dan share.
    Tonton konten lainnya juga di UA-cam Channel:
    - Narasi bit.ly/SubscribeUA-camNarasi
    - Narasi Newsroom bit.ly/SubscribeNarasiNewsroom
    Jangan lupa subscribe yaa..
    Follow:
    / najwashihab
    / najwashihab
    / najwashihabofficial

КОМЕНТАРІ • 1,6 тис.

  • @anwar3851
    @anwar3851 6 місяців тому +682

    Kalau KPU TIDAK MAMPU MENJALANKAN YANG DIKEHENDAKI RAKYAT , SEMOGA MBAK NAJWA BISA MEWAKILI MASYARAKAT UNTUK MENGADAKAN SENDIRI DEBAT ANTAR CAPRES, DAN ANTAR CAWAPRES

    • @DiniSriwahyuni-rx9fp
      @DiniSriwahyuni-rx9fp 6 місяців тому +13

      Setuju

    • @milasembiring726
      @milasembiring726 6 місяців тому +21

      Kemaren aja paslon 2 tak berani datang..di gagasRI yg diadakan kompas tv.

    • @rizkywirawan2285
      @rizkywirawan2285 6 місяців тому +17

      Formatnya dibikin kayak format debat Pilkada DKI BTP vs Anies yang dibikin Mata Najwa. Masih menjadi format debat terbaik...

    • @masreviyuliandri8063
      @masreviyuliandri8063 6 місяців тому +15

      Pasangan no 2 bakalan gak akan mau dateng
      @ LambeAuthentic

    • @ahmadzainudin5888
      @ahmadzainudin5888 6 місяців тому +13

      Cawapres no. 2 auto NAIK ASAM SULFAT NYA eh ASAM LAMBUNG maksud saya....

  • @sunaryomudiindarto9784
    @sunaryomudiindarto9784 6 місяців тому +345

    Debat cawapres harus di adakan Jangan membodohi masyarakat dengan kepentingan salah satu Paslon

    • @herliyanto6578
      @herliyanto6578 6 місяців тому

      Berdebat untuk menguntungkan paslon

    • @panjirapsanjani7385
      @panjirapsanjani7385 6 місяців тому +1

      betul

    • @nugymnw6271
      @nugymnw6271 6 місяців тому +3

      pdhl selama ini wakil presiden jarang sekali tersorot media untuk menjalankan tugas negaranya sebagai pengganti presiden jika berhalangan

    • @DiniSriwahyuni-rx9fp
      @DiniSriwahyuni-rx9fp 6 місяців тому +8

      Paling yg ngk mau si gibran

    • @sunaryomudiindarto9784
      @sunaryomudiindarto9784 6 місяців тому +3

      @@nugymnw6271 karena wakil presiden sekarang harus bisa menggantikan presiden bila presiden berhalangan tetap ... Harus bisa mengambil keputusan Tampa intervensi dari pihak pihak lain yg mementingkan golongan ..dan juga bukan sebagai ban serep ..harus kerja sama demi kemajuan bangsa untuk masyarakat

  • @panduwibawa1266
    @panduwibawa1266 6 місяців тому +179

    KESIMPULAN : Jangan pilih berdasarkan hasil debat capres RESMI KPU, tapi liat berdasarkan hasil debat capres di publik, mudah2an mba Najwa bisa ngadain debat capres cawapres versi KEINGINAN RAKYAT

    • @Afrilliaaisya
      @Afrilliaaisya 6 місяців тому +13

      Laah yg ono mana mau dateng bro. Orang udah bilang sendiri "saya cuma mau hadiri debat yg diselenggarakan kpu" begitu kira2 katanya dia 😅

    • @panduwibawa1266
      @panduwibawa1266 6 місяців тому +7

      @@Afrilliaaisya Berarti jangan pilih yg ga dtng bro. hahahha. Kalo di debat RESMI KPU tema ditentuin, pertanyaan kan seputar tema aja(bisa ngapalin dl). Kalo debat publik kan diundang masyarakat buat bertanya. dan pertanyaannya abstrak semua

    • @AndriAjin
      @AndriAjin 6 місяців тому +8

      ​​@@Afrilliaaisyayang tidak datang berarti udah ketauan tidak punya kemampuan untuk memimpin negeri ini kearah yg maju. Jangan di pilih Paslon yg seperti itu.

    • @kelappijar761
      @kelappijar761 6 місяців тому

      Setuju kali aku

    • @arvinfaizsinaga5552
      @arvinfaizsinaga5552 6 місяців тому

      ​@@panduwibawa1266amat sangat setuju

  • @emilfaisal5452
    @emilfaisal5452 6 місяців тому +36

    Nggak kebayang negeri ini akan memiliki pemimpin yg secara kasat mata jauh dari kata layak dan kompeten..

  • @Ronisyaiun2021
    @Ronisyaiun2021 6 місяців тому +197

    Mbk najwa sudah berapa tahun jadi jurnalis. Kata katanya membuat lawan bicaranya tak berkutik... Semangat trus mbk najwa...

