Braga Beken (Jalan Braga Bebas Kendaraan)

Поділитися
Вставка
  • Опубліковано 9 тра 2024
  • Bismillaah, kita mulai jalan-jalan di Braga Beken (Jalan Braga Bebas Kendaraan)!
    Jalan legendaris ini kini bebas dari kendaraan setiap hari Sabtu dan Minggu.
    Kita bisa berjalan kaki di jalan Braga yang terbuat dari bebatuan andesit, menikmati sejuknya udara Kota Bandung, serta memandang gedung-gedung bersejarahnya.
    Tak cuma menyediakan spot agar warga berjalan kaki dengan leluasa. Berbagai kegiatan turut diselenggarakan pada Braga Beken. Di antaranya, Braga Culinary Night, co-working space, dan pengembangan kampung wisata.
    Harapan Pj Wali Kota Bandung, Bambang Tirtoyuliono dari penamaan Braga Beken, yakni agar mengembalikan keindahan, keaslian, dan pesona Jalan Braga.
    ~~~
    Ikuti jalan-jalannya hingga akhir..
    Jangan lupa klik like, share & subscribe jika belum ya, thanks ✔️
    ~~~
    Article reference:
    jabarprov.go.id
    detik.com
    travel.tempo.co
    ~~~
    #walkwithmeindonesia #walk #walking #walkingtour
    #jelajah #jalanjalan #jalankaki
    #indonesia #jawabarat #bandung #kotabandung #kotakembang #jalanbraga #braga #bragabandung #bragacitywalk

КОМЕНТАРІ • 24

  • @user-bz4bj9wo5s
    @user-bz4bj9wo5s 17 днів тому

    Bgus kaya d luar negeri

    • @walkwithme.indonesia
      @walkwithme.indonesia  17 днів тому

      Silakan berkunjung untuk merasakan sensasi kota Bandung rasa luar negeri yaa ^^

  • @ario.gaming
    @ario.gaming Місяць тому +1

    Kelihatan bersih dan tidak smrawut

  • @burhanhd4094
    @burhanhd4094 Місяць тому

    Benar sekali, braga bakal beken dan menjadi ikon Bandung mendunia, turis asing paling senang tempat wisata bebas kendaraan

  • @SukardiHasanudin
    @SukardiHasanudin 28 днів тому +1

    Bangunan yang sudah tampak kusam harus dipoles, dicat dan diperbaiki, Pemkot Bandung harus sigap membantu perbaikannya, menegur pemilik bangunan yang kusam untuk memperbaikinya, kalau tidak ada biaya harus dibantu, begitu seharusnya kerja Pemkot, jangan diam.

    • @walkwithme.indonesia
      @walkwithme.indonesia  28 днів тому

      Semoga menjadi masukan bagi pihak terkait untuk Jalan Braga yang lebih indah dan nyaman. Terima kasih ya ^^

  • @tiwicantik-ck2sm
    @tiwicantik-ck2sm 28 днів тому +1

    Bagus.braga.skarang.

  • @rapikabupatenbandung5155
    @rapikabupatenbandung5155 26 днів тому +1

    Hadir sobat.

    • @walkwithme.indonesia
      @walkwithme.indonesia  25 днів тому

      Terima kasih sudah hadir sobat, sehat & sukses selalu ya 🙏🏻

  • @user-ld7jw8qx5j
    @user-ld7jw8qx5j Місяць тому +1

    Bagus kalau ada pagelaran wayang golek

    • @walkwithme.indonesia
      @walkwithme.indonesia  Місяць тому

      Mudah2an bisa menjadi masukan bagi pihak terkait. Terima kasih atas sarannya ^^

  • @cardovainfo1025
    @cardovainfo1025 29 днів тому

    Lintas provinsi Jawa Timur Bojonegoro hadir

    • @walkwithme.indonesia
      @walkwithme.indonesia  29 днів тому

      Terima kasih banyak sudah hadir di sini 🙏🏻
      Stay walk with me ya..
      Sehat & sukses selalu ^^

  • @ario.gaming
    @ario.gaming Місяць тому

    Semoga seterusnya kayak gini

    • @walkwithme.indonesia
      @walkwithme.indonesia  Місяць тому

      Semoga pihak terkait bisa mempertimbangkan masukannya, terima kasih 🙏🏻

  • @Wawan12-gj4zt
    @Wawan12-gj4zt 22 дні тому

    Semoga kota bdg di cat lagi

    • @walkwithme.indonesia
      @walkwithme.indonesia  22 дні тому

      Mudah2an bisa jadi masukan bagi pihak terkait, terima kasih sudah berkunjung 🙏🏻

  • @eddynoerhamidy8826
    @eddynoerhamidy8826 19 днів тому

    Bandung adalah kota yg tidak nafsu membangun gedung 2 tinggi seperti jakarta surabaya dan makasar

    • @walkwithme.indonesia
      @walkwithme.indonesia  19 днів тому

      Beberapa sumber menyatakan beberapa alasan mengapa di Bandung tidak banyak gedung-gedung tinggi diantaranya adalah terkait aturan Kawasan Keselamatan Operasi Penerbangan (KKOP) yang berhubungan dengan Landasan Udara (Lanud) Husein Sastranegara Bandung. Alasan lainnya adalah kapasitas lalu lintas di kota ini.
      Semoga bisa menjadi tambahan informasi & terima kasih sudah berkunjung 🙏🏻.

  • @fadilandzar488
    @fadilandzar488 29 днів тому

    Di video ini pada pukul brapa kak?