Kasus Tewasnya Brigadir RAT Dibuka Lagi? Kompolnas: Kami sangat Mengapresiasi | AKIM tvOne

Поділитися
Вставка
  • Опубліковано 1 тра 2024
  • AKIM, www.tvOnenews.com - Kasus Tewasnya Brigadir RAT Dibuka Lagi? Kompolnas: Kami sangat Mengapresiasi | AKIM tvOne
    Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo membuka peluang pihaknya kembali membuka kasus tewasnya Brigadir Ridhal Ali Tomi (RAT). Adapun Polres Metro Jakarta Selatan telah menutup kasus tewasnya Brigadir RAT. Polisi menyimpulkan RAT tewas bunuh diri.
    “Saya kira terkait dengan kasus utamanya itu harus dijawab dulu. Terkait dengan hal-hal yang sifatnya tambahan tentunya akan dirapatkan ya, apakah perlu dan tidak,” kata Kapolri.
    AKIM01
    UK01
    GUS01
    Saksikan live streaming tvOne hanya di www.tvonenews.com/live
    Dan jangan lupa untuk follow akun-Akun Sosial Media tvOnenews untuk mendapatkan beragam informasi terkini dan update dari kami:
    Facebook - / tvonenews
    Instagram - / tvonenews
    Twitter - / tvonenews
    TikTok - / tvonenews
    Website - tvOnenews.com

КОМЕНТАРІ • 58

  • @zulkeje6462
    @zulkeje6462 Місяць тому +9

    Buka dgn Seterang terang ya. Jgn ada yg di sembunyikan. Ayo Kompolnas bukti Karena masyarakat Banyak Tdk percaya dgn Instusi Kepolisian.

  • @erwinharahap2067
    @erwinharahap2067 Місяць тому +9

    Atasan RAT harus tangung jawab, jangan hanya trima setoran nya saja....

  • @apamtanbu7551
    @apamtanbu7551 Місяць тому +7

    kesempatan memperbaiki citra KOMPOLNAS dimata publik pasca kasus Sambo

    • @rumahseruwitsultan8488
      @rumahseruwitsultan8488 Місяць тому +3

      Sulit untuk percaya komplnas pasca kasus sambo,karena kompolnas tidak melakukan penyelidikan.hanya menerima penjelasan dari kepolisian

    • @user-cr6xu5rf4z
      @user-cr6xu5rf4z Місяць тому +2

      Mereka semua Masih seperti 1 keluarga saling menutupi kebusukan di dalamnya

  • @denilahea6617
    @denilahea6617 Місяць тому +3

    Nggak ada kejahatan yg sempurna.
    Biarpun di sembunyikan,
    Pasti suatu saat nanti akan ketahuan.

  • @cell_aja4
    @cell_aja4 Місяць тому +5

    sebetulnya semua sudah tahu ada apa dibalik kasus ini,tapi tidak ada yg berani jujur....hanya saling menutupi,semua demi jabatan

  • @user-ik3kz6fb8u
    @user-ik3kz6fb8u Місяць тому

    Yaa Allah..jauhkanlah kami dan keluarga kami dari kematian yg tragis spt ini.. Aamiin

  • @raisha0712
    @raisha0712 Місяць тому

    polres jaksel terll terburu mnyimpulkan perkara serta mnutup perkara ini

  • @siswantoro5962
    @siswantoro5962 Місяць тому

    Harus di buka kembali

  • @FiliBasilSV0601
    @FiliBasilSV0601 Місяць тому

    Pendalaman motif akan membuka hal hal lainnya ...

  • @pitaloka5948
    @pitaloka5948 Місяць тому +2

    Bolak balik kok polisi trs korban e bener mas Sigit dibuka neh

  • @cecephamzah6988
    @cecephamzah6988 Місяць тому

    Dulu juga case sambo senticrime ternyata direkayasa,,bongkar bongkar ini nyawa manusia,,,

  • @aghnymardhiyah1157
    @aghnymardhiyah1157 Місяць тому +1

    Kalau tidak salah "dengar", kasus sudah "DITUTUP". Apapun aladan penutupan kasusnya.

  • @anggaPS4243
    @anggaPS4243 Місяць тому

    Atasannya brigpol RAT sepertinya terima setoran dri bos tambang yh di jakarta
    Usit tuntas penjarakan Kapolda serta Kapolres nya

  • @cecephamzah6988
    @cecephamzah6988 Місяць тому

    Kami seorang intelejen,, kami menyakini insting kami case ini bukan bunuh diri tapi ini mirip Sambo jilid 2,, segera ungkap dan bongkar Kapolri ,,,

  • @tinarostiana7407
    @tinarostiana7407 Місяць тому +1

    Tegakan hukum yg seadil" nya hrs transfaran jngn pandang bulu , motifnya hrs terang benderang tdk mungkin ada asap klo tdk ada api ?!