    • @PiringTerbang0023
      @PiringTerbang0023 6 місяців тому +4

      Para thowo2 juga gak berkutik 😁🤣

    • @milasembiring726
      @milasembiring726 6 місяців тому +4

      Bentar lagi mbak nana jg mungkin di pangil polisi...spt aiman

    • @Ronisyaiun2021
      @Ronisyaiun2021 6 місяців тому +6

      @@milasembiring726 tapi meski dipanggil polisi juga insyaalloh aman. Soalnya saya nyimak dari dulu mbk najwa sering kritik pemerintah tapi masih aman saja. Lanjutkan mbk nana, pemerintah juga perlu kontrol supaya tidak terlena dengan kekuasaan. Jadi lupa bahwa pejabat itu melayani rakyat. Bukan memperalat rakyat pas pemilu saja

  • @Pesona123-hw6qz
    @Pesona123-hw6qz 6 місяців тому +149

    lebih setuju diadakan debat di mata najwa.. karena itu lebih memudahkan masyarakat khusus anak muda melihat calon presiden dan wakil presiden yang nantinya pantas buat memimpin bangsa ini.agar tidak dibodohi.. KARENA HANYA DIMATA NAJWA YANG BISA MENGKOREK KOREK SELUK BELUK PASANGAN CAPRES CAWAPRES.seberapa besar kopetensi yang dimiliki para capres cawapres.. semangat mbk nana

    • @MultiKnightLight
      @MultiKnightLight 6 місяців тому +5

      Di mata najwa no drama dan no settingan 👍👏

    • @danilsaiyan2862
      @danilsaiyan2862 6 місяців тому +4

      Yg onoh gk akan mau dtg, dgn dalih gak wajib😂😂😂

    • @MultiKnightLight
      @MultiKnightLight 6 місяців тому +1

      @@danilsaiyan2862 yang onoh mah jangan berharap hadir wkwk

    • @user-xu6ql3hu3u
      @user-xu6ql3hu3u 6 місяців тому +2

      kan anak kemarin sore mana berani debat cok wkwkwk

    • @aristabudisetyawan7874
      @aristabudisetyawan7874 6 місяців тому +4

      Sebelum asam sulfat dipilih udah ada banyak agenda debat. Setelah pangeran karbitan resmi jadi cawapres buyar semua agenda seperti di UI dan UGM dulu
      Kayaknyw Rektor2 dihubungi penguasa gak boleh ngadain panggung debat ilmiah

  • @Ubwed
    @Ubwed 6 місяців тому +21

    Mbak najwa mewakili jeritan hati masyarakat Indonesia sebagai pemilih.

  • @fastory3864
    @fastory3864 6 місяців тому +3

    Mbak @ nana @najwasihab saya orang Rembang tolong bantu ungkap kasus semen rembang yang dari awal cuman diizinkan berdiri cuman sebagai pabrik yang bahan baku sudah di tetapkan di ambil dari tempat lain,akan tetapi bukan untuk mengeksploitasi,pada kenyataannya mengeksploitasi dan merusak lingkungan serta mata pencaharian petani setempat terimbas.semoga sampai kepada mbak nana dan mau bantu untuk mengungkapnya.
    Tolong batu jempolnya #rakyatIndonesia
    Sekian trimakasih

  • @Ar.fan5
    @Ar.fan5 6 місяців тому +58

    Kawal terus mbak Nana,
    agar kita bisa ngerti dan memillih dengan tepat, siapa yang mampu melanjutkan amanah dan tugasnya sebagai presiden dan wakil presiden.

  • @Warno_Hemawan
    @Warno_Hemawan 6 місяців тому +207

    😂😂😂😂
    Mulai dari MK sampai Komisioner KPU sdh terpapar "ASAM SULFAT" 😂😂

    • @Karyacendikiamudakcm
      @Karyacendikiamudakcm 6 місяців тому +5

      Ngakak 😂

    • @alifiafitri1772
      @alifiafitri1772 6 місяців тому +10

      Privilledge belimbing sayur anak pak lurah 😂

    • @arifr4576
      @arifr4576 6 місяців тому +3

      Lah pslon no 2 aja udh bilang siap, sekarang gw nanya yang milih pk jokowi yang presiden kemarin siapa? Padahal wakilnya jarang blusukan sebelum jadi presiden dan jarang ngomong ke masyarakat bahkan pas udh jadipun yang gw sering lihat hanya presiden,kenapa waktu itu jarang dimasalahin seblum jadi? Sekarang gibran jarang ngomong kok dihujat?padahal masih mending mucul lah sedikit dikit, aneh bett netizen

    • @nurulhidayati4479
      @nurulhidayati4479 6 місяців тому

      😂😂😂lucuuu...👍👍👍

    • @user-xu6ql3hu3u
      @user-xu6ql3hu3u 6 місяців тому +4

      yang di bagi ASAM SULFAT bukan Kesejahteraan rakyat makanya begini wkwkwk

  • @akbarhasan1929
    @akbarhasan1929 6 місяців тому +14

    Bagi GIBRAN Mengaku "DUNGU" itu memalukan, lebih senang dipanggil "DUNGU" agar terlegitimasi

  • @user-xt4qk4un6q
    @user-xt4qk4un6q 6 місяців тому +30

    Pokoknya harus ada debat cawapres,,, biar rakyat tau visi misi mereka,,,,
    Rakyat berhak tau seberapa jauh kemampuan mereka.....

    • @bowoleksono9989
      @bowoleksono9989 6 місяців тому

      Nga penting debat kalo hanya menjatuhkan dan saling membuka borok masing masing.. Buat aku nga perduli masa lalu siapapun presiden dan wakilnya.. Yang penting adalah niat yg tulus dr president nantinya untuk bekerja demi kesejahteraan rakyat Indonesia🇮🇩🇮🇩🇮🇩

  • @dedywillianto7387
    @dedywillianto7387 6 місяців тому +148

    Mbk najwa memang cerdas , terima kasih mbk sudah mewakili suara rakyat , semoga mbk najwa sehat dan panjang umur

    • @user-ni2be9fx5x
      @user-ni2be9fx5x 6 місяців тому +1

      sehat selalu mbak najwa, panutan segala bangsa untuk indonesia :)

    • @indrahikmawan
      @indrahikmawan 6 місяців тому

      Tidak. Najwa Shihab masih dalam periode tumpul.

