6x Kunjungan Kehamilan, Ngapain Aja Bund?

Поділитися
Вставка
  • Опубліковано 1 жов 2024
  • Ante-natal care atau lebih dikenal dengan ANC adalah kunjungan ibu hamil ke fasilitas layanan kesehatan untuk memeriksakan kehamilannya. ANC yang bisa dilakukan di berbagai fasilitas kesehatan, bermanfaat untuk mendapatkan informasi dan pengetahuan soal kehamilan dan persiapan persalinan ibu hamil dari tenaga kesehatan yang kompeten.
    Kunjungan ANC dilakukan sebanyak minimal 6x, dengan termasuk 2x kunjungan ke dokter. Setiap kunjungan ANC, kondisi kehamilan akan dipantau, terutama bila terdeteksi tanda bahaya pada kehamilan.
    Apa sajakah pemeriksaan yang dilakukan pada total 6x kunjungan selama kehamilan? Dan kapan kunjungan ANC dilakukan? Simak video ini.
    #antenatalcare #kehamilan #pregnancy #kehamilansehat #bayisehat #ibuhamil
    Sumber image dan video: Envato element
    Video lainnya:
    Pentingnya 1000 Hari Pertama Kehidupan: • KalbeMed - Pentingnya ...
    Info lebih lanjut silakan hubungi kami:
    Email: info@kalbemed.com
    IG: @kalbemed
    www.kalbemed.com/

КОМЕНТАРІ • 13

  • @lydiasumiyati7695
    @lydiasumiyati7695 5 місяців тому +1

    Wow...... sangat inspiratif dan bermanfaat lho dokter Wulan, video ini buat para ibu-ibu hamil. Sukses dr. Wulan👍

  • @lyonclement5847
    @lyonclement5847 5 місяців тому +1

    Menarik sekali Dok, memang ANC itu benar-benar penting ya Dok 😄

  • @dellasulamita9741
    @dellasulamita9741 2 місяці тому +1

    terimakasih banyak dok infonya, sangat bermanfaat

  • @ditaarccinirmala2351
    @ditaarccinirmala2351 5 місяців тому +1

    Ternyata penting sekali ANC itu untuk kesehatan ibu dan bayinya, terima kasih dok infonya

  • @eldaop26
    @eldaop26 5 місяців тому +1

    Edukatif sekali dok, semoga banyak ibu di luar sana paham pentingnya konsultasi kehamilan di setiap tahap❤️

  • @Kekenisyha
    @Kekenisyha 5 місяців тому +1

    makasih infonya bund, sangat bermanfaat

  • @tiyonug
    @tiyonug 5 місяців тому +1

    Noted Dok, thank you infonya 👍🏻

  • @vinkaver
    @vinkaver 5 місяців тому +1

    sangat bermanfaat dok 👍

  • @BUNDADESTI
    @BUNDADESTI 5 місяців тому +1

    terimaksi infonyaaa 👌

  • @estherk1948
    @estherk1948 5 місяців тому

    Terima kasih informasinya. Jadi selama kehamilan, berapa kali dianjurkan imunisasi TT Dok?

    • @KalbemedChannel
      @KalbemedChannel  5 місяців тому

      Halo sobat Kalbemed, untuk ibu hamil, minimal sampai di status imunisasi TT2 sebagai prokteksi selama kehamilan. Terima kasih.

  • @dezjohan
    @dezjohan 5 місяців тому

    Terima kasih informasinya. Jika tinggal di tempat yang jauh dari dokter sebaiknya ANCnya bagaimana dok? apakah boleh dikurangi jumlah ANCnya?

    • @KalbemedChannel
      @KalbemedChannel  4 місяці тому

      Halo sobat Kalbemed, Ayah Bunda tetap bisa berkunjung ke puskesmas/bidan setempat untuk pemeriksaan ANC.
      Jumlah kunjungan tidak perlu dikurangi, bila kunjungan yang seharusnya bertemu dengan dokter tidak bisa dijangkau, biasanya akan dilakukan oleh bidan/tenaga kesehatan dari pusksesmas setempat. Namun, bila dari pemeriksaan ada masalah dalam kehamilan, bidan/nakes tetap perlu merujuk untuk pemeriksaan ke dokter. Terima kasih.