  • @JojoJosan-gb4km
    @JojoJosan-gb4km 27 днів тому

    Kasihan keluarga korban.. Udah ditinggal suami., malah jenazah mau di otak atik lagi.. Klo mau nyari kebenaran, selidiki aja. Nga usah mayat di obok obok lagi.. Kasihan pihak keluarga

  • @mrachmat7644
    @mrachmat7644 Місяць тому +1

    Ya kita bersyukur karena penyelidikannya akan dilanjutkan sehingga akan jelas pula duduk perkaranya. Biasanya ditutup atau diteruskannya kasus itu kalau sudah gelar perkara kan? Ya mudah-mudahan bisa terungkap kasus bunuh diri yang penuh dengan kejanggalan atau keanehan ini.

  • @antikasopianur7503
    @antikasopianur7503 27 днів тому

    waduh di buka lagi buru buru ah cari aman takut ketaguwan 😂😂😂😂

  • @prastiyonopras2912
    @prastiyonopras2912 Місяць тому

    Assalamualaikum warahmatullahi wrwb...
    Alhamdulillah saya hidup di Indonesia surganya para koruptor besar dan sukses

  • @katrinpupit7140
    @katrinpupit7140 27 днів тому

    Non aktif kan dulu atasan almarhum ''polantas 'kapolres nya ''

  • @widyasoediman5610
    @widyasoediman5610 Місяць тому

    Polisi hrsnya bisa usut tuntas jng ada yg di tutup2i. Bunuh diri & motifnya hrs jelas. Biar clear.

    • @mustakimhuda9460
      @mustakimhuda9460 Місяць тому

      MAKING AYAM KAMBING BEBEK BURUNG JUDI SABUNG AYAM JUDI KARTU DI HAJATAN SANGAT CEPAT SEKALI JUGA CARIK KEKERASAN ANTAR ORANG KECIL POLRI SANGAT2 CEKATAN DAN CEPAT ! TAPI JIKA ME

  • @nantromanunggaling3249
    @nantromanunggaling3249 Місяць тому +1

    Teka-teki sperti kasus sambo

  • @nurhdi666
    @nurhdi666 Місяць тому +2

    Alah blegedes..

  • @vitaliavardiana968
    @vitaliavardiana968 Місяць тому +1

    Mngkin Bundir......tapi kenapa kok bunuh diri.......itu lho bro.....ayo yg sering tugas ajudan ajudan cepet kembali ke tugas yg sah .......drpd setoran kurang bingung lho

  • @triseo8885
    @triseo8885 Місяць тому

    Sambo jilid 2 harus ungkap yg sejujurnya tanpa pandang bulu

  • @sayidahziya6863
    @sayidahziya6863 Місяць тому

    kalaupun bunuh diri harus di ungkap sebabnya, karena buat pelajaran untuk polisi yg lainnya, istrinya bilang suami pernah mengeluh kerjanya kurang nyaman.jangan jangan kerja haram (melindungi atasan berbuat dosa gitu)entah apa itu, sehingga hatinya gundah

  • @agusarjuna6869
    @agusarjuna6869 Місяць тому

    Kayaknya di sepelekan

  • @sudirservice4737
    @sudirservice4737 Місяць тому +1

    Hati2 pak kompolnas dalam menyampaikan berita..
    Jangan sampai seperti kasus Sambo..

  • @Lena_official0
    @Lena_official0 Місяць тому

    Fokus ke kasus pmbunuhan ibu dan anak d Subang jalan cagak...

  • @sukarnokarno9871
    @sukarnokarno9871 Місяць тому

    Mohon maaf Mbak, saran sebagai pembanding saja.coba jika berkenan minta pendapat dan analisanya dari FS jika mengingat latar belakang beliau yang seorang berpangkat Irjen dan seorang Kadiv Propam saya rasa tahu beliau, termasuk misal ini sebuah " rekayasa" saya rasa beliau cukup cakap menjelaskan

  • @trianatriana178
    @trianatriana178 26 днів тому

    Sya cm bs bilang prihatin...klau jujur semua gak perlu bulet2....pasti gampang..ini semua karna takut jabatan ilang

  • @didikhanan5365
    @didikhanan5365 Місяць тому

    Biar lwbih jelas dan clear

  • @AdeYoga-vf8nf
    @AdeYoga-vf8nf Місяць тому +1

    Dulu sambo sekarang sambi 😅😅😅

  • @pitaloka5948
    @pitaloka5948 Місяць тому +1

    Korbane mst pangkat cilik brip2....hemm dadi guyon.
    Kasihan deh lo.