  • @DedeJuhana-mm9jx
    @DedeJuhana-mm9jx 6 місяців тому +10

    akar permasalahannya belimbing sayur di kuah asam sulfat

  • @annasekasaputra4962
    @annasekasaputra4962 6 місяців тому +5

    BETUL, Katanya KPU buka saran untuk rakyat, sekarang Mba Nana sudah menyuarakan suara rakyat! FOR KPU semoga jadi bahan pertimbangan

  • @kiankemari306
    @kiankemari306 6 місяців тому +9

    couldn't agree more!!!!
    kalo emang banyak aturan yg dimainkan, sekalian saja langsung lantik.
    drakor jauh lbh asik daripada demokrasi yang menggelitik.

  • @Pesona123-hw6qz
    @Pesona123-hw6qz 6 місяців тому +218

    Semoga rakyat indonesia semakin pintar bisa melihat akibat salah melilih pemimpin indonesia. Agar indonesia semakin maju dan bermartabat.

    • @meolyt2404
      @meolyt2404 6 місяців тому +2

      Aamiin..🤲

    • @akmaluddinsaid4104
      @akmaluddinsaid4104 6 місяців тому

      Saya penduduk Jakarta Selatan (Kebayoran Lama), Pak Anies selalu melenceng antara apa yang dikatakan (as a theory, misalnya keadilan) dengan kenyataan (objective reality). Contoh: Pak Anies meninggalkan KETIDAK-ADILAN berupa lebih dari 500.000 penduduk DKI Jakarta yang MISKIN. Sementara Anies membangun JIS dengan biaya 4.7 trilliun. Kalau memang decision making Pak Anies berdasarkan keadilan, sebaiknya uang 4.7 trilliun itu diberikan sebagai kredit lunak (with low interest rate) kepada penduduk miskin DKI Jakarta untuk MODAL USAHA dan biaya pelatihan, mentoring, coaching binis, seperti yang dilakukan GRAMEEN Bank.
      Pak Anies gagal memperbaiki kualitas udara di Jakarta (polusi udata yang sangat tinggi). Dalam manajemen mutu (quality management), misalnya dengan pendekatan Lean Sig Sigma, Pak Anies hanya melakukan DMA (Define, Measure, Analysis), tetapi tidak melakukan IC (Improve kualitas udara dan Control). Pak Anies menghabiskan biaya banyak untuk aktivitas DMA, dengan memasang alat untuk mengukur (measure) kualitas udara, kemudian menganalisa penyebabnya, yaitu polusi udara yang ditimbulkan oleh pabrik di dalam dan di sekitar Jakarta.
      Unfortunately Pak Anies tidak melakukan kordinasi dengan pelaku bisnis pemilik pabrik-pabrik yang ada di/sekitar Jakarta dan kurang kordinasi dengan menteri terkait agar para pemilik pabrik itu mengelola limbahnya (waste management) agar tidak mencemari udara. Sehingga saya dan warga Jakarta banyak terkena penyakit saluran pernafasan.
      Pak Anies mengklaim bahwa demokrasi kita bermasalah, padahal semua pemimpin di daerah dipilih secara langsung oleh masyarakat. Termasuk Pak Anies sendiri, diajukan oleh Pak Prabowo, yang waktu itu OPOSISI dan Pak Anies memang sebagai Gubernur DKI Jakarta. Artinya proses demokrasi berjalan secara wajar. Nah ini yang disebut kebohongan public yang dilakukan oleh Pak Anies dengan mengatakan sesuatu yang tidak sesuai dengan realitas objectivenya.
      Di Jakarta, Pak Anies melakukan kesalahan fatal dengan membuat sumur resapan, tetapi tidak memperbaiki atau improve kali (sungai-sungai) di Jakarta sehingga banjir masih sering terjadi. Normalisasi dan naturalisasi kali/Sungai di Jakarta baru dilakukan setelah Pak Anies lengser dan digantikan oleh pejabat sementara yang perform well.

  • @irwansusapto
    @irwansusapto 6 місяців тому +79

    Negara sebesar ini hy di buat lucu2an oleh org2 yg berambisi besar tp tdk berkompeten .🤦

    • @Jupleokee
      @Jupleokee 6 місяців тому

      Wkwkwkw sampah emang bang 😂😂

    • @AliMahmud
      @AliMahmud 6 місяців тому

      Sebut namanya siapa?

    • @irwansusapto
      @irwansusapto 6 місяців тому

      @@AliMahmud kamu nanya ??? Kamu bertanya -tanya 😄

    • @AliMahmud
      @AliMahmud 6 місяців тому

      @@irwansusapto 😄😄😄😄😄😄

  • @klmyeverything9282
    @klmyeverything9282 6 місяців тому +10

    Sekalian Kakak Nana jadi mediatornya. Harus tetap ada debat Capres - Cawapres. Sebab kita butuh pemimpin yang cerdas ilmu dan intelektual serta no baper2 club.

    • @meigawati4341
      @meigawati4341 6 місяців тому

      Kita butuh yg gemoy 😂😂😂

    • @klmyeverything9282
      @klmyeverything9282 6 місяців тому

      @@meigawati4341 ambil dah bungkus yg rapih biar ngak lecet 😂😂

  • @bowoleksono9989
    @bowoleksono9989 6 місяців тому +2

    Buat apa saling berdebat kalo apa yg didebatkan hanya akan saling menjatuhkan... Rakyat Indonesia nga butuh janji ataupun saling debat.. Yang dibutuhkan adalah kerja nyata. Kerja demi negara dan demi rakyat Indonesia yg sejahtera aman damai dan sentosa..

