Q & A Apa Bedanya SMP IISS dan IIBS? Sekolah Internasional di Cikarang ini Recomended

Поділитися
Вставка
  • Опубліковано 15 лис 2022
  • International Islamic Education Council (IIEC) adalah yayasan penyelenggara pendidikan dari SMP International Islamic Secondary School (IISS). Didirikan di Indonesia sebagai lambang representasi umat Islam terbesar di seluruh dunia. Merupakan institusi pendidikan Islam Internasional dengan konsep menyatukan pendidikan rohani dan jasmani, menyatukan pendidikan duniawi dan ukhrawi, serta pendidikan yang senantiasa menghadirkan Allah SWT disetiap aspek kehidupan.
    Pendidikan IIEC adalah berdasarkan Al-Quran dan sunnah Rasul SAW yang menghantarkan manusia pada cakrawala ilmu yang terang benderang, melebur tembok-tembok perbedaan serta menembus tabir-tabir kegelapan. Pendidikan ini mengantarkan anak-anak kita untuk dapat menjadi umat yang mampu mengimplemantasikan Islam secara utuh dan konsisten, karena dengan demikianlah mereka dapat menjadi lokomotif serta menjadi tulang punggung tegaknya kemuliaan hidup di muka bumi ini.
    Kini saatnya kita membawa perubahan itu dan dengan pendidikan Islam lah manusia akan menjadi manusia yang seutuhnya. Bersama mari kita tegakan pilar dan kibarkan bendera Islam, Ishadu bi ana muslimun-behold and testify, verily we are muslims. Semoga Allah memudahkan segala urusan kita.
    Dr. H. Emil Abbas, MBA
    Founding Father of IIEC
    Q & A Apa Bedanya SMP IISS dan IIBS? Sekolah Internasional di Cikarang ini Recomended
    Gedung IIBS Jalan Raya Kawasan Industri Hyundai
    Jl. Industri Raya No. 1, Lippo Cikarang - Bekasi
    Jawa Barat 17550
    smp-iiss.sch.id/

КОМЕНТАРІ •