  • @user-qu2tt2kh1t
    @user-qu2tt2kh1t Місяць тому

    Yg ngawal ,klo daerah jaksel. Satu rumah,bisa 1 sampai 5 angota. Sudah biasa

  • @nurjain8199
    @nurjain8199 Місяць тому +1

    Jaksel lagi jaksel..dulu sambo jaksel juga..😊😊😊

  • @Dapadami
    @Dapadami Місяць тому

    Aduh kasian Polisi Indonesia, hanya Tuhan yg tau Interen Polri. Kapan ada perubahan. Jgn gunakan Paradigma lama oooo.

  • @misdina7310
    @misdina7310 29 днів тому

    Di bunuh tsm TSM OLEH BOS POLISI NYA

  • @Gundul.007
    @Gundul.007 Місяць тому

    Bunuh dirinya kuat dan bukan bunuh dirinya yg di usut, jgn nakut nakuti keluarga korban bahwa korban akan di otopsi bila di usut .. komandan yg memberi izin tanpa tahu bpk kapolres tsb yg di usut, bila ada uangnya usut pungli, kebiasaan itu nanti pak..😮😅

  • @basukibasukiimannugroho3155
    @basukibasukiimannugroho3155 Місяць тому +1

    Polisi ahlinya merekasa misalnya merekasa agar mengurai kemacetan😊😊😊😊😊
    Polisi jujur itu hanya ada 3 polisi tidur patung polisi dan almarhum hugeng ...gus dur

  • @hobbybaru1485
    @hobbybaru1485 Місяць тому

    Tidak logis

  • @user-ff3tj2bg8r
    @user-ff3tj2bg8r Місяць тому

    Meragukan bunuh diri usut tuntas mada giti aja dulit ada yg melindungi ? Buktikan jangan rekayada biar madarakat tsu lakukan outopsi .madarakat ragu pasyi ada magia.

  • @user-ff3tj2bg8r
    @user-ff3tj2bg8r Місяць тому

    Padti aksnbtetkuak kalau polisivtdk mereka yasa rekayasa ....tekayasa takut terkuak nuka saja hai polisi nada takut sama mafia.

  • @bayuajie9120
    @bayuajie9120 Місяць тому

    RUMAH TKP ITU ADALAH MILIK FAHMI IDRIS, MOBIL ALPHARDNYA JUGA MILIK FAHMI IDRIS. FAHMI IDRIS ADALAH TOKOH DAN ELIT GOLKAR.
    KENAPA POLISI GAK MENGUNGKAPKAN INFORMASI INI SILAHKAN MASYARAKAT MENILAI SENDIRI.

  • @gunawannawan5029
    @gunawannawan5029 22 дні тому

    Akal2 lan ,anak2, yg di pakai komandan Nya ini, setingkat Kapolres, ko begitu, Anak SD di Indonesia aja,ketawa terbahak bahak, meliyat penyidik kan Nya

  • @berfikirsehat7114
    @berfikirsehat7114 Місяць тому

    Sudah jelas sangat BOBROK

  • @gatotsuhendra7435
    @gatotsuhendra7435 Місяць тому

    SAMBO JILID 2

  • @leongkeyra8589
    @leongkeyra8589 Місяць тому

    tertekan dan lelah bathin spt sapi perahan ,dgn iming2 naik jabatan

  • @gunawannawan5029
    @gunawannawan5029 22 дні тому

    Kalau ada ancam man dari luwar, piya telpon harus di rekam, ini hars di buka seterang,terang Nya , jangan sampai di diamkan,atau di sembunyikan, bisa Hacur negara' ini pak Jokowi

  • @fraternesinesi9223
    @fraternesinesi9223 28 днів тому

    ya pendalaman kembali tentang motif memang perlu krn yang meninggal itu sdh tidak bekerja sebagai anggota polisi biasa, krn ada tugas lain yang tidak terstruktur dan tidak diketahui oleh atasannya, ini pertanyaan besar...

  • @malinas5208
    @malinas5208 Місяць тому

    Sinetron drama Sambo 2 telah dimulai..........polri tk kapok kapok menunjukkan kebusukannya