  • @Hwang675
    @Hwang675 6 місяців тому +29

    Nunggu2 mba Najwa speak up ttg ini udah dr lama, baru skrg dia ngomong. puas nonton videonya walau dg durasi yg pendek 🤣

  • @AtrekCom-qt8rz
    @AtrekCom-qt8rz 6 місяців тому +48

    Na senang kalo MB Najwa sudah mulai berbicara👍👍

    • @mbak_nanaa
      @mbak_nanaa 6 місяців тому +2

      Betul sekali.. Debat harus ttp diadakan.

    • @AtrekCom-qt8rz
      @AtrekCom-qt8rz 6 місяців тому

      @@mbak_nanaa debat memang ada mba cuman sekarang porsi pertanyaannya beda ,,,sm debat sekarang capres di dampingi cawapres..aneh kan..?

  • @pt.mahatmak2e548
    @pt.mahatmak2e548 6 місяців тому +2

    Keren....emang kita yg harus diutamakan mbak Nana....Najwa Shihab keren... inspirasi buat kaum muda jadi jurnalis yg berani bukan menutupi

  • @LauraDevanna
    @LauraDevanna 6 місяців тому +19

    Mba Nana, ditunggu dialog khususnya dengan Paslon 02. Karena Paslon2 lain semisal Anies-Cak Imin, Ganjar-Mahfud kan sudah pernah.
    Saya bertanya2, apakah team Narasi yg tidak mengundang, ataukah yg diundang tidak mau datang? (Meskipun Opini pribadi saya ragu apabila team Narasi yg belum mengundang)
    Terimakasih Team Narasi, sehat selalu❤

    • @justinsm
      @justinsm 6 місяців тому

      Mas Gibran yang lebih baik tidak terlalu banyak speak up. Pak Prabowo kan udah beberapa kali

    • @LauraDevanna
      @LauraDevanna 6 місяців тому

      @@justinsm kenape bro ga perlu banyak speak up? Masyarakat kan butuh dijelaskan kualitas calon pemimpinnya, apa baeknya beli kucing dalam karung, yg mana karungnya dilampisi emas tapi isi nya pasir?

  • @febymajima7370
    @febymajima7370 6 місяців тому +19

    Setuju hrs di bedakan panggungnya jangan trs trs berdua biar tau kualitasnya 🙏🏻👍🏻👍🏻👍🏻 para capres dan cawapres

  • @vgs8868
    @vgs8868 6 місяців тому +57

    Paslon No.2 hanya akan menjadi penggembira. knapa? karena rakyat sudah mengeleminasi -No.2- sebelum pemungutan suara dilakukan. disebabkan oleh cawapresnya. karena kualitas dan kapasitasnya dinilai SANGAT TIDAK LAYAK maju sebagai cawapres. tak perlu lg membahas anomali M*, KP* dan mungkin akan ada institusi lainnya yg membantu cawapres No.2, tp TOLONG DICATAT! RAKYAT GA BODOH2 AMAT, dan SANGAT BISA MENILAI kapasitas cawapres No.2. TAU DIRI LEBIH AWAL JAUH LEBIH BAIK, DARIPADA MENDAPATKAN SUARA PAHIT DI HARI H PILRES. RAKYAT CERDAS, MELAWAN ELITE2 POLITIK HAUS KEKUASAAN. TKN No.2 hanya melakukan hal SIA2 dan BUANG2 WAKTU, KARENA PUBLIK SANGAT TAU MANA YG LAYAK DIPILIH DAN TIDAK.

    • @kuwab0317
      @kuwab0317 6 місяців тому +4

      ngakunya surveynya tinggi tapi panik kalah

    • @anggitbachtiarambar1974
      @anggitbachtiarambar1974 6 місяців тому +2

      Gak sihhh...
      Kita Rakyar bawah ttp ✌✌✌

    • @BKbakti
      @BKbakti 6 місяців тому

      Iya

    • @user-ni2be9fx5x
      @user-ni2be9fx5x 6 місяців тому +3

      namanya juga anak papa dan paman, solusi selalu ada kok wkwkwk

    • @user-ym5ro9lb5f
      @user-ym5ro9lb5f 6 місяців тому

      @@anggitbachtiarambar1974 berarti kamu memilih calon pemimpin yang menghalalkan segala cara? ingat, indonesia tak akan dipimpin keturunan yaman maupun cina. indonesia akan dipimpin putra terbaik bangsa dari tanah jawa.

  • @theresiatriwidowati7065
    @theresiatriwidowati7065 6 місяців тому +2

    Setuju pemaparan Mbak Najwa Mewakili Suara Rakyat👍💪🇮🇩

  • @user-id1fy7to3p
    @user-id1fy7to3p 6 місяців тому +3

    KPU sudah kena itervensi kekuasan. Sehinga tdk independen lg.

  • @abidinsfamily3128
    @abidinsfamily3128 6 місяців тому +19

    Bismillah. Setuju banget mbak Nana. Teruskan Narasinya

    • @mbak_nanaa
      @mbak_nanaa 6 місяців тому

      Setuju banget sama mb nana.. Debat harus tto diadakan

  • @fajriharisnanda
    @fajriharisnanda 6 місяців тому +191

    Terima kasih KPU, sudah menutupi AIB salah satu kandidat termuda 😂😂😂

    • @rudikurniawan3355
      @rudikurniawan3355 6 місяців тому +19

      Tepatnya menutupi kebodohannya

    • @DiniSriwahyuni-rx9fp
      @DiniSriwahyuni-rx9fp 6 місяців тому +2

      Jhahaha titisan bapk nya

    • @bachtreviewer3686
      @bachtreviewer3686 6 місяців тому +1

      Padahal yg minta porposi seperti itu dari TIMSES NYA AMIN WKWKWKKW ketawa banget gua

    • @naufallino
      @naufallino 6 місяців тому +16

      ⁠@@bachtreviewer3686mana buktinya?? Dari omongan timses nya 02 kan pasti? Kalo ngomong tanpa bukti jg anak TK bisa. Dasar paying victim, gagasan 0 besar wkmkmk
      Ga berani diskusi, sekalinya diskusi isinya asam sulfat. Pantes ga pernah dateng diskusi, takut ditanyain professor2 yaa?

