Hindia - Wawancara Liar // Jam Makan Siang | Sounds From The Corner Live

Поділитися
Вставка
  • Опубліковано 5 січ 2025

КОМЕНТАРІ • 10

  • @GHAZZANIMusic
    @GHAZZANIMusic 5 місяців тому +1

    Performance ,yang luar biasa . . . Salam sukses selalau . . . Lanjuuutkan

  • @reyzalzulfikar6432
    @reyzalzulfikar6432 4 місяці тому +3

    lirik:
    Kita manusia
    Mahluk mulia
    Kita butuh uang
    Untuk gali liang
    Tentang angan-anganku
    Di jam makan siang
    Saat semua orang berjuang
    Di ladang yang gersang
    Terus merasa kurang
    Haus yang mengiang
    Siapa yang menang
    Sosial media jual beli surga
    Tak ada prospeknya
    Tak ada uangnya
    Tanah yang melangit
    Bumi yang sakit
    Cukup dirimu yang tau jalannya
    Boleh berkarya asal hobi saja
    Cita-cita cinta dipatah keluarga
    Ketika norma peradatan
    Terpilih sebagai alasan
    Semua berkata
    Mimpi sewajarnya
    Tentang angan-anganku
    Di jam makan siang
    Saat semua orang berjuang
    Di ladang yang gersang
    Terus merasa kurang
    Haus yang mengiang
    Siapa yang menang
    Ku di antara gemuruh ragu yang menggetarkan jiwa
    Seorang manusia yang sedang memimpikan mimpinya
    Di atas awan yang menderu
    Melamun dia belum merasa saatnya terbangun
    Sedang berlayar tinggi-tingginya
    Di sini tempatku berlabuh
    Jalan yang kutempuh dari dulu
    Satu-satunya yang ku tau
    Aku cuma bisa jadi aku
    Hidup tak semudah membalik telapak tangan
    Tak ada jalan singkat tuk menuai yang kau tanam
    Sadari yang kau cari itu butuh dirancang
    Kecuali dietmu hanya makanan instan
    Tentang angan-anganku
    Di jam makan siang
    Saat semua orang berjuang
    Di ladang yang gersang
    Terus merasa kurang
    Haus yang mengiang
    Siapa yang menang
    Kita manusia
    Mahluk mulia
    Kita butuh uang
    Untuk gali liang
    Kita manusia
    Mahluk mulia
    Kita butuh uang
    Untuk gali liang

  • @rakasaputra1866
    @rakasaputra1866 5 місяців тому +2

    Haii Rudii👋

  • @adityasustiawan
    @adityasustiawan 2 місяці тому +2

    Yang main piano siapa ya namanya?

  • @jessuokriandinata
    @jessuokriandinata 3 місяці тому +3

    Pakai sabuk pengaman kalau bikin gerakan, basa-basi salaman, pura-pura temenan
    Pengalaman tahunan, soal akal-akalan, dari dulu nyontek kalo lagi ulangan
    Oke, bosku suka sepihak, oke
    Suka beli algoritma, oke
    Suka pakai pintu belakang
    Tahu-tahu ada di depan, oke
    Hello, enggak perlu porto kalau bisa ngasih
    Kado, buat apa nyari ilmu kalau paling bisa
    Nego, ada masalah apa lagi hari ini? Berasa distopia kalau nyalain TV
    Aman aja, ada Rudy (Hei Rudy)
    Terpaparkan sampai sadar kalau kau dan aku sama-sama terabaikan
    Di atas papan hanya jadi pion belaka, sulit gerak karena terbatas melangkah, bangsat
    Hello, si enggak perlu porto kalau ada maunya ngasih
    Kado, buat apa sih lo nyari ilmu kalau paling bisa
    Nego, ada masalah apa lagi hari ini? Kangen jaman revolusi ada di TV
    Aman aja, ada Rudy (Hei Rudy)
    Berseringai cause I'm feeling Lawless, topeng Vendetta, Anonymous
    Don't shoot the messenger, call me Silas, ngomongin Makna macem Iyas
    Berani adu debat budak wakil rakyat, bilang bela rakyat curi uang rakyat
    Dapat mandat rakyat, rakyatnya diculas, awas diawasin netizen Indonesans
    Jantung macam double pedal, di-interview keringatan, gak berani buka mulut takut salah-salah cakap
    Bibirku rapat namun belum kenyang masih lapar, lukisan palsu Picasso tingkah lo acak-acakan
    Dari kiri ke kanan aku di tengah masih Malang, Sabang ke Merauke banyak masih berantakan

  • @SITIZUBAIDAAH
    @SITIZUBAIDAAH 5 місяців тому

    parahh

  • @fadlan4667
    @fadlan4667 2 місяці тому

    Pakai sabuk pengaman kalau bikin gerakan, basa-basi salaman, pura-pura temenan
    Pengalaman tahunan, soal akal-akalan, dari dulu nyontek kalo lagi ulangan
    Oke, bosku suka sepihak, oke
    Suka beli algoritma, oke
    Suka pakai pintu belakang
    Tahu-tahu ada di depan, oke
    Hello, enggak perlu porto kalau bisa ngasih
    Kado, buat apa nyari ilmu kalau paling bisa
    Nego, ada masalah apa lagi hari ini? Berasa distopia kalau nyalain TV
    Aman aja, ada Rudy (Hei Rudy)
    Terpaparkan sampai sadar kalau kau dan aku sama-sama terabaikan
    Di atas papan hanya jadi pion belaka, sulit gerak karena terbatas melangkah, bangsat
    Hello, si enggak perlu porto kalau ada maunya ngasih
    Kado, buat apa sih lo nyari ilmu kalau paling bisa
    Nego, ada masalah apa lagi hari ini? Kangen jaman revolusi ada di TV
    Aman aja, ada Rudy (Hei Rudy)
    Berseringai cause I'm feeling Lawless, topeng Vendetta, Anonymous
    Don't shoot the messenger, call me Silas, ngomongin Makna macem Iyas
    Berani adu debat budak wakil rakyat, bilang bela rakyat curi uang rakyat
    Dapat mandat rakyat, rakyatnya diculas, awas diawasin netizen Indonesans
    Jantung macam double pedal, di-interview keringatan, gak berani buka mulut takut salah-salah cakap
    Bibirku rapat namun belum kenyang masih lapar, lukisan palsu Picasso tingkah lo acak-acakan
    Dari kiri ke kanan aku di tengah masih Malang, Sabang ke Merauke banyak masih berantakan