    • @anakkampungan7034
      @anakkampungan7034 6 місяців тому +5

      Dan terTUA😂

  • @user-xl8eo1un9v
    @user-xl8eo1un9v 6 місяців тому +1

    Sangat jelas ini di atur utk siapa, pemilihan sudah makin cerdas, terus maju mba Nana suarakan pendapat rakyat

  • @thuurzukruf4604
    @thuurzukruf4604 6 місяців тому +1

    MINTA TOLONG, INI DI UP ADA PETERNAK KAMBING DIBANTEN YANG JADI TERSANGKA USAI MEMBELA DIRI DARI MALING KAMBING KARENA MEMBUNUHNYA
    Tolong up kasus ini untuk mengawalnya para netizen🙏

  • @yantokumkum1157
    @yantokumkum1157 6 місяців тому +6

    Mm betul sekali apa yg di sampaikan oleh mbak Nana... seharusnya mbak Nana ada di bagian yg bisa mengambil keputusan ...bukan sekedar jurnalis biasa,asal bicara yg gak ada manfaatnya... masyarakat mengharapkan org org cerdas seperti anda di kabinet Indonesia 2024,dg tanpa genre..karena kaum muda dan kaum milenial yg mampu menggali potensi serta gagasan.. untuk Indonesia ke depan..bukan sekedar debat dan jamuan diskusi yg bikin bingung Masyarakat,atau segala macam atau..yg tidak jelas endingnya..lanjut👍👍👏👏😄

  • @RaraSittaStefanie-ew2dm
    @RaraSittaStefanie-ew2dm 6 місяців тому +11

    ..kalau cawapresnya mbak nana oke banget tuh , pinter , wawasannya komplit plit .. , presidennya berhalangan tetap atau sementara , gak ngaruh ... pasti mampu untuk menggantikannya ...semoga mbak nana selalu sehat .. sayang gak punya partai ya mbak ... ❤❤❤

  • @albaihaqiardiansyah5772
    @albaihaqiardiansyah5772 6 місяців тому

    AMIN

  • @riskybaehaki8745
    @riskybaehaki8745 6 місяців тому

    *Tajam, tegas, lugas dan terpercaya.* Acara2 yg menghadirkan Nara Sumber Najwa Sihab memang Oke banget.

  • @chardypendor9997
    @chardypendor9997 6 місяців тому +9

    Bersikap adil KPU sebelum diadili masyarakat, apa gak takut Ama yg diatas, MB nana hebat mewakili masyarakat Indonesia, semua berteriak inginkan keadilan 😊

    • @Mahmud_CO
      @Mahmud_CO 6 місяців тому

      Takut sama pak lurah wkwk

  • @tonydwi9316
    @tonydwi9316 6 місяців тому +49

    Calon Cawapres termuda pertama yang di punya Indonesia sangat berprestasi bekerja keras hasil usahanya sendiri tanpa bantuan orang tua apa lagi paman. Sangking hebatnya banyak aturan yang di rubah untuknya wajar saja soalnya cawapres super spesial yang setia dan tidak pernah berbohong. 🔥🔥🔥

    • @kiswoyokis1121
      @kiswoyokis1121 6 місяців тому +7

      Terbukti bukan cuma martabak yg special

    • @danibgbs
      @danibgbs 6 місяців тому +9

      KPU mati2an coba membela KEMALUAN Cawapres no2??? Paslon 2 KALAH SEBELUM TARUNG KEOK SEBELUM TANDING #GibranTakutDebat??? 😂😂😂 MINUM ASAM SULFAT

    • @riana9035
      @riana9035 6 місяців тому +4

      Saking special nya paman rela di pecat dan KPU rela mengubah undang2 demi anak tolol😂

    • @satrio_piningit1
      @satrio_piningit1 6 місяців тому +2

      Ancaman asam sulfat telah masuk di KPU😂😂😂😂

    • @ADMIN-kj2si
      @ADMIN-kj2si 6 місяців тому +1

      Asam sulfat

  • @kangochimchannel
    @kangochimchannel 6 місяців тому

    Terima kasih mbak Nana

  • @aryasatyanugraha5676
    @aryasatyanugraha5676 6 місяців тому

    Menarik ditunggu

  • @nurahamdsabit9262
    @nurahamdsabit9262 6 місяців тому +7

    Turut berdukacita cita atas cideranya lembaga Independen kpu

    • @hamidhelena
      @hamidhelena 6 місяців тому

      Bener bener sudah tidak bisa bersih ya kpu

  • @nindyaayupratiwi2188
    @nindyaayupratiwi2188 6 місяців тому +24

    Mata Najwa kayanya yg transparan bikin acara buat capres cawapres

    • @AtrekCom-qt8rz
      @AtrekCom-qt8rz 6 місяців тому +3

      Kayaknya sih ngga mungkin di izinkan oleh KPU 😂

    • @Mahmud_CO
      @Mahmud_CO 6 місяців тому

      Kalo mbak nana moderatornya bakal seru sih

  • @ardiansyahputraputra8061
    @ardiansyahputraputra8061 6 місяців тому

    Rakyat tidak butuh debat mbak Nana, yang dibutuhkan Amanah, Mendengarkan suara Rakyat, Tegas, jujur, dan adil... IPOLEKSOSBUDHANKAM MILAG dalam Pancasila bukan Debat melainkan musyawarah bingkainya ...

  • @kangochimchannel
    @kangochimchannel 6 місяців тому

    Matur suwun mbak Nana

  • @uminayirotin9091
    @uminayirotin9091 6 місяців тому +8

    Betul mbak Nana. KPU harus netral dan independen

  • @evafras3577
    @evafras3577 6 місяців тому +12

    Masalah selalu direkayasa sprti yg sdh terdesign.
    Bocor data KPU jg salah satu cara utk main kecurangan hasil pemilu 2024 nanti. Data di hack utk hasil palsu nanti. Sdh terbaca lah segala cara diterobos spy hrs menang!!!

  • @nataliarasmini9266
    @nataliarasmini9266 5 місяців тому +1

    Format debat kayaknya perlu direvisi , sekarang justru malah memunculkan konflik dan kontroversi. Politik kan sensitif, mengkritisi boleh tapi harus educate bukan saling serang. Diatas demokrasi kita masih memiliki persatuan dan kesatuan bangsa, jgn sampai karena debat buka menimbulkan perpecahan. Strategi yg dilontarkan antar paslon jg supaya lebih banyak, dan saling membuka wawasan satu sama lain. Bukan diisi dg saling serang . Ayo mba nana please

  • @razkamovie5512
    @razkamovie5512 6 місяців тому

    Betul

  • @agusblega7587
    @agusblega7587 6 місяців тому +5

    hadir pertama... bismillah siapapun pemimpin nya, mudah"an rakyat tidak dijadikan umpan para orang" besar yg rakus diluaran sana 😢😢

  • @Ayu-ii7gv
    @Ayu-ii7gv 6 місяців тому +6

    Semoga MBK Nana bisa jadi moderator pas debat orangnya sangat berintegritas❤❤❤

    • @mauludmulyadi9183
      @mauludmulyadi9183 6 місяців тому

      Mbak Nana tidak masuk dlm moderator. Moderator nya pilihan KPU. Moderator nya yg mau diatur oleh KPU. Krn ada pesanan

  • @nurfausiahinna1820
    @nurfausiahinna1820 6 місяців тому

    Bahas Rohingya dong klau bisa undang kepala perwakilan UNHCR dong dan panggil pejabat tinggi neraga biar tuntas nih masalah.

  • @ningraswani4366
    @ningraswani4366 6 місяців тому +13

    Trimakasih Mbak Nana sudah menyuarakan jeritan masyarakat banyak 🙏👍

    • @taufiqnazhar1247
      @taufiqnazhar1247 6 місяців тому +1

      Mantap mba nana

    • @Mahmud_CO
      @Mahmud_CO 6 місяців тому

      Makasih sudah menggangungkan kebenaran

  • @mohammadhanafi8524
    @mohammadhanafi8524 6 місяців тому +5

    Udah pinter ngeroasting nih mba Nana

  • @abelskystar7619
    @abelskystar7619 6 місяців тому

    Terima kasih mbak nana udah mewakili uneg-uneg rakyat , krm kami tidak rela klo negara sebesar ini dipimpin oleh putra mahkota manja yg nga tahu diri ..

  • @galaxycopycell
    @galaxycopycell 6 місяців тому +3

    ngga sabar denger jawabab cerdas mas gibran dengan pertanyaan berat mba nana

  • @winaruwin6354
    @winaruwin6354 6 місяців тому +6

    Mantab ...kritis nya mbak nana...🤟🤟🤟

  • @indahaulia9553
    @indahaulia9553 6 місяців тому

    Akhirnyaa mba nana bersuara juga sehingga makin banyak yg teriak.. Semangat menyebarkan kebenaran 💪 Kita berharap akan kebijakan2 yg mencerdaskan bukan yg mengelabui bahkan membodohi

  • @NataCahaya
    @NataCahaya 6 місяців тому

    Kalau rakyat yang kecil ni bukan debat yang kami butuhkan yang butuhkan itu bukti bukan janji

  • @Faris.Furqon
    @Faris.Furqon 6 місяців тому +4

    NEGARA DI OBOK OBOK SAMA SATU KELUARGA!! EMANG BOLEH???

  • @MisterGrandonk
    @MisterGrandonk 6 місяців тому +5

    Editan mba nana udah kaya tiktok mantap😂

    • @hamidhelena
      @hamidhelena 6 місяців тому

      Hahaha yang penting informatif

  • @wahyunugroho1620
    @wahyunugroho1620 6 місяців тому +1

    LAWAN dng tidak memilih cawapres yg blm siap

  • @niaarianto1852
    @niaarianto1852 6 місяців тому

    Btul mb

  • @kalecichannel
    @kalecichannel 6 місяців тому +5

    KPU Tahun ini Payahhh

  • @mancingmaniabubar3977
    @mancingmaniabubar3977 6 місяців тому +7

    Negara ini sudah gila jabatan...
    Akhirnya fikiran kerdil di halalkan...

  • @arigagayo5588
    @arigagayo5588 6 місяців тому

    Mantap Narasi nya Mbak Nana...
    Terus kan suarakan keresahan publik...Sehat selalu Mbak Nana...

  • @dinarmustika7043
    @dinarmustika7043 6 місяців тому

    Betuul mba Nana..👍👍
    KPU harusnya bersikap netral jng dengarkan keinginan masing masing Paslon..bikin debat yg seru dan pertanyaan pertanyaan tajam untuk kemajuan dan kebaikan bangsa dan negara Indonesia ini agar masing masing Paslon lebih bermutu dan mau di bawa kmn dan akan seperti apa Negara Indonesia ini ke depannya jng sampe seperti sekarang kami melihatnya jg muak Saling lapor melapor,,kebebas kritik di laporkan di anggap penghinaan,,korupsi semakin menjadi jadi,,harag kebutuhan semakin mahal penghasilan semakin susah bagi kami masyarakat kecil terasa semakin sulit..semoga ada perubahan dan perbaikan ke depan nya dng para pemimpin yg baru..🤲

  • @ARIEFRHZ
    @ARIEFRHZ 6 місяців тому +4

    penonton kak nana pada cerdas² yah 😂 paham bahwa konstitusi adalah elemen penting dalam berwarga negara yg adil dan tdk boleh dilukai

  • @1M.olshop
    @1M.olshop 6 місяців тому +4

    Mba Nana kalo ketemu Gibran jangan tanya yg susah-susah nanti bapaknya marah,
    tanya yg gampang2 aja: SEBUTKAN 3 NAMA-NAMA IKAN?

    • @riovalentio9768
      @riovalentio9768 6 місяців тому

      ikan kembung, ikan nila sama ikan tongkol ada semua di warung padang 😂

    • @taamin5466
      @taamin5466 6 місяців тому

      😂😂😂😂

    • @NenengJebret-ci7dc
      @NenengJebret-ci7dc 6 місяців тому

      😂😂😂😂😂

  • @eralph2844
    @eralph2844 6 місяців тому

    Mbak Nana, tolong dong ini disiarkan di TV, biar rakyat melihat, KPU melihat bahkan President melihat. Rusak sudah demokrasi Indonesia.

  • @dhamayantika
    @dhamayantika 6 місяців тому

    Betul, sampe saat ini aku masih bingung mau pilih siapa

  • @oscar_oasis5834
    @oscar_oasis5834 6 місяців тому +4

    Independen tegas & jalankan seluruh Aturan main dalam PKPU Gitu aja koc Ribet

  • @cocowidianto3737
    @cocowidianto3737 6 місяців тому +5

    KPU diintervensi kelompok tertentu ini

    • @hamidhelena
      @hamidhelena 6 місяців тому

      Jelas. Dan jelas siapa oknum terkaitnya

  • @camilacraft2933
    @camilacraft2933 6 місяців тому

    Betul!!!

  • @febanfebri3091
    @febanfebri3091 5 місяців тому

    Mantap

  • @chrisyonata
    @chrisyonata 6 місяців тому +5

    mungkin gak sih ada satu acara dimana masing2 capres bisa dihadirkan trus bisa dikritik,dikupas sejelas-jelasnya,didebat,dimaki bahkan oleh semua kalangan. baik dari mahasiswa,jurnalis,profesional,aktifis,masyarakat dan antar calon lawan.

    • @Joker-gg2lb
      @Joker-gg2lb 6 місяців тому

      ​​@@jeann331 nomor 2 ga perlu adu gagasan di kampus kampus, karna mereka percaya diri akan menang di 2024. TAPI dengan cara CURANG

    • @mzmuttaqin
      @mzmuttaqin 6 місяців тому

      Lihat di ulang tahun universitas makasar yang hadir hanya 1 dan 3 . Banyak cuma 02 yang nggak pernah mau di bedah. 1&3 udah banyak yang membedah pemikiran mereka. Tinggal rakyat yang milih.

    • @_AuliaSakti
      @_AuliaSakti 6 місяців тому

      desak anies kok undang 3 capres?
      @mama_alifa

    • @chrisyonata
      @chrisyonata 6 місяців тому

      @@jeann331 benar. Desak Anies itu program keren

    • @chrisyonata
      @chrisyonata 6 місяців тому

      @mama_alifa gpp juga ngundang 3 capres dalam acara Desak Anies, kan konsep acaranya adalah menguliti Anies dan menguji gagasannya. Misalnya ada acara Hajar Ganjar,idenya serupa juga kan keren banget. kalo masalah g hadir,bisa karena banyak alasan. bisa karena jadwal kampanye yang sangat padat.

  • @indragunawan2759
    @indragunawan2759 6 місяців тому +4

    MK masuk angin
    KPU masuk angin
    Alangkah lucunya negri ini

  • @NovandroGaming
    @NovandroGaming 6 місяців тому +1

    Saya yakin jika mba Najwa mencalonkan diri menjadi presiden pasti terpilih,,

  • @imamsuhairi2746
    @imamsuhairi2746 6 місяців тому

    Idealisme seperti mbak najwa ini perlu terus digelorakan...krn KPU tdk gampang masuk angin .

  • @ciremaimisteri9018
    @ciremaimisteri9018 6 місяців тому +6

    rakyat yang gak waras akal pikiran nya.. semoga insyaf dan bisa waras dalam memilih calon pemimpin negara.. kita butuh pemimpin yang punya wawasan luas, ber'intelektual, jelas track record nya... Jangan sampai kita memilih kucing dalam karung

    • @user-xu6ql3hu3u
      @user-xu6ql3hu3u 6 місяців тому

      susah kalau dari kecil konsumsi asam sulfat makanya begitu hiduonya

    • @meigawati4341
      @meigawati4341 6 місяців тому

      Masalahnya pada suka yg gemoy2, bukannya bertarung ide malah gimmicik gemoy aja yg ditampilin

  • @Kusumo2166
    @Kusumo2166 6 місяців тому +3

    @najwa_shihab tolong di usulkan kalau bisa debatnya menggunakan bahasa indonesia & bahasa inggris karena kita akan memilih pemimpin nasional yg pastinya suatu saat akan menghadiri & berpidato di Negara lain . Kualitas & kredibilitas suatu bangsa bisa tercermin dari kemampuan & intelektualitas pemimpinya. 🙏

    • @pujirahayu2100
      @pujirahayu2100 6 місяців тому

      sepertinya tdk perlu debat bhs inggris.presiden china rusia dan negara lain tetap memakai bhs mereka. bhs indonesia jg sdh masuk dlm 10 bahasa di unesco

    • @srisukanti1123
      @srisukanti1123 6 місяців тому

      Debat in English... lihat forumnya!... wong rakyat kecil tetutama ... ingin sekali ... gambaran ... bgmna solusi... mengatasi... kemiskinan... Lapangan kerja... dll.

  • @SupriyantoArtis
    @SupriyantoArtis 6 місяців тому

    Setuju

  • @noorsalim740
    @noorsalim740 6 місяців тому +1

    Bahkan mk dan tak luput kpu sudah tdk ada kepercyaan lg.. media lah yg saat ini kita bisa pilih untuk memperkuat

  • @bennynovario7598
    @bennynovario7598 6 місяців тому +27

    Ganjar-Mahfud menjadi satu2nya kubu yang penuh percaya diri. Tidak meributkan & meribetkan format debat. 😎🤟🏾

    • @MultiKnightLight
      @MultiKnightLight 6 місяців тому +6

      Lohh iya kan backingannya partai onoh jadi percaya diri

    • @DiniSriwahyuni-rx9fp
      @DiniSriwahyuni-rx9fp 6 місяців тому +1

      Tapi PDi 🤣🤣

    • @akaishuici5077
      @akaishuici5077 6 місяців тому +3

      @@MultiKnightLightyg d bekingi istana hrsnya lbh percaya diri tp malah ngumpet

    • @MultiKnightLight
      @MultiKnightLight 6 місяців тому +3

      @@akaishuici5077 lebih bagus ngumpet aja biar kagak bikin onar wkwk

    • @bennynovario7598
      @bennynovario7598 6 місяців тому +1

      @@DiniSriwahyuni-rx9fp terus masalahnya kenapa kalau PDIP? Emang kelebihan partai pengusung paslon lain apa? lebih baik? Lebih bersih? . 2 menteri kader Nasdem korupsi. KOMINFO & KEMENTAN. Eks Waketum Gerindra yang pernah jadi Menteri Kelautan & Perikanan juga tersadung kasus korupsi benih lobster. Kalau mau pake sentimen kepartaian. pastiin dulu kalau partai pengusung paslon lain emang lebih banyak keunggulan & kebaikannya. 😂

  • @arie77648
    @arie77648 6 місяців тому +6

    Keren Gibran ya, membuktikan bahwa kita kaum muda bukan jaminan kalau kita kurang pengalaman, kurang mampu, justru karena muda kita bisa lebih kritis dan punya daya dorong untuk bangsa ini. Kerasa banget semangatnya dari cara ngomongnya, on fire bgt. Isi omongannya juga bisa menunjukkan kapasitasnya juga ga kalah, justru lebih bagus dari Cak Imin, bahkan bisa hampir setara sama Prof Mahfud dari segi pemahaman dalam menjalankan negara ini kedepannya.

  • @semutpejuang4951
    @semutpejuang4951 6 місяців тому

    chanel ini adalah salah satu pemikiran dari kejujuran dan kewarasan

  • @aziscodet55
    @aziscodet55 6 місяців тому

    Alhamdulillah mbak Nana berani menyuarakan ini semua
    Semakin yakin kita akan menuju PERUBAHAN
    AMIN
    AMIN
    AMIN❤❤❤❤

  • @gagaklumayung465
    @gagaklumayung465 6 місяців тому

    Pokoknya saya selalu yes dengan semua ungkapan mbak Najwa ini ... Sepakat lah

  • @juandataravidya9482
    @juandataravidya9482 6 місяців тому

    Benar sekali

  • @Jacobxj12
    @Jacobxj12 6 місяців тому

    MBAK NANA TOLONG UNDANG SEMUA CAWAPRES DAN SURUH NGOMONG DI DEPAN MBAK NANA

  • @AbdulNaim-du4nk
    @AbdulNaim-du4nk 6 місяців тому

    Yang rakyat butuhkan bukan pemimpin yang pintar debat gak ada guna cuma pintar debat yang pintar bekerja melayani rakyat dengan sepenuh hati aja

  • @ZAInNur15
    @ZAInNur15 5 місяців тому

    Terimakasih mbk nana sudah mewakili kami

  • @afieyuliana9947
    @afieyuliana9947 6 місяців тому

    Well said Mba Nana

  • @bond-oh3ws
    @bond-oh3ws 6 місяців тому

    Bener mba nana, suarakan trs kebenaran

  • @risujapan
    @risujapan 6 місяців тому

    Terima kasih mbak najwa telah menyuarakan suara rakyat .. Sehat selalu ya mbak

  • @abdulmalikanizar3808
    @abdulmalikanizar3808 5 місяців тому

    Singkat dan padat👍👍👍

  • @yulin937
    @yulin937 6 місяців тому

    Selalu keren mba nana. Jelas, lugas, sangat mewakili 👍

  • @adeliaw4757
    @adeliaw4757 6 місяців тому +1

    Mbak nana, jika nanti menjadi host debat capres dari KPU, tolong tanyakan kepada para capres, apa yg akan dilakukan utk menghabisi para pejabat koruptor? Apakah para capres akan mengajukan RUU kepada DPR? RUU seperti apa ide dari para capres tersebut? Dan bagaimana cara memastikan RUU ini diproses oleh dpr, tidak molor dan tidak ditolak?

  • @DREAM_GZ
    @DREAM_GZ 6 місяців тому

    AMIN sajalah...

  • @gusraha
    @gusraha 6 місяців тому +1

    Jujur, Adil, dan Rahasia
    Semoga "Format debat" tidak ada yang bocor ke paslon, sehingga debat bisa berlangsung seru dan spontan. Kalau sampai ada yang cawe2 jadi nggak seru dong debatnya.

  • @randominternetperson5978
    @randominternetperson5978 6 місяців тому